Soal SMP Kelas 9

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 10

Soal

a. Pilihlah salah satu opsi jawaban yang paling tepat, dengan cara memberikan tanda
silang pada a, b, c, atau d pada soal-soal berikut!
No

Soal

1.
a.
b.
c.
d.

2.

at
C2,

Jawab : B
Pembahasan :

Diamagnetik
Feromagnetik
Paramagnetik
Non Magnetik

Diamagnetik merupakan bahan


yang sukar menarik garis-garis
gaya magnet luar
Feromagnetik merupakan bahan
yang kuat menarik garis-garis gaya
magnet luar
Paramagnetik merupakan bahan
yang sedikit menarik garis-garis
gaya magnet luar
Non magnetik merupakan bahan
yang tidak dapat menarik garisgaris gaya magnet luar

Satuan dari gaya Lorentz adalah

Jawaban : A
Pembahasan:
Satuan dari gaya Lorentz adalah
newton .Tesla satuan dari medan
magnet , Ampere meter satuan
dari arus listirk dan meter
merupakan satuan dari panjang
kawat

C1

Jawaban B
Pembahasan :
Diketahui:
L = 10 m
I = 5 mA = 0,005 A
B =8T
Ditanya: Gaya Lorentz (F)?
Jawab:
F=BIL
= 8 . 0,005 . 10 = 0,4 N
Jadi, Gaya Lorentz yang timbul
sebesar 0,4 N
Jawaban A
Pembahasan :

C2,

Newton
Tesla
Ampere
Meter

Sebuah kawat tembaga sepanjang 10 m


dialiri arus listrik sebesar 5 mA. Jika
kawat tembaga tersebut tegak lurus berada
dalam medan magnet sebesar 8 Tesla,
berapakah Gaya Lorentz yang timbul?
a.
b.
c.
d.

4.

Tingk

Bahan yang paling kuat menarik garis garis


gaya magnet luar adalah

a.
b.
c.
d.

3.

Pembahasan

0,2 N
0,4 N
0,6 N
0,8 N

Jika gaya Lorentz yang ditimbulkan oleh


kawat tembaga sepanjang 2 m dan dialiri

C3

C3

C2,

arus listrik sebesar 2 mA adalah 12 N,


maka berapakah besar medan magnet
yang melingkupi kawat tembaga tersebut?
a.
b.
c.
d.

3 x 103 Tesla
3 x 104 Tesla
30 x 104 Tesla
30 x 105 Tesla

Diketahui: L = 2 m I = 2 mA =
2 x 10-3 A F = 12 N Ditanya:
medan magnet?
Jawab :
F =BIL
12
F
B = I . L = 2. 2 x 103

C3

= 3 x 103 Tesla
5.

Senyawa basa nitrogen dibawah ini yang


menyusun DNA adalah,kecuali......
a. Adenin
b. Timin
c. Guanin
d. Urasil

Jawaban : D
Pembahasan :
Ada empat senyawa basa
nitrogen yang menyusun DNA
yaitu adenin (A) yang selalu
berpasangan dengan timin (T),
serta guanin (G) yang selalu
berpasangan dengan sitosin (C)

C1

6.

Sindrom Down disebabkan oleh


a. tambahan kromosom X sehingga
kromosom menjadi XXY
b. tambahan kromosom Y sehingga
kromosom menjadi XYY.
c. kelebihan kromosom pada kromosom
nomor 21
d. delesi kromosom pada kromosom
nomor 5

Jawaban : D
Pembahasan:
Sidrom Down adalah kelainan
yang terjadi akibat kelebihan
kromosom 21, sehingga setiap
sel tubuh memiliki total 47
kromosom. Dari susut pandang
kromosom,
sel-sel
tersebut
dinamakan
trisomi
untuk
kromosom
21.
Meskipun
kromosom
21
merupakan
kromosom manusia yang paling
kecil, trisominya mengubah
susunan
fenotip
individu
tersebut. Sidrom Down meliputi
penampakan wajah yang khas,
tubuh pendek, cacat jantung,
kerentanan
terhadap
infeki
saluran pernapasan, dan lemah
mental.

C2,
C3

7.

Gen A mengendalikan adanya antosianin


dan gen B mengendalikan sifat basa
plasma bunga terjadinya kriptomeri pada
persilangan linaria marocana bunga merah
(AaBb) kemungkinan akan menjadi
keturunan berbunga putih sebanyak?
a) 18,75%
b) 37,5%
c) 27%
d) 33,3%

Jawaban : D
C4,
Pembahasan :
Gen A mengendalikan adanya C5,
antosianin
C6
Gen B mengendalikan sifat basa
plasma
P1: Aabb > < AaBb
(Putih) (Merah)
Aa
AB
bb
Ab
aB
ab2F1:
Gamet
Ab
ab
AB

AABb

AaBb

Ab

Aabb

Aabb

aB

AaBb

aaBb

Ab

Aabb

aabb

Persentase bunga Putih

3
8 x100%=37,5%

Persentase bunga Merah

3
8 x100%=37,5%

Persentase bunga Ungu

8.

