Tata Uacara Pengukuhan 2019

Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 11

PEMERINTAH KABUPATEN PESAWARAN

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMA NEGERI 1 PUNDUH PEDADA
Jl. Rakito Arifin Maja, Marga Punduh, Pesawaran 35451

SURAT IZIN ORANG TUA/WALI

Kepada Yth.
Bapak/Ibu
Orang tua /wali
Di
Tempat

Dengan hormat,
Sehubungan dengan adanya PELANTIKAN anggota PASSUS SMA N 1 Marga Punduh Kegiatan
tersebut yang akan dilaksanakan pada:
Hari/Tanggal : Sabtu s/d Senin, 14 -16 Mei 2016
Waktu : Pkl. 08.00 WIB s.d selesai
Tempat : di PAHAWANG

Yang bertanda tangan dibawah ini:


orang tua/Wali dari :
Nama : .......................................
Jenis : .......................................
Kelas : .......................................
Alamat : .......................................

Mengizinkan anak kami tersebut diatas untuk mengikuti kegiatan tersebut.

Marga Punduh, 07 Mei 2016


Mengetahui
Siswa yang bersangkutan Orang tua/wali

________________ ______________
Waka kesiswaan

PUTRA AGUNG PANJUONO, S.Sos


NIP. 19810513 201001 1 017
DO’A
Assalamualaikum wr. wb
BISMILLAHIRROHMANIRROHIM

ALHAMDULILLAHI ROBBIL ALAMIN,


SEGALA PUJI HANYA KAMI PANJATKAN KEHADIRANMU YA ALLAH, TUHAN YANG MAHA PENGASIH LAGI
MAHA PENYAYANG.
YA ALLAH YA TUHAN KAMI, AMPUNILAH DOSA KAMI, DOSA KEDUA ORANG TUA KAMI, DAN
DOSA PARA PEMIMPIN KAMI, SERTA PARA PEJUANG YG TELAH GUGUR MENDAHULUI KAMI,
TEMPATKANLAH MEREKA DISISIMU SESUAI DENGAN AMAL IBADAHNYA..
YA ALLAH .... YA ROHMAN YA ROHIM ATAS SEGALA RAHMAT DAN KARUNIANYAMU,
HARI INI KAMI SEMUA BERKUMPUL DALAM RANGKA PENGUKUHAN CALON ANGGOTA PASKIBRA
SMAN 1 PUNDUH PEDADA, TAMBAHKANLAH CURAHANMU, KASIH SAYANGMU, SEBAGAI BERKAH BAGI
KAMI DALAM MENUJU NEGARA YANG ADIL DAN MAKMUR.
YA ALLAH .... YANG MAHA BIJAKSANA, BERIKANLAH KEKUATAN DAN SEMANGAT YANG TINGGI KEPADA
KAMIBANGSA INDONESIA BIMBINGAN KAMI AGAR DAPAT MELAKSANAKAN TANGGUNG JAWAB YANG
BESAR INI DAN HINDARILAH KAMI DARI SUATU YANG TIDAK KAMI INGGINKAN.
YA ALLAH YANG MAHA PENGAMPUN, AMPUNKANLAH DOSA KAMI, DOSA KEDUA ORANG TUA KAMI
DAN PARA PEJUANG KAMI. TERIMALAH AMAL DAN PERJUANGAN MEREKA KARENA KAU ZAT YANG
MAHA PENGAMPUN DAN YANG MAHA PENYAYANG.

ROBBANA ATINA FIDUNYA HASANAH, WAFIL AKHIRATI HASANAH ADHABANNAR


WALHAMDULILLAHIROBBIL ALAMIN

WA’ALAIKUM SALAM WR. WB


TATA UPACARA PENGUKUHAN CALON
ANGGOTA PASKIBRA SMAN 1 PUNDUH PEDADA
TANGGAL 15-AGUSTUS-2019
SIAP DIMULAI

1. BAPAK CAMAT SELAKU PEMBINA UPACARA MEMASUKI TEMPAT UPACARA.


2. PENGHORMATAN PEMIMPIN UPACARA KEPADA PEMBINA UPACARA.
3. LAPORAN PEMIMPIN UPACARA KEPADA PEMBINA UPACARA.
4. MENYANIKAN LAGU KEBANGSAAN INDONESIA RAYA.
5. MENGHENINGKAN CIPTA.
6. PENGUKUHAN PASKIBRA TAHUN 2019.
-PEMBBACAAN TEKS PENGUKUHAN OLEH PEMBINA UPACARA.
-PEMASANGAN LENCANA MERAH PUTIH DAN GARUDA OLEH PEMBINA
UPACARA.
-IKRAR PUTRA PUTRI INDONESIA.
-PROSESI PENCUMAN SANG MERAH PUTIH OLEH SELURUH ANGGOTA
PASKIBRA.
7. AMANAT PEMBINA UPACARA.
8. PEMBACAAN DOA.
9. LAPORAN PEMIMPIN UPACARA KEPADA PEMBINA UPACARA.
10. PENGHORMATAN PASUKAN.
11. PEMBINA UPACAR DIPERKENANKAN UNTUK MENINGGALKAN TEMPAT
UPACARA.
DAN, DILANJUTKAN PEMBERIAN UCAPAN SELAMAT DIIKUTI PARA STAF DAN
UNDANGAN LAIN.
TATA UPACARA PENUTUPAN PELANTIKAN
ANGGOTA PASSUS SMAN 1 PUNDUH PEDADA

