Materi #3 - Tekhnik Layout
Materi #3 - Tekhnik Layout
Materi #3 - Tekhnik Layout
TEKHNIK LAYOUT
Sebuah suratkabar mempunyai ciri-ciri, yang dapat
dilihat dari format (broadsheet, tabloid, majalah, dsb),
cara paginations (pemakaian kolom), cara pemakaian
tipografi (huruf), warna, serta penempatan berita, foto,
grafis dan iklan dalam satu halaman. Ciri-ciri itu pula
yang akhirnya akan membedakan segmentasi pasar
suatu media cetak. Untuk menengah ke atas atau
menengah ke bawah.
TEKHNIK LAYOUT
"sell the
Lay out sendiri bertujuan untuk
Pertama:
symitrical layout
disebut juga foundry/vertical lay-out, karena seperti
jemuran, letak berita-beritanya seimbang. Tentu saja
kelihatan stasis dan kolot, karena dari hard ke hard
bentangannya tetap saja. Lay out seperti ini digunakan oleh
The New York Time.
JENIS LAYOUT
Kedua
quadran lay-out.
atau disebut juga tata-rias segi empat. sangat baik
untuk suratkabar yang akan dijual di pinggir jalan
secara eceran, karena koran akan berlipat empat, dan
pada seperempat bagian yang tampak itu akan
diperlihatkan berita-berita penting dan menarik.
JENIS LAYOUT
Keempat
brace lay-out.
menonjolkan suatu berita besar. Lay out seperti ini
sering menggunakan "Banner Headline", judul
panjang. Berita penting ditempatkan di sebelah kanan
suratkabar, sehingga mengikat pandangan pembaca ke
sana. Kemudian judul lain di sebelah kiri, dan sebelah
kanan lagi.
JENIS LAYOUT
Kelima
circus lay-out.
tata-rias karnaval, karena ramainya halaman depan.
Semua judul berita dipamerkan di halaman pertama,
isinya di halaman lain. Contoh seperti ini adalah Pos
Kota (Jakarta), atau koran-koran mingguan.
JENIS LAYOUT
Keenam
horizontal lay-out
tata-rias mendatar. judul berita dibuat mendatar,
dengan berita yang tidak terlalu panjang.
JENIS LAYOUT
Ketujuh
function lay-out.
tata-rias yang setiap hari berubah, bergantung kepada
perkembangan dan isi berita hari itu. Bila terjadi hal-
hal luar biasa, sering dipakai apa yang disebut "skyline
heads". Jadi ada gejala pemindahan nama tempat nama
suratkabar itu sendiri. Lay out seperti ini sering juga
dipakai oleh koran-koran Mingguan terbitan Jakarta.
ACUAN DESAIN SURAT KABAR
1
Sederhana
membawa mata nyaman untuk membaca.
ACUAN DESAIN SURAT KABAR
Aturan mendasar yang biasa dipakai sebagai acuan me-
layout sebuah media (surat kabar).
2.
Ada sesuatu yang ditonjolkan
(Buat satu dominasi, buat pembaca untuk fokus pada satu
hal). Tidak meletakkan banyak foto dan gambar.
Walaupun bagus, namun jika diletakkan dengan tidak
proporsional, pembaca akan jenuh untuk melihatnya.
Ataupun juga tidak mendominasi halaman dengan tulisan.
ACUAN DESAIN SURAT KABAR
Aturan mendasar yang biasa dipakai sebagai acuan
me-layout sebuah media (surat kabar).
3.
Buat semacam Hierarki.
(Mengenai ukuran, aturan Headline, foto, posisi
halaman, dll). Atraktif, simple. Hal ini ditentukan
berdasarkan hasil kesepakatan bersama.
ACUAN DESAIN SURAT KABAR
Aturan mendasar yang biasa dipakai sebagai acuan
me-layout sebuah media (surat kabar).
4.
Keseimbangan.
Jangan membuat layout bagian atas lebih ‘berat’
dibandingkan layout bagian bawah.
ACUAN DESAIN SURAT KABAR
Aturan mendasar yang biasa dipakai sebagai acuan me-layout
sebuah media (surat kabar).
5.
Pengaturan lebar dan panjang kolom.
Tidak terlalu lebar, dan juga tidak terlalu sempit. Tidak panjang
dan tidak juga pendek. Idealnya, lebar kolom minimal 7
point, dan maksimal 18 point. Ukuran ini didapatkan
berdasarkan hasil riset pada tahun 1980-an. Baik dari segi
kenyamanan mata, maupun penyesuaian persaingan bisnis
dengan media elektronik yang kala itu makin berkembang.
ACUAN DESAIN SURAT KABAR
Aturan mendasar yang biasa dipakai sebagai acuan
me-layout sebuah media (surat kabar).
6.
Penggunaan warna
lebih baik untuk kenyamanan pembaca. Terutama untuk
rubrik yang berisikan informasi utama.
ACUAN DESAIN SURAT KABAR
Aturan mendasar yang biasa dipakai sebagai acuan
me-layout sebuah media (surat kabar).
7.
Penentuan spasi yang tepat
Tidak terlalu jarang, tidak juga terlalu dekat.
ACUAN DESAIN SURAT KABAR
Aturan mendasar yang biasa dipakai sebagai acuan
me-layout sebuah media (surat kabar).
8.
Penggunaan garis.
Setiap garis mempunyai filosofinya sendiri. Bukan asal
garis.
ACUAN DESAIN SURAT KABAR
Aturan mendasar yang biasa dipakai sebagai acuan
me-layout sebuah media (surat kabar).
9.
Pengelolaan Allignment.
Ketika satu judul rata tengah, maka semua judul pada
satu halaman sebaiknya rata tengah.
ACUAN DESAIN SURAT KABAR
Aturan mendasar yang biasa dipakai sebagai acuan
me-layout sebuah media (surat kabar).
10.
Sering gunakan Pullout/Teaser.
Ini baik untuk jeda pada berita.
ACUAN DESAIN SURAT KABAR
Aturan mendasar yang biasa dipakai sebagai acuan
me-layout sebuah media (surat kabar).
11.
FIREWALL.
Don’t you dare to forget it.
Pemisah antara iklan dan berita.
ACUAN DESAIN SURAT KABAR
Aturan mendasar yang biasa dipakai sebagai acuan
me-layout sebuah media (surat kabar).
12.
Foto yang baik
adalah foto yang memuat informasi. Sebaiknya jangan
meletakkan informasi di atas foto yang penting. Buat
pembaca untuk melihat fotonya terlebih dahulu.