Persilangan dengan
disebut....
a. haploid
b. diploid
c. dihibrida
d. monohibrida

dua

sifat

2
8 x100%=27%

beda jawaban : C
Pembahsan:
Persilangan dihibrid adalah
persilangan diua individu sejenis
dengan memperhatikan dua sifat
beda

C1

9.

10.

11.

12.

Manusia
mempunyai
46
pasang
kromosom di setiap sel tubuhnya.
Diantaranya terdapat sepasang kromosom
penentu jenis kelamin yang disebut......
a. gonosom
b. sentromer
c. lisosom
d. autosom

Jawaban : D

C2,

Pembahasan :

C3

Pernikahan antara wanita dan laki-laki


yang keduanya berpenglihatan normal
menghasilkan seorang anak laki-laki yang
buta warna dan dua anak perempuan
berpenglihatan normal. Dari kasus ini
dapat dikethaui bahwa......
a. Ibu adalah homozigot dominan
b. Ibu adalah homozigot resesif
c. Ibu adalah karier
d. Ayah adalah karier

Jawaban : C

C4,

Pembahasan :

C5,

Wanita karier hemophilia menikah dengan


pria yang menderita hemophilia.
Kemungkinan anak anak mareka laki laki
penderita hemophilia adalah
a. 0 %
b. 25 %
c. 50 %
d. 75 %

Jawaban : B
Pembahasan:

Yang bukan merupakan bioteknologi


modern adalah :
A.Pembuatan keju

Jawaban : A
Pembahasan:
Pembuatan keju

Autosom merupakan jumlah


kromosom yang mengandung
gen untuk sesuatu yang tidak
berhubungan dengan penentuan
jenis kelamin. 44 di antaranya
adalah
autosom.
Anda
mendapatkan satu set 22
autosom dari ibu dan satu set 22
dari ayahmu.

Dari soal terlihat bahwa kelainan


C6
buta warna terpaut pada
kromosom X dan bersifat
resesif.
P:laki-laki normal (X Y) >< wanita
normal (XX)
F : laki-laki buta warna (XY)

P : XHHh X Xhy
G : XH
Xh
Xh
Y
F:
XHXh = wanita normal karier
XHY = laki laki normal
XHXh = wanita menderita
hemophilia
XHY = laki laki hemophilia
Dari ke-4 anak mereka, yang
laki laki hemophilia
berjumlah 1, maka
persentasinya = x 100% =
25%

C2,
C3

C1

C.Rekombinasi DNA
B.Pembuatan hormone
D.Teknologi plamid

= bioteknologi konvesional
Pembuatan hormone
= bioteknologi modern
Rekombinasi DNA
=bioteknologi modern
Teknologi plamid
=bioteknologi modern

Dalam bioteknologi, mikroorganisme


dimanfaatkan sebagai penghasil dan
pengubah bahan makanan.
Mikroorgansime yang berperan dalam
pembuatan yoghurt adalah .
A . Rhizopus sp
B. Candida spesies sp.
C. Lactobacillus bulgaricus.
D. Penicillium sp.

Jawaban : D
Pembahasan :

14.

Dampak negative yang ditimbulkan oleh


kemajuan ilmu dan teknologi terhadap
sumber daya manusia adalah ..
A. Timbulnya pengangguran tenaga kerja
pasar
B. Menurunnya sumber plasma nutfah
C.
Produksi
yang
berlebihan
menyebabkan
turunnya
harga
D. Terjadinya perubahan sikap social
E. Lahan pertanian berkurang, produksi
kecil

Jawab : D
Pembahasan :
Kemajuan ilmu dan teknologi
disamping memberikan dampak
positif terhadap kelestarian
sumber daya alam, juga dapat
memberikan dampak negative
terutama pada sumber daya alam
manusia. Dampak negative yang
dapat dirasakan pada sumber
daya manusia adalah terjadinya
perubahan sikap social.

CI

15.

Bioteknologi dalam penerapannya tidak


selalu bermanfaat bagi kehidupan seharihari, akan tetapi juga berdampak tidak
baik bagi kita. Yang bukan dampak buruk
dari bioteknologi....
A. Hasil limbah yang tinggi hasil dari
sisa produk bioteknologi
B. Mengurangi plasma nutfah di

Jawaban : D
Pembahasan :

C2,

13.

C2,
C3

Rhizopus sp =tempe
Candida spesies sp.
= khamir dalam membuat roti
Lactobacillus bulgaricus.
= yoghurt
Penicillium sp.
= penisillin (obat)

Menciptakan hasil pangan


dengan nilai gizi yang tinggi
merupakan salah satu manfaat
dari penggunaan bioteknologi
dalam kehidupan sehari-hari.

