Proposal Kegiatan Osis
Proposal Kegiatan Osis
Proposal Kegiatan Osis
(O S I S)
SMK ISLAM DIPONEGORO LOSARI
Jln. Jendral Sudirman No. 34 Telp.(0231) 8835558 Losari – Brebes 52255
PROPOSAL KEGIATAN
LATIHAN DASAR KEPEMIMPINAN SISWA (LDKS)
OSIS SMK ISLAM DIPONEGORO LOSARI
TAHUN 2017
I. Pendahuluan
OSIS merupakan organisasi independen terbesar yang ada di lingkungan
sekolah yang menjadi naungan bagi organisasi-organisasi lainnya yang berdiri di
bawah pengawasan OSIS. Maju mundurnya OSIS tergantung pada kinerja
kepengurusan dan kualitas kepemimpinan dari para pengurus OSIS yang merupakan
siswa-siswi pilihan yang telah lolos seleksi dan dianggap layak serta mampu untuk
mengelola OSIS selama 1 (satu) tahun Masa Bhakti.
Pemilihan pengurus OSIS untuk setiap periode dilakukan melalui proses
yang panjang dan dengan seleksi yang ketat untuk menghasilkan satu tim kerja yang
solid dan dapat bertanggung jawab terhadap tugas yang diembannya. Salah satu
tahapan pergantian pengurus OSIS adalah Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa
(LDKS) yang didalamnya berisi tentang pendidikan dasar bagi seorang pemimipin
agar dapat menjalankan organisasi dengan baik.
Dan dalam rangka berakhirnya kepengurusan OSIS Masa Bhakti 2016-2017
maka kami selaku pengurus lama diharuskan mengadakan kegiatan LDKS dan calon
pengurus OSIS yang baru sebagai pendidikan dasar sebelum disahkan sebagai
pengurus OSIS periode Mendatang.
1
Tujuan :
1. Membekali siswa ihwal kepemimpinan dalam organisasi khususnya OSIS;
2. Melatih Kepemimpinan Dasar Siswa di SMK Islam Diponegoro Losari;
3. Mengajarkan siswa untuk dapat berorganisasi dengan baik;
4. Menggali potensi calon-calon pengurus OSIS.
V. Nama Kegiatan
Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) tahun 2017 OSIS SMK Islam
Diponegoro Losari Brebes.
2
IX. Pelaksana Kegiatan / Kepanitiaan
Penanggung Jawab :
Kepala Sekolah
PKS Kesiswaan
Pembina OSIS
Pelaksana Kegiatan
Ketua : Aida Mawwadah, S.Si, M.Sc
Sekretaris : Rina Parisyana, S.Pd.
Bendahara : Suherni, S.Pd.
Seksi-seksi :
Seksi acara : Aji Bayu Pamungkas
Jaenudin
Muklisin
Wiwi Sapitri
Ikah
Seksi Konsumsi : Sinta Enjelia
Siti Rosalinda
Siti Sihani
Sunanti
Tiana Sari
Seksi Dok. & Akomodasi : Muchamad Lutfi
M Jauzi Nur Kalim
Zaenun Nadib Abkar
Indriyani
Farikoh
Seksi Perlengkapan : Rizky Febriyanto
Rio Setiawan
Dwi Enggar Lukito
Winda Ayu Wulandari
Rizki Tanti
Seksi p3k : Ageng sukma Aji
Diki Kurniawan
Andri Wahyudi
3
Nila Nabila
Imroatin Agustin
Seksi Keamanan : Anjas Tri Himawan
Abi Dowi Ismail
Nazmi Humam
Neli Al Muzzayanah
Nela Al Qoidah
X. Biaya Kegiatan
Terlampir
XI. Penutup
Demikian proposal ini kami susun dan diajukan dengan harapan mendapat
bantuan dan dukungan dari Bapak baik materil maupun imateril. Kami selaku
panitia akan berusaha menyelenggarakan kegiatan ini dengan sebaik-baiknya hingga
mencapai hasil yang maksimal. Dan semoga bantuan yang Bapak berikan dapat
kami gunakan dengan sebaik-baiknya dan tepat sasaran serta diridhoi oleh Allah
SWT, Amin.
Atas perhatian dan bantuannya kami haturkan terima kasih.
Losari, 17 Juli 2017
Ketua Sekretaris
Menyetujui:
Kepala SMK Islam Diponegoro Losari
4
RINCIAN PEMASUKAN & PENGELUARAN DANA
LDKS OSIS SMK ISLAM DIPONEGORO LOSARI TAHUN 2017
1. Sumber dana
a. Partisipasi siswa 50 x 30.000,- Rp. 1.500.000,-
b. Partisipasi panitia 30 x 20.000,- Rp. 600.000,-
c. Kas OSIS Rp. 300.000,-
d. APBS Rp. 960.000,-
Total Pemasukan Rp. 3.360.000,-
2. Penggunaan Dana
A. KESEKRETARIATAN
1. Pembuatan dan penggandaan proposal Rp 30.000,-
2. Foto kopi surat, dan lain-lain Rp. 30.000,-
3. Sertifikat peserta & Panitia: 75 X 2.000 Rp. 150.000,-
4. Kartu /Kokard Peserta + Panitia 100 X 2000 Rp. 200.000,-
B. KONSUMSI
1. Peserta 60 X 3 X Rp. 7.000 Rp 1.050.000,-
2. Konsumsi Pembina & Panitia 25 X 3 X 6.000 Rp 600.000,-
3. Snack Pembukaan untuk undangan & guru 10 X 5.000 Rp. 50.000,-
E. TRANSPORTASI/HONORARIUM
1. Honor Narasumber/Fasilitator/Pendamping 15 X 43.000 Rp 600.000,-
2. Transportasi Panitia guru 3 X 50.000 Rp. 150.000,-
JUMLAH Rp 3.360.000,-
5
Jadwal Kegiatan LDKS 2017
OSIS SMK ISLAM DIPONEGORO Losari
Kab. Brebes
6
PROPOSAL KEGIATAN
LATIHAN DASAR KEPEMIMPINAN SISWA (LDKS)
OSIS SMK ISLAM DIPONEGORO LOSARI
TAHUN 2017