Pantun

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 1

Pergi marathon di pagi hari

Marathon lari mengelilingi sungai


Adat budaya juga punya harga diri
Karen itu tidak dapat dijual beli
Di rumah ada kelinci
Tidak suka memakan pisang
Bermain pantun adatnya Betawi
Pantang mundur sebelum bertarung
Berangkat kerja jangan sampai telat
Kalau telat tidak bisa ikut upacara
Hormatilah adat istiadat
Dengan itu budaya terpelihara
Di rumah ada kelinci
Tidak suka memakan pisang
Bermain pantun adatnya Betawi
Pantang mundur sebelum bertarung
Pagi-pagi pergi ke kebun bunga
Bunga merah namanya bunga mawar
Jika ingin hidup rukun antar sesama
Hormatilah adat budaya di sekitar
Pergi sekolah naik sepeda
Jangan lupa pakai sepatu
Walau beragam budaya kita
Tetap bersatu sepanjang waktu
Jangan lelah untuk berdoa
Tuhan itu maha kuasa
Adat ada untuk dijaga
Sudah tugas kewajiban kita
Madu itu manis rasanya
Manisnya bagaikan gula
Indonesia dibangun dari beribu budaya
Tugas warga untuk menjaganya
Liburan ke kota Surabaya
Berangkat menaikki pesawat
Negara mempunyai beribu budaya
Tanda adat budaya berdiri dengan kuat
Buah mangga buah semangka
Sungguh manis itu rasanya
Walau beribu budaya kita
Tetap bersatu sepanjang masa

Anda mungkin juga menyukai