Soal Pas KTSP 2013 Kelas 10

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 7

SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER GASAL 2016/2017

MATA PELAJARAN : FISIKA


KELAS X ILMU ALAM KURIKULUM KTSP 2013
MGMP FISIKA SMA KOTA SEMARANG

A. PILIHAN GANDA
1. Seorang siswa melaporkan hasil pengukuran kuat arus (2,0  0,1) ampere. Kesalahan relatifnya
sebesar...
A. 11 % D. 2 %
B. 5 % E. 0,5 %
C. 4,8 %

2. Perhatikan gambar di bawah ini!

Hasil pengukuran dari tebal koin dintunjukkan gambar di atas. Nilai dari tebal koin di
atas adalah ...
a. 5,50 mm
b. 5,55 mm
c. 5,60 mm
d. 6,00 mm
e. 6,05 mm

2. Sebuah benda diukur dengan jangka sorong, dari hasil pengukuran diperoleh data 6,66 cm. Manakah
dari gambar di bawah ini yang menunjukkan pengukuran panjang benda yang benar?

A.

B.

C.

D.

E.

3. Gambar berikut adalah pengukuran massa benda dengan menggunakan neraca Ohauss lengan tiga.
Hasil pengukuran massa yang benar adalah.....
A. 350 gram
B. 321,5 gram
C. 240 gram
D. 173 gram
E. 170,3 gram
4. Hasil pengukuran panjang buku fisika dengan penggaris adalah 29,06 cm. Jumlah angka penting hasil
pengukuran tersebut adalah …
A. 1 D. 4
B. 2 E. 5
C. 3

5. Berikut ini disajikan diagram vektor F1 dan F2!


 
Persamaan yang tepat untuk resultan R = F1  F2 adalah . . . .

A. 2 iˆ + 2 ĵ
B. 2 iˆ + 4 ĵ
C. 3 iˆ + 4 ĵ
D. 4 iˆ + 2 ĵ
E. 4 iˆ + 4 ĵ

6. Jika vektor F besarnya 10 N membentuk sudut 53o terhadapa sumbu X positip, maka komponen vektor
tersebut pada sumbu X dan Y berturut-turut adalah ….
A. 8 N dan 6 N D. 4 N dan 3 N
B. 6 N dan 8 N E. 6 N dan 3 N
C. 3 N dan 4 N

7. Rute perjalanan sebuah robot track line adalah sebagai berikut :


 9 meter ke timur
 15 meter membentuk sudut 53 dari timur ke utara
 9 m menuju ke barat
Perpindahan robot track line adalah .... (cos 53 = 0,6 ; sin 53 = 0,8)
A. 5 m
B. 8 m
C. 12 m
D. 15 m
E. 29 m

8. Dua vector gaya besarnya sama yaitu 16 N. Jika kedua vector tersebut saling membentuk sudut 120 0,
maka resultan kedua vector tersebut adalah …
A. 8 N
B. 10 N
C. 12 N
D. 16 N
E. 18 N

9. Seekor tikus bergerak seperti pada lintasan gambar di bawah. Tikus mulai bergerak dari B ke D
kemudian kembali lagi ke C , maka perpindahan tikus adalah ....

A. 11 m D. 4 m
B. 8 m E. 3 m
C. 7 m

10. Aisya mengendarai motor ke barat menempuh perjalanan 30 km yang ditempuh selama 25 menit, lalu
berbelok kearah selatan sejauh 40 km yang ditempuh dalam waktu 35 menit. Kecepatan rata-rata
perjalanan Aisya adalah ….
A. 0,83 km/jam D. 50 km/jam
B. 1,16 km/jam E. 70 km/jam
C. 10 km/jam
11. Perhatikan gambar berikut!

Grafik di atas merupakan grafik hubungan kecepatan (v) dan waktu (t) dari suatu gerak lurus. Bagian
grafik yang menunjukkan gerak lurus beraturan adalah....

A. 1 D. 4
B. 2 E. 5
C. 3

12. Suatu benda bergerak lurus beraturan dengan grafik x-t seperti pada gambar berikut! Besarnya
kecepatan gerak benda adalah... m/s
A. 16 C. 10 X (m)
80
B. 14 D. 4

C. 12
5 t(s)
13. Perhatikan grafik kecepatan (v) terhadap waktu (t) dari sebuah benda yang bergerak .
V (m/s)
30

t (s)
2 5 8

Jarak yang ditempuh benda selama bergerak adalah ....


