Soal c2 Tkro Adit

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 5

UJIAN SEKOLAH (US)

Sekolah Menengah Kejuruan Karya Bahana Mandiri

Mata Pelajaran :Produktif TKRO (C2)

A. Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B, C,D dan E pada jawaban yang paling tepat

1. Fungsi jangka sorong adalah sebagai berikut ….


A. Mengukur garis tengah luar benda, mengukur garis tengah lubang,mengukur backlash
B. Mengukur dalamnya lubang ,mengukur garis tengah lubang dan garis tengah
luar benda
C. Mengukur garis tengah lubang, mengukur run out, mengukur garis tengah luar benda
D. Mengukur run out, mengukur garis tengah luar benda, mengukur garis tengah lubang
E. Mengukur backlash, mengukur kerataan suatu benda, mengukur kerataan suatu benda

2. Fungsi multi tester adalah untuk….


A. Mengukur tegangan arus AC dan DC, mengukur tahanan,mengukur besar daya listrik
B. Mengukur tahanan, mengukur besar daya listrik, mengukur tegangan arus AC
dan DC
C. Mengukur tahanan,mengukur arus DC dan AC,mengukur tegangan arus AC dan DC
D. Mengukur arus DC dan AC , mengukur tegangan arus AC dan DC
E. Mengukur tegangan arus AC dan DC, mengukur arus DC dan AC

3. Sebelum menggunakan multi meter harus dilakukan pemeriksaan dan penyetelan skala nol ( 0 ),
satu hal yang harus dipastikan adalah :Sebelum menggunakan multi meter harus dilakukan
pemeriksaan dan penyetelan skala nol ( 0 ), satu hal yang harus dipastikan adalah….
A. Jarum penunjuk ada di bagian garis tengah
B. Jarum penunjuk ada di bagian garis ujung sebelah kiri skala
C. Jarum penunjuk ada di bagian garis ujung sebelah kanan skala
D. Jarum penunjuk ada di bagian garis tengah agak kekiri skala
E. Jarum penunjuk ada di bagian garis tengah agak kekanan skala

4. Alat bantu kerja yang digunakan untuk melepas dan memasang baut/ mur, skrup dan snapring
yang tenaga penggeraknya tidak berasal dari mesin disebut ….
A. Machine tools
B. Power tools
C. Hand tools
D. Screw driver
E. Bolt

5. Berikut adalah fungsi dari penggunaan micrometer, kecuali …..


A. Mengukur diameter dalam
B. Mengukur diameter luar
C. Mengukur diameter piston
D. Mengukur ketebalan disc
E. Mengukur run out piringan

6. Berapakah kapasitas pengukuran micrometer yang kita pilih jika kita akan mengukur piston
dengan diameter 74,85 mm …..
A. 60 – 85 mm
B. 55 – 80 mm
C. 50 – 75 mm
D. 65 – 90 mm
E. 70 – 95 mm

7. Dibawah ini merupakan powertools kecuali….


A. Gerinda
B. Bor Listrik
C. Kunci Impact
D. Screwdriver
E. Splitter puller

8. Alat pengangkat kendaraan yang mempergampang mekanik untuk melaksanakan perbaikan yaitu
….
A. Dongkrak
B. Safety stand
C. Car host
D. Crguas
E. Bike lift

9. Alat yang berfungsi untuk mengupas kabel adalah….


A. Cutter
B. Tang lancip
C. Crimping tool
D. Korek gas
E. Tang potong

10. Di bawah ini termasuk alat hidrolik, adalah….


A. Dongkrak, tang
B. Obeng, bike lift
C. Kompresor
D. Drill
E. Dongkrak

11. Untuk menjepit benda kerja digunakan alat yang dinamakan...


A. Ragum
B. Hacksaw
C. Portable electric drill
D. Jack stand
E. Portable power grinders

12. Berikut ini adalah alat yang menggunakan prinsip kerja hidrolik dalam melakukan kerjanya
adalah ….
A. Rem parkir pada mobil
B. Rem cakram pada motor
C. Rem sepeda
D. Mekanisme kopling
E. Oli mesin

13. Yang berfungsi untuk mengubah gerak translasi torak ( gerak bolak balik torak) menjadi gerak
putar pada poros engkol adalah….
A. Mekanisme engkol
B. Mekanisme katub
C. Mekanisme langkah
D. Mekanisme piston
E. Mekanisme mesin

14. Pemempatan gas baru, dengan memperkecil ruang, sehingga tekanan dan temperature naik,
katup hisap dan buang tertutup, adala pengertian dari….
A. Langkah isap
B. Langkah usaha
C. Langkah kompresi
D. Langkah buang
E. Langkah kerja

15. Urutan pengapian untuk motor 4 silinder dengan rangkaian silinder susunan sebaris adalah….
A. 2 – 3 – 4 – 1
B. 1 – 3 – 2 – 4
C. 1 – 4 – 3 – 2
D. 1 – 2 – 3 – 4
E. 1 – 3 – 4 – 2

16. Jenis gambar yang mengilustrasikan tentang teknik disebut….


A. Isyarat
B. Ilustrasi
C. Rencana kerja
D. Gambar teknik
E. Diagram

17. Pernyataan yang tepat mengenai fungsi gambar adalah….


A. Menerangkan rangkaian yang akan dirakit
B. Menyuplai komponen yang pernah dibuat
C. Menyimpan komponen yang pernah diproduksi
D. Sebagai media penyampai informasi
E. Menerangkan bentuk fisik komponen

