Acara 6 Peta Topografi PDF

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 27

Click to edit Master title style

ACARA 6
PETA TOPGRAFI

PRAKTIKUM GEOLOGI DASAR


2018/2019 1
Click to edit Master title style KUIS
1. Apa yang anda ketahui tentang peta topografi
(What do you know about topographic maps) ?
2. Sebutkan dan jelaskan minimal 4 unsur pada peta
topografi ! (Mention and explain at least 4
elements on the topographic maps !
3 Sebutkan minimal 4 jenis garis kontur Peta
To p o g r a f i ( M e n t i o n a t l e a s t 4 t y p e s o f c o n t o u r
l i n e s To p o g r a p h i c m a p s ! )

( 1 0 m i n u t e s ) H AV E A G R E AT T I M E D O I N G I T ! ! ! ! ! !

2 2
Click to edit Master title style
a……………...
b…………….…
c………...….…..
d………...….…..
D

3 3
Click to edit Master title style
A. PENGERTIAN
Peta topografi merupakan sebuah peta yang memperlihatkan bentuk,
penyebaran roman muka bumi dan dimensinya.
Peta ini menggandung informasi yang sangat lengkap mengenai ketinggian
dan kemiringan suatu tempat (garis kontur), tanda-tanda alam (sungai, jalan, hutan
dan sebagainya) dan juga batas-batas wilayah administratif.

4 4
B.Click to edit
UNSUR UNSUR Master
PETAtitle style
TOPOGRAFI
1. Judul peta, diambil dari bagian terbesar wilayah yang tercantum dalam satu
sheet peta, Biasanya terletak di bagian atas peta atau di samping untuk peta buatan
badan koordinasi survai dan pemetaan nasional (Bakosurtanal).
2. Skala peta
Skala bertujuan untuk mengetahui perbandingan antara jarak pada peta
dengan jarak sesungguhnya dilapangan. Skala yang dikenal ada dua jenis, yaitu
sebagai berikut:
1. Skala grafik : ditunjukkan dengan suatu garis/bar yang dimiliki satuan jarak,
dari tiap satuan menunjukkan perbandingan besarnya jarak dipeta sebanding
dengan jarak sesungguhnya dilapangan.
2. Skala fraksional/numerik : jarak yang ditunjukkan dengan perbandingan
angka antara jarak di peta dengan sesungguhnya dilapangan. Contoh
1:25.000, berarti 1 cm dipeta sama dengan 25.000 cm dilapangan/ sama
dengan 250 m dilapangan
5 5
Click to edit Master title style
JUDUL

ARAH MATA ANGIN

SKALA GRAFIK

6 6
3.Click to editadalah
Koordinat, Master title style
sekumpulan aturan yang menentukan bagaimana koordinat-
koordinat yang bersangkutan merepresentasikan titik-titik atau obyek pada
sebuah peta. Aturan ini biasanya mendefinisikan titik asal (origin) beserta
beberapa sumbu-sumbu koordinat untuk mengukur jarak dan sudut untuk
menghasilkan koordinat. Sistem koordinat peta yang terkenal di dunia ini
adalah sistem koordinat geografis dan sistem koordinat UTM (Universal
Transvers Mercator).
4. Arah mata angin, Arah mata angin penting untuk orientasi medan agar kita
dapat menentukan posisi kita pada peta dan memperoleh arah mata angin yang
benar.
5. Nomor lembar peta, Menunjukkan kedudukan peta yang bersangkutan terdapat
lembar-lembar peta disekitarnya.

7 7
Click to edit Master title style

8 8
Click to edit Master title style
6. Garis kontur (contour line)
Garis kontur merupakan garis yang menghubungkan titik-titik ketinggian
yang sama. Ciri-ciri dari garis kontur yaitu sebagai berikut:
1. Garis tidak saling berpotongan
2. Garis tidak pernah bertemu atau menyambung
3. Garis akan renggang pada daerah yang relatif landai
4. Garis akan rapat pada daerah yang relatif terjal
5. Pada suatu lembah garis kontur akan meruncing ke arah hulu

9 9
• Click to edit
Jenis Garis Master title style
Kontur
a). Intrval Kontur, Jarak antara garis kontur satu dengan garis a
yang lainnya yang berurutan. (Untuk mengetahui nilai interval
kontur digunakan rumus 1/2000x skala peta )
b). Indeks Kontur, Garis kontur yang dicetak tebal pada peta, b
yang mana merupakan kelipatan tertentu dari beberapa garis
kontur.
c). Kontur Setengah Garis kontur yang harga ketinggiannya
adalah setengah dari interval kontur. Biasanya digambar c
dengan garis putus-putus.
d. Kontur depresi, Merupakan garis kontur yang menunjukkan
adanya morfologi cekungan atau depresi. Bentuk kontur ini
adalah garis kontur biasa namun terdapat garis tegak lurus kea d
rah dalam, misal pada gambar danau.

1010
Click to edit Master title style

a. Kontur depresi

b. Intrval Kontur

c Kontur Setengah

d. Indeks Kontur
D

1111
7. Click to edit
Keterangan MasterPeta
/ Legenda title style
Kumpulan penjelasan mengenai tanda-tanda medan yang mewakili keadaan
atau tanda yang ada di lapangan. Legenda biasanya terletak di samping kanan bawah
dari peta.

