Brosur IKHAC 2018 Rev.2

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 12

YAYASAN PENDIDIKAN AMANATUL UMMAH

INSTITUT KH. ABDUL CHALIM


PROGRAM SARJANA (S1) DAN PASCASARJANA (S2)

Sudah saatnya kita kembalikan


KH. ABDUL CHALIM kejayaan keilmuan Islam berskala Dunia
Salah satu pendiri NU
dan terlahir dari Indonesia

PROGRAM SARJANA (S1) PROGRAM PASCASARJANA (S2)


FAKULTAS TARBIYAH FAKULTAS SYARIAH FAK. DAKWAH & USHULUDDIN - Manajemen Agama Islam (S2)
- Manajemen Pendidikan Islam - Ekonomi Syariah - Komunikasi dan - Pendidikan Agama Islam (S2)
- Pendidikan Agama Islam - Perbankan Syariah Penyiaran Islam
- Pendidikan Bahasa Arab - Hukum Keluarga Islam - Ilmu Quran dan Tafsir
- Pendidikan Guru MI
- Pendidikan Islam Anak Usia Dini $t t p: / / i khac. ac. i d/ i nd/
Institut KH. Abdul Chalim merupakan cikal bakal universitas yang terlahir dari cita-cita
Luhur untuk terwujudnya Perguruan Tinggi yang berskala internasional sejajar
dengan Al- Azhar di Mesir, Harvard di Amerika, Sorborne di Perancis dan Universitas
KH. Abdul Chalim di Indonesia.

Visi Umum Visi Institut


Terwujudnya manusia yang unggul, utuh dan Menjadi Institut Agama Islam terkemuka
berakhlaqul karimah untuk kemuliaan dan kejayaan dalammenciptakan sumber daya manusia berwawasan
Islam dan kaum Muslimin, kemuliaan dan kejayaan dan berkemampuan global berlandaskan Ahlus Sunnah
seluruh bangsa Indonesia dan untuk keberhasilan cita - Wal Jama'ah, unggul, utuh, dan berjiwa mandiri.
cita kemerdekaan yaitu terwujudnya kesejahteraan dan
tegaknya keadilan bagi seluruh bangsa Indonesia tanpa
terkecuali. Misi Institut
a. Menyelenggarakan pendidikan, penelitian dan
Misi Umum pengabdian kepada masyarakat dalam bidang
keagamaan dan kemasyarakatan yang berorientasi
Melaksanakan sistem yang berlaku di Lembaga global dengan mengikuti perkembangan Ilmu
Pendidikan Institut KH. Abdul Chalim secara ketat dan Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK).
bertanggung jawab. Melaksanakan Pendidikan, Penelitian dan pengabdian
b. kepada masyarakat dengan memanfaatkan kemajuan
Tujuan Peruntukan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK)
berlandaskan pada kompetensi, profesionalitas dan
1. Untuk menjadi ulama besar yang akan bisa menerangi Ukhuwah Islamiah.
dunia dan Indonesia
2. Untuk menjadi para pemimpin dunia dan pemimpin
bangsanya yang akan mengupayakan terwujudnya
kesejahteraan dan tegaknya Keadilan Motto
3. Untuk menjadi konglomerat besar yang akan
memberikan kontribusi maksimal bagi terwujudnya Unggul, Utuh dan Berakhlakul Karimah serta
kesejahteraan bangsa terjangkau oleh seluruh masyarakat yang berminat
4. Untuk menjadi para profesionalis yang berkualitas dan
bertanggung jawab

Penerimaan Mahasiswa Baru


2 Tahun Akademik 2018/2019
PROGRAM PASCASARJANA

Visi
Program Pascasarjana

menjadi model bagi pengembangan program magister Islam klasik-


kontemporer yang kompeten dan humanis dalam penyelenggaraan
pendidikan dan pengajaran, penelitian, serta pengabdian kepada
masyarakat. Dalam rangka menghasilkan lulusan yang memiliki kapasitas
intelektualitas, keahlian, sikap dan kepribadian serta profesionalisme yang
mencerminkan integritas keislaman dan keilmuan

Misi
Program Pascasarjana

- Mengupayakan agar peserta didik memiliki kekokohan aqidah, akhlaqul


karimah, kedalaman spiritual, keluasan ilmu, dan kematangan
profesional.
- Memberikan pelayanan akademik untuk mendukung perkembangan
ilmu pengetahuan melalui penelitian dan pengkajian ilmu pengetahuan
yang bercirikan Islam klasik-kontemporer.
- Menghantarkan peserta didik untuk memiliki kecakapan intelektual,
integritas kepribadian, serta keahlian dan kepakaran yang selaras
dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi terkini.
- Menyiapkan peserta didik menjadi generasi yang berguna bagi
masyarakat dengan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi
dalam memecahkan persoalan kehidupan di masyarakat.

