UKS Dan Kader Tiwisada Vivi

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 1

UKS dan Kader Tiwisada (Dokter Kecil)

UKS=Usaha Kesehatan Sekolah


Tujuan
: meningkatkan kemampuan hidup sehat siswa dalam lingkungan yang sehat
sekolah sehat, aman dan bersih
Dapat belajar, tumbuh dan berkembang dengan baik sehingga menjadi sumber daya
manusiayang bermutu
Lambang UKS:
Segitiga
Kegiatan Pokok UKS
Lingkaran
Dilakukan secara terus menerus
Peserta UKS:
Semua masyarakat sekolah (dari Kepala sekolah, guru, siswa, pegawai sampai wargasekitar sekolah)
Dibantu oleh petugas Puskesmas
Kegiatan pokok UKS:Melaksanakan pendidikan kesehatan di sekolah
pembinaan KADER TIWISADA/DOKTERKECILMemberikan pelayanan kesehatan di
sekolahMembina lingkungan sekolah dan sekitar agar lebih sehat
Peran Kader Tiwisada (Dokter Kecil):
Menolong
dirinya dan orang lain u/ hidup sehat
Membina
dan
mengajak
orang2 sekitar u/ hidup sehat
Membantu
guru UKS dalam kegiatan UKS
Membantu guru UKS dalam:
Mengukur TB/BB dan isi
KMS
Pelaksanaan
penjaringan
di sekolah
Piket
di ruang UKS
Membantu tugas/kegiatan UKS lainnya

Anda mungkin juga menyukai