Soal MGMP Gto Cadangan

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 12

USBN SOAL CADANGAN

SMK N 1 PEMALANG

TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Nama Mata Diklat : Gambar Teknik

Kelas/Prog. Keahlian : XII/ TKR dan TSM

A. Pilihlah jawaban A, B, C, D atau E yang benar!

1. Manakah dari gambar di bawah ini termasuk dalam potongan yang diputar di tempat.
A. D.

B. E.

C.

2. Perhatikan gambar berikut!

Penyajian dari gambar potongan di atas yang tepat adalah . . .


A. D.
B. E.

C.

3. Perhatikan gambar berikut!

Gambar di atas termasuk jenis potongan . . .


A. Potongan Separuh
B. Potongan Penuh
C. Potongan Meloncat
D. Potongan Putar
E. Potongan Campuran

4. Berikut ini benda yang tidak boleh dipotong adalah . . .


A. Benda Pejal
B. Pelat tipis
C. Benda berpenampang luas
D. Benda berbentuk ligkaran
E. Benda berpenambang sempit

5. Untuk potongan benda-benda yang tipis atau profil-profil tipis, maka pengarsirannya
Dibuat dengan .....
A. Arsiran
B. Harus besar arsirannya
C. Cara dilabur
D. Harus kecil arsirannya
E. Disesuaikan dengan bentuk arsiran

6. Nama simbol yang ditunjukan huruf A,B,C, dan D secara berurutan yang benar adalah
.....

C B A
50
D

A. Garis bantu-angka ukur-garis ukuran-tanda panah


B. Garis ukuran-angka ukuran-garis bantu-tanda panah
C. Garis ukuran-tanda panah-titik koordinat-garis bantu
D. Garis gantu-titik koordinat-garis ukur-tanda panah
E. Angka ukuran – garis ukuran – tanda panah-garis bantu

7. Gambar dibawah adalah gambar potongan separuh yaitu apabila .....

A. Potongan dengan garis bidang potong


B. Potongan yang melaului bidang dasar
C. Potongan lokal/setempat
D. Potongan yang dapat diputar
E. Potongan yang melalui garis gores
8. Untuk menjelaskan bagian-bagian tertentu, misal benda pejal atau berongga
Yang tepat menggunakan jenis gambar potongan ....
A. Potongan seluruh
B. Potongan meloncat
C. Potongan setempat
D. Potongan separuh
E. Potongan khusus
9.
Suatu penyajian gambar diatas, jika sumbu utamanya (sumbu X) mempunyai sudut 7°
dan sumbu Y nya, Mempunyai sudut 40°, perbandingan skala sumbu X = 1:1, pada
sumbu Y = 1:2, itu adalah Syarat penyajian dari gambar .....
A. Proyeksi Amerika
B. Proyeksi Dimetri
C. Proyeksi Isometri
D. Proyeksi Kuadran Pertama
E. Proyeksi Piktorial
10. Jenis potongan yang tepat untuk digunakan pada benda pejal atau pasak adala . . .
A. Potongan Penuh
B. Potongan Sobekan/Khusus
C. Potongan Separuh
D. Potongan Meloncat
E. Potongan Campuran
11. Dalam aturan dasar pembuatan ukuran terdapat tiga golongan ukuran, berdasarkan
gambar dibawah ini ukuran yang ditunjukan oleh huruf “F” dan “A” merupakan
golongan ukuran .....

A. Fungsional dan bukan fungsional


B. Fungsional dan non flens
C. Flens dan non flens
D. Fungsional dan flens
E. Fungsional dan tambahan
12. Dibawah ini penempatan garis ukur yang benar dan sesuai prosedur adalah .....

A. B. C.
D. E.

13. Cara menuliskan simbol dan ukuran pada bidang datar persegi empat yang benar
adalah ....

A.
ὸ60
D.
Arc 60□60
B.
ᴓ60
E.
M 60
C.

14. Tanda panah digunakan untuk membatasi bagian yang diberi ukuran pada ujung garis
ukur, perbandingan panjang dan lebar pada anak panah yang standard an sesuai aturan
adalah .....

