Resume IGD
Resume IGD
Resume IGD
NIM : PO.62.20.1.19.134
IDENTITAS
1. Nama Pasien : Ny.S
2. Umur : 58 Tahun
3. Suku/ Bangsa : Jawa
4. Agama : Islam
5. Pendidikan : SD
6. Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
7. Alamat : Jln. Sidomulyo, Bukit Batu
KELUHAN UTAMA
Keluhan utama :
Keluarga mengatakan bagian tubuh sebelah kanan pasien tidak bisa digerakkan,kesulitan berbicara,muntah dan
lemas.
Hari/
Tgl/ Data Etiologi Masalah Keperawatan
Jam
Senin/24
Mei 2021/ Ds :- Keluarga pasien mengatakan
14.15 WIB badan sebelah kanan pasien tidak bisa
digerakkan
- Pasien mengatakan sempat muntah Stroke Risiko Perfusi Serebral Tidak
Efektif
Do : - Pasien tampak lemah dan lemas (SDKI.D.0017) Hal.51
- Badan tampak kaku pada
bagian sebelah kanan
- Tampak kesulitan berbicara
(Afasia)
- GCS : E4VxM6
- Kekuatan Otot : 2 5
2 5
- Posisi head up 30°
- Kesadaran compos mentis
- TTV : - TD : 179/92 mmHg
- HR : 102x/menit
- RR : 24x/menit
- Suhu : 36,2℃
DIAGNOSA KEPERAWATAN :
Risiko perfusi serebral tidak efektif berhubungan dengan stroke (SDKI.D.0017) Hal.51
RENCANA INTERVENSI
Hari/
No. Tgl/ Jam Diagnosa Keperawatan Kriteria hasil Intervensi Keperawatan
1. Senin/24
Mei 2021/ Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 1. Monitor TTV
Risiko perfusi serebral
14.20 WIB 1x2 jam diharapkan perfusi serebral efektif 2. Posisikan head up 30°
tidak efektif berhubungan
dengan kriteria hasil : 3. Monitor GCS
dengan hipertensi
- Tekanan darah dalam batas normal 4. Pasang terapi oksigen nasal kanul
(SDKI.D.0017) Hal.51
- GCS : E4V5M6 5. Ajarkan keluarga pasien untuk melakukan ROM
- Kekuatan otot 5 5 6. Kolaborasi dengan tim dokter dalam pemberian terapi
5 5
IMPLEMENTASI DAN EVALUASI
KEPERAWATAN
Hari/
No.
Tgl/ Jam Implementasi Paraf
Dx
Shift
Senin/24 Dx.1 14.20 WIB 1. Memonitor tanda-tanda vital DH
Mei 2021 2. Mempertahankan posisi head up 30°
3. Memonitor GCS
4. Memasang oksigen nasal kanul 2 lpm
5. Mengajarkan keluarga pasien untuk melakukan ROM
6. Kolaborasi pemberian infus NaCl 0,9% 15 tpm, injeksi
ranitidine 50 mg,injeksi ondacentron 4 mg,injeksi citicolin
500 mg,injeksi mecobalamin 500 mg
Hari/
No.
Tgl/ Jam Evaluasi Paraf
Dx
Shift
Senin/24 Dx.1 15.00 WIB S : Keluarga pasien mengatakan memahami cara melakukan DH
Mei 2021 ROM
O : - Terpasang oksigen nasal kanul 2 lpm
- Terpasang infus NaCl 0,9% 15 tpm
- Posisi head up 30°
- GCS : E4VxM6
- Kesadaran compos mentis
- Kekuatan otot : 2 5
2 5
TTV- TD : 160/80 mmHg
- HR : 100x/menit
- RR : 24x/menit
- Suhu : 36,7℃
A : Masalah teratasi sebagian
P : Lanjutkan intervensi
-1
-3
-6
RESUME KEPERAWATAN GAWAT DARURAT
PADA NY.S DI RUANG IGD
RSUD dr.DORIS SYLVANUS PALANGKA RAYA
DISUSUN OLEH :
DILA HANDRIANI
(PO.62.20.1.19.134)