6 Laporan Hasil Role Play

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN HASIL ROLE PLAY HAND OVER DI RUANG RAWAT

PENYAKIT DALAM WANITA AQSHA 3 RSUDZA BANDA ACEH 2017


A. Persiapan

Role play mekanisme hand over di Ruang Rawat Penyakit Dalam Wanita

Aqsha 3 dir encanakan dilaksanakan hari Jumat tanggal 16 Juni 2017dengan

sasaran seluruh perawat Ruang Penyakit Dalam Wanita Aqsha 3. Uraian kegiatan

pelaksanaan kegiatan Sosialisasi Roleplay hand over mahasiswa dengan

melakukan konsultasi terlebih dahulu dengan dosen pembimbing mengenai hal-

hal yang harus dipersiapkan untuk mengadakan kegiatan dan mendiskusikan

waktu yang tepat dengan kepala ruang. Mahasiswa selanjutnya membagikan

undangan kepada dosen-dosen pembimbing, kepala ruang, wakil kepala ruangan

dan perawat ruang lainnya.

Untuk mengoptimalkan kegiatan serah terima pasien (Role play)

dibutuhkan koordinasi yang baik antara mahasiswa dan staf Ruang Rawat

Penyakit Dalam Wanita Aqsha 3, salah satunya adalah dengan membagi rincian

tugas yang jelas yang dilakukan mahasiswa. Berikut ini adalah pembagian

tugas/pengorganisasian tugas:

Penanggung Jawab : Ns. Putri Mayasari, MNS

Ns. Noraliyatun Jannah, M.Kep

Ns. Rachmah, M.Kep

Ns. Mayanti Mahdarsari, M.Kep

Ns. A ndara Maurisa, MNS

Sesi I

1
penanggung jawab

Moderator : Athiril Jamal, S.Kep

Pemateri : Cut Faizah Munira, S.Kep

Membaca Doa : Arif Munandar, S.Kep

Acara : Deviana, S. Kep

Operator : Annisa Renggayuni,S.Kep

Perlengkapan dan Tempat : Putri Indah Mentari, S.Kep

Ira Kasmira, S.Kep

Konsumsi : Riska Nazirah, S.Kep

Nelly Safrina, S.Kep

Devi Priyanti, S. Kep

Notulen : Delvina Julita, S.Kep

Hayatul maulida, S.Kep

Putri Nuzira S.Kep

Dengan adanya pengorganisasian tersebut, seluruh mahasiswa memiliki

tanggung jawab sesuai dengan uraian tugas masing-masing dan dapat membantu

tugas panitia lainnya sesuai dengan kondisi jika dibutuhkan.

B. Pelaksanaan Kegiatan

Pelaksanaan kegiatan Role play hand over berdasarkan persetujuan dari

koordinator K3S Manajemen Keperawatan Universitas Syiah Kuala, dan

Coordinator Instructur manajemen Ruang Penyakit Dalam Wanita Aqsha 3,

Kepala Ruang Ruang Penyakit Dalam Wanita Aqsha 3. Mahasiswa berdiskusi

mengenai waktu dan tempat yang tepat untuk pelaksanaan Pelatihan Role play

2
Asuhan Keperawatan kepada Kepala Ruang Rawat Penyakit Dalam Wanita

Aqsha 3 dan Coordinator Instructur manajemen Ruang Rawat Penyakit Dalam

Wanita Aqsha 3. Dari hasil diskusi dengan kepala ruang dan Coordinator

Instructur, maka disepakati Pelatihan Role play Asuhan Keperawatan diadakan

pada hari Jumat, 16 Juni 2017 pukul 11.00 WIB. Adapun jumlah peserta yang

hadir pada sesi tersebut sebanyak 10 perawat, didalamnya terdapat wakaru case

manager,katim dan selebihnya perawat pelaksana

Mahasiswa dibantu oleh kepala ruang Ibu Suriati, AMK dengan

memotivasi perawat ruangan untuk dapat mengikuti acara Pelatihan Role play

Asuhan Keperawatan yang dilaksanakan. Acara dibuka oleh moderator.

Kemudian dilanjutkan oleh pemateri dengan menyampaikan materi tentang Role

play Asuhan Keperawatan. Peserta tampak menyimak dan berpartisipasi aktif

dalam menyampaikan pendapat dan pemikiran. Adapun rangkaian kegiatan

Pelatihan Role play Asuhan Keperawatan dapat dilihat pada tabel 1 dibawah ini:

Tabel Pelaksanaan Kegiatan Role play hand over Asuhan Keperawatan di


Ruang Rawat Penyakit Dalam Wanita Aqsha 3 RSUDZA Banda Aceh
Penanggung
No Waktu Tahap Kegiatan Sasaran Durasi
jawab
1. 11.30- Fase a. Megucapkan salam Perawat 10 Moderator
11.40 orientasi b. Penghormatan primer, case menit
WIB c. Menjelaskan manager
maksud dan tujuan dan perawat
pertemuan pelaksana
d. Menjelaskan Ruang
kontrak waktu Rawat
Penyakit
Dalam
Wanita
Aqsha 3