1212
Click to edit Master title style
C. POLA KERAPATAN KONTUR
Pada peta topografi terdapat garis-garis kontur yang menunjukkan relief
muka bumi. Peta topografi menunjukkan bentuk-bentuk muka bumi. Bentuk-
bentuk muka bumi tersebut adalah sebagai berikut.
Pola ini dipengaruhi oleh resisitensi batuan, morfologi, struktur geologi
dll.

1313
Click to edit Master title style A. Bukit
B. Lembah
C. Perbukitan dan Lembah

1414
Click to edit Master title style

1515
Click to edit Master title style
E. POLA PENGALIRAN (Howard,1967)
1. Dendritik
a. Bentuk menyerupai cabang-cabang pohon,
b. Mencerminkan resistensi batuan atau homogenitas tanah yang seragam,
c. Lapisan horisontal atau miring landai, kontrol struktur kurang berkembang.
2. Paralel
a. Terbentuk dari aliran cabang-cabang sungai yang sejajar atau paralel pada bentangalam yang memanjang.
b. Mencerminkan kelerengan yang cukup besar dan hampir seragam.
3. Trellis
a. Terbentuk dari cabang-cabang sungai kecil yang berukuran sama, dengan aliran tegak lurus sepanjang sungai induk
subsekuen yang paralel.
b. Terdapat pada daerah lipatan, patahan yang paralel, daerah blok punggungan pantai hasil pengangkatan dasar laut,
daerah vulkanik atau metasedimen derajat rendah dengan pelapukan yang berbeda-beda.
4. Rectangular
a. Aliran cabang sungai tegak lurus terhadap sungai induk
b. Aliran memotong daerah secara tidak menerus,
16
c. Mencerminkan kekar/sesar yang saling tegak lurus, tidak serumit pola trellis.
Click to edit Master title style

17
5.Click
Radialto edit Master title style
a. Bentuk aliran seolah memancar dari satu titik pusat berasosiasi dengan
tubuh gunungapi atau kubah berstadia muda,
b. Dalam konsep Davis, pola radial ini adalah menyebar dari satu titik pusat
(sentrifugal), sedangkan kalsifikasi lain menyatakan pola radial mencakup
dua sistem pola pengaliran yaitu ; sentrifugal dan sentripetal.
6. Annular
a. Cabang sungai mengalir tegak lurus sungai utama yang melingkar,
b. Pada struktur kubah, cekungan, atau pada intrusi stock yang tererosi,
c. Sungai dikontrol pola sesar atau kekar pada bedrock.
7. Multibasinal
a. Pada daerah endapan antar bukit, batuan dasar yang tererosi,
b. Ditandai adanya cekungan-cekungan yang kering atau terisi air yang saling
terpisah, aliran yang terputus dan arah aliran yang berbeda-beda,
c. Pada daerah aktif gerakan tanah, vulkanik, dan pelarutan batugamping 18
Click to edit Master title style

19
Click to edit Master title style
D. PROFIL TOPOGRAFI
(PENAMPANG TOPOGRAFI)
Profil Topografi adalah suatu
gambaran samping dari permukaan bumi,
yang mencerminkan realif topogrfinya.

2020
Click to edit Master title style
TAHAPAN KONSTRUKSI
1 PROFIL TOPOGRAFI/ PENAMPANG TOPOGRAFI

2 3

2121
Click to edit Master title style

LATIHAN

2222
Click to editthis
Customize Master
Template
title style
1. Buat Pola pengaliran
2. Penampang topografi
3. Keterangan topografi

Template Editing
Instructions and
Feedback
2323
JURUSAN TEKNIK GEOLOGI

Click to edit Master title style


SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI NASIONAL
YOGYAKARTA

PETA
PETA TOPOGRAFI
DAERAH X DAN SEKITARNYA KABUPATEN Y

X X X

OLEH :
NAMA
NIM
KELAS
KETERANGAN :

PENAMPANG

24
2
4
Click to edit Master title style
UNSUR UNSUR PETA
-Koordinat(utm, geografis)
-Skala peta
-Garis kontur (interval kontur, kontur indeks)
-Arah mata angin
-Nomor lembar peta
-Judul peta
-Keterangan (jalan, titik triangulasi, sungai,
POLA KERAPATAN KONTUR
- Morfologi dan resistensi batuan
PENAMPANG PETA
POLA PENGALIRAN(umum)

25
Click toUNTUK
TUGAS edit Master title style 7
PERTEMUAN
1. Buatlah resume tentang struktur geologi (make a resume about
geological structure) disertai gambar!
Tulis tangan pada kertas A4 min. 2 lembar, ballpoint warna biru margin 4333

2. Buatlah Maket tentang Struktur geologi berupa


- Sesar Naik, untuk NIM akhiran Ganjil
- Sesar Turun, untuk NIM akhira 0
- Sesar Geser/Mendatar, untuk NIM akhiran Genap

THANKS FOR YOUR ATTENTION !!!!!!


SEE U NEXT WEEK
2626
Click to edit Master title style

TERIMAKASIH

27

Anda mungkin juga menyukai