A. 105 m
B. 165 m
C. 330 m
D. 1650 m
E. 1820 m

14. Perhatikan gambar di bawah ini :

Yang menunjukan grafik gerak lurus berubah beraturan adalah nomor :


A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)
E. (5)
15. Dua motor A dan B yang bergerak lurus berubah beraturan secara bersamaan dengan kecepatan yang
berbeda-beda seperti pada table berikut :
Motor Kecepatan Kecepatan Percepatan
awal (m.s-1) akhir(m.s-1) (m.s-2)
A 40 60 1
B P 30 -2

Kedua motor menempuh jarak yang sama, maka besarnya kecepatan awal P adalah ....
A. 15 m/s
B. 60 m/s
C. 65 m/s
D. 70 m/s
E. 75 m/s

16. Pak Andi mengendarai mobilnya di jalan Pandanaran ke arah Simpang Lima dengan kelajuan 20
m/s.Pak Andi melihat seorang nenek yang sedang menyeberangi jalan dan berhenti di tengah jalan
yang berjarak 120 meter darinya ,sehingga pak Andi secara spontan mengerem mobilnya.
Perlambatan maksimum saat pak Andi mengerem adalah 2 m/s2.
Berdasarkan analisis keadaan pada saat itu , dapat disimpulkan peristiwa yang terjadi adalah ....
A. Mobil berhenti di belakang nenek
B. Mobil berhenti setelah menabrak nenek
C. Mobil berhenti sewaktu menabrak nenek
D. Mobil berhenti di depan nenek dan tidak menabrak nenek
E. Mobil berhenti pada jarak 120 m dan menabrak nenek

17. Dari puncak sebuah menara setinggi 45 m dijatuhkan sebuah batu. Jika percepatan gravitasi bumi 10
ms-2, kecepatan batu pada saat tepat menyentuh tanah adalah ....
A. 25 ms-1
B. 30 ms-1
C. 35 ms-1
D. 40 ms-1
E. 45 ms-1

18. Bola A dilempar vertikal ke atas dengan kecepatan 20 m/s. Dua detik setelah bola A
dilemparkan dari titik yang sama bola B dilemparkan ke atas dengan kelajuan yang sama
pula. Ketinggian bola B diukur dari tanah saat mencapai tanah saat kedua bola bertemu
adalah .... (percepatan gravitasi 10 m/s2)
A. 5 m
B. 15 m
C. 20 m
D. 60 m
E. 80 m

19. Sebuah benda melakukan gerak parabola. Ketika berada di titik puncak ....
A. Percepatan gravitasi yang dialami benda nol
B. Kecepatan mendatar pada benda nol
C. Kecepatan dan percepatan benda tidak nol
D. Kecepatan dalam arah vertikal nol
E. Percepatan sesaat yang dialami benda nol

20. Terhadap koordinat x horizontal dan y vertikal, sebuah benda yang bergerak mengikuti gerak peluru
mempunyai komponen-komponen kecepatan yang ....
A. besarnya tetap pada arah x dan berubah-ubah pada arah y
B. besarnya tetap pada arah y dan berubah-ubah pada arah x
C. besarnya tetap, baik pada arah x maupun pada arah y
D. besarnya berubah-ubah, baik pada arah x maupun pada arah y
E. besar dan arahnya terus-menerus berubah terhadap waktu.
21. Sebuah peluru ditembakan dengan kesepatan awal 100 m/s dengan membentuk sudut 37 (sin 37 =
0,6; cos 37 = 0,8) terhadap horisontal. Maka pada saat t = 2 s vector kecepatan peluru adalah ... m/s
A. v = 80 i + 20 j
B. v = 80 i + 40 j
C. v = 80 i + 80 j
D. v = 160 i + 80 j
E. v = 160 i + 100 j

22. Sebutir peluru ditembakkan dengan sudut 37 dengan kecepatan tertentu dan menempuh jarak terjauh
80 m. Jika ditembakan dengan kecepatan yang sama dan sudut elevasi 53, maka jarak terjauh yang
ditempuh peluru adalah .... (g = 10 m/s2, sin 37 = cos 53 = 0,6)
A. 240 m D. 80 m
B. 120 m E. 60 m
C. 100 m

23. Peluru A dan B ditembakkan dari senapan dengan kecepatan mula-mula sama besar dan sudut elevasi
yang berbeda. Peluru A dengan sudut elevasi 30° dan peluru B dengan sudut elevasi 60°.
Perbandingan antara tinggi maksimum yang dicapai peluru A dengan peluru B adalah ....
A. 1 : 2 D. 1: 3
B. 1:3 E. 3 :1
C. 2:1

24. Sebuah benda yang melakukan gerak melingkar beraturan mempunyai ….


A. kecepatan konstan
B. kelajuan yang konstan
C. kelajuan sudut berubah
D. percepatan konstan
E. sudut simpangan konstan

25. Sebuah benda melakukan gerak melingkar beraturan dengan 240 putaran setiap 4π menit. Kecepatan
sudut gerak benda tersebut adalah....rad/s
A. 4π D. 0.2
B. 2π E. 6/π
C. 2

26. Sebuah partikel bergerak melingkar beraturan dengan jari-jari 10 cm dan berputar dengan frekuensi
50/π Hz. Besarnya kecepatan linier partikel tersebut adalah... m/s
A. 1 D. 10
B. 2 E. 50
C. 5

27. Sebuah piringan hitam yang sedang berputar dengan kelajuan 0,5 m/s pada ujung tepi piringan, jika
jari-jari piringan hitam itu 0,1 m, maka besarnya percepatan sentripetal suatu titik pada tepi piringan
itu adalah... m/s2
A. 50 D. 5
B. 20 E. 2,5
C. 10