3
Penanggung
No Waktu Tahap Kegiatan Sasaran Durasi
jawab
2. 11.40- Fase a. Mempresentasikan Perawat 60 Pemateri
12.20 Kerja materi tentang role primer dan Menit
WIB play asuhan perawat
keperawatan pelaksana
b. memutarkan vidio Ruang
role play Rawat
c. Mendiskusikan Penyakit
tentang materi yang Dalam
dipaparkan Wanita
Aqsha 3

3. 12.20- Fase a. Menyimpulkan Perawat 10 Moderator


12.30 terminasi materi primer dan Menit
WIB b. Mengakhiri dan perawat
menutup pertemuan pelaksana
c. Salam penutup Ruang
Rawat
Penyakit
Dalam
Wanita
Aqsha 3

4. 12.30- Simulasi role play Perawat 25 Fasilitator


12.55 asuhan primer dan Menit
keperawatan perawat
pelaksana
Ruang
Rawat
Penyakit
Dalam
Wanita
Aqsha 3

Acara dimulai pada pukul 11.30 WIB dengan mengucapkan salam,

menjelaskan maksud Pelatihan Role play Asuhan Keperawatan oleh moderator

(Athiril Jamal, S.Kep). Selanjutnya moderator mempersilahkan pemateri (Cut

4
Faizah Munira, S.Kep) untuk menyampaikan materinya. Setelah materi selesai

disampaikan, pemateri mengembalikannya kepada moderator. Setelah itu,

moderator bertanya kepada perawat yang hadir dalam acara Pelatihan Role play

hand over, mengenai materi yang kurang jelas, perawat bertanya tentang materi

yang disampaikan atau perawat memberi tanggapan terkait vidio role play hand

over tersebut. Kemudian, para fasilitator menanggapi pertanyaan-pertanyaan

yang disampaikan oleh perawat di Ruang Rawat Penyakit Dalam Wanita Aqsha

III.

Setelah pemutaran vidio selesai, kemudian pemateri menyerahkan acara

kembali kepada moderator dan kemudian kegiatan Role play hand over ditutup

dengan menyampaikan kesimpulan oleh moderator.

C. Evaluasi

1. Evaluasi Struktur

a. Laporan pendahuluan dan rundown acara telah dibuat dan

dikonsultasikan sesuai dengan rencana kegiatan sebanyak 2 kali.

b. Pemberitahuan kepada dosen pembimbing dan perawat Ruang Penyakit

Dalam Wanita Aqsha 3 dan dihadiri oleh perawat ruangan yang

berjumlah 10 orang, case manager 1 orang, dan wakil kepala ruang 1

orang.

c. Tempat kegiatan dilaksanakan di Ruang Pertemuan Ruang Rawat

Penyakit Dalam Wanita Aqsha 3 RSUDZA Banda Aceh.

d. Media yang digunakan berupa LCD, laptop, dan kamera.

5
2. Evaluasi Proses

a. Peserta terlihat antusias dan kooperatif mengikuti Pelatihan Role play

hand over.

b. Pelatihan Role play hand over dimulai waktu 11.30 WIB dan selesai

pada pukul 12.50 WIB.

c. Moderator (Athiril Jamal, S.Kep) membuka acara Role play hand over

dengan mengucapkan salam dan menjelaskan tujuan kegiatan dan

kontrak waktu.

d. Penyajian materi disampaikan oleh Cut Faizah Munira, S.Kep

e. Saat kegiatan berlangsung, peserta terlihat antusias memperhatikan

pemaparan materi serta pemutaran vidio role play yang disampaikan

oleh penyaji.

f. case manager ruang Penyakit Dalam Wanita Aqsha 3 turut berperan

aktif mendukung kegiatan Pelatihan Role play hand over dengan

menjadi peserta pada kegiatan yang dibuat oleh mahasiswa K3S Bidang

Manajemen Keperawatan Universitas Syiah Kuala.

g. Kegiatan dilaksanakan sesuai dengan struktur pelaksanaan kegiatan

yang telah direncanakan.

h. Secara keseluruhan pelatihan berjalan lancar dan tertib.

3. Evaluasi Hasil

a. Penyajian materi disampaikan dengan baik oleh penyaji Pelatihan Role

play hand over.

b. Peserta berpartisipasi aktif dalam kegiatan Pelatihan Role play hand

over.

6
c. Hasil simulasi menunjukkan bahwa role play hand over dengan metode

pengorganisasian tim yang di gabungkan dengan person center hand

over memberikan dampak positif terhadap berlangsungnya proses hand

over yang di harapkan.

Anda mungkin juga menyukai