Berita Acara Apbdes

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 12

BERITA ACARA

MUSYAWARAH DESA PEMBAHASAN APBDES


DESA BINCAU
TAHUN ANGGARAN 2020

Berdasarkan Keputusan Bupati Banjar Nomor 188.45/115/KUM/2019 tentang


penetapan Alokasi Dana Desa, 188.45/116/KUM/2019 tentang penetapan Dana Desa,
188.45/834/KUM/2019 tentang Penetapan Bagi Hasil Pajak Daerah dan Retribusi Daerah
Bersumber Dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Banjar Tahun
Anggaran 2019 Di Desa Bincau Dalam Wilayah Kabupaten Banjar pada :

Hari dan Tanggal : 28 Desember 2019


Jam :
Tempat : Kantor Desa BINCAU

telah diselenggarakan Pertemuan/Musyawarah Desa yang dihadiri oleh unsur Aparat Desa,
BPD, dan Perwakilan Masyarat sebagaimana tercantum dalam Lampiran Daftar Hadir.

Materi atau topik yang dibahas dalam Musyawarah ini adalah :

1. Pembahasan APBDes Tahun Anggaran 2020;


2. Penyusunan Draf APBDes Tahun Anggaran 2020;
3. Hal-hal lain yang dianggap perlu.

Demikian berita acara ini dibuat dan disahkan dengan penuh tanggung jawab agar dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.

BINCAU,

Pemimpin Rapat, Notulis

H. SAMHUDI, S.Pd.I Edi irawan, S.Kom

Mengetahui,
Pambakal Desa BINCAU

H. SAMHUDI, S.Pd.I

1
BERITA ACARA
MUSYAWARAH DESA KESEPAKATAN PENETAPAN APBDES
DESA BINCAU
TAHUN ANGGARAN 2020

Berdasarkan Keputusan Bupati Banjar Nomor 188.45/115/KUM/2019 tentang


penetapan Alokasi Dana Desa, 188.45/116/KUM/2019 tentang penetapan Dana Desa,
188.45/834/KUM/2019 tentang Penetapan Bagi Hasil Pajak Daerah dan Retribusi Daerah
Bersumber Dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Banjar Tahun Anggaran
2019 Di Desa BINCAU Dalam Wilayah Kabupaten Banjar pada :

Hari dan Tanggal : Selasa, 31 Desember 2019


Jam : 16.00 Wita
Tempat : Kantor Desa Bincau

Telah diselenggarakan Pertemuan / Musyawarah Desa yang dihadiri oleh unsur Aparat
Desa, BPD, Lembaga Desa dan Perwakilan Masyarat sebagaimana tercantum dalam Lampiran
Daftar Hadir.

Materi atau topik yang dibahas dalam Musyawarah ini adalah :


1. Menyepakati Draf APBDes Tahun Anggaran 2020;
2. Penetapan APBDes Tahun Aggaran 2020;
3. Hal-hal lain yang dianggap perlu.

Demikian berita acara ini dibuat dan disahkan dengan penuh tanggung jawab agar dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.

BINCAU, 31 Desember 2019

KETUA BPD, Notulis

................................. …………………………

Mengetahui,
Pambakal Bincau

H. SAMHUDI, S.Pd.I

2
BERITA ACARA
RAPAT BADAN PERMUSYAWARATAN DESA (BPD)
DESA BINCAU

Sehubungan dengan surat pemberitahuan Desa tentang Draf Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa
telah dilaksanakan rapat BPD pada :

Hari dan Tanggal : 29 DESEMBER 2019


Jam : 16.00 Wita
Tempat : Kantor Desa BINCAU

Pada pertemuan tersebut dihadiri oleh ketua BPD dan anggota BPD sebagaimana tercantum
dalam Lampiran Daftar Hadir.
Materi atau topik yang dibahas dalam Musyawarah ini adalah :
1. Pembahasan Draf APBDes Desa BINCAU;
2. Penyepakatan atas Draf APBDes Desa BINCAU yang dituangkan dalam Keputusan Badan
Permusyawaratan Desa;
3. Hal-hal lain yang dianggap perlu.

Demikian berita acara ini dibuat dan disahkan dengan penuh tanggung jawab agar dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.

