Teknik Pengembangan Paragraf
Teknik Pengembangan Paragraf
Teknik Pengembangan Paragraf
BAHASA INDONESIA
Dosen : Mohammad Hambali
Dari
Kelompok 4 :
Nurmalia Filda S. (165070200111006)
Winda Tri A. P (165070201111031)
Rida Aulia B. (165070201111026)
Novia Ester K. (165070201111013)
Januar R. Akhsan (165070200111013)
Zulfiana Davi (165070200111003)
Adelia Rekha M. (165070201111012)
ILMU KEPERAWATAN
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS BRAWIJAYA
MALANG
2016
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakng
Paragraf adalah satuan bahasa tulis yang terdiri dari beberapa kalimat.
Kalimat-kalimat di dalam paragraf itu harus disusun secara runtut dan sistematis,
sehingga dapat dijelaskan hubungan antara kalimat yang satu dan kalimat lainnya
dalam paragraf itu. Paragraf sangat bermanfaat sebagai bekal untuk beranjak
menuju tataran tulisan yang lebih besar.
Umumnya kesulitan pertama membuat karya tulis ilmiah adalah
mengungkapkan pikiran menjadi kalimat dalam bahasa ilmiah. Sering dilupakan
perbedaan antara paragraf dan kalimat. Suatu kalimat dalam tulisan tidak berdiri
sendiri, melainkan kait-mengait dalam kalimat lain yang membentuk paragraph,
paragraf merupaka sanian kecil sebuah karangan yang membangun satuan pikiran
sebagai pesan yang disampaikan oleh penulis dalam karangan.
Dengan adanya pola-pola pengembangan paragraf, sebuah karangan atau
tulisan yang dibuat penulis bisa menggunakan salah satu model pengembangan
paragraf atau bisa pula mengombinasikan beberapa model sekaligus.Sebuah
paragraf dibuat untuk memudahkan pengertian dan pemahaman pembaca.
B. Rumusan Masalah
1. Apa pengertian dan fungsi paragraf?
2. Bagaimana jenis-jenis paragraf berdasarkan letak ide pokok dan tujuannya?
3. Bagaimana metode pengembangan paragraf?
C. Tujuan Penulisan
1. Untuk mengetahui pengertian dan fungsi paragraf.
2. Untuk mengetahui jenis-jenis paragraf berdasarkan letak ide pkok dan tujuannya.
3. Untuk mengetahui metode pengembangan paragraf.
D. Manfaat Penulisan
1. Secara umum, dapat menambah khasanah ilmu pengetahuan terutama dalam
penulisan.
2. Secara khusus, dapat memudahkan dalam pngembangan paragraf terutama bagi
seorang sastrawan ataupun seorang penulis.
BAB II
PEMBAHASAN
Fungsi paragraf:
1. Penampung fragmen pikiran atau ide pokok.
2. Alat untuk memudahkan pembaca memahami jalan pikiran pengarang.
3. Alat bagi pengarang untuk mengembangkan jalan pikiran secara sistematis.
4. Pedoman bagi pembaca mengikuti dan memahami alur pikiran pengarang.
5. Alat untuk penyampai fragmen pikiran atau ide pokok pengarang kepada para
pembaca.
6. Sebagai penanda bahwa pikiran baru dimulai.
7. Sebagai pengantar, transisi, dan penutup (konklusi).
B. Jenis-Jenis Paragraf
B. Saran
Paragraf adalah satuan bahasa yang mengungkapkan sebuah gagasan
utama atau sebuah pokok pikiran. Pengungkapan sebuah gagasan dalam paragraf
lazimnya disampaikan dalam bentuk himpunan kalimat, tetapi ada juga dalam satu
kalimat. Oleh karena itu, pemahaman mengenai paragraf sangat penting dalam
penulisan sebuah karya, sebab paragraf berisi ide pokok yang ingin disampaikan
penulis kepada pembaca. Untuk itu, pemahaman dalam pengembangan paragraf
sangat penting demi terciptanya sebuah karya tulis yang memuaskan.
DAFTAR PUSTAKA