Monitor Saturasi Oksigen

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 1

MONITOR SATURASI OKSIGEN

No. Dokumen No. Revisi Halaman

1/1
RSUD Bajawa
Tanggal Terbit Ditetapkan di Bajawa
STANDAR Direktur RSUD Bajawa
PROSEDUR
OPERASIONAL
1 Januari 2012 Drg. MARIA WEA BETU, MPH
NIP.19700213 200112 2 005
Pengertian Suatu tindakan yang digunakan untuk mengukur kadar oksigen arteri dan
fungsi hemoglobin.

Tujuan 1. Mengetahui kadar oksigen dalam darah serta perubahannya.


2. Data dasar dalam pemberian oksigenasi
3. Mengevaluasi respon pasien terhadap tindakan untuk oksigeasi pasien
seperti suction, reposisi, dll.

Kebijakan Pemenuhan kebutuhan oksigen

Prosedur Kerja 1. Persiapan alat


Pulse oximeter beserta sensornya
2. Cara kerja
2.1 Cuci tangan
2.2 Lokasi tempat sensor dibersihkan dari darah atau kotoran lain
2.3 Pilih sensor sesuai tempat sensor
2.4 Sambungkan oksimeter dengan kabel sensor lalu hubungkan ke
pasien dengan di jepitkan pada jari tangan, kaki, juga telinga
2.5 Hidupkan oksimeter dengan menekan tombol POWER ON
2.6 Untuk mematikan tekan kembali tombol POWER OFF
3. Hal yang harus diperhatikan
Lokasi tempat sensor :
3.1 Sensor klip ditempatkan pada jari telunjuk tangan atau telinga
3.2 Sensor lempeng ditempatkan pada jari-jari, ibu jari kaki dan
Hidung

Unit Terkait IPSRS, UGD, ICU, OK, Perinatal

Anda mungkin juga menyukai