BINCAU, 29 Desember
2019

Pemimpin Rapat, Notulis

Hendra Eka Rahim


Ketua BPD Sekretaris BPD

3
PERATURAN DESA BINCAU
NOMOR TAHUN 2018
TENTANG ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA PERUBAHAN TAHUN 2017
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PAMBAKAL BINCAU,

Menimbang : a, Bahwa sesuai dengan ketentuan Pasal 36 Peraturan Bupati Banjar Nomor 3
Tahun 2017 Tentang Pengelolaan Keuangan Desa, Pambakal menetapkan
rancangan Peraturan Desa tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa
Perubahan;
b, Bahwa Rancangan Peraturan Desa tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja
Desa Perubahan sebagaimana dimaksud pada huruf a, telah dibahas dan
disepakati bersama Badan Permusyawaratan Desa;
Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a dan b perlu
c, menetapkan Rancangan Peraturan Desa BINCAU tentang Anggaran Pendapatan
dan Belanja Desa Perubahan menjadi Peraturan Desa BINCAU;

Mengingat : 1, Undang - Undang Nomor 27 Tahun 1959 Tentang Penetapan Undang - Undang
Darurat Nomor 3 Tahun 1953 Tentang Pembentukan Daerah Tingkat II di
Kalimantan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1953 Nomor 9,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 352) sebagai Undang -
Undang ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1959 Nomor 72,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1820);
2, Undang - Undang Nomor 06 Tahun 2014 Tentang Desa (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5495);s
3, Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2014 Tentang
Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 06 Tahun
2014 Tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
123, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5539);
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia
Nomor 47 Tahun 2015, Tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Republik
Indonesia Nomor 43 Tahun 2014 Tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-
Undang Republik Indonesia Nomor 06 Tahun 2014 Tentang Desa (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 157, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5717);
4, Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 60 Tahun 2014 Tentang Dana
Desa yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 168, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5558); sebagaimana telah diubah
terakhir dengan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2016,
Tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintah Republik Indonesia
Nomor 60 Tahun 2014 Tentang Dana Desa yang bersumber dari Anggaran
Pendapatan dan Belanja Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2016 Nomor 57, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5864);
5, Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 111 Tahun 2014 Tentang Pedoman
Tekhnis Peraturan Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
2091);
6, Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 113 Tahun 2014 Tentang Pengelolaan
Keuangan Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 2093);
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014 Tentang Pedoman
Pembangunan Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
2094);
7, Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transimigrasi
Nomor 1 Tahun 2015 Tentang Pedoman Kewenangan Berdasarkan Hak Asal
Usul dan Kewenangan Lokal Berskala Desa (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2015 Nomor 158);
8, Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transimigrasi
Nomor 2 Tahun 2015 Tentang Pedoman Tata Tertib dan Mekanisme

4
Pengambilan Keputusan Musyawarah Desa (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2015 Nomor 159);
9, Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transimigrasi
Nomor 11 Tahun 2019 Tentang Penetapan Prioritas Penggunaan Dana Desa
Tahun 2019;
10 Peraturan Menteri Menteri Keuangaan Nomor 50/PMK.07/2017 Tentang
Pengelolaan Transfer Daerah dan Dana Desa (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2017 Nomor 537 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri
Menteri Keuangaan Nomor 112/PMK.07/2017 Tentang Perubahan Atas
11 Peraturan Menteri Keuangaan Nomor 50/PMK.07/2017 Tentang Pengelolaan
Transfer Daerah dan Dana Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017
Nomor 1081 );

