Tugas Peran Bidan Dalam Promosi Kesehatan
Tugas Peran Bidan Dalam Promosi Kesehatan
Tugas Peran Bidan Dalam Promosi Kesehatan
DISUSUN OLEH :
1. IMAKULATA
2. MINCE M . R
3. EMMA M. FAIDIBAN
4. RINA WULANDARI
5. SARAH IMBIR
6. GINA F. MANURUNG
7. LINI
JURUSAN KEBIDANAN
KELAS BIAK
A. Latar Belakang
Peranan bidan yang tampak nyata adalah sebagai role model masyarakat,
sebagai anggota masyarakat, motivator , fasilitator, tentunya kompetensi seperti ini
yang akan dikembangkan lebih lanjut melalui pendidikan dan pelatihan bagi para
bidan. Peranan yang harus di lihat sebagai “main idea” untuk membentuk sebuah
peradaban dan tatanan seebuah pelayanan kesehatan. Tuntutan professional
diseimbangkan dengan kesejahteraan bidan daerah terpencil. Pemerintah telah
mencanangkan mengangkat bidan sebagai PNS. Suatu langkah aktif dalam rangka
menyongsong peningkatan pelayanan di daerah terpencil.
Peran bidan mengacu pada keputusan Menkes RI no. 900/Menkes/SK/VII/2002
tentang registrasi dan praktik bidan. Bidan dalam memberikan pelayanan kepada
masyarakat, khususnya ibu hamil, melahirkan dan senantiasa berupaya
mempersiapkan ibu hamil sejak kontak pertama saat pemeriksaan kehamilan
memberikan penyuluhan tentang manfaat pemberian ASI secara berkesinambungan
sehingga ibu hamil memahami dan siap menyusui anaknya.
B. Masalah
Apa peran Bidan dalam promosi kesehatan sebagai :
1. Bagaimana peran bidan sebagai Advocator?
2. Bagaimana peran bidan sebagai Educator?
3. Bagaimana peran bidan sebagai Fasilitator?
4. Bagaimana peran bidan sebagai Motivator?
5. Bagaimana peran bidan sebagai Coordinator pelaksanaan perawatan dan
pengawasan perawatan langsung?
C. Tujuan
‘’
BAB II
PEMBAHASAN