Seminar

Setiap dua pekan selalu


bisa menyerap
pemikiran-pemikiran dari
seminar Nasional dan
Seminar Internasional
yang diselenggarakan
oleh Institut.

Penerimaan Mahasiswa Baru


Tahun Akademik 2018/2019
3
Dibina oleh dosen – dosen berkualitas bergelar Doktor dan KEUNGGULAN
Institut KH. Abdul Chalim
Guru Besar dan sistem yang kompetitif untuk menjadikan
para lulusan sebagai entrepreneur pembuka lapangan kerja,
dan yang dicari oleh pekerjaan bukan pencari pekerjaan,
karena kualitas akademis dan keterampilan yang dimilikinya.
Selain kompetensinya, semua Prodi diproses secara
intensif untuk menguasai Akutansi, IT, Bahasa Arab dan
Bahasa Inggris.
IP untuk semua mata kuliah diupayakan minimal B+
dengan pemrosesan yang rasional dan kualitasnya bisa
dipertanggungjawabkan dengan pelaksanaan Ujian
Semesternya berupa :Pekan Penyempurnaan, Short Course 1,
UAS, Short Course 2, dan Remedial Test.
Bisa berkomunikasi dan bertukar pikir dengan mahasiswa
dari seluruh provinsi di Indonesia dan mahasiswa dari
berbagai negara asing, setiap dua pekan selalu bisa menyerap
pemikiran – pemikiran dalam Seminar Nasional dan
Internasional yang diselenggarakan oleh Institut

KEUNGGULAN &
CIRI KHAS IKHAC
1. Berideologi Aswaja
2. Mampu menjawab tantangan dan peluang globalisasi
CIRI KHAS
Institut KH. Abdul Chalim 3. berorientasi pada perkembangan sains dan teknologi
4. menghasilkan lulusan dengan atribut :
a. berkompetensi unggul dibidangnya
b. mahir memanfaatkan kemajuan Teknologi Informasi
(Information Technology)
c. memiliki kecakapan berkomunikasi dengan bahasa
SERIUS : Mahasiswa Institut KH. Abdul Chalim Internasional (international Communication Quotient)
sedang belajar dan berdiskusi bersama
dan lintas budaya (Cross-Cultures Quotient)
d. mandiri dengan memiliki kemampuan berwirausaha
(entrepreneurship)diselenggarakan dengan pola
penggabungan antara
5. sistem pondok tradisional yakni mahasiswa tinggal di asrama
dan sistem pendidikan umum.
6. diproses menguasai keahlian bersertifikasi untuk kompetensi
(bahasa inggris, Bahasa Arab, Akuntansi, dan Pemahaman IT)
7. khusus kelas internasional langsung diberikan bimbingan
intensif untuk penulisan skripsi dalam Bahasa Arab dan
Bahasa Inggris
Penerimaan Mahasiswa Baru
4 Tahun Akademik 2018/2019
PROSPEK LULUSAN FAKULTAS TARBIYAH

MPI Manajemen Pendidikan Islam


==================================================================================

- Konselor pendidikan Islam


- Pengelola lembaga unggulan Islam
- Pengembangan kurikulum pendidikan
- Pend. profesional bidang ilmu kependidikan
- Peneliti & praktisi manajemen pendidikan
- Pakar media & sumber pembelajaran

PBA Pendidikan Bahasa Arab


==================================================================================

- Pendidik profesional bidang bahasa Arab


- Interpreter & Penerjemah bahasa Arab
- Instruktur Pelatihan bahasa Arab praktis
- Peneliti & praktisi pengajaran bahasa Arab
- Penyusun buku & materi bahasa Arab

PGMI Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah


==================================================================================

- Pendidik profesional jenjang dasar


- Konselor pendidikan dasar
- Peneliti & praktisi pendidikan dasar
- Penyusun buku & materi pendidikan dasar

