0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
86 tayangan

SOP Hepatitis

Dokumen ini memberikan pedoman untuk penanggulangan KLB Hepatitis. Tujuannya adalah mengetahui besarnya masalah dan cara penanggulangannya, distribusi kasus, pencegahan, dan penghentian penyebaran. Prosedurnya meliputi persiapan alat pencatatan dan pelaporan, pelacakan kasus dalam 24 jam, pengamatan lingkungan, deteksi sumber, identifikasi dan pengobatan kasus, pengambilan sampel darah kontak, penyuluhan masyarakat

Diunggah oleh

Puskesmas Tulangan
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Format Tersedia
Unduh sebagai DOCX, PDF, TXT atau baca online di Scribd
0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
86 tayangan

SOP Hepatitis

Dokumen ini memberikan pedoman untuk penanggulangan KLB Hepatitis. Tujuannya adalah mengetahui besarnya masalah dan cara penanggulangannya, distribusi kasus, pencegahan, dan penghentian penyebaran. Prosedurnya meliputi persiapan alat pencatatan dan pelaporan, pelacakan kasus dalam 24 jam, pengamatan lingkungan, deteksi sumber, identifikasi dan pengobatan kasus, pengambilan sampel darah kontak, penyuluhan masyarakat

Diunggah oleh

Puskesmas Tulangan
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Format Tersedia
Unduh sebagai DOCX, PDF, TXT atau baca online di Scribd
Anda di halaman 1/ 1

KLB HEPATITIS

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN

1/1

PROSEDUR TETAP TANGGAL TERBIT : .................................


DIBUAT OLEH MENGETAHUI
KEPALA PUSKESMAS

FETTY KARTIKAWENI Amd.Kep Dr.DINA MARIANA MANIK


NIP. 19871221 201001 2013 NIP.19700518 200003 2001
PENGERTIAN Pedoman Penanggulangan KLB Hepatitis
TUJUAN - Mengetahui besarnya masalah KLB Hepatitis yang terjadi dan
cara penanggulangannya
- Mengetahui distribusi kasus menurut variable epidemiologi
- Mengetahui cara pencegahan dan penaggulangan KLB DBD
- Menghentikan penyebaran KLB
PELAKSANA Petugas Surveilans Epidemiologi
PROSEDUR a. Persiapan Alat pencatatan dan pelaporan
PE Form pelacakan KLB

b. Pelaksanaan Laporan W1
Melakukan PE (pelacakan) secepatnya
(<24jam) setelah mendapatkan laporan
adanya KLB
Pengamatan lingkungan dan sanitasi
Pengamatan kontak untuk mencari penderita
baru
Deteksi sumber penularan
Identifikasi dan managemen kasus
Pengambilan specimen darah pada kontak
dengan gejala klinis hepatitis
Penyuluhan pada masyarakat untuk
melakukan menjaga kebersihan dan sanitasi
Tatalaksana kasus hepatitis
Pencatatan dan pelaporan

Anda mungkin juga menyukai