Laporan PKMD Jesicha D.W Rante (G1C220073)

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 24

LAPORAN

PEMBANGUNAN KESEHATAN MASYARAKAT DESA


PEMBENTUKAN SISTEM KEKEBALAN TUBUH DAN VAKSIN

Disusun Oleh :
Nama : Jesicha Dian Widia Rante
NIM : G1C220073
Tahun Angkatan : 2020/2021

PROGRAM STUDI D4 ANALIS KESEHATAN


FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN DAN KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG
2021
PENGESAHAN LAPORAN

PEMBANGUNAN KESEHATAN MASYARAKAT DESA

Judul Kegiatan : Pembentukan Sistem Kekebalan Tubuh Dan


Vaksin

1. Pelaksana Kegiatan : Nama : Jesicha Dian Widia Rante


NIM : G1C220073

2. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar : Dra. Sri Sinto Dewi, M.Si. Med
b. NIDN/ NIDK : 28.6.1026.034

Semarang, 27 februari 2021

Dosen Pendamping Mahasiswa

Dra. Sri Sinto Dewi, M.Si. Med Jesicha Dian Widia Rante
NIK. 28.6.1026.034 NIM. G1C220073

Ketua Program Studi

D4 Analis Kesehatan

Fandhi Adi Wardoyo, M.Sc

NIK. 28.6.1026.27

ii
KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji syukur Kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala limpahan

rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis masih diberikan kesempatan untuk menyelesaikan

Laporan PKMD D4 Analis Kesehatan Universitas Muhammadiyah Semarang dengan judul

“Pembentukan Sistem Kekebalan Tubuh Dan Vaksin”

Laporan pembangunan kesehatan masyarakat desa (PKMD) dapat terwujud atas

dukungan dan kerja sama dari berbagai pihak terkait. Untuk itu, dengan penuh kerendahan hati

dan hormat, penulis menyampaikan terima kasih kepada pihak – pihak yang telah membantu,

yaitu :

1. Kampus Universitas Muhammadiyah Semarang Selaku Penyelenggara PKMD D4 Analis

Analis Kesehatan

2. Fakultas Ilmu Kesehatan Dan Keperawatan

3. Dosen Pembimbing, yang telah membimbing penulis dalam menyelesaikan penulisan

Laporan Pembangunan Kesehatan Masyarakat Desa.

4. Orang tua yang telah memberikan dukungan dan doa selama penulis melakukan penyusunan

Laporan ini.

Penulis menyadari bahwa penulisan laporan Pembangunan kesehatan Masyarakat Desa

(PKMD) ini masih banyak kekurangan. Oleh karena itu, penulis telah berupaya dengan segala

kemampuan dan pengetahuan yang dimiliki sehingga dapat selesai dengan baik dan dengan

rendah hati dan tangan terbuka menerima masukkan, saran dan usul guna penyempurnaan

penulisan laporan ini.

Semarang, 03 Maret 2021

Penulis

iii
DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL................................................................................ i

HALAMAN PENGESAHAN................................................................. ii

KATA PENGANTAR ............................................................................ iii

DAFTAR ISI ........................................................................................... iv

DAFTAR GAMBAR............................................................................... vi

DAFTAR TABEL.................................................................................... vii

DAFTAR LAMPIRAN............................................................................ viii

BAB I PENDAHULUAN................................................................. 1

A. Latar Belakang........................................................................ 1

B. Tujuan PKMD........................................................................ 2

C. Manfaat PKMD...................................................................... 2

BAB II TUNJAUAN PUSTAKA....................................................... 3

A. Struktur Pemerintahan............................................................ 3

B. Kondisi Geografis................................................................... 3

C. Kondisi Demografi................................................................. 4

BAB III METODE PELAKSANAAN................................................ 6

A. Program Kegiatan................................................................... 6

B. Sumber Data........................................................................... 7

C. Sumber Dana ......................................................................... 7

BAB IV HASIL YANG DICAPAI DAN POTENSI

BERKELANJUTAN............................................................. 8

iv
A. Hasi Yang Dicapai.................................................................. 8

