Proposal PKL
Proposal PKL
Proposal PKL
Disusun Oleh :
Nama : CAHYANI
NIM : 14156629
Jurusan : TEKNIK MESIN
BEKASI
2017
LEMBAR PENGESAHAN
Peserta :CAHYANI
NIM : 14156629
Mengetahui ,
Puket 1 Bidang Akademik
PENDAHULUAN
1.2 TUJUAN
1.3 MANFAAT
a) Proses Heading
b) De-Phospating
c) Proses Rolling
a) Tinjauan lapangan
b) Pengamatan dan pengumpulan data proses gambar berupa grafik
c) Pengolahan data dan perhitungan teknis
1. Bab 1 Pendahuluan
Yaitu menjelaskan tetang latar belakang, batasan masalah,
tujuan praktek kerja di industri, metode penelitian, sistematika
penulisan.
2. Bab 2 profil perusahaan
Yaitu berisikan tentang sejarah perusahaan, lokasi
perusahaan, visi dan misi perusahaan, customer dan struktur
organisasi perusahaan.
3. Bab 3 Landasan teori
Berisikan sistem yang menjadikan objek praktek kerja
lapangan
4. Bab 4 Pembahasan Masalah
Yaitu menjelaskan tentang fungsi, cara kerja ,dan analisa
( judul PKL).
5. Penutup
Yaitu berisikan tentang kesimpulan dan saran yang dapat
membangun setelah pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan
BAB II
LANDASAN TEORI
Pada konstruksi bodi yang terdiri dari banyak bagian yang disatukan dengan
penyambungan, diperlukan metoda sambungan yang kuat dan tahan selama
beberapa selang waktu tertentu. Namun terkadang karena suatu alasan atau tujuan
tertentu, diperlukan metode sambungan yang dapat dilepaskan kembali. Salah satu
metode sambungan yang dapat dilepaskan kembali adalah metode sambungan
menggunakan sekrup. Terdapat beberapa jenis sekrup, yaitu :
2. Screw nails. Konstruksi sekrup jenis ini menyerupai paku yang bagian
batangnya dibuatkan ulir spiral. Sekrup dibuat dari baja keras dan digunakan
untuk penyambungan antara lembaran pelat tipis ke konstruksi yang terbuat dari
bahan kayu.Metode pemasangannya dilakukan dengan cara dipukul menggunakan
martil. Ulir spiral yang ada akan memperkuat cengkeraman sekrup sehingga
menghasilkan ikatan sambung-an antara bahan logam dengan kayu dengan
kekuatan yang kuat.
3. Steel hammer driven screws. Sekrup jenis ini digunakan untuk menyambung
lembaran pelat logam, sambungan yang dihasilkan sangat kuat dan sulit untuk
dilepaskan kembali. Oleh karena itu sekrup jenis ini hanya digunakan pada
sambungan yang bersifat permanen. Sekrup terbuat dari baja yang sangat keras,
dengan bentuk kepala countersunk atau round-head.
Proses pemasangan sekrup jenis ini adalah dengan cara membuat lubang panduan
menggunakan bor atau penitik, kemudian sekrup dipasangkan dengan cara
dipukul menggu-nakan palu. Ulir spiral yang terdapat pada sekrup akan
membantu sekrup tertanam pada benda kerja yang disambung secara kuat.
PT. Seoul Precision Metal adalah salah satu perusahaan yang bergerak dalam
bidang industri pembuatan screw ,perusahaan tersebut berdiri pada tahun 2000
dengan nama PT Seoul Metal Indonesia ,lalu pada tahun 2013 perusahaan tersebut
berganti nama menjadi PT Seoul Precision Metal yang berlokasi
JL.Jababeka VII B blok K2P-Q kawasan jababeka1 cikarang -bekasi
Praktek Kerja Lapangan ini merupakan salah satu mata kuliah yang harus
dipenuhi mahasiswa jurusan Teknik Mesin , sehingga mahasiswa dapat
mengaplikasikan materi yang didapat dari perkuliahan serta menambah
kemampuan dan keterampilan mahasiswa saat terjun di dunia industri dan
masyarakat.
Besar harapan, semoga Praktek Kerja Lapangan ini dapat terlaksana
dengan baik dan semua instansi dapat membantu dan membimbing dalam
pelaksananan Praktek Kerja Lapangan yang akan dilaksanakan. Semoga kegiatan
ini bisa memberikan manfaat yang besar bagi mahasiswa, Sekolah Tinggi
Teknlogi Duta Bangsa dan PT.SEOUL PRECISION METAL.
Demikian proposal pengajuan Praktek Kerja Lapangan ini disusun dengan
harapan dapat memberikan gambaran singkat dan jelas tujuan dari Praktek Kerja
Lapangan.
Terima kasih atas perhatian, dukungan, kerja sama dan masukan semua pihak
yang terkait.
(CAHYANI)
NIM : 14156629
DAFTAR PUSTAKA