Peraturan pertandingan futsal Cibers Cup II tahun 2020 mengatur tentang waktu pertandingan 2x15 menit, pendaftaran maksimal 12 pemain per tim, larangan bermain untuk tim lain, sanksi kartu kuning Rp 20.000 dan merah Rp 30.000, wasit sebagai pemegang kewenangan penuh, dan larangan berkuku panjang, berkata kotor, atau protes berlebihan.
0 penilaian0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
1K tayangan2 halaman
Peraturan pertandingan futsal Cibers Cup II tahun 2020 mengatur tentang waktu pertandingan 2x15 menit, pendaftaran maksimal 12 pemain per tim, larangan bermain untuk tim lain, sanksi kartu kuning Rp 20.000 dan merah Rp 30.000, wasit sebagai pemegang kewenangan penuh, dan larangan berkuku panjang, berkata kotor, atau protes berlebihan.
Peraturan pertandingan futsal Cibers Cup II tahun 2020 mengatur tentang waktu pertandingan 2x15 menit, pendaftaran maksimal 12 pemain per tim, larangan bermain untuk tim lain, sanksi kartu kuning Rp 20.000 dan merah Rp 30.000, wasit sebagai pemegang kewenangan penuh, dan larangan berkuku panjang, berkata kotor, atau protes berlebihan.
Peraturan pertandingan futsal Cibers Cup II tahun 2020 mengatur tentang waktu pertandingan 2x15 menit, pendaftaran maksimal 12 pemain per tim, larangan bermain untuk tim lain, sanksi kartu kuning Rp 20.000 dan merah Rp 30.000, wasit sebagai pemegang kewenangan penuh, dan larangan berkuku panjang, berkata kotor, atau protes berlebihan.
Unduh sebagai DOCX, PDF, TXT atau baca online dari Scribd
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 2
PERATURAN PERTANDINGAN OPEN TURNAMEN FUTSAL
CIBERS CUP II TAHUN 2020
1. SELAMBAT-LAMBATNYA 15 MENIT SEBELUM
PERTANDINGAN DIMULAI, OFFICIAL KEDUA TIM HARUS MENYERAHKAN DAFTAR SUSUNAN PEMAIN. 2. WAKTU PERTANDINGAN 2 X 15 MENIT. 3. PERTANDINGAN DIMULAI PADA PUKUL 16:00 WIB. 4. OPEN TURNAMEN CIBERS CUP II MEMAKAI SISTEM GUGUR. 5. SETIAP TIM SEBELUM MELAKUKAN PERTANDINGAN WAJIB MENYERAHKAN JAMINAN KARTU SEBESAR RP. 100.000,- KEPADA PANITIA (JAMINAN KARTU). 6. DENDA KARTU KUNING Rp. 20.000,- DAN KARTU MERAH Rp. 30.000,-. 7. SETIAP TIM FUTSAL MENDAFTARKAN PEMAIN MAKSIMAL 12 ORANG. 8. PEMAIN YANG MEWAKILI SATU KESEBELASAN TIDAK DIPERBOLEHKAN BERMAIN UNTUK KESEBELASAN LAIN. 9. TIM PESERTA DENGAN ATAU TANPA SENGAJA, LANGSUNG ATAU TIDAK LANGSUNG MEMBUAAT KEONARAN SEHINGGA MENGGANGGU JALANNYA PERTANDINGAN ATAU MENYEBABKAN TERJADINYA KERIBUTAN, TIM TERSEBUT DINYATAKAN GUGUR. 10. WASIT ADALAH PEMEGANG WEWENANG PENUH SEMUA PERATURAN PERTANDINGAN, TERHITUNG SAAT MEMASUKI LAPANGAN SAMPAI MENINGGALKAN LAPANGAN. 11. SEMUA KEPUTUSAN WASIT ADALAH MUTLAK DAN TIDAK DAPAT DIGANGGU GUGAT. 12. SEMUA BENTUK PROTES TERHADAP WASIT HANYA DAPAT DILAKUKAN OLEH KAPTEN TIM DAN SELAMA PERTANDINGAN BELUM BERAKHIR. 13. PEMAIN WAJIB MENGGUNAKAN KAOS TIM YG SERAGAM, BERLENGAN DAN BER NOMOR PUNGGUNG, WARNA BAJU KIPER BERBEDA DENGAN PEMAIN LAIN, SEPATU FUTSAL, KOAS KAKI, PELINDUNG KAKI 14. PEMAIN TIDAK DIPERBOLEHKAN MEMAKAI AKSESORIS/PERHIASAN YANG DAPAT MEMBAHAYAKAN DIRI SENDIRI DAN PEMAIN LAIN 15. PEMAIN TIDAK BOLEH BERKUKU PANJANG 16. PEMAIN HARUS MENGHORMATI WASIT,TABLE OFFCIAL, PEMAIN LAWAN DAN PENONTON, 17. DILARANG BERKATA-KATA KOTOR ATAU MENCACI DAN MEMPROTES BERLEBIHAN