A. Panjang 1 mm : tinggi 1 mm
B. Panjang 1,5 mm : tinggi 1 mm
C. Panjang 2 mm : tinggi 1 mm
D. Panjang 2,5 mm : tinggi 1 mm
E. Panjang 3 mm : tinggi 1 mm
15. Langkah-langkah yang dilakukan dalam pembuatan ukuran gambar yang paling tepat
dan sesuai prosedur, yaitu .....
A. Menentukan pandangan – membuat ukuran berantai – melengkapi dengan
komponen penunjuk ukur – menentukan ukuran tambahan - menunjukan arah
ukuran.
B. Menunjukan pandangan – membuat ukuran linear – melengkapi dengan
komponen penunju ukur – menunjukan arah ukuran – menentukan ukuran
tambahan.
C. Menentukan pandangan - melengkapi dengan komponen penunjuk ukur -
menentukan arah ukuran – menentukan ukuran fungsional dan bukan fungsional.
D. Menunjukan pandangan – membuat ukuran paralel– menentukan ukuran
tambahan - menunjukan arah ukuran-– melengkapi dengan komponen penunjuk
ukur.
E. Menentukan pandangan – membuat ukuran koordinat – melengkapi dengan
komponen penunjuk ukur - menunjukan arah ukuran - menentukan ukuran
tambahan.
16. Sistem pemberian ukuran gambar mempunyai peranan sangat penting untuk
tercapainya tujuan gambar, sehingga pembuatan ukuran dibuat dengan jelas dan
sederhana. Gambar berikut ini merupakan salah satu cara pemberian ukuran gambar
dengan jenis ,,,,,

A. Ukuran koordinat
B. Ukuran berantai
C. Ukuran parallel
D. Ukuran yang berurutan
E. Ukuran gabungan
17. Gambar dibawah ini yang merupakan metode susunan ukuran gabungan adalah .....

A. B. C.

D. E.
18. Prosedur penempatan angka ukuran pada gambar kerja yang benar adalah .....
A. 1,5 mm diatas garis ukur dan ditempatkan ditengah-tengah serta teratur
B. 1 mm di atas garis ukur
C. Disamping dan teratur menurut hurufnya
D. Angka dan garis dibuat dengan ukuran 10 mm
E. Ukuran di bawah 20 mm tanda panahnya ditempatkan di luar arah ukur
19. Aturan dasar dalam peletakan ukuran gambar memerlukan komponen-komponen
penunjuk ukuran, dibawah ini yang merupakan komponen penunjuk ukuran adalah
.....
A. Garis sumbu dan garis vertikal
B. Garis batas dan angka ukuran
C. Garis ukur dan ukuran parallel
D. Garis sumbu dan garis horizontal
E. Simbol ukuran dan ukuran linear
20. Berikut ini adalah pernyataan yang benar tentang pengertian garis arsir .....
A. Garis arsir boleh dipaksakan sebagai garis ukur
B. Garis miring tipis yang dibatasi oleh garis batas potongan
C. Garis arsir boleh digunakan sebagai garis bantu
D. sumbu boleh digunakan sebagai garis arsir
E. Garis arsir boleh digunakan langsung sebagai garis ukur
21. Berikut ini merupakan kegunaan dari mal lengkungan adalah untuk ….
A. Membuat garis – garis lengkung yang tidak dapat dibuat menggunakan jangka
B. Menghapus garis yang berdekatan dan melindungi garis yang lain
C. Menggantikan fungsi busur derajat, penggaris T dan segitiga
D. Menghindari adanya bekas – bekas garis
E. Membuat gambar secara cepat
22. Manakah di bawah ini yang disebut garis gores tebal !

23. Bila anda akan menggambar Garis sumbu, lingkaran jarak atau garis simetri, garis
manakah yang akan anda pakai?
24. Berdasarkan gambar dibawah ini, sebutkan nama garis secara berurutan ......

A. Garis gores tebal dan garis gores titik ganda


B. Garis gores tipis dan garis garis dua titik
C. Garis gores titik ganda dan garis gores titik tebal
D. Garis gores titik tebal dan garis gores titik titik
E. Garis gores titik tebal dan garis gores titik ganda
25. Berikut ini disajikan penulisan dengan beberapa jenis huruf. Manakah jenis huruf
yang paling tepat digunakan dalam gambar teknik?.....
A. Angka dan Huruf
B. Angka dan Huruf
C. Angka dan Huruf
D. Angka dan Huruf
E. Angka dan Huruf
26. Huruf dan angka yang biasa digunakan dalam gambar teknik ada dua tipe, yaitu .....
A. Tipe A dan Tipe B
B. Tipe C dan Tipe D
C. Tipe E dan Tipe F
D. Tipe biasa dan Tipe khusus
E. Tipe X dan Tipe Z
27. Simbol proyeksi dan nama gambar pada Etiket diletakkan pada kolom....