C3

Indonesia
C. Alkohol yang dihasilkan selama
proses fermentasi merusak kesehatan
bila dikonsumsi
D. Menciptakan hasil pangan dengan
nilai gizi yang tinggi

d. Pada lembar jawaban yang telah tersediaa silangilah huruf


a. Jika pilihan 2 dan 3 dari soal ini benar
b. Jika pilihan 1 dan 3 dari soal ini benar
c. Jika pilihan 2 dan 4 dari soal ini benar
d. Jika pilihan 4 dari soal benar
No
1.

Soal

Pembahasan

Tingk
at
C4,

Diantara berikut ini:


Jawaban : B
1.) Ditemukan dalam sitoplasma, Pembahasan :
C5
terutama dalam ribosom, dan juga
Ditemukan
dalam
C6
dalam nukleus.
sitoplasma,
terutama
2.) Fungsinya berhubungan erat
dalam ribosom, dan
dengan sintesis protein.
juga dalam nukleus.
3.) Ditemukan dalam nukleus yaitu
Berupa rantai pendek dan
dalam kromosom, mitokondria,
tunggal.
dan kloroplas.
Fungsinya berhubungan
4.) Basa nitrogen terdiri atas purin:
erat dengan sintesis
adenin (A) dan guanine (G),
protein.
pirimidin: timin (T) dan sitosin
Kadarnya
dipengaruhi
(C).
oleh aktivitas sintesis
5.) Basa nitrogen terdiri atas purin:
protein
adenin (A) dan guanin (G),
Basa nitrogen terdiri
pirimidin: urasil (U) dan sitosin
atas purin: adenin (A)
(C).
dan
guanin
(G),
6.) Fungsinya berhubungan erat
pirimidin: urasil (U)
dengan penurunan sifat dan
dan sitosin (C).
sintesis protein.
Komponen gulanya Dribosa (pentosa).
Struktur, Fungsi, dan Materi Penyusun
RNA adalah....
a) 1,2 dan 5
b) 1,5 dan 6
c) 3,5 dan 6

d) 2,3 dan 4
2.

3.

Perhatikan berbagai produk


Bioteknologi berikut :
1. Nata de coco
2. Vaksin fransgenik
3. Tanaman transgenic
4. Keju
5. Hormone pertumbuhan
Produk bioteknologi yang pembuatannya
merupakan prinsip bioteknologi
konvesional terdapat pada nomor :
A.1-5
B.1- 4
C.2- 3
D.2- 4

Jawaban B
Pembahasan :
Nata de coco
= Bioteknologi konvesional
Vaksin fransgenik
= Bioteknologi modern
Tanaman transgenic
= Bioteknologi modern
Keju= Bioteknologi konvesional
Hormone pertumbuhan
= Bioteknologi modernl

C2,

Perhatikan pernyataan berikut !


a. Panjang kawat
b. Kuat arus listrik
c. Jenis Kawat
d. Medan magnet
e. Diameter kawat

Jawaban : D
Pembahasan :
Arus listrik sebanding
dengan gaya lorentz yang
ditimbulkan, demikian juga
dengan perubahan medan magnet
yang diberikan. Akibat dari arah
arus (I) dan arah medan magnet
(B) saling tegak lurus, maka
secara matematis, besarnya Gaya
Lorentz dituliskan sebagai
berikut.
F = B. I. L
Keterangan:
F = gaya Lorentz (Newton)
B = medan magnet tetap (Tesla)
I = kuat arus listrik (Ampere)
L = panjang kawat berarus yang
masuk ke dalam medan magnet
(meter).
Jawab : C

C4,

Manakah Faktor- faktor yang


mempengaruhi besarnya gaya
lorentz.
A.
B.
C.
D.

4.

a,c, dan d
a,b, dan c
b, c,dan d
a,b, dan d

Perhatikan bahan-bahan dibawah ini :

C3

C5,
C6

C1

1.
2.
3.
4.
5.
6.

Bismuth
Baja
Emas
Seng
Besi
Alumunium

Manakah diantara bahan-bahan tersebut


yang termasuk bahan diamagnetik?
a. 1, 2, 4
b. 1, 2, 6
c. 1, 3, 4
d. 1, 3, 5

5.