12 Peraturan Daerah Kabupaten Banjar Nomor 14 Tahun 2016 Tentang Anggaran


Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2017;
13 Peraturan Daerah Kabupaten Banjar Nomor 1 Tahun 2017 Tentang
Pemerintahan Desa;
14 Peraturan Bupati Banjar Nomor 41 Tahun 2016 Tentang Kewenangan Desa;
15 Peraturan Bupati Banjar Nomor 54 Tahun 2018 tentang Pedoman Penyusunan
Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa dan Evaluasi Rancangan Peraturan
Desa Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (Berita Daerah Kabupaten Banjar
Tahun 2018 Nomor 54);
16 Peraturan Bupati Banjar Nomor 3 Tahun 2019 Tentang Tata Cara Pembagian
dan Penetapan Rincian Dana Desa Setiap Desa Di Kabupaten Banjar Tahun
2019 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Bupati Banjar Nomor 188.45/
116 / KUM / 2019 Tentang Tentang Penetapan Besaran Bagi Hasil Pajak Daerah
dan Retribusi Daerah Kepada Desa di Kabupaten Banjar Tahun 2019;
17 Peraturan Bupati Banjar Nomor 3 Tahun 2017 Tentang Pengelolaan Keuangan
Desa sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Bupati
Banjar Nomor 73 Tahun 2017 Tentang Perubahan kedua Atas Peraturan Bupati
Banjar Nomor 35 Tahun 2019 Tentang Pengelolaan Keuangan Desa ;
18 Keputusan Bupati Banjar Nomor 48 Tahun 2012 Tentang Pengesahan
Pengangkatan Pambakal Terpilih Desa Bincau Kecamatan Martapura;
19 Keputusan Bupati Banjar Nomor 188.45/115/KUM/2019 Tentang Penetapan
Besaran Alokasi Dana Desa Bersumber Dari Anggaran Pendapatan dan Belanja
Daerah Kabupaten Banjar Tahun Anggaran 2019 sebagaimana telah diubah
dengan Keputusan Bupati Banjar Nomor 188.45/690/KUM/2017 Tentang
Perubahan Atas Keputusan Bupati Banjar Nomor 188.45/92/KUM/2017 Tentang
Penetapan Besaran Alokasi Dana Desa Bersumber Dari Anggaran Pendapatan
dan Belanja Daerah Kabupaten Banjar Tahun Anggaran 2017 ;
20 Keputusan Bupati Banjar Nomor 188.45/564/KUM/2019 Tentang Penetapan
Penerima Bantuan Keuangan Yang Bersifat Khusus Kepada Desa Dalam Rangka
Pembangunan dan Perbaikan Sarana Prasarana Rumah Ibadah dan Sarana
Prasarana Keagamaan Lainnya Di Desa Dalam Wilayah Kabupaten Banjar;
21 Peraturan Desa Bincau Nomor 02 Tahun 2017 Tentang Rencana Pembangunan
Jangka Menengah Desa (RPJM-Desa) Tahun 2017 - 2022;
22 Peraturan Desa BINCAU Nomor 02 Tahun 2019 Tentang Rencana Kerja
Pemerintah Desa (RKP-Desa) 2019;
23 Peraturan Desa Bincau Nomor 01 Tahun 2017 Tentang Kewenangan Desa;
24 Peraturan Desa Bincau Nomor 03 Tahun 2019 Tentang Anggaran Pendapatan
Dan Belanja Desa Tahun 2019.

5
Dengan Kesepakatan Bersama
Badan Permusyawaratan Desa BINCAU
Memutuskan
Menetapkan : PERATURAN DESA TENTANG ANGGARAN PENDAPATAN DAN
BELANJA DESA PERUBAHAN TAHUN ANGGARAN 2017

Pasal 1
Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Perubahan Tahun Anggaran 2017 dengan rincian sebagai
berikut :
1. Pendapatan Desa Rp. 1.179.844.856,95
1.2.1 Dana Desa (APBN) Rp. 755.182.896,00
1.2.2 Bagian dari Hasil Pajak & Retrebusi Daerah Rp. 20.849.932,62
1.2.3 Alokasi Dana Desa (ADD) Rp. 403.812.028,33
1.2.5 Bantuan Keuangan dari Kabupaten Rp.

2. Belanja Desa Rp
2.1 Belanja Penyelenggaraan Pemerintah Desa Rp 318,505,132.62
2.2 Belanja Pelaksanaan Pembangunan Desa Rp 897,059,000.00
2.3 Belanja Pembinaan Kemasyarakatan Desa Rp 66,030,000.00
2.4 Belanja Pemberdayaan Masyarakat Desa Rp 171,301,200.00
2.5 Tak Terduga Rp 7.055.924,33

Surplus / (Defisit) Rp 0

3. Pembiayaan Rp 280.106.400,00
3.1 Penerimaan Pembiayaan Rp 280.106.400,00
3.1.1 Penerimaan Silpa Rp 280.106.400,00

3.2 Pengeluran Pembiayaan Rp 280.106.400,00


3.2.1 Menutup Defisit Anggaran Rp
Selisih Pembiayaan Rp 0

Pasal 2
Uraian lebih lanjut mengenai Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa sebagaimana dimaksud Pasal 1,
tercantum dalam lampiran Peraturan Desa ini berupa Rincian Struktur Anggaran Pendapatan dan
Belanja Desa.
Pasal 3
Lampiran-lampiran sebagaimana dimaksud dalam pasal 2 merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari
Peraturan Desa ini.
Pasal 4
Pambakal menetapkan Peraturan Pambakal dan/atau Keputusan Pambakal guna pelaksanaan
Peraturan Desa ini.

Pasal 5
Peraturan Desa ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.

6
Agar setiap orang dapat mengetahui, memerintahkan pengundangan Peraturan Desa ini dalam
Lembaran Desa dan Berita Desa oleh Sekretaris Desa.