1. Masing-masing danton menyiapkan pasukannya


2. Komandan upacara memasuki lapangan upacara
3. Penghormatan peserta upacara kepada komadan upacara
4. Laporan masing-masing danton kepada komandan upacara
5. Inspektur upacara memasuki lapangan upacara
6. Penghormatan komandan upacara kepada inspektur upacara
7. Laporan komandan upacara kepada inspektur upacara bahwa upacara siap
dimulai
8. Pelepasan tanda peserta secara simbolis sekaligus pemasangan pangkat Passus
secara simbolis dan pengucapan janji Passus dipimpin oleh inspektur upacara
9. Pembacaan ikrar putra-putri INDONESIAS
10. Pembacaan motto Paskibra
11. PENGUCAPAN JANJI Oleh Inspektur upacara Dan di ikuti oleh Calon Anggota
Passus angkatan 2018/2019
12. Amanat inspektur upacara
13. Pembacaan do’a
14. Laporan komandan upacara kepada inspektur upacara bahwa upacara selesai
15. Penghormatan kepada inspektur upacara
16. Inspektur upacara meninggalkan lapangan upacara
17. Penghormatan kepada komandan upacara
18. UPACARA SELESAI
S

PENGUCAPAN JANJI

SEBELUM KALIAN SAYA LANTIK SEBAGAI ANGGOTA PASSUS SMAN 1 PUNDUH PEDADA TAHUN
2018/2019, PERKENANKAN SAYA MENGAJUKAN BEBERAPA PERTANYAAN KEPADA CLON ANGGOTA
DAN HARUS DIJAWAB SEREMPAK!

1. BERSEDIAKAN KALIAN MENJADI ANGGOTA PASSUS SMAN 1 PUNDUH PEDADA MASA BAKTI
2016/2017?
2. SANGGUPKAN KALIAN MEMAJUKAN KEGIATAN PASSUS DI SMAN 1 PUNDUH PEDADA?
3. BERSEDIAKAH KALIAN MENJADI TELADAN BAGI SISWA LAIN DI SMAN 1 PUNDUH PEDADA?
4. BERSEDIAKAN KALIAN MENJUNJUNG TINGGI NAMA BAIK DIRI, KELUARGA DAN SEKOLAH
KAMU?

TERIMA KASIH

Sekarang pegang ujung bendera merah putih dengan tangan kananmu, lalu ikuti kata-kata saya:
BISMILLAHIRROHMANIRROHIM

KAMI ANGGOTA PASSUS SMAN 1 PUNDUH PEDADA TAHUN 2016/2017 DENGAN SUNGGUH-SUNGGUH
BERJANJI:

1. AKAN MENJALANKAN KEWAJIBANKU TERHADAP TUHAN YANG MAHA ESA


2. MENTAATI TATA TERTIB SEKOLAH DAN MENJADI PELOPOR DALAM PENEGAKAN TATA TERTIB
SEKOLAH
3. MENJUNJUNG TINGGI NAMA ALMAMATER SMAN 1 PUNDUH PEDADA DENGAN PRESTASI DAN
AKHLAKUL KARIMAH
4. MELAKSANAKAN PROGRAM PASSUS DENGAN DISIPLIN DAN PENUH TANGGUNG JAWAB
5. MENJADI TELADAN BAGI SISWA-SISWA SMAN 1 PUNDUH PEDADA DALAM SIKAP, PERKATAAN,
DAN PERBUATAN
6. RELA MELUANGKAN WAKTU, PIKIRAN, DAN TENAGA UNTUK KEPENTINGAN PASSUS SMAN 1
PUNDUH PEDADA.

Sekarang lepaskan ujung bendera merah putih dari tanganmu.


PEMERINTAH KABUPATEN PESAWARAN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMA NEGERI 1 PUNDUH PEDADA
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
Jalan Rakito Arifin Maja, Marga Punduh, Pesawaran 35451

ANGGARAN DANA PELANTIKAN


CALON ANGGOTA PASSUS SMAN 1 PUNDUH PEDADA
HARGA
NO BARANG VOLUME JUMLAH (Rp)
SATUAN
1 GALON 3 21.000 63.000
2 AQUA 4 20.000 80.000
3 MAKAN 12x3 hari 2 malam 1.237.000
4 TIM MEDIS 1 150.000 150.000
6 MENWA 2 150.000 300.000
7 SEWA KAPAL 1 500.000
8 SEWA VILA 1x3 hari 2 malam 700.000
JUMLAH 3.000.000
TOTAL: TIGA JUTA RUPIAH

