Permohonan Data Penyusunan Materi Teknis RZ KSN Banjarbakula

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 5

KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN

DIREKTORAT JENDERAL
PENGELOLAAN RUANG LAUT
JALAN MEDAN MERDEKA TIMUR NOMOR 16
JAKARTA 10110, KOTAK POS 4130 JKP 10041
TELEPON (021) 3519070 Ekst. 6901, FAKSIMILE (021) 3513203
LAMAN www.kkp.go.id SUREL [email protected]

Nomor : B.663/DJPRL.2/IV/2021 9 April 2021


Sifat : Biasa
Lampiran : 2 (dua) berkas
Hal : Permohonan Fasilitasi Data untuk Penyusunan Materi Teknis
Rencana Zonasi Kawasan Strategis Nasional (RZ KSN)
Banjarbakula

Yth. (Daftar Terlampir)

Dalam rangka mendukung arahan dalam Rencana Pembangunan Jangka


Menengah Nasional (RPJMN) 2020-2024 serta menindaklanjuti amanat Pasal 18
angka 3 dan Pasal 19 angka 4 UU Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja,
Direktorat Perencanaan Ruang Laut, Kementerian Kelautan dan Perikanan pada
Tahun Anggaran 2021 berencana melakukan penyusunan Materi Teknis Rencana
Zonasi Kawasan Strategis Nasional (RZ KSN) Kawasan Perkotaan Metropolitan
Banjarmasin-Banjarbaru-Banjar-Barito Kuala-Tanah Laut (Banjarbakula).
Berkaitan dengan hal tersebut, kami bermaksud untuk mengadakan koordinasi
dalam rangka pengumpulan data sekunder dan primer pada bulan April – Juli 2021.
Sehubungan dengan hal tersebut, mohon kiranya Saudara dapat membantu dan
memfasilitasi penyediaan data dimaksud. Daftar kebutuhan data sebagaimana
terlampir.
Data dapat dikirimkan melalui surat elektronik ke [email protected]
atau [email protected]. Untuk informasi lebih lanjut dapat
menghubungi Sdri. Bulan (0812 1263 6761) atau Sdr. Sukma (0822 9112 8578).
Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerja samanya diucapkan terima
kasih.

Direktur Perencanaan Ruang Laut,

Ditandatangani
secara elektronik

Suharyanto

Tembusan :
Direktur Jenderal Pengelolaan Ruang Laut

Dokumen ini telah ditandatangani menggunakan sertifikat elektronik yang dikeluarkan oleh BSrE
Lampiran 1 Surat Dinas
Nomor : B.663/DJPRL.2/IV/2021
Tanggal : 9 April 2021

DAFTAR PENERIMA SURAT

No. Nama/Jabatan
A. Pemerintah Daerah
1. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Kalimantan Selatan
2. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Kalimantan Selatan
3. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Kalimantan Selatan
4. Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Provinsi Kalimantan Selatan
5. Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Kalimantan Selatan
6. Kepala Dinas Perindustrian Provinsi Kalimantan Selatan
7. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Kalimantan Selatan
8. Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Kalimantan Selatan
9. Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Kalimantan Selatan
10. Kepala Dinas Lingkungan Hidup Provinsi Kalimantan Selatan
11. Kepala Badan Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan Daerah Kota Banjarmasin
12. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Banjarmasin
13. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Banjarmasin
14. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Banjarmasin
15. Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kota Banjarmasin
16. Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik Kota Banjarmasin
17. Kepala Dinas Perhubungan Kota Banjarmasin
18. Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Banjarmasin
19. Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin
20. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah
Kota Banjarbaru
21. Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Banjarbaru
22. Kepala Badan Perencanaan, Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Kabupaten
Banjar
23. Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Banjar
24. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Banjar
25. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Banjar
26. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Banjar
27. Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kabupaten Banjar
28. Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Banjar
29. Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Banjar
30. Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Banjar
31. Kepala Badan Perencanaan, Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah
Kabupaten Barito Kuala
32. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Barito Kuala
33. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Barito Kuala