A. A dan B
B. B dan C
C. C dan D
D. D dan A
E. E dan A
28. Gambar dibawah adalah langkah ...

A. Membagi dua sama panjang sepotong garis AB


B. Memindahkan sudut
C. Membagi sudut menjadi dua sama besar
D. Membuat garis tegak lurus
E. Menarik garis-garis tegak lurus sesamanya
29. Gambar di bawah ini adalah langkah …….

A. Membagi garis lurus AB hingga ditenga tengah


B. Memindahkan sudut
C. Membagi sudut menjadi dua sama besar
D. Membuat garis tegak lurus
E. Menarik garis-garis tegak lurus sesamanya

30. Gambar disamping adalah langkah ......

A. Membagi keliling lingkaran dalam bagian bagian yang sama


B. Membuat ellips
C. Membuat segi-n beratutan
D. Membagi garis sama panjang
E. Membuat busur lingkaran
31. Gambar di samping ini adalah gambar proyeksi .....

A. Proyeksi Aksonometri
B. Proyeksi Dimetri
C. Proyeksi Miring
D. Proyeksi Perspektif
E. Proyeksi Isometrik
32. Gambar di samping ini adalah gambar proyeksi .....
A. Proyeksi ortogonal dari sebuah titik
B. Proyeksi ortogonal dari sebuah garis
C. Proyeksi ortogonal dari sebuah bidang
D. Proyeksi ortogonal dari sebuah benda
E. Proyeksi ortogonal dari sebuah objek
33. Jika gambar proyeksi mempunyai persyaratan bahwa,
1. Sumbu x dan sumbu y mempunyai sudut 30° terhadap garis mendatar.
2. Sudut antara sumbu satu dengan sumbu lainnya 120°.
3. Panjang gambar pada masing-masing sumbu sama dengan panjang benda yang
digambarnya
Maka termasuk proyeksi .......
A. Proyeksi Aksonometri
B. Proyeksi Dimetri
C. Proyeksi Miring
D. Proyeksi Perspektif
E. Proyeksi Isometrik
34. Gambar proyeksi yang bidang proyeksinya mempunyai sudut tegak lurus terhadap
proyektornya. Garis-garis yang memproyeksikan benda terhadap bidang proyeksi
disebut proyektor. Selain proyektor tegak lurus terhadap bidang proyeksinya juga
proyektor-proyektor tersebut sejajar satu sama lain.
Pernyataan di atas adalah gambar proyeksi .....
A. Proyeksi Aksonometri
B. Proyeksi Dimetri
C. Proyeksi Miring
D. Proyeksi Perspektif
E. Proyeksi Ortogonal
35. Suatu gambar disajikan dengan sumbu X dan Y mempunyai sudut 30° terhadap garis
mendatar, Sudut antara sumbu satu dengan sumbu lainnya 120° . Gambar dibawah ini
merupakan penerapan dari gambar .....

A. Proyeksi Amerika
B. Proyeksi Eropa
C. Proyeksi Dimetri
D. Proyeksi Orthogonal
E. Proyeksi Isometri

36.

Gambar diatas adalah merupakan cara penerapan dari gambar .....


A. Proyeksi Isometri
B. Proyeksi Dimetri
C. Proyeksi Miring
D. Gambar Perspektif
E. Proyeksi Orthogonal

37.

Suatu penyajian gambar diatas, jika sumbu utamanya (sumbu X) mempunyai sudut 7°
dan sumbu Y nya, Mempunyai sudut 40°, perbandingan skala sumbu X = 1:1, pada
sumbu Y = 1:2, itu adalah Syarat penerapan dari gambar .....
A. Proyeksi Amerika
B. Proyeksi Dimetri
C. Proyeksi Isometri
D. Proyeksi Kuadran Pertama
E. Proyeksi Piktorial
38.

Simbol diatas merupakan simbol dari gambar proyeksi .....


A. Piktorial
B. Orthogonal
C. Dimetri
D. Amerika
E. Eropa

39.

Gambar diatas , merupakan Proyeksi Orthogonal dari sebuah ....


A. Titik
B. Bidang
C. Garis
D. Materi
E. Benda
40. Proyeksi piktorial yang memiliki ketentuan sumbu x berimpit dengan garis
horizontal/mendatar dan sumbu y mempunyai sudut 45 derajat dengan garis mendatar,
perbandingan skala ukuran pada sumbu x = 1 : 1, pada sumbu y = 1 : 2 dan pada
sumbu z = 1 : 1 adalah .....
A. Proyeksi piktorial isometri
B. Proyeksi piktorial dimetri
C. Proyeksi miring
D. Proyeksi orthogonal
E. Gambar perspektif

Anda mungkin juga menyukai