Tingkat Level Penggunaan Apd Di Rsud Ngimbang

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 3

TINGKAT LEVEL PENGGUNAAN APD DI RSUD NGIMBANG

NO Tingkat level Jenis APD Petugas yang menggunakan Keterangan


1 LEVEL 1 Baju Kerja Perawat Poli Umum Perawat pasien non suspect dan diagnosa lain
Nurse Cup Rawat Inap Biasa
Masker Bedah Instalasi Gizi
Handscoon
Sepatu Kerja
Face Shield
2 LEVEL 2 Baju Kerja IGD ODP = Orang Dalam Pemantauan
Apron Plastik Radiologi
Nurse Cup Laboratorium
Kaca Mata Google Poli Gigi
Masker N95 Radiologi
Handscoon Isolasi yang merawat ODP
Face Shield
Sepatu Kerja
3 LEVEL 3 Baju Kerja dilapisi Hazmat Perawat yang merawat PDP di R. Isolasi Meskipun belum terkonfirmasi
Apron Plastik CS yang bekerja di R. Isolasi
Nurse Cup 2
Kaca Mata Google
Masker N95
Handscoon 2
Face Shield
Sepatu Boot
Shoe Cover
4 Lain - lain
a Kantor Masker Petugas Kantor / Manajemen
b Selain kantor Baju Kerja Pendaftaran
Face Shield CS Umum
Masker Bedah Petugas Skrining
Handscoon Kasir
Cara Melepas APD

1. Cuci tangan / hand rub


2. Lepas handscoon lapis luar
3. Ganti handscoon yang baru
4. Cuci tangan / hand rub
5. Lepas face shield (masuk ke plastik ke-2)
6. Cuci tangan
7. Lepas nurse cup
8. Cuci tangan
9. Lepas masker bedah / lapis ke-2
10. Cuci tangan
11. Lepas cover jumpsuit dan alas kaki dengan prinsip yang luar dilipat kedalam
12. Cuci tangan
13. Lepas alas kaki
14. Cuci tangan
15. Lepas kacamata google (pegang tali belakang) (masuk ke plastik ke-2)
16. Cuci tangan
17. Lepas masker N95 (masuk ke plastik ke-2)
18. Cuci tangan
19. Lepas sepatu boot (masuk ke plastik ke-2)
20. Cuci tangan
21. Lepas handscoon
Cara memasang APD lengkap

1. Cuci tangan dengan sabun / hand rub


2. Pasang alas kaki
3. Pasang apron plastik
4. Pasang masker N95
5. Pasang kaca mata google
6. Pasang nurse cup
7. Pasang handscoon lapis pertama / dalam
8. Pasang gown hazmat sampai menutupi kepala / gerakan cover cell jumpsuit
9. Pasang rescrup kedua
10. Pasang masker bedah
11. Pasang hand scoon lapis kedua
12. Pakai sepatu boots dan lapisan alas kaki
13. Pasang face shield

Anda mungkin juga menyukai