Dokumen ini telah ditandatangani menggunakan sertifikat elektronik yang dikeluarkan oleh BSrE
34. Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga, Budaya dan Pariwisata Kabupaten Barito
Kuala
35. Kepala Dinas Koperasi, Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Barito Kuala
36. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Barito Kuala
37. Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Barito Kuala
38. Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kabupaten Barito Kuala
39. Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Barito Kuala
40. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Kabupaten Tanah Laut
41. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang dan Pertanahan Kabupaten Tanah
Laut
42. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Tanah Laut
43. Kepala Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman dan Lingkungan Hidup
Kabupaten Tanah Laut
44. Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Perindustrian Kabupaten Tanah Laut
45. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Tanah Laut
46. Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Tanah Laut
47. Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kabupaten Tanah Laut
48. Kepala Dinas Pariwisata Kabupaten Tanah Laut
B. Kementerian dan Lembaga
1. Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kelas I Banjarmasin, Ditjen
Perhubungan Laut, Kementerian Perhubungan
2. Kepala Distrik Navigasi Kelas II Banjarmasin, Ditjen Perhubungan Laut,
Kementerian Perhubungan
3. Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Kintap, Ditjen Perhubungan Laut,
Kementerian Perhubungan
4. Badan Konservasi Sumber Daya Alam Banten, Kementerian Lingkungan Hidup dan
Kehutanan
5. Komadan Pangkalan TNI AL Banjarmasin
6. Kepala Balai Pengelolaan Sumber Daya Pesisir dan Laut Pontianak, Ditjen
Pengelolaan Ruang Laut, Kementerian Kelautan dan Perikanan
7. Ketua Satuan Pengawasan Banjarmasin, Ditjen Pengawasan Sumber Daya Kelautan
dan Perikanan
C. Perguruan Tinggi, LSM, Asosiasi dan Swasta
1. Dekan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Lambung Mangkurat
2. WALHI Region Kalimantan Selatan
3. PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Kalimantan Selatan & Kalimantan Tengah

Dokumen ini telah ditandatangani menggunakan sertifikat elektronik yang dikeluarkan oleh BSrE
Lampiran 2 Surat Dinas
Nomor : B.663/DJPRL.2/IV/2021
Tanggal : 9 April 2021

Kebutuhan Data Tematik RZ KSN Banjarbakula

No. Jenis Data Format Data


1 Dokumen perencanaan dan peraturan perundang- Dokumen
undangan
a. RTRW dan RDTR Provinsi Kalimantan Selatan Dokumen dan shapefile
b. RPJP dan RPJMD Provinsi Kalimantan Selatan Dokumen
c. RZWP-3-K Provinsi Kalimantan Selatan Dokumen dan shapefile
d. Kebijakan/program dan produk perencanaan (rencana Dokumen dan shapefile
induk) sektoral/rencana pengelolaan dan zonasi
e. RTRW, RDTR, RPJPD, RPJM Kota Banjarmasin, Kota Dokumen dan shapefile
Banjarbaru, Kabupaten Banjar, Kabupaten Barito Kuala,
dan Kabupaten Tanah Laut
2 Rencana Pengembangan Kawasan
a. Masterplan Kawasan Agrominapolitan, kawasan Dokumen, shapefile dan
ketahanan pangan/pertanian, kawasan industri dan dwg
pergudangan
b. Rencana dan Program Prioritas Provinsi Kalimantan Dokumen
Selatan
c. Rencana pengembangan Pelabuhan (RIP) Pelabuhan Dokumen
Banjarmasin, Pelabuhan Trisakti, Pelabuhan Kintap,
Pelabuhan Jorong, Pelabuhan Pelaihari/Swarangan,
Pelabuhan Tanjung Dewa
d. TUKS dan Tersus di wilayah Banjarbakula Dokumen
e. Rencana Pengembangan Pelabuhan penyeberangan di Dokumen, shapefile dan
wilayah Banjarbakula dwg
f. Rencana Pengembangan Pelabuhan Perikanan di Dokumen, shapefile dan
wilayah Banjarbakula dwg
g. Rencana Pengembangan Pelabuhan TNI AL di wilayah Dokumen, shapefile dan
Banjarbakula dwg
h. Rencana Pengembangan Pembangkit Listrik di wilayah Dokumen, shapefile dan
pesisir Banjarbakula dwg
i. Rencana pengembangan pariwisata bahari di wilayah Dokumen
pesisir Banjarbakula
j. Rencana pengembangan kawasan industri Jorong Dokumen
3 Potensi dan kondisi eksisting kawasan
a. Sebaran dan kondisi ekosistem pesisir di Kota Dokumen
Banjarmasin, Kota Banjarbaru, Kabupaten Banjar,
Kabupaten Barito Kuala, dan Kabupaten Tanah Laut
b. Kawasan peruntukkan perikanan budidaya Dokumen
c. Potensi dan Produksi Pertambangan Dokumen
d. WIUP dan IUP Pertambangan dan Migas Dokumen
e. Potensi pariwisata bahari Dokumen
f. Jenis Objek Wisata, Amenitas dan Kunjungan wisata Dokumen
g. Potensi pertanian, perikanan, industri Dokumen
h. Potensi BMKT
4 Data Statistik
a. Statistik, jumlah dan volume lalu lintas kapal, orang dan Dokumen
barang di pelabuhan dan terminal di wilayah
Banjarbakula