Ditetapkan di : BINCAU
Pada tanggal : 17 Nopember 2017
PAMBAKAL BINCAU

AKHMAD SHOPA
Diundangkan di : BINCAU
Pada Tanggal : 17 Nopember 2017
Plt.SEKRETARIS DESA BINCAU

MUHAMMAD FARID RIZQI


Lembaran Desa BINCAU Tahun 2017 Nomor 05

PEMERINTAH KABUPATEN BANJAR

7
KECAMATAN MARTAPURA
DESA BINCAU

ANGGARAN PENDAPATAN
DAN
BELANJA DESA PERUBAHAN ( APBDES P )
TAHUN 2019

8
KEPUTUSAN BADAN PERMUSYAWARATAN DESA BINCAU
NOMOR TAHUN 2019

TENTANG
PERSETUJUAN ATAS RANCANGAN PERATURAN DESA BINCAU TENTANG ANGGARAN
PENDAPATAN DAN BELANJA DESA PERUBAHAN TAHUN ANGGARAN 2019.

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


BADAN PERMUSYAWARATAN DESA BINCAU,

Menimbang : a, Bahwa sesuai dengan Surat Pambakal perihal Penyampaian Rancangan


Peraturan Desa Tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun 2019;
b, Bahwa setelah melalui pembahasan dalam acara rapat Badan Permusyawaratan
Desa tidak keberatan untuk menyetujui atas Rancangan Peraturan Desa
Tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun 2019 untuk ditetapkan
menjadi Peraturan Desa.

Mengingat : 1, Undang - Undang Nomor 27 Tahun 1959 Tentang Penetapan Undang - Undang
Darurat Nomor 3 Tahun 1953 Tentang Pembentukan Daerah Tingkat II di
Kalimantan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1953 Nomor 9,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 352) sebagai Undang -
Undang ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1959 Nomor 72,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1820);
2, Undang - Undang Nomor 06 Tahun 2014 Tentang Desa (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5495);
3, Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2014 Tentang
Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 06 Tahun
2014 Tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
123, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5539);
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia
Nomor 47 Tahun 2015, Tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Republik
Indonesia Nomor 43 Tahun 2014 Tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-
Undang Republik Indonesia Nomor 06 Tahun 2014 Tentang Desa (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 157, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5717);
4, Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 60 Tahun 2014 Tentang Dana
Desa yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 168, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5558); sebagaimana telah diubah
terakhir dengan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2016,
Tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor
60 Tahun 2014 Tentang Dana Desa yang bersumber dari Anggaran Pendapatan
dan Belanja Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor
57, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5864);
5, Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 111 Tahun 2014 Tentang Pedoman
Tekhnis Peraturan Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
2091);
6, Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 113 Tahun 2014 Tentang Pengelolaan
Keuangan Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 2093);
7, Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014 Tentang Pedoman
Pembangunan Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
2094);
8, Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transimigrasi
Nomor 1 Tahun 2015 Tentang Pedoman Kewenangan Berdasarkan Hak Asal
Usul dan Kewenangan Lokal Berskala Desa (Berita Negara Republik Indonesia

9
Tahun 2015 Nomor 158);
9, Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transimigrasi
Nomor 2 Tahun 2015 Tentang Pedoman Tata Tertib dan Mekanisme
Pengambilan Keputusan Musyawarah Desa (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2015 Nomor 159);
10 Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transimigrasi
Nomor 22 Tahun 2016 Tentang Penetapan Prioritas Penggunaan Dana Desa
Tahun 2017 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 1883);
11 Peraturan Menteri Keuangaan Nomor 50/PMK.07/2017 Tentang Pengelolaan
Transfer Daerah dan Dana Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017
Nomor 537 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Menteri
Keuangaan Nomor 112/PMK.07/2017 Tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri
Menteri Keuangaan Nomor 50/PMK.07/2017 Tentang Pengelolaan Transfer
Daerah dan Dana Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor
1081 );
12 Peraturan Daerah Kabupaten Banjar Nomor 02 Tahun 2019 Tentang Perubahan
Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2019;
13 Peraturan Bupati Banjar Nomor 41 Tahun 2016 Tentang Kewenangan Desa;
14 Peraturan Daerah Kabupaten Banjar Nomor 1 Tahun 2017 Tentang
Pemerintahan Desa;
15 Peraturan Bupati Banjar Nomor 3 Tahun 2019 Tentang Tata Cara Pembagian
dan Penetapan Rincian Dana Desa Setiap Desa Di Kabupaten Banjar Tahun
2019;
16 Peraturan Bupati Banjar Nomor 35 Tahun 2019 Tentang Pengelolaan Keuangan
Desa;
17 Peraturan Bupati Banjar Nomor 65 Tahun 2017 Tentang Pemberian Bantuan
Keuangan Kepada Pemerintah Desa;
18 Keputusan Bupati Banjar Nomor 332 Tahun 2014 Tentang Pengesahan
Pengangkatan Anggota Badan Permusyawaratan Desa Se Kabupaten Banjar
Periode Tahun 2014 – 2020;
19 Peraturan Bupati Banjar Nomor 58 Tahun 2019 Tentang Penetapan Besaran
Alokasi Dana Desa Bersumber Dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah
Kabupaten Banjar Tahun Anggaran 2019;
20 Peraturan Bupati Banjar Nomor 188.45/564/KUM/2019 Tentang Penetapan
Penerima Bantuan Keuangan Yang Bersifat Khusus Kepada Desa Dalam Rangka
Pembangunan dan Perbaikan Sarana Prasarana Rumah Ibadah dan Sarana
Prasarana Keagamaan Lainnya Di Desa Dalam Wilayah Kabupaten Banjar;
21 Peraturan Desa Bincau Nomor 02 Tahun 2017 Tentang Rencana Pembangunan
Jangka Menengah Desa (RPJM-Desa) Tahun 2017 – 2022;
22 Peraturan Desa Bincau Nomor 02 Tahun 2019 Tentang Rencana Kerja
Pemerintah Desa (RKP-Desa) Tahun 2019;
23 Peraturan Desa Bincau Nomor 04 Tahun 2019 Tentang Kewenangan Desa;
24 Peraturan Desa Bincau Nomor 03 Tahun 2019 Tentang Anggaran Pendapatan
Dan Belanja Desa Tahun 2019.