PIAUD Pendidikan Islam Anak Usia Dini


==================================================================================

- Pendidik profesional TK/RA dan PAUD


- Konselor pendidikan anak
- Peneliti & praktisi pendidikan anak
- Penyusun buku & materi TK/RA
- Penyusun buku & materi PIAUD
PAI Pendidikan Agama Islam
==================================================================================

- Pendidik profesional bidang agama Islam


- Konselor pendidikan Islam
- Peneliti & praktisi pendidikan Islam
- Konsultan urusan keagamaan
- Penyusun buku & materi PAI
Penerimaan Mahasiswa Baru
Tahun Akademik 2018/2019 3
PROSPEK LULUSAN FAKULTAS SYARIAH

HKI Hukum Keluarga Islam


==================================================================================

- Bimbingan Keluarga Sakinah


- Advokat/ bantuan hukum
- Tenaga Administrasi Peradilan Agama
- Pendidik Agama Islam

ES Ekonomi Syariah
==================================================================================
- Konsultan Bisnis Syariah
- Penulis Buku sistem ekonomi syariah
- Penulis jurnal ilmiah sistem ekonomi syariah
- Advokat/ bantuan hukum perdata syariah
- Pakar Ekonomi dan Bisnis syariah
- Peneliti & praktisi ekonomi syariah

PS
Perbankan Syariah
==================================================================================
- Ahli Manajemen Perbankan Syariah
- Pakar perbankan syariah
- Peneliti & Praktisi Pebankan Syariah
- Konsultan Bisnis Syariah

PROSPEK LULUSAN FAK. DAKWAH & USHULUDDIN

KPI Komunikasi dan Penyiaran Islam


==================================================================================

- Penyuluh masyarakat pemerintah


- Jurnalis media cetak/elektronik
- Analis dan praktisi media cetak
- Da’i dan public speaker
- Penyiar radio/televisi

IQT
Ilmu Al-Quran & Tafsir
==================================================================================

- Penahqiq Kutub Al-Turots


- Konsultan urusan keagamaan
- Penashih Mushaf & Qiro'ah Al Quran
- Pendidik profesional bidang Al Quran
- Peneliti dan penulis bidang Al Quran dan Tafsir
Penerimaan Mahasiswa Baru
6 Tahun Akademik 2018/2019
Pernyataanpenyelenggara

Peran pendidikan sangat krusial bagi perkembangan generasi muda bangsa,


karenanya sebuah Lembaga pendidikan harus ditangani oleh para pengajar
yang kompetitif, humanis dan berorientasi aswaja yang cinta damai dalam
kebhinekaan. Mari bergabung dengan IKHAC untuk mewujudkannya!
( Dr. Mauhibur Rokhman, Lc, MIRKH)

Institut KH. Abdul Chalim adalah sebuah institusi pendidikan tinggi yang senantiasa
berusaha memperbaiki kualitasnya memiliki peran sentral dalam menyebarluaskan
semangat tolenransi dalam budaya keilmuan dan pendidikan. ia akan menjadi pelita,
cahaya ilmu yang akan menerangi Indonesia dan dunia dengan keanggunan budi pekerti
dan ketauladanan.( Dr. H. Gatot Sujono, MA/ PR2. IKHAC)

Dalam persaingan dunia globalisasi saat ini Ilmu Pengetahuan merupakan


salah satu kebutuhan mendasar menuju keberhasilan tujuan dan perubahan.
Lembaga kami menyiapkan lulusan yang memiliki kesiapan menjadi Manajer,
Pengelola dan Konsultan Pendidikan yang kompetetif dan Madani menuju
kesejahteraan hakiki yang kita inginkan selama ini.
(Dr. Eng. Fadly Usman, MT/ PR1. IKHAC )

Pendidikan adalah faktor terpenting dalam kemajuan sebuah peradaban,


karena itu Fakultas Tarbiyah IKHAC berusaha semaksimal mungkin
memberikan perkuliahan yang bertumpu pada kesiapan mahasiswanya untuk
menjadi pendidik yang berkarakter, bertanggung jawab serta menguasai
kompetensi dengan cerdas dan kreatif.
(Dr. H.M. Afif Zamroni, Lc. M.E.I/ Dekan Fakultas Tarbiyah)

