SOSIO

Unduh sebagai ppt, pdf, atau txt
Unduh sebagai ppt, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 13

Tugas Sosiologi

Rancangan Penelitian
Nama Kelompok :
1. Amarinda Bluesky S.S
2. Anugrah Az-zahra
3. Mila Karmila
4. Rindu Putri Puspa
5. Sekar Diah Mustika Rani

Rancangan
Penelitian

Latar Belakang
Perumusan masalah
Pertanyaan penelitian
Tujuan dan Manfaat

Landasan Teori
Hipotesis

Metode penelitian

Latar Belakang
Dalam bagian latar belakang masalah, peneliti harus mengemukan
alasan dipilihnya suatu masalah atau topik yang akan dijadikan
bahan penelitian, yaitu seperti mengapa masalah itu perlu di teliti,
apa yang melatarbelakangi nya, dan dikemukaan dengan fakta
yang jelas. alasan pemilihan masalah tentu bermacam - macam
tergantung pada tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian
tersebut. dalam membuat latar belakang masalah, pertanyaan yang
perlu ada dalam benak peneliti adalah "kenapa masalah ini
penting?"

Perumusan Masalah
Sebuah permasalahan penelitian merupakan kelanjutan
dari latar belakang masalah, tetapi penekanannya
berbeda. Pada permasalahan penelitian, pertanyaan
yang

ingin

permasalahan

diangkat
dalam

adalah
tema

apa

yang

ini

maka

menjadi
dalam

permasalahan penelitian akan memasukkan unsur unsur


yang dapat menjadi jawaban dari pertanyaan diatas.
Penelitian dapat memulainya dengan menjelaskan

Contoh Perumusan Masalah


Apa Penyebab maraknya seks bebas dikalangan pelajar ?
Jawaban : Secara garis besar, penyebab maraknya seks bebas sekarang ini antara

lain; kurangnya kasih sayang orang tua, Selain itu peran dari perkembangan
teknologi yang memberikan efek positif dan negatif Lain dari hal di atas, seks
bebas juga terjadi karena pola pikir yang dangkal dan punya konsep diri rendah
di kalangan remaja, seperti; tidak bisa mengatakan TIDAK terhadap seks
bebas (merasa takut diputus hubungan oleh pacarnya/dijadikan alasan sebagai
pembuktian cinta/pacar sudah membujuk rayu sedemikian rupa, sampai
akhirnya tidak bisa menolak). Bahkan ada yang beranggapan dengan pernah
melakukan seks, dianggap Gaul. Nah, akhirnya ada beberapa orang malah
sudah menjalaninya sebagai gaya hidup. Sudah biasa saja.

Pertanyaan Penelitian
Setelah peneliti memaparkan permasalahan penelitiannya, maka dari permasalahan
tersebut peneliti merancang pertanyaan penelitian. Fungsinya untuk menjadi dasar dari
penelitian yang akan dilakukan sebab pertanyaan adalah hal-hal yang ingin dijawab
melalui penelitian ini. Seorang peneliti sebaiknya merancang pertanyaan penelitian
tidak lebih dari 3 buah pertanyaan. Dari realita diatas, dapat diangkat berbagai
pertanyaan mengenai seks bebas dikalangan remaja Indonesia, diantarnya :
1. Apa penyebab timbulnya seks bebas dikalangan remaja saat ini ?
2. Apa dampak yang bisa timbul dari seks bebas remaja saat ini ?
3. Langkah apa yang harus kita lakukan untuk mengatasi seks bebas yang dapat merusak
moral anak bangsa ?

Tujuan dan manfaat penelitian


Tujuan : untuk mengetahui penyebab dan akibat
dari bahayanya seks bebas dikalangan pelajar

Manfaat : Kita bisa mendapatkan informasi yang


sangat berguna bagi kehidupan kita. dan agar
kita bisa terhindar dari seks bebas

Landasan Teori
Definisi Konsep

Definisi
Operasional

- Remaja adalah masa transisi


antara masa anak menuju massa
dewasa

1. Absensi
- Bolos
- Kehadiran
- Sakit

- Seks bebas adalah hubungan


seksual yang dilakukan diluar
ikatan pernikahan, baik suka
sama suka atau dalam dunia
prostitusi.

2. Perilaku menyimpang
- Aborsi
- Seks bebas
- Penyakit Kanker rahim

Hipotesis
Hipotesis adalah : jawaban sementara terhadap
masalah yang masih bersifat praduga karena masih
harus dibuktikan kebenarannya
Jenis hipotesis kerja atau alternatif (Ha) : semua
hipotesis yang dibangun peneliti
Jenis hipotesis nol (Ho) : Ingkaran atau formulasi terbalik
dari hipotesis kerja.

Contoh hipotesis : Pada umunya seks bebas pra nikah


diakibatkan karena remaja rentan terhadap pengaruhpengaruh eksternal. Karena proses pencarian jati diri,
mereka mudah sekali terombang ambing, dan masih
merasa sulit menentukan tokoh panutannya. Mereka
juga mudah terpengaruh oleh gaya hidup masyarakat
disekitarnya

Metode penelitian
jenis penelitian : penelitian eksplanasi dengan teknik
pengumpulan

data

menggunakan

kuesioner

dan

wawancara
teknik pengumpulan data :
- Data primer data yang diperoleh langsung dari lapangan
penelitian
- Data sekunder data yang diperoleh tidak langsung dari
lapangan, misalnya dari koran, dokumen, internet, dan
lainnya

Teknik analisis data : cara mengolah data yang telah diperoleh


dari lapangan

Teknik analisis data dibagi jadi dua


- teknik analisis data secara kuantitatif : menggunakan rumus rumus
statistik dalam mengolah data
- Teknik analisis data secara kualitatif : Nonstatistik

Unit analisis dalam penelitian adalah satuan tertentu yang


diperhitungkan sebagai subjek penelitian. Dalam pengertian yang
lain, Unit analisis diartikan sebagai sesuatu yang berkaitan dengan
fokus/ komponen yang diteliti.

Thanks for your attention ;)

Anda mungkin juga menyukai