18. Jangka adalah alat untuk menggambar….


A. Lingkaran
B. Angka
C. Huruf
D. Garis lurus
E. Segitiga

19. Pernyataan pernyataan dibawah ini merupakan fungsi atau kegunaan sepasang mistar segitiga,
kecuali….
A. Membuat garis garis sejajar
B. Membuat garis garis saling tegak lurus
C. Membuat garis dengan sudut sudut tertentu
D. Membuat garis lengkung parabola
E. Menarik garis gambar

20. Skala yang dipergunakan jika gambar yang dibuat lebih kecil daripada aslinya adalah….
A. Skala pembesar
B. Skala penuh
C. Skala sama
D. Skala utuh
E. Skala pengecilan

21. Yang bukan tujuan dibuatnya standar-standar dalam bidang teknik….


A. Memudahkan perdagangan
B. Memudahkan komunikasi teknik
C. Memberi petunjuk praktis pada gambar teknik
D. Agar terjadi perbedaan dalam bidang teknik
E. Menghindari salah pengertian dalam komunikasi teknik

22. Etiket gambar diletakkan pada….


A. Sisi kanan atas
B. Sisi Kanan bawah
C. Sisi kiri bawah
D. Sisi kiri atas
E. Ditengah-tengah bawah

23. Digunakan untuk membuat garis tepi adalah....


A. Garis tebal
B. Garis tipis kontinu
C. Garis kontinu bebas
D. Garis gores tipis
E. Garis sumbu

24. Proyeksi dibagi kedalam dua jenis yaitu….


A. Ortogonal dan pictorial
B. Isometri dan miring
C. Miring dan orthogonal
D. Pictorial dan perspektif
E. Dimetri dan isometric

25. Proyeksi amerika masuk kedalam jenis proyeksi….


A. Pictorial
B. Perspektif
C. Ortogonal
D. Miring
E. Dimetri

26. Sifat utama dari pensil HB adalah….


A. Keras
B. Lunak
C. Hitam
D. Lunak dan hitam
E. Keras dan agak hitam

27. Apa kepanjangan dari K3? ….


A. Keselamatan dan kekuatan kerja kerja
B. Keselamatan dan Kesehatan Kerja
C. Kehidupan, keselamatan, kesehatan
D. Kesejahteraan dan kesehatan kerja
E. Kekuatan, kesehatan, kesejahteraan kerja

28. Dalam pelaksanaan K3 dalam bidang otomotif, maka seorang teknisi harus memperhatikan
berbagai hal yaitu, ….
A. Lingkungan
B. Manusia
C. Alat
D. lingkungan dan manusia
E. Lingkungan, alat, dan manusia

29. Sistem hidrolik adalah penerapan dari hukum...


A. Newton
B. Faraday
C. Thomas alfa Edisson
D. Pascal
E. Kirchof

30. Komponen pneumatik yang diperlukan untuk memampatkan udara adalah...


A. Pompa
B. Kompresor
C. Motor Listrik
D. Silinder Udara
E. Pengatur tekanan udara

31. Komponen elektronika yang memiliki fungsi untuk menyearahkan arus listrik yang mengalir
yaitu….
A. Transistor
B. Resistor
C. Capacitor
D. Kondensor
E. Induktor

32. Kapasitor adalah suatu komponen elektronika yang dapat ....


A. Menyimpan dan melepaskan muatan listrik
B. Menyimpan energi magnetic
C. Menghantar arus listrik
D. Melawan fluktuasi arus listrik
E. Menghambat arus listrik

33. Pada kendaraan, secara umum baterai berfungsi sebagai ….


A. Sumber energi panas
B. Sumber energi kimia
C. Sumber energi cahaya
D. Sumber energi listrik
E. Sumber energi tekanan

34. Saat mesin mati, baterai berfungsi sebagai sumber energi untuk menghidupkan ….
A. Assesoris
B. Sistem starter
C. Stabiliser suplay
D. Alternator
E. Sistem gas

35. Elektrolit baterai merupakan campuran antara air ….


A. H2O dengan H2SO4
B. H2O dengan H2CO4
C. PbO2 dengan H2SO4
D. H2O dengan PbO2
E. PbO2 dengan CO2

36. Komponen mekanik katup yang terletak diantara camshaft dan pushrod adalah ….
A. timing chain
B. valve spring
C. rocker arm
D. valve lifter
E. valve filter

37. Sistem pelumasan pada mesin berfungsi sebagai berikut, kecuali ….


A. mengurangi keausan komponen mesin
B. menambah tenaga mesin
C. mendinginkan komponen mesin
D. mencegah karat komponen mesin
E. membersihkan komponen mesin

38. Poros engkol mempunyai bagian-bagian berikut ini, kecuali ….


A. rocker arm
B. main journal
C. crank pin
D. crank arm
E. oil hole

39. Pemeriksaan kepala silinder meliputi sebagai berikut, kecuali ….


A. kerataan permukaan kepala silinder
B. kerataan tempat pemasangan manifold
C. keretakan kepala silinder
D. kebocoran katup
E. diameter ruang bakar

40. Pada mesin 4 tak 4 silinder Isap


A. Buang
B. Usaha
C. dengan FO : 1- 3- 4- 2, pada silinder 1 torak sedang langkah isap, maka pada silinder 4 sedang
langkah ….
D. Kerja
E. Kompresi

Anda mungkin juga menyukai