Dokumen - Tips - Kisi Kisi Soal Agama Kristen Kleas 2

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI SOAL MID PAK

Mata pelajaran : Agama Kristen


Kelas : II (dua)
Jumlah soal : 30 soal
Penulis : Theodora Desy Natalia H M

No. Standar Kompetensi Bentuk No.


Materi Indikator Soal
urut Kompetensi Dasar Soal soal
1. Menerapkan arti 2.1 1. Contoh orang kaya 1. Siswa dapat mengetahui dengan benar bahwa martabat manusia di hadapan Tuhan sama dan PG 1
mengasihi dan Menghargai dan miskin dikasihi tidak ada perbedaan
menghargai teman dan Allah. 2. Siswa dapat mengetahui dengan benar bukti kasih Tuhan yang nyata kepada seorang yang sangat PG 2
manusia dalam guru serta - Amsal 22 : 2 miskin dan menderita
kepelbagaian dan sesame tanpa - Markus 10 : 46 – 52 3. Siswa dapat mengetahiiui dengan benar kuasa Tuhan atas kehidupan manusia dengan selalu PG 3
perbedaan yang memandang - Lukas 19 : 1 - 10 mempertemukan yang kaya dan yang miskin untuk saling melengkapi
ada. perbedaan. 4. Siswa dapat mengetahui dengan benar bukti kasih Yesus kepada seorang kaya yang mau PG 4
bertobat.
5. Siswa dapat mengetahui dengan benar sikap baik dalam berteman yang tidak pilih kasih dan PG 5
tidak membeda- bedakan.
2. Sikap dapat 6. Siswa dapat mengetahui dengan benar bahwa perbedaan stiap orang adalah untuk saling PG 6
menerima perbedaan melengkapi dalam kehidupan sehari-hari
tiap-tiap orang. 7. Siswa dapat mengetahui dengan benar jumlah murid Tuhan Yesus yang setia mengikutiNya PG 7
- Markus 1 : 16/-20 ketika masih di dunia.
- Markus 1: 16-20 8. Siswa dapat mengetahui dengan benar pekerjaan simon Petrus sebelum mengikt Yesus PG 8
- Yohanes 13: 34 9. Siswa dapat mengetahui dengan benar bukti kasih Tuhan Yesus terhadap anak- anak kecil PG 9
dengan sangat mengasihiNya.
10. Siswa dapat mengetahui dengan benar satu syarat untuk menjadi pengikut Tuhan Yesus yang PG 10
setia.
2.2 3. Makna empati dan 11. Siswa dapat mengetahui dengan benar makna dari tindakan pertolongan Yesus pada keluarga PG 11
Menolong simpati Yairus yang sangat membutuhkan.
orang yang - Matius 14: 13-36 12. Siswa dapat mengetahui dengan benar jumlah roti dan ikan yang diberikan Yesus kepada lima PG 12
sedang - Lukas 8: 40-56 ribu pengikutNya
menderita - Yohanes 2: 1-11 13. Siswa dapat mengetahui dengan benar mukjizat TuhanYesus yang terjadi di desa Kana. PG 13
yang ada di 14. Siswa dapat mengetahui dengan benar satu teladan Yesus yang harus dilakukan dalam PG 14
sekitarnya. kehidupan sehari- hari.
15. Siswa dapat mengetahui dengan benar sikap dan tindakan yang harus diperbuat terhadap teman PG 15
yang sedang bersedih.
4. Contoh empati dan 16. Siswa dapat mengetahui dengan benar dasar untuk mengasihi yang sesungguhnya tanpa ada PG 16
simpati unsur lain.
- Markus 8: 1-8 17. Siswa dapat mengetahui dengan benar arti sesame yang harus dikasihnya. PG 17
- Lukas 10: 25-37 18. Siswa dapat mengetahui dengan benar tindakan kasih yang dilakukan seorang samaria terhadap PG 18
- Kisah para rasul orang yang tidak berdaya yang tidak dikenal.
2:41-47 19. Siswa dapat mengetahui dengan benar sikap yang harus dilakukan sebagai wujud kasihNya PG 19
kepada orang yang sedang kelaparan.
20. Siswa dapat mengetahui dengan benar sikap peduli terhadap penderitaan orang lain merupakan PG 20
sikap dan perbuatan yang sangat baik
5. Saling 21. Siswa dapat mengetahui dengan benar arti saling memerlukan yang saling mengasihi antara satu PG 21
membutuhkan dengan yang lain.
- Kisah para rasul 22. Siswa dapat mengetahui dengan benar orang yang sangat utama merawat dan mendidiknya di PG 22
4: 32-37 rumah sejak lahir.
-1 Korintus 12: 12 23. Siswa dapat mengetahui dengan benar orang yang sangat berjasa mendidiknya sampai pandai di PG 23
sekolah.
24. Siswa dapat memahami dengan baik dan benar sikap dan perbuatan yang harus dilakukan PG 24
apabila orangtua sedang sibuk melakukan suatu pekerjaan.
25. Siswa dapat mengetahui dengan benar PG 25
6. Peduli terhadap 26. Pentingnya pertolongan seorang dokter apabila dalam keadaan sakit untuk kesembuhannya. ISIAN 26
penderitaan orang. 27. Siswa dapat menuliskan dengan singkat dan benar arti mengasihi yang sesungguhnya. ISIAN 27
- II Raja-raja 4: 1-7 28. Siswa dapat menuliskan dengan singkat dan benar nam hamba Tuhan yang menolong janda ISIAN 28
- Lukas 5: 1-11 miskin.
29. Siswa dapat menuliskan dengan singkat dan benar bentuk- bentuk bantuan yang diberikan jika ISIAN 29
ada musibah kebakran di sekitarnya.
30. Siswa dapat menuliskan dengan singkat dan benar orang yang menerima pembagian harta ISIAN 30
Zakheus.

Anda mungkin juga menyukai