B. Potensi Berkelanjutan............................................................. 8

BAB V PENUTUP................................................................................ 10

A. Kesimpulan............................................................................. 10

B. Saran....................................................................................... 10

LAMPIRAN............................................................................................. 11

v
Daftar Gambar

Gambar 1. Peta Wilayah Perumahan Ketileng Indah Sendangmulyo...... 4

vi
DAFTAR TABEL

1. Tabel 1. Distribusi Penduduk berdasarkan Jenis Kelamin................... 4

2. Tabel 2. Distriusi Penduduk Berdasar Usia ........................................ 5

3. Tabel 3. Program kerja ........................................................................ 8

vii
DAFTAR LAMPIRAN
1. Surat Permohonan Ijin PKMD.............................................................. 11

2. Lokasi Tempat Pelaksanaan ................................................................. 12

3. Dokumentasi Pelaksanaan Kegiatan..................................................... 13

4. Isi Brosur .............................................................................................. 14

5. Format penilaian PKMD ...................................................................... 15

viii
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang

Pembangunan Kesehatan Masyarakat Desa (PKMD ) adalah suatu bentuk


pendidikan dengan cara memberikan pengalaman belajar kepada mahasiswa untuk
berinteraksi secara langsung kepada masyarakat, dengan cara mengidentifikasi serta
menangani masalah-masalah kesehatan yang dihadapi oleh masyarakat.
PKMD merupakan salah satu mata kuliah pembelajaran lapangan yang wajib
dilaksanakan oleh mahasiswa semester 8, program studi D4 Analis Kesehatan Fakultas Ilmu
Keperawatan Dan kesehatan Universitas Muhammadiyah Semarang guna melaksanakan
catur dharma yang mempunyai salah satu poin utama berupa pengabdian masyarakat yang
nantinya akan menjadi perumus dan problem solve bagi lingkungan sekitar.
Pada kegiatan ini juga dapat menjadi salah satu upaya bagi masyarakat untuk
menyelesaikan permasalahan yang terjadi dilingkungannya terutama pada sektor kesehatan.
Adanya PKMD ini diharapkan dapat memberikan kesadaran kepada masyarakat sekitar
untuk lebih menyikapi permasalahan tentang pentingnya mengetahuan mengenai sistem
kekebalan tubuh dan juga vaksin.
Perumahan ketileng indah sendangmulyo, merupakan salah satu lokasi yang nantinya
akan dijadikan sebagai tempat PKMD D4 Analis Kesehatan Universitas Muhammadiyah
Semarang Tahun 2021. Perumahan Ketileng Indah Sendangmulyo adalah salah perumahan
yang berada di Kecamatan Tembalang, Provinsi Jawa Tengah, Indonesia.
Berdasarkan hasil survey yang telah kami lakukan terdapat beberapa kegiatan yang
dapat mengoptimalkan kesadaran masyarakat dengan cara melakukan sosialisasi dan
pembagian masker sekaligus brosur tentang “Pembentukan Sistem Kekebalan Tubuh Dan
Vaksin” dengan upaya memberikan pengetahuan kepada warga dalam pemahami pentingnya
menjaga imunitas tubuh agar terhindar dari penyakit yang disebabkan oleh virus, bakteri dan
juga pentingnya vaksin untuk tubuh.
Dari kegiatan tersebut diimplementasikan menjadi beberapa program yang dapat
meningkatkan kesadaran warga mengenai pentingnya menjaga dan mengetahui tentang
sistem imun serta vaksin bagi warga, dimana rata-rata pengguni perumahan ketileng indah

1
2

adalah orang yang sudah tua atau lanjut usia sehingga salah satu kelompok PKMD D4
Analis Kesehatan Universitas Muhammadiyah Semarang tertarik untuk melakukan kegiatan
sosialisasi Pembentukan Sistem Kekebalan Tubuh Dan Vaksin yang dilakukan pada setiap
rumah.
B. Tujuan Kegiatan