”Fakultas Syariah Institut KH. Abdul Chalim akan menjadi pusat kajian hukum
Islam pada masalah-masalah kontemporer, dengan tetap selalu berkomitment
dan jeli dalam mengkaitkan illat dan penetapan hukum”.
(Dr. Masyhadi, M.Ag./ Dekan Fakultas Syariah)

Kami menjamin proses perkuliahan di Institut KH. Abdul Chalim terselenggara


secara eklektis dengan menyerentakkan aspek notion (kognisi), emotion
(afeksi), serta motion (psikomotorik) demi membekali mahasiswa kelak menuju
masyarakat ilmiah sekaligus profesional. Tidak ada kata lain untuk
mengabstraksikan kesungguhan pencapaian resolusi dalam track tridharma

Penerimaan Mahasiswa Baru


Tahun Akademik 2018/2019
7
Alasan Memilih IKHAC
Abdul Wally, Mahasiswa asal Afganistan
The Institute of KH. Abdul Chalim really fulfills my scientific satisfaction and curiosity as it
intensively holds biweekly seminars with national as well as international keynote
speakers and their breakthrough ideas and insights.

Ahmad Nurulloh, Mahasiswa asal Vietnam


Menjadi mahasiswa di world class university merupakan dambaan setiap pelajar. Di IKHAC, saya
mendapatkan pengalaman yang lebih dari itu yaitu melalui pembelajaran di kelas, kehidupan sehari-
hari dengan keragaman etnik dan budaya yang mampu menjaga kerukunan antar umat beragama
merupakan pengalaman hidup yang luar biasa bagi mahasiswa asing seperti saya.

Abdul Aziz, Mahasiswa asal Papua


Dibandingkan dengan perguruan tinggi lain, Institut KH. Abdul Chalim sangat berbeda dari berbagai
halnya. lebih maju, lebih berkualitas dan lebih bisa membuka cakrawala. Didukung sistem yang baik,
visi misi yang meyakinkan, SDM/Civitas yang berkelas nasional dan internasional.

Muhammad Ridho Albi, Mahasiswa Asal Medan


Menjadi mahasiswa di lingkungan pesantren terbaik dan dibimbing oleh dosen-dosen
berkualitas merupakan kepuasan menuntut ilmu yang hanya saya dapatkan di Institut KH Abdul
Chalim.

Yuni Arianti, Tasikmalaya, Jawa Barat


Institut KH. Abdul Chalim menjamin saya mendapatkan pengetahuan yang sangat berharga di
berbagai bidang karena selain mendapatkan mata kuliah wajib juga mendapatkan mata
kuliah keterampilan yaitu Akuntansi, IT, bahasa Arab dan bahasa Inggris sehingga kami lebih
siap menghadapi persaingan global.

Hikmah Novalia Putri, Jombang, Jawa Timur


Saya tidak mengira bahwa di Kabupaten Mojokerto ada perguruan tinggi yang maju bahkan berskala
Internasional, Terima kasih ya Allah, Engkau telah memilihkan tempat kuliah hamba-Mu ini dilokasi
yang nyaman, berkualitas, serta memuaskan dalam berbagai halnya.

Sepah Nurul Sakinah, DKI Jakarta


Institut KH Abdul Chalim memiliki visi dan misi yang jauh ke depan. Dari sisi sumber daya manusia
memiliki kualifikasi nasional maupun internasional, saya yakin bahwa IKHAC akan menjadi lebih maju dan
akan menjadi perguruan tinggi yang mampu berkiprah maksimal bagi kesejahteraan rakyat dan bangsa
Indonesia.

Penerimaan Mahasiswa Baru


8 Tahun Akademik 2018/2019
Informasi
Pendaftaran
Mahasiswa Baru

http://ikhac.ac.id/ind/

PERSYARATAN & PEMBIAYAAN


bagi mahasiswa baru (S1)

