Sop TB

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 2

SOP PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN

PENYAKIT TB
: 440/ /PKM-
No. Dokumen
PAMAR/SOP/UKM/I/2017
SOP No. Revisi :
TanggalTerbit : 02 Juni 2017
PUSKESMAS Halaman : 1-2 Ns.Muhammad Nuh,S.Kep
PAMAR NIP.19650421 198812 1 001

1. Pengertian Pencegahan dan pengendalian penyakit TB adalah pelaksanaan pengendalian


infeksi tuberkulosis untuk mencegah terjadinya penularan TB kepada orang lain
dan utuk dapat di obati secara tuntas.

2. Tujuan Sebagai acuan dalam pencegahan dan pengendalian infeksi tuberkulosis untuk
mencegah terjadinya penularan Tuberkulosis.

3. Kebijakan 1. Undang-undang no.36 Tahun 2009 tentang Kesehatan


2. Surat Keputusan Kepala Puskesmas Pamar Tentang Penanggung Jawab
Dalam Ruang Lingkup Pengelolaan dan Pelaksanaan UKM Puskesmas
Nomor : 440/ /PKM-Pamar/SK/2017

4. Referensi Buku Pedoman Nasional Pengendalian Tuberkulosis tahun 2014. Kementerian


Kesehatan RI, Direktorat Jenderal Pengendalian Penyakit dan Penyehatan
Lingkungan.

5. Alat dan Bahan 1. Alat dan bahan pelacakan dan penemuan kasus TB secara dini
a. Form TB 06
b. Handscun, Masker
2. Alat dan bahan pengambilan dan pengiriman spesimen dahak
a. Form TB 05
b. Handscun, Masker, Pot dahak, Toples, Alkohol, Tisue, plaster
3. Pemberian PMT bagi penderita penyakit TB
a. Form PMT TB
b. Telur
c. Susu
d. Roti

6. Langkah-langkah 1. Melakukan Koordinasi langsung kepada Kepala Desa wilayah kerja


Puskesmas Pamar
2. Melakukan pelacakan dan penemuan TB secara dini
3. Melakukan pengambilan dan pengiriman spesimen dahak
4. Melakukan pemberian PMT bagi penderita penyakit TB
5. Membuat laporan pelaksanaan kegiatan dan dikirim ke Dinas Kesehatan
Kabupaten Aceh Tengah

7. Unit Terkait Dinas Kesehatan

8. Rekaman Histori
No. Halaman Yang diubah Isi perubahan DiberlakukanTgl

Halaman2/2

Anda mungkin juga menyukai