Tumpatan Sementara (Sop)

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 2

TUMPATAN SEMENTARA

: /SOP/UKP-
No.Dokumen
VII/SM/II/2018
SOP No. Revisi : 00
Tgl Terbit : 01 Februari 2018
Halaman : 1/2
UPT PUSKESMAS drg.Susan H. Hutapea
SEI MENCIRIM NIP. 196111161992032004
1. Pengertian Tumpatan yang dilakukan sebelum melakukan tumpatan tetap
2. Tujuan 1. Mempertahankan gigi selama mungkin dalam rongga mulut
2. Mencegah terjadinya infeksi
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Sei Mencirim No. /SK/UKP-
VII/SM/II/2018 tentang Pembuatan Standar Operasional Prosedur (SOP)
Pedoman Pengobatan Dasar
4. Referensi Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor HK
02.02/MENKES/62/2015 tentang Panduan Praktik Klinis bagi Dokter Gigi
5. Alat dan bahan Alat :
1. Diagnostik set (sonde, kaca mult, pinset)
2. Nierbeken
3. Plastis filling instrument
4. Amalgam stoper
5. Ekscavator
Bahan:
1. Masker
2. Handscoen
3. Cavit (bahan tambalan sementara)
4. Betadine solution
5. Kapas
6. Langkah- 1. Mempersiapkan Alat dan Bahan
langkah 2. Pembuangan jaringan karies dengan ekscavator
3. Preparasi kavitas sesaui klasifikasi tumpatan
4. Sterilisasi kavitas
5. Pemberian obat tergantung kasus sebagai relief of fine/sterilisasi
perawatan saraf gigi (devitalisasi)
6. Penumpatan sementara dengan cavit
7. Instruksi pasca penumpatan:
- Jangan dipakai mengunyah pada waktu makan pada gigi yang ditumpat
selama 1 jam
- Hati-hati bila mneyikat gigi pada bagian gigi yang ditumpat
- Setelah 7 hari kembali ke puskesmas untuk penumpatan tetap atau
perawatan lanjutan untuk perawatan syaraf gigi
7. Bagan Alir
Persiapan alat dan bahan

Pembuangan jaringan karies

Preparasi kavitas

Sterilisasi kavitas

Pemberian obat

Penumpatan sementara

Resep

1/2
8. Hal hal yang Mengobservasi keadaan pasien
perlu
diperhatikan
9. Unit terkait 1. Pendaftaran
2. Poli Gigi
3. Apotek
10. Dokumen terkait 1. Rekam medis
2. Catatan tindakan

11.Rekaman historis perubahan


No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan

2/2

Anda mungkin juga menyukai