Persyaratan :
a. Mengisi formulir pendaftaran dengan melampirkan :
1). Foto copy Ijazah dan SHUN SLTA (Legalisir) 3 Lembar ( Bagi yang sudah punya)
2). Foto copy KK dan KTP Kedua orang Tua 3 Lembar
3). Pas Foto berwarna terakhir background merah:
3x4 = 2 Lembar
4x6 = 4 Lembar
4). Bagi yang belum memiliki STTB bisa dengan surat keterangan telah duduk di Semester 6 dan terdaftar
dalam Nominatif UN-SLTA.
b. Bagi Pendaftar yang dari luar Kabupaten Mojokerto diwajibkan tinggal di asrama yang disediakan all in Biaya
Rp. 800.000, ( Biaya Kuliah, Biaya asrama dan Makan 3x) dan harus mengikuti kajian Kitab Kuning di luar
perkuliahan oleh Kyai-Kyai muda bergelar Doktor ).
c. bagi yang mengikuti program Internasional pada semester 7 mendapatkan bimbingan yang lebih Intensif Bahasa
Arab dan Bahasa Inggris, serta bimbingan penulisan Skripsi dalam Bahasa Inggris atau Bahasa Arab.

Biaya Pendidikan
No Rincian Biaya Keterangan
1 Uang Pangkal - Disubsidi Yayasan
2 Uang Gedung - Disubsidi Yayasan
3 Pendaftaran Rp 200.000 Rp 200.000
4 SPP Per Bulan Rp. 225.000/bulan Bisa dibayar Persemester

Penerimaan Mahasiswa Baru


Tahun Akademik 2018/2019
9
Informasi
Pendaftaran
Mahasiswa Baru
PASCASARJANA

PERSYARATAN & PEMBIAYAAN


bagi mahasiswa baru Program Magister (Pascasarjana)

1. Mengisi Formulir pendaftaran


2. Fotokopi Ijazah dan Transkrip Sarjana (S-1) Legalisir
3. Fotokopi KTP dan KK
3. Pas Foto 4x6 (3 Lembar) background Biru

1. Biaya Pendaftaran : Rp. 300.000


2. Uang Pangkal :-
3. SPP/Semester : Rp. 4.000.000
Disubsidi Yayasan : Rp. 1.900.000
SPP yang harus dibayar/smt : Rp. 2.100.000

AKTIVITAS
Mahasiswa Institut KH. Abdul Chalim

Penerimaan Mahasiswa Baru


10 Tahun Akademik 2018/2019
Waktu dan Tempat Pendaftaran
1. Pendaftaran dilakukan secara langsung ditempat pendaftaran/ Sekretariat PMB 2016
2. Pendaftaran dibuka setiap hari (Hari libur/ hari besar tetap buka)
3. jam buka pendaftaran:
a. Sekretariat 1 : Kampus Institut KH. Abdul Chalim
Jl. Raya Tirtowening No.17 - Bendunganjati Pacet
jam 08.00 s.d 19.30 Wib ( Pagi - malam)
b. Sekretariat 2 : Komplek PP. Amanatul Ummah Jl. KH. Abdul Chalim No.1 Pacet
jam 08.00 s.d 16.00 Wib ( Pagi - Sore)
c. Sekretariat 3 : Komplek Hikmatul Amanah Jl. Tirtowening Km.4 Bendunganjati Pacet
jam 08.00 s.d 16.00 Wib ( Pagi - Sore)
4. Informasi dan Contact Person:
. PBA - 0857 4613 5454 / Hasyim Asary, S.Pd.I, M.Pd.I . ES - 0856 4653 8801 / Mujtaba Mitra Zuana, M.Pd.
. MPI - 0857 3361 7148 / A. Sirojuddin, S.Pd.I, M.Pd.I . HKI - 0812 3009 5301 / Farida Ulvi Naimah, S.Th.I, M.H.I
. PGMI - 0856 4806 0600 / M. Nizzam, S.Pd, M.Pd . KPI - 0856 4340 3539 / M. Chabibi, Lc, M.Hum
. PAI - 0857 3562 8188 / Rahmat, M.Pd.I. . IQT - 0813 3286 9492 / Limmatus Saudah, M.Th.I
. PIAUD - 0817 0317 1410 / Juli Amaliya Nasucha, M.Pd.I. . PS - 0821 3130 5081 / Lu’lu il Maknuun, M.E.

Denah Lokasi
Gresik

Krian
Bundaran Waru
Mojokerto

Trowulan

Dari Jombang Kejapanan

MBI Pacet

Penerimaan Mahasiswa Baru


Tahun Akademik 2018/2019
11
Institut KH. Abdul Chalim
Mojokerto Indonesia

Anda mungkin juga menyukai