Dibawah ini yang merupakan dampak


dari penggunaan bioteknologi (iradiasi)
dalam bidang pangan :
1) Kesegaran bahan pangan tidak
berubah
2) Tidak membusuk selamanya
3) Tidak menimbulkan polusi pada
lingkungan
4) Dapat meningkatkan mutu dan
hygiene bahan makanan
Yang merupakan kelebihan pengawetan
menggunakan iradiasi ialah
A. 1) dan 2)
B. 1), 2) dan 3)
C. 1), 3), dan 4)
D. Semuanya benar

Pembahasan :
1. Baja, besi merupakan contoh
bahan feromagnetik
2. Alumunium merupakan contoh
bahan paramagnetik
3. Bismuth, emas, seng
merupakan contoh bahan
diamagnetik

Jawaban : C
Pembahasan :
Penggunaan teknologi nuklir
(radioisotop) dalam bidang
teknologi pangan lazim disebut
proses iradiasi. Iradiasi bahan
pangan mempunyai beberapa
kelebihan bila dibandingkan
dengan proses pengawetan
konvensional antara lain :
Dapat dilakukan pada
bahan yang telah dikemas
Kesegaran bahan pangan
tidak berubah
Tidak menimbulkan
residu zat kimia pada makanan
Tidak menimbulkan
polusi pada lingkungan
Dapat menggunakan
bahan pengeras yang murah
Dapat meningkatkan
mutu dan hygiene bahan
makanan
.

C4,
C5,
C6

c.Kerjakan soal-soal berikut ini dengan memberi tanda silang pada huruf a, b, c, atau d
dengan catatan
a.
b.
c.
d.

jika kedua pernyataan benar dan menunjukkan hubungan sebab akibat


Jika kedua pernyataan benar tetapi tidak menunjukkan hubungan sebab akibat
Jika salah satu pernyataan benar
Jika tidak ada slah satupun pernytaan yang benar

No
1.

Soal
Bahan paramagnetik memiliki suseptibilitas
positif yang kecil
Sebab
Atom atom penyusun bahan paramagnetik
memiliki sedikit elektron dengan spin tidak
berpasangan

2.

Makin besar arus listrik yang mengalir ,


makan makin besar pula gaya Lorentz yang
bekerja
Sebab
Gaya Lorentz dapat timbul karna ada kawat
penghantar yang dialiri arus

Pembahasan
Jawaban : A
Pembahasan :
Bahan paramagnetik
memiliki suseptibilitas
positif yang kecil
karena atom atom
penyusun bahan
paramagnetik memiliki
sedikit elektron dengan
spin tidak berpasangan.
Maka pernyataan diatas
benar dan berhubungan

Jawaban : B
Pembahasan :
Gaya Lorenzt berbanding
lurus dengan besarnya arus
listrik yang mengalir . Gaya
Lorentz dapat timbul karna
ada kawat penghantar yang
dialiri arus .

Tingkat
C4,
C5,
C6

C4,
C5,
C6

3.

Lampu sepeda yang dihidupkan dengan


dinamo,akan menyala makin terang ketika
sepeda berjalan makin cepat.
Sebab
perubahan jumlah garis gaya magnet yang
memotong kumparan makin cepat

Jawaban : B
C2,
Pembahasan :
C3
GGL induksi makin besar
jika gerak magnet atau
perubahan medan magnet
pada kumparan makin cepat.
Jadi jika sepeda bergerak
makin
cepat,
putaran
dynamo juga makin cepat.
Gerakan makin cepat ini
menyebabkan
perubahan
jumlah garis gaya magnet
dalam kumparan makin cepat
sehingga ggl pada dynamo
semakin besar.

4.

Albino
merupakan
kelainan
yang
disebabkan tidak adanya zat warna (pigmen)
Sebab
Kulit penderita lebih rentan terserang kanker
kulit dan kulit mudah melepuh akibat
terpapar sinar matahari.

Jawaban : A
C2,
Pembahasan :
Albino merupakan kelainan C3
yang
disebabkan
tidak
adanya zat warna (pigmen)
yang disebut zat melanin.

Menderita kelainan ini pada


umumnya akan mengalami
fotofobia atau takut cahaya.
Pigmen melanin berfungsi
untuk melindungi kulit dari
sinar
ultraviolet.
Tidak
adanya
pigmen
kulit
membuat penderita lebih
rentan terserang kanker kulit
dan kulit mudah melepuh
akibat
terpapar
sinar
matahari. Gen penyebab
kelainan ini bersifat resesif
(gen
a).
Orang
yang
menderita
kelainan
ini
memiliki genotip homozigot
resesif (aa), sedangkan orang
yang
normal
memiliki
genotip homozigot dominan
(AA)
sedangkan
yang
menjadi
carrier
atau
pembawa memiliki genotip
heterozigot (Aa).
5.

Spirulina dapat digunakan sebagai


alternative sumber makanan di masa
mendatang.
Sebab
Spirulina adalah ganggang hijau yang
mudah di budidayakan.

Jawaban : C
Pembahasan :
Spirulina adalah contoh dari
alga biru yang dapat dipakai
sebagai alternatif sumber
makanana masa depan

C4,
C5,
C6

Anda mungkin juga menyukai