Home » Adventures » Batik Experience

Batik Experience

Description

Daily : 09:00-16:00

Membatik merupakan salah satu bentuk seni kerajinan yang dapat dilakukan oleh siapa saja. Yang membedakan hanyalah ketekunan dan kesabaran ketika membuat motif batik itu sendiri. Bagi para pemula, mereka bisa memulainya dengan belajar batik tulis.Selama 8(delapan) jam anda akan belajar membantik di Pondok Rindu yang dipandu oleh seniman Jepang yang telah lama mendalami ” membantik’.

Gallery