Tugas PPT Manajemen Keuangan Perhotelan (Rasio Dalam Analisis Kinerja Keuangan Hotel) - A A Sagung Widia Wisnu P - 1933121240 - D2 Akuntansi
Tugas PPT Manajemen Keuangan Perhotelan (Rasio Dalam Analisis Kinerja Keuangan Hotel) - A A Sagung Widia Wisnu P - 1933121240 - D2 Akuntansi
Tugas PPT Manajemen Keuangan Perhotelan (Rasio Dalam Analisis Kinerja Keuangan Hotel) - A A Sagung Widia Wisnu P - 1933121240 - D2 Akuntansi
4. Rasio Aktivitas
Menurut Harahap (2006:308) rasio ini menggambarkan aktivitas yang dilakukan perusahaan
dalam menjalankan operasinya baik dalam kegiatan penjualan, pembelian dan kegiatan lainnya.
Sedangkan menurut Houston (2006:107) rasio ini mengukur seberapa efektif perusahaan mengelola
aktivanya. Rasio ini antar lain adalah :
Rasio perputaran persediaan/ inventory turnover ratio
Rasio ini menunjukkan berapa cepat perputaran persediaan dalam siklus produksi normal.
Rasio perputaran persediaan = Penjualan
Persediaan
2. Jumlah hari penjualan belum tertagih/ days sales outstanding (DSO)
Rasio ini mencerminkan rata-rata rentang waktu perusahaan harus menunggu untuk menerima kas setelah melakukan
penjualan
DSO = Piutang
PenjualanTahunan/ 365