Adapaun Tujuan dari kegiatan PKMD D4 Analis Kesehatan Universitas


Muhammadiyah Semarang di Perumahan Ketileng Indah Sendangmulyo adalah sebagai
berikut :
1. Menumbuhkan kesadaran warga terhadap pentingnya sistem imun dan vaksin untuk
tubuh.
2. Meningkatkan kepedulian mahasiswa terhadap permasalahan yang terjadi di warga
setempat.
C. Manfaat

Adapun manfaat dari kegiatan PKMD D4 Analis Kesehatan Universitas


Muhammadiyah Semarang di Perumahan Ketileng Indah Sendangmulyo adalah sebagai
berikut:
1. Bagi masyarakat
Mampu meningkatkan pengetahuan cara menggunakan masker kepada warga
yang ada di Perumahan Ketileng Indah Sendangmulyo.
2. Bagi mahasiswa
Dapat menambah wawasan dan pengalaman mahasiswa dalam hal bersosialisasi
dengan masyarakat dengan baik dan benar.
BAB II
GAMBARAN UMUM MASYARAKAT

Perumahan ketileng indah sendangmulyo adalah perumahan yang berada di bagian


wilayah RT 7. RW 13 Kelurahan sendangmulyo kecamatan tembalang kota semarang.
Perumahan ketileng indah blok o di bagi menjadi 3 blok o yaitu blok o 1 (RT 7 RW 13),
blok o 2 ( RT 11 RW 13 ), dan blok 0 3 (RT 12 RW 13).
A. Struktur Pemerintahan
Desa/kelurahan merupakan wilayah gabungan dari beberapa Rukun Warga (RW).
Pemerintahan di tingkat kelurahan merupakan unsur pemerintahan yang berhubungan
dengan masyarakat. Dalam konteks otonomi daerah di indonesia, desa/kelurahan merupakan
wilayah kerja lurah sebagai perangkat daerah kabupaten atau kota. Dengan begitu,
pembagian wilayah serta pembagian kerjanya pun juga jelas.
Struktur pengurus blok o RT 7 RW 13 adalah sebagai berikut :
a. Ketua RT : Bpk. Legyanto
b. Sekertaris : Bpk. Tri Nuswanto
c. Bendahara : Bpk. Wawan Susilo
d. Seksi Pembangunan : Bpk. Pujianto

e. Seksi Sosial : Bpk. Irawan

f. Seksi Jimpitan : Bpk. Yulisantrio

g. Seksi Air Bersih : Bpk. Joni H. Mulyono

h. Seksi Keamanan : Bpk. Wawan Budiman

i. Seksi Pemuda Dan Kesenian : Bpk. Hengki Hermadi

Struktur pengurus PKK blok o RT 7 RW 13 adalah sebagai berikut :

a. Ketua PKK : Ibu Setya Winarti

b. Sekertaris : Ibu Endang Rumwani

c. Bendahara : Ibu Risda Panjaitan

d. Seksi K3 : Ibu Jumiani


4

e. Seksi Arisan : Ibu Nuraida

f. Seksi Social : Ibu Heni Kartini

g. Seksi Jimpitan : Ibu Paniem

h. Inventaris : Ibu Sri Purwanti

i. Ketua Dawis Mawar : Ibu Eni Kartini

j. Ketua Dawis Melati : -

B. Kondisi Geografis

Gambar 1 : Wilayah Perumahan Ketileng Indah Sendangmulyo


C. Kondisi Demografis
Warga perumahan ketileng indah blok o RT 7 RW 13 sebanyak 74 Jiwa Dengan
Jumlah kepala Keluarga 20. Pada tabel 1 dan 2 bisa dilihat bahwa jumlah penduduk
berdasarkan jenis kelamin dan usia sebagai berikut :
Tabel 1. Distribusi Penduduk berdasarkan Jenis Kelamin

No
Jenis Jumlah (Jiwa)
.

1. Laki-laki 36
5

2. Perempuan 38

Jumlah

Profil perumahan ketileng indah blok o RT 7 RW 13 Tahun 2021


Tabel 2. Penduduk Berdasar Usia

No
Usia (Umur) Jumlah (Jiwa)
.

