LPJ Paduan Suara PBAK
LPJ Paduan Suara PBAK
LPJ Paduan Suara PBAK
PENDAHULUAN
1.1.Latar Belakang
1.2.Tujuan
Tujuan dari laporan pertanggungjawaban ini adalah :
1. Untuk mempertanggungjawabkan kegiatan dan realisasi program yang
telah dilaksanakan Paduan Suara Poltekkes Kemenkes Riau pada periode
2015-2016.
2. Untuk mengevaluasi perkembangan mahasiswa dan kendala – kendala
yang dihadapi selama berlangsungnya kegiatan UKM Paduan Suara
Poltekkes Kemenkes Riau.
1.3.Manfaat
Manfaat yang kami harapkan, adalah :
1. Adanya perbaikan dan peningkatan pertisipasi mahasiswa Poltekkes
Kemenkes Riau dalam Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Paduan Suara
Poltekkes Kemenkes Riau
2. Adanya peningkatan kualitas Paduan Suara Poltekkes Kemenkes Riau
BAB II
LAPORAN KEGIATAN
3.1. KESIMPULAN
Dari uraian di atas dapat kami simpulkan bahwa :
1. Beberapa kegiatan belum terlaksana sehubungan dengan kesibukkan
perkuliahan dan lain hal.
2. Hambatan yang ditemukan pada mahasiswa umumnya :
a. Terbatasnya sarana dan prasarana, seperti ruang kelas yang sulit
digunakan untuk latihan.
b. Jumlah mahasiswa yang mau berpartisipasi dan aktif dalam UKM
Paduan Suara Poltekkes Kemenkes Riau masih sedikit.
c. Sulit menentukan jadwal latihan dikarenakan sebagian anggota
paduan suara disibukkan dengan praktik klinik dan tugas kampus yang
padat.
d. Kurangnya komitmen dalam melakukan latihan rutin Paduan Suara
3.2. SARAN
1. Latihan paduan suara harus terus dilakukan untuk menjaga kualitas dan
keharmonisan suara.
2. Memajukan dan mendukung setiap kegiatan UKM Paduan Suara.
3. Dukungan sarana dan pra sarana dari kampus seragam paduan suara, dan
ruangan untuk latihan.
4. Kepada para Pembimbing Akademik kiranya dapat terus memberikan
bimbingan kearah penyempurnaan.
BAB IV
PENUTUP
Yuni Mairina
Mengetahui,
Menjetujui,
Direktur Poltekkes Kemenkes Riau
Rusherina, SKM,M.Kes
LAMPIRAN FOTO KEGIATAN