28. Tiga buah roda dihubungkan seperti gambar di bawah.


Roda B dan roda C menyatu dan sepusat. Roda A dan roda C dihubungkan dengan sabuk. Jika R A =
15 cm RB = 5 cm dan RC = 30 cm, maka perbandingan kecepatan sudut roda B dan roda A adalah ....
A. 4 : 1
B. 2 : 1
C. 1 : 1 C A
B
D. 1 : 2
E. 1 : 4
29. Seseorang naik bus yang sedang melaju dengan kencang, jika tiba-tiba bus ini direm, maka hal yang
dialami oleh penumpang tersebut adalah ....
A. terdorong ke depan karena sifat kelembaman tubuh orang tersebut
B. terdorong ke belakang karena sifat kelembaman tubuh orang tersebut
C. terdorong ke depan karena reaksi dari aksi yang diberikan oleh pengereman yang dilakukan sopir
bus
D. terdorong ke belakang karena reaksi dari aksi yang diberikan oleh pengereman yang dilakukan
sopir bus
E. terdorong ke depan sebagai aksi dari reaksi gaya pengereman yang dilakukan sopir bus

30. Sebuah balok kayu bermassa 10 kg dilepaskan dari puncak


sebuah bidang miring yang membentuk sudut 450 seperti pada
gambar. Jika bidang miring tersebut licin, maka percepatan gerak
balok tersebut adalah .....m/s2 ( g = 10 m/s2 )
A. 5 D. 10
B. 5√2 E. 10√2
C. 5√3

31. Sebuah gaya horisontal 40 N bekerja pada benda massa 20 kg pada bidang datar licin. Jika mula-mula
benda diam maka kecepatan benda setelah 5 detik adalah ...... m/s
A. 2 D. 8
B. 4 E. 10
C. 6

32. Dua buah balok dihubungkan dengan katrol


licin dan massa katrol diabaikan seperti
pada gambar. Massa A = mA: massa B = mB
dan balok B turun dengan percepatan a. Jika
percepatan gravitasinya g, maka besar
tegangan tali yang terjadi pada balok B
adalah ....
A. T = mB.a
B. T = mA (a – g)
C. T = mA (g – a)
D. T = mB (a – g)
E. T = mB (g – a)

33. Dua buah balok masing-masing massanya A = 3 kg dan B = 7 kg di atas lantai licin ditarik dengan
gaya F seperti pada gambar. Jika tegangan tali antara dua benda tersebut adalah 15 N maka besarnya
gaya F adalah ….
A B
A. 15 N D. 50 N
F
B. 20 N E.105 N
C. 45 N

34. Benda bermassa 10 Kg di letakkan di atas lantai yang kasar (µk= 0.3 dan µs=0.4). Jika benda ditarik
dengan gaya horizontal 35 N dan g = 10 m/s2, maka besar gaya gesekan adalah..... N
A. 3 D. 35
B. 4 E. 40
C. 30
35. Sebuah benda berada pada bidang miring kasar yang mempunyai tingkat kekasaran tertentu. Jika
sudut kemiringan bidang miring 37, benda tepat akan bergerak, maka koefisien gesek statis antara
benda dengan bidang miring adalah ....( sin 37 = 0,6 ; cos 37 = 0,8)
A. 0,50
B. 0,60
C. 0,75
D. 0,80
E. 1,33
URAIAN

36. Hitung besar resultan ketiga gaya ( A, B dan C ) pada gambar vector berikut ini ? ( Skala satu kotak =
1N)

37. Sebuah bola dilemparkan ke atas dengan kecepatan 20 m/s, 1 detik kemudian bola kedua dilempar ke
atas dari posisi yang sama dengan kecepatan 25 m/s. Berapa tinggi yang dicapai bola kedua saat
bertemu dengan bola pertama ? (g = 10 m.s-2)

38. Seseorang menembakan senapan dengan sudut elevasi 53o ( sin 53o = 0,8 , cos 53o = 0,6 ) . Kecepatan
peluru saat keluar dari larasnya 50 m/s dan saat itu penembak berada di puncak gedung dengan
ketinggian 100 m di atas tanah. Hitung
a. Waktu peluru mencapai tanah
b. Jarak mendatar peluru ketika peluru mengenai tanah

39. Perhatikan gambar roda berikut . Jari-jari roda A, B, C adalah RA = 40 cm, RB =10 cm, RC = 20 cm.
jika roda C berputar dengan kecepatan sudut 5 rad/s maka tentukan kecepatan linier pada roda A ?

A C
B

40. Balok A yang massanya 2 kg, diletakkan pada bidang


datar yang licin, balok B yang massanya 3 kg digantung A
dengan tali, dan dihubungkan dengan balok A melalui
sebuah katrol, jika g = 10 m/s2, maka hitung :
a. percepatan sistem
b. tegangan tali B

Anda mungkin juga menyukai