1. Bapak : 25 – 62 th 20

2. Ibu : 27 – 69 th 20

3. Anak : 7 – 27 th 30

4. Balita : 1 – 5 th 4

Jumlah 74

Profil perumahan ketileng indah blok o RT 7 RW 13 Tahun 2021


BAB III

METODE PELAKSANAAN

A. Program Kegiatan
Pelaksaan kegiatan dilakukan dengan memberikan brosur tentang sistem kekebalan
tubuh dan vaksin kepada setiap warga sehingga dapat mengatasi permasalahan dan
membantu masyarakat dalam hal lebih memahami lagi tentang sistem kekebalan tubuh dan
pentingnya vaksin berikut ini adalah langkah-langkah yang dilakukan untuk mengatasi
permasalahan di perumahan ketileng indah sendangmulyo :
1. Observasi Tempat PKMD
2. Perencanaan program
3. Pembagian brosur kepada Kepala RT dan warga
4. Pelaksanaan Program
Program kerja yang telah dilakukan oleh kelompok PKMD analis Kesehatan Unimus
Adalah sebagai Berikut :
1. Program Utama
Program : Pembagian Brosur tentang system kekebalan tubuh dan vaksin
Kegiatan :
a. Pelaksanaan observasi lokasi di perumahan ketileng indaah
sendangmulyo
b. Perencanaan kegiatan
c. Pelaksanaan pembagian brosur tentang system kekebalan
tubuh dan vaksin dilakukan dengan membagikan masker
kepada warga
d. langkah-langkah pembagian brosur :
1) pembagian Brosur ke setiap masing-masing rumah warga
proses kegiatan ini dilakukan dengan mengikuti protokol
kesehatan yaitu menjaga jarak dan menghindari
perkumpulan-perkumpulan sehingga pembagian brosur
dilakukan dengan membagikan keepada setiap masing-
masing rumah warga.
2) Melakukan diskusi kepada kepala RT
7

Tujuan dari diskusi ini dengan maksud membahas maksud


dari isi brosur tentang system kekebalan tubuh dan vaksin
agar bisa disampaikan secara detail kepada setiap warga
untuk mengurangi masalah yang terjadi di masyarakat
dalam hal lebih mengenal system kekebalan tubuh dan
vaksin.
Tempat : Rumah warga
Waktu : 09.00- selesai
Penanggung jawab : Tim PKMD Analis Kesehatan UNIMUS
Hambatan :-
2. Program Tambahan
a. Program : Pembagian bosur dan masker
b. Tempat : Rumah warga
c. Waktu : 09.00-Selesai
d. Penanggung jawab : Tim PKMD Analis Kesehatan UNIMUS

B. Sumber Data
Data Yang Diperoleh Adalah Data Primer 2021 TIM PKMD UNIMUS.

C. Sumber Dana
Sumber dana program kerja berasal dari iuran peserta kelompok PKMD UNIMUS.
BAB IV
HASIL YANG DICAPAI DAN POTENSI BERKELANJUTAN

A. Hasil Yang dicapai


1. Program kerja
Tabel 3. Program kerja

Penanggung
Jawab
Nama program Sasaran Hasil
Pelaksanaan
kegiatan

Pembagian Brosur di bagikan


brosur tentang Kepala RT brosur kepada
Sitem perumahan Warga sehingga
Tim PKMD
Kekebalan ketileng indah dapat menjadi
UNIMUS
Tubuh Dan sendangmulyo informasi kepada
Vaksin warga.

