Panduan TNT13.
Panduan TNT13.
Panduan TNT13.
1000 Guru
1000 Guru Lombok
.traveling & teaching
#TNT13SambiqElen
Relawan
Panitia
Lesson Plan: Indoor & Outdoor
Tugas Relawan
Jadwal
Do’s & Don’ts
1000 Guru
“It’s not just fun traveling, but
it’s .traveling & teaching”
Materi Inti
Materi ini ditentukan oleh relawan tetap atau pengu-
rus 1000 Guru Lombok namun volunteers dapat mengem-
bangkan dan membawakan materi ini sesuai dengan
caranya masing-masing.
Materi Tambahan
Aktivitas
1. Menulis nama di
name tag.
2. Praktik cuci tangan
pakai sabun
Lesson Plans: Indoor
Kelompok Kegiatan Pengajar
Kelas 2 Materi 1. Kak Elsa
2. Kak Aldi
Alat & Bahan: M e n j e l a s k a n 3. Kak Bunga (Ko. Kelas)
Sabun Cair pe n gertian lin g-
kungan sehat dan tid-
ak sehat.
Menjaga lingkungan
agar tetap sehat.
Pe n e y e b a b ling-
kungan tidak sehat
Aktivitas
1. Menulis nama di
name tag.
2. Praktik cuci tangan
pakai sabun (sabun
cair)
Kelas 3 Materi 1. Kak Bernadeth
2. Kak Reno
M e n j e l a s k a n 3. Kak Singgih
bencana alam yang 4. Kak Isti (Ko. Kelas)
disebabkan oleh
lingkungan yang tid-
ak sehat dan sam-
pah.
Penyebab bencana
alam yang disebab-
kan oleh alam dan
perilaku manusia
Aktivitas
1. Menulis nama di
name tag.
Lesson Plans: Indoor
Kelompok Kegiatan Pengajar
Kelas 4 Materi 1. Kak Diva
2. Kak Wahyu
Alat & Bahan: Pengertian sampah 3. Kak Astri (Ko. Kelas)
Menjelaskan perbe- 4. Kak Danis (Ko. Kelas)
Limbah organik dan daan sampah organik
non-organik. kan non-organik.
Aktivitas
1. Menulis nama di
name tag.
2. Mengklasifikasikan
sampah organik
dan non-organik.
Aktivitas
1. Menulis nama di
name tag.
2. Mengklasifikasikan
sampah organik
dan non-organik.
Lesson Plans: Indoor
Aktivitas
1. Menulis nama di
name tag.
2. Melakukan proses
daur ulang sampah
non organik.
Lesson Plans: Indoor
Kelompok Kegiatan Pengajar
Umum Pohon impian berisi Seluruh peserta
impian/cita-cita dari
“Pohon Impian” setiap siswa yang
akan ditempel pada
(Dilakukan di- gambar pohon yang
akhirsesi belajar di sudah disiapkan oleh
kelas). tim 1000 Guru.
“Permainan”
(To be announced)
Tugas Relawan
Anak-anak SD biasanya berada pada rentang usia 6—
12 tahun yang umumnya hanya memahami konsep-konsep
pembelajaran yang konkrit. Kondisi pedalaman yang ber-
beda dengan kondisi perkotaan membuat anak-anak mem-
iliki gaya belajar yang berbeda-beda, oleh sebab itu, kami
mengharapkan volunteers untuk melakukan hal-hal se-
bagai berikut:
1. Mendiskusikan metode pembawaan materi inti bersama
kelompok yang telah ditentukan dan koordinator kelas
masing-masing.
2. Mendiskusikan materi tambahan dan materi penge-
tahuan umum yang akan disampaikan bersama ke-
lompok yang telah ditentukan serta alat peraga yang
akan digunakan.
3. Konsultasi kepada koordinator kelas mengenai materi
tambahan dan materi pengetahuna umum yang telah
didiskusikan.
4. Membuat alat peraga materi tambahan, materi penge-
tahuan umum, dan alat peraga materi inti apabila ingin
dikembangkan dengan berkonsultasi kepada coordinator
kelas masing-masing terlebih dahulu.
Tugas Relawan
Do’s
1. Relawan menerapkan dan mengajarkan nilai kejujuran,
kerja keras, pantang menyerah, dan kemandirian.
2. Berbicara dan menunnjukkan sikap yang sopan dan pos-
itif.
3. Menciptakan suasana nyaman dan interaktif.
4. Menunjukkan sikap ceria.
5. Sebisa mungkin menghapal nama anak-anak, khususnya
di dalam kelas.
6. Bermain bersama anak-anak dalam Freetime.
Do’s and Don’ts
Don’ts
1. Berperilaku membeda-bedakan, terutama berdasarkan
SARA.
2. Menyinggung pornografi atau hal-hal tidak terpuji
lainnya.
3. Berperilaku tidak sopan, egois, dan tidak menjunjung
nilai-nilai daerah setempat.
4. Membawa Narkotika jenis apapun, senjata tajam, dan
hal-hal membahayakan lainnya.
5. Mengkonsumsi alkohol dalam acara dan merokok selama
kegiatan teaching.
6. Melanggar arahan relawan tetap atau pengurus 1000