Tugas Kontrol Dokter Kuni
Tugas Kontrol Dokter Kuni
Tugas Kontrol Dokter Kuni
a. Tipe berdesakan: merupakan keadaan yang sering dijumpai yaitu ukuran gigi-gigi
yang berukuran besar pada lengkung geligi yang normal, atau ukuran gigi normal pa
da lengkung geligi yang kecil sehingga menyebabkan letak gigi berdesakan.
b. Diastema menyeluruh: tidak adanya harmoni antara besar gigi dan lengkung gigi
yaitu ukuran gigi kecil dengan lengkung geligi normal ataupun ukuran gigi normal
dengan lengkung geligi yang besar.
c. Tipe transitoir: ketidakharmonisan erupsi gigi dengan pertumbuhan tulang, yang
menyebabkan gigi berdesakan. DDM tipe transitoir ini bisa terkoreksi
seiring bertambahnya usia karena pertumbuhan tulang rahang dan ukuran gigi tetap
sehingga ada keterlambatan pertumbuhan, maka tidak dianjurkan melakukan
pencabutan karena dapat menyebabkan diastema. Untuk mendiagnosa DDM tipe ini
bisa dilakukan perbandingan antara gambaran normal gigi geligi saat itu dengan
gambaran dari gigi pasien.
Akin Richard, Soesilowati Al Sri Koes. 2015. Penatalaksanaan Frenektomi dan Depigmentasi
Gingiva pada Region Anterior Rahang Atas Anak Perempuan Usia 11 Tahun. MKGK.
Juni 2915;1(1):5-8 (https://jurnal.ugm.ac.id/mkgk/article/view/11910).
Gill DS. 2008. Orthodontics at a Glance. Blackwell Publishing Ltd: Penerbit Buku Kedokteran
EGC.
Graber LW, Vig KWL, Vanarsdall RL, Huang GJ. 2016. Orthodontics Current Principles and
Techniques Sixth Edition: Elsevier.
Jain A, Bhaskar DJ, Gupta D, et al. 2014. Mouth Breathing: A Menace to Developing Dentition.
Journal of Contemporary Dentistry: JCD Publishing.
Profit, William R., Fields, Henry W., Sarver, David M., 2013, Contemporary Orthodontics, 5th
ed, Philadelphia, Elsevier
Widhiasti Ni Made. 2011. Perawatan Bibir Inkompeten Dengan Penggunaan Alat Sistem
Trainer. Jurnal Skala Husada Volume 8 Nomor 2 September 2011: 172-
177.(http://poltekkes-
denpasar.ac.id/files/JSH/V8N2/Ni%20Made%20Widhiasti1%20JSH%20V8N2.pdf)