Soal UTS Statmat 2

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 1

UJIAN TENGAH SEMESTER

MATA KULIAH : STATISTIKA MATEMATIKA 2


HARI/TANGGAL : KAMIS, 22 APRIL 2021
WAKTU : 100 MENIT
DOSEN PENGAMPU : TEAM PENGAJAR STATISTIKA MATEMATIKA 2

Kerjakan semua soal-soal berikut. Bobot setiap soal ada di masing-masing nomor. Aspek yang diuji
adalah kemampuan kognitif C3 (menerapkan).

1. [20] Misalkan 𝑋1 , 𝑋2 , … , 𝑋𝑛 sampel acak berukuran n dari distribusi yang mempunyai pdf
𝑥
𝑓(𝑥) = ; 𝑥 = 1,2,3 dan nol untuk 𝑥 yang lainnya. 𝑌1 , 𝑌, … , 𝑌𝑛 sampel acak berukuran n dari
6
1
distribusi yang mempunyai pdf 𝑓(𝑦) = ; 𝑦 = 1,2 dan nol untuk 𝑦 yang lainnya. Kedua sampel
2
acak tersebut saling bebas.
5𝑛
6(∑𝑛 𝑛
𝑖=1 𝑋𝑖 − ∑𝑖=1 𝑌𝑖 − 6 )
a. [12] Tentukan distribusi pendekatan dari 𝑈 = .
√29𝑛
b. [8] Misalkan 𝑛 = 9, aproksimasi Pr (∑𝑛𝑖=1 𝑋𝑖 = 18,19, … ,25).
2. [25] Misalkan 𝑋1 , 𝑋2 , … , 𝑋𝑛 adalah sampel acak berukuran n dari distribusi yang mempunyai pdf
𝑓(𝑥; 𝜃) = 𝑒 −(𝑥−𝜃) ; 𝜃 ≤ 𝑥 < ∞, −∞ < 𝜃 < ∞
= 0, 𝑥 yang lainnya
a. [8] Tentukan taksiran maksimum likelihood (m.l.e.) untuk 𝜃.
b. [8] Apakah keluarga distribusi di atas termasuk keluarga distribusi eksponensial?
c. [9] Apakah penaksir untuk parameter 𝜃 merupakan penaksir tak bias?
3. [25] Misalkan X adalah variable acak kontinu yang mempunyai pdf :
1
𝑓(𝑥) = 𝑒 −𝑥/𝛽 ; 𝑢𝑛𝑡𝑢𝑘 0 < 𝑥 < ∞ 𝑑𝑎𝑛 0 < 𝛽 < ∞
𝛽

= 0 ; 𝑢𝑛𝑡𝑢𝑘 𝑥 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑙𝑎𝑖𝑛𝑛𝑦𝑎


Misalkan 𝑋1 , … , 𝑋𝑛 adalah sampel acak dari distribusi tersebut.
a. [9] Apakah ada 𝑌1 = 𝑢1 (𝑋1 , … , 𝑋𝑛 ) sebagai statistik cukup untuk 𝛽 ? Kalau ada, tunjukkan
dan buktikan.
b. [8] Apakah keluarga pdf dari 𝑌1 , yaitu {𝑔1 (𝑦1 , 𝛽); 0 < 𝛽 < ∞ } adalah keluarga yang
komplit?
c. [8] Apakah ada UUMVE untuk 𝛽 ?
4. [30] Misalkan 𝑋1 , 𝑋2 , … , 𝑋𝑛 adalah sampel acak berukuran n dari distribusi yang mempunyai pdf
𝑓(𝑥; 𝜃) = 𝜃𝑥 𝜃−1 ; 0 < 𝑥 < 1 𝑑𝑎𝑛 𝜃 > 0
= 0, 𝑥 yang lainnya
a. [6] Carilah m.l.e. untuk 𝜃.
b. [6] Carilah penaksir untuk 𝜃 dengan menggunakan metode momen.
c. [6] [Carilah statistik cukup untuk 𝜃.
1
d. [6] Tunjukkan bahwa (𝑋1 . 𝑋2 … . 𝑋𝑛 )𝑛 adalah statistik cukup yang complete untuk 𝜃.
e. [6] Apakah m.l.e. untuk 𝜃 juga merupakan statistik cukup yang complete untuk 𝜃 ?

Selamat Mengerjakan dengan Jujur, Semoga Sukses

Anda mungkin juga menyukai