BAB IVc-Reaksi Karbanion
BAB IVc-Reaksi Karbanion
BAB IVc-Reaksi Karbanion
1. Karbonasi
Reaksi ini terjadi pada alkil, aril, atau asetilida logam yang lebih
elektropositif daripada logam Mg; termasuk pula pereaksi Grignard.
2. Eliminasi E1cB
3. Dekarboksilasi
Contoh lain :
4. Nukleofil Karbanion
Reaksi Reimer-Tiemann
Reaksi ini melibatkan karban ion aril yang terdelokalisasi dan juga CCl3 yang
diperoleh dari dari aksi basa kuat terhadap HCCl3 yang kemudian
terdekomposisi menjadi CCl2.
Reaksi Kolbe-Schmidt
Reaksi ini melibatkan CO2 sebagai nukleofil yang diserang oleh ion fenoksida
Pada penggunaan natrium fenoksida, reaksi ini memberikan sedikit produk pasam, tetapi jika digunakan kalium fenoksida maka produk p-asam menjadi
produk yang dominan. Diduga ion Na+ menstabilkan keadaan transisi seperti
berikut.
Diperlukan basa kuat untuk mengambil proton dari spesies yang bermuatan
positif tersebut, kecuali jika ada substituen penarik elektron seperti C=O.
6. Oksidasi
Anion trifenilmetil di dalam udara terbuka mengalami oksidasi menghasilkan
radikal.
7. Halogenasi Keton
Brominasi terhadap aseton dengan adanya basa disertai dengan kecepatan :
Kecepatan = k[MeCOMe][OH]
atau
Reaksi Haloform
Halogenasi keton juga dapat dikatalis dengan asam, dan kecepatan reaksi
yang teramati adalah:
Kecepatan = k[Keton][asam]