Memperhatikan : Hasil Rapat Badan Permusyawaratan Desa Nopember 2019

10
Memutuskan
Menetapkan : Rancangan Peraturan Desa Bincau Tentang Anggaran Pendapatan Dan Belanja
Desa Perubahan Tahun Anggaran 2019

Pertama : Menyetujui Rancangan Peraturan Desa Bincau Tentang Anggaran Pendapatan


Dan Belanja Desa Perubahan Tahun 2019 Untuk dijadikan Peraturan Desa

Kedua : Perubahan sebagaimana dimaksud diktum PERTAMA, sesuai kesepakatan


dalam Rapat BPD dan Pemerintah Desa

Ketiga : Anggaran Pendapatan Dan Belanja Desa Perubahan Tahun Anggaran 2019
setelah mendapat penyesuaian sebagai berikut :

1. Pendapatan Desa Rp 1,422,731,935.00


1.2.1 Dana Desa (APBN) Rp 794.344.000.00
1.2.2 Bagian dari Hasil Pajak Kabupaten Rp 42,717,997,00
1.2.3 Bagian dari Hasil Retribusi Daerah Kabupaten Rp 4.902.305,00
1.2.4 Sisa Bagian dari Hasil Pajak Kabupaten Tahun 2018 Rp 5.750.219,00

1.2.5 Alokasi Dana Desa (ADD) Rp 574.817.414.00


1.2.6 PAD Rp 100.000,00
1.2.7 Bunga Bank Rp 100.000,00
1.2.8 Bantuan Keuangan dari Kabupaten Rp

2. Belanja Desa Rp 1.434.975.109,80


2.1 Belanja Penyelenggaraan Pemerintah Desa Rp 551,543,047.27
2.2 Belanja Pelaksanaan Pembangunan Desa Rp 673,097,462.13
2.3 Belanja Pembinaan Kemasyarakatan Desa Rp 105,610,888.40
2.4 Belanja Pemberdayaan Masyarakat Desa Rp 99,621,414.00
2.5 Tak Terduga Rp 5.102.305,00
Surplus / (Defisit) Rp -12.243.174,80
3. Pembiayaan Rp
3.1 Penerimaan Pembiayaan Rp 62.234.174,80
3.1.1 Penerimaan Silpa Rp 62.234.174,80

3.2 Pengeluran Pembiayaan Rp 50.000.000,00


3.2.1 Menutup Defisit Anggaran Rp
Selisih Pembiayaan Rp 0

Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Bincau
Pada Tanggal : ..... Nopember 2019
KETUA BPD BINCAU

HENDRA EKA

11
PEMERINTAH KABUPATEN BANJAR
KECAMATAN MARTAPURA
BADAN PERMUSYAWARATAN DESA BINCAU

TENTANG
PERSETUJUAN ATAS RANCANGAN
PERATURAN DESA BINCAU TENTANG
ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA
PERUBAHAN TAHUN ANGGARAN 2019

12

Anda mungkin juga menyukai