Pembagian Warga
masker Perumahan
Tim PKMD
Ketileng Indah
UNIMUS
Sendangmulyo

B. Potensi Berkelanjutan
Kegiatan pembagian brosur tentang sisteem kekebalan tubuh dan vaksin di
Perumahan Ketileng Indah Sendangmulyo Kecamatan Tembalang Kabupaten kota semarang
ini di laksanakan selama 1 hari tepatnya pada hari senin, 22 februari 2021. Hasil yang
dicapai pada kegiatan ini yaitu kegiatan disambut baik oleh Kepala RT dan warga setempat
9

sehingga kegiatan ini berjalan dengan baik dan pada pembagian brosur dan masker berjalan
dengan baik dan menjadi perhatian bagi warga setempat.
Kegiatan pembagian bosur ini dilakukan bersamaan dengan membagikan masker
sebagai cendra mata kepada warga, pembagian brosur dan masker ini dilakukan dengan cara
door to door guna menghindari kerumunan warga karena aturan pemerintah setempat untuk
tidak melakukan kegiatan yang berkerumun sehingga kegiatan ini dilakukan disetiap rumah,
sehingga tindak lanjut dari pelaksanaan kegiatan ini mengharapkan agar setiap warga di
perumahan ketileng indah sendangmulyo dapat mengetahui pentingnya sistem kekebalan
tubuh dan vaksin bagi tubuh di masa pandemik. Kegiatan ini dilakukan dengan Kelompok
Tim PKMD Unimus dan tak lepas dari dukungan para warga yang ikut berpartisipasi dalam
melaksanakan kegiatan ini.
BAB V
PENUTUP

5.1 Kesimpulan
Setelah dilakukan Kegiatan PKMD di perumahan ketileng indah sedangmulyo
kecamatan Tembalang Kabupaten Kota Semarang pada Senin, 22 Februari 2021 dengan
melakukan kegiatan Pembagian Brosur tentang system kekebalan tubuh dan vaksin dan
pembagian masker kepada warga setempat

5.2 Saran
Saran yan dapat diberikan pada Kegiatan PKMD di perumahan ketileng indah
sedangmulyo kecamatan Tembalang Kabupaten Kota Semarang agar kedepan dapat
melaksanakan kegitan-kegiatan yang membanggun Masyarakat dalam bidang Kesehatan
seperti memahami pentingnya Perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) dan edukasi-edukasi
kesehatan yang bermanfaat.
11

LAMPIRAN

Lampiran 1. Surat Ijin Melakukan PKMD

Gambar 1. Surat Izin Melakukan PKMD


12

Lampiran 2. Lokasi Tempat Pelaksanaan

Gambar 2. Perumahan Ketileng Indah blok o RT/RW 13 Sendangmulyo Tempat Pembagian


Brosur.
13

Lampiran 3. Dokumentasi Pelaksanaan Kegiatan

Gambar 3. Penyerahan surat dan brosur kepada ketua RT/RW 13 Ketileng indah
Sendangmulyo

Gambar 4. Pembagian brosur dan masker kepada warga setempat Perumahan


Ketileng Indah blok o RT/RW 13 Sendangmulyo.
14

Lampiran 4. Isi Brosur


15

Gambar 5 Isi Bagaian Depan Dan Belakang Brosur.

FORM PENILAIAN PKMD

Nama Mahasiswa : Jesicha Dian Widia Rante

NIM : G1C220073

Lokasi PKMD : Perumahan Ketileng Indah Sendangmulyo.

Kec. Tembalang, Kota Semarang

NO ASPEK PENILAIAN NILAI


1 Tanggung Jawab

2 Kehadiran / Kedisiplin

3 Kerapian/ Penampilan
4 Etika/ Perilaku
5 Ketelitian
6 Prakarsa
16

7 Mempersiapkan Pertemuan Warga Dengan Baik


8 Berkomunikasi secara efektif dengan kelompok, masyarakat
dan pembimbing
9 Kinerja
10 Laporan Kegiatan/ Hasil Kerja
Jumlah Nilai
Nilai Rata-rata

Konversi Penilaian :
Angka Huruf Bobot
Semarang, 27 Februari 2021
------------------------------------
80-100 A 4 Pembimbing
75-79,99 AB 3,5
70-74,99 B 3
65-69,99 BC 2,5
60-64,99 C 2
50-59,99 CD 1,5
40-49,99 D 1
≤ 40 E 0 Dra. Sri Sinto Dewi, M.Si. Med

Anda mungkin juga menyukai