Dokumen ini telah ditandatangani menggunakan sertifikat elektronik yang dikeluarkan oleh BSrE
No. Jenis Data Format Data
b. Statistik Perikanan Tangkap, Perikanan Budidaya, dan Dokumen
Industri perikanan di Provinsi Kalimantan Selatan
c. Statistik Perikanan Tangkap dan Budidaya Kota Dokumen
Banjarmasin, Kota Banjarbaru, Kabupaten Banjar,
Kabupaten Barito Kuala, dan Kabupaten Tanah Laut
d. Statistik Kunjungan wisata
e. Statistik Kependudukan Dokumen
f. Perekonomian masyarakat Dokumen
g. PDRB Provinsi dan Kabupaten/Kota Dokumen
h. Wilayah perlindungan adat Dokumen
5 Lingkungan Hidup dan Kerawanan bencana
a. Daerah rawan bencana Dokumen dan shapefile
b. Risiko bencana Dokumen dan shapefile
c. Pencegahan dampak pertambangan dan pertanian Dokumen
6 Sistem jaringan prasarana atau utilitas laut
a. Data dan profil pelabuhan laut, penyeberangan dan Dokumen
rakyat
b. Bangunan & instalasi di laut Dokumen
c. Alur Pelayaran Dokumen
d. Data Kabel dan Pipa Bawah Laut serta Beach Manhole
7 Wilayah pertahanan laut Dokumen dan shp
8 Oseanografi
a. Arus Dokumen dan shapefile
b. Gelombang Dokumen dan shapefile
c. Pasang Surut Dokumen dan shapefile
d. Kecarahan Perairan Dokumen dan shapefile
e. Suhu Dokumen dan shapefile
f. Derajat keasaman Dokumen dan shapefile
g. Salinitas Dokumen dan shapefile
h. Klorofil Dokumen dan shapefile
9 Status lahan dan penggunaan lahan eksisting Dokumen dan shapefile
10 Ekosistem pesisir dan pulau-pulau kecil
a. Jenis pantai Dokumen dan shapefile
b. Ekosistem pulau/biota endemik/dilindungi Dokumen dan shapefile
c. Sebaran terumbu karang Dokumen dan shapefile
d. Kondisi terumbu karang Dokumen dan shapefile
e. Sebaran mangrove Dokumen dan shapefile
f. Sebaran padang lamun Dokumen dan shapefile
g. Migrasi dan kemunculan biota laut dilindungi Dokumen dan shapefile
h. Alur Migrasi biota Dokumen dan shapefile
11 Pemanfaatan ruang laut eksisting
a. Kawasan lindung/konservasi Dokumen dan shapefile
b. Wilayah pertambangan dan migas Dokumen dan shapefile
c. Fishing ground Dokumen dan shapefile
d. Perikanan Budidaya Dokumen dan shapefile
e. Perlindungan adat Dokumen dan shapefile
f. Pariwisata Dokumen dan shapefile
g. Pelabuhan/DLKr/DLKp Dokumen dan shapefile
h. WKOPP Dokumen dan shapefile
12 Perencanaan Pemanfaatan ruang darat dan laut
a. Program perlindungan biota laut dilindungi Dokumen dan shapefile
b. Rencana penetapan kawasan konservasi (RPZ) Dokumen dan shapefile

Dokumen ini telah ditandatangani menggunakan sertifikat elektronik yang dikeluarkan oleh BSrE

Anda mungkin juga menyukai