Marga Punduh, 07 Mei 2016

Logistik,

MILA SAFITRI
NISN. 9994396138

JADWAL KEGIATAN
PELANTIKAN CALON ANGGOTA PASSUS SMAN 1 PUNDUH PEDADA

PENANGGUNG
NO NAMA KEGIATAN WAKTU
JAWAB
1 Cek in 13.00-13.30 SATGAS
2 Berangkat 13.30-15.00 SATGAS
3 Pemasangan tenda 15.00-15.30 SATGAS
4 MCK 15.30-16.00 SATGAS
5 Sholat ashar 16.00-16.30 SATGAS
6 Persiapan upacara pembukaan 16.30-17.00 SATGAS
7 Upacara pembukaan 17.00-17.55 SATGAS
8 Sholat magrib 17.55-18.20 SATGAS
9 Makan malam 18.20-19.00 SATGAS
10 Sholat isha 19.00-19.30 SATGAS
11 PBB 19.30-21.00 SATGAS
12 Sejarah Paskibra 21.00-22.00 SATGAS
13 PBB 22.00-23.00 SATGAS
14 Istirahat 23.00-02.00 SATGAS
15 Stelling 02.00-03.30 SATGAS
16 Istirahat 03.30-04.30 SATGAS
17 Sholat subuh 04.30-05.00 SATGAS
18 Olga 05.00-07.00 SATGAS
19 MCK 07.00-07.30 SATGAS
20 Makan pagi 07.30-08.30 SATGAS
21 Bendera pusaka dan perlakuannya 08.30-09.30 SATGAS
22 PBB 09.30-11.30 SATGAS
23 Lambang negara 11.30-12.00 SATGAS
24 Sholat dzuhur 12.00-12.30 SATGAS
25 Makan siang 12.30-13.30 SATGAS
26 Tradisi 13.30-15.00 SATGAS

27
28 Sholat ashar 15.30-16.00 SATGAS
29 Heking lokal 16.00-17.30 SATGAS
30 MCK 17.30-18.00 SATGAS
31 Sholat magrib 18.00-18.30 SATGAS
32 Makan malam 18.30-19.30 SATGAS
33 PBB 19.30-23.00 SATGAS
34 Istirahat 23.00-02.00 SATGAS
35 Stelling 02.00-03.30 SATGAS
36 Istirahat 03.30-04.30 SATGAS
37 Sholat subuh 04.30-05.00 SATGAS
38 Olga 05.00-07.00 SATGAS
39 MCK 07.00-07.30 SATGAS
40 Makan pagi 07.30-08.30 SATGAS
41 Long Mac 08.30-12.00 SATGAS
42 Sholat dzuhur 12.00-12.30 SATGAS
43 Makan siang 12.30-13.30 SATGAS
44 Persiapan upacara pelantikan 13.30-14.00 SATGAS
45 Upacara pelantikan 14.00-15.00 SATGAS
46 Beres-beres 15.00-15.30 SATGAS
47 Pulang 15.30- selesai SATGAS

ABSEN CALON ANGGOTA PASSUS

TANGGAL
NO NAMA

1 Wana Antika
2 Mayla Royani
3 Nabela Dwi Damayanti
4 Juliyanti
5 Meia Fitriani
6 Ade Asep Kurnia
7 Mujiyono
8 Devitasari
9 Nita Ulansari
10 A. Wawan Kurniawan
11 Asmiyanti
12 Nuryeni Apriyanti

KETERNGAN:

JUMLAH : 12 SISWA
LAKI-LAKI : 3 SISWA
PEREMPUAN : 9 SISWI

Marga Punduh, 07 Mei 2016

KASET

DHIAH SEPTIANA
NISN. 9994396481

TATA UPACARA PELEPASAN SEKALIGUS PELANTIKAN


KOMANDAN PASSUS (PASKIBRA) SMAN 1 PUNDUH PEDADA ANGKATAN 2018/2019
SIAP DIMULAI

1.PEMBINA UPACARA MEMASUKI TEMPAT UPACARA


2.PENGHORMATAN KOMANDAN UPACARA KEPADA PEMBINA UPACARA
3,LAPORAN KOMANDAN UPACARA KEPADA PEMBINA UPACARA
4.MENYANYIKAN LAGU KEBANGSAAN INDONESIA RAYA
5.PELEPASAN SEKALIGUS PEMASANGAN ATRIBUT KOMANDAN PASSUS OLEH PEMBINA UPACARA
6.PEMBACAAN SURAT KEPUTUSAN
7.PENGUCAPAN JANJI
8.PEMBACAAN IKRAR PUTRA-PUTRI INDONESIA
9.AMANAT PEMBINA UPACARA
10.PEMBACAAN DOA
11.LAPORAN KOMANDAN UPACARA KEPADA PEMBINA UPACARA BAHWA UPACARA SELESAI
12.PENGHORMATAN KOMANDAN UPACARA KEPADA PEMBINA UPACARA
13.PEMBINA UPACARA DIPERKENANKAN MENINGGALKAN TEMPAT UPACARA
14.UPACARA SELESAI
15.DILANJUT DENGAN SESI HALAL BI HALAL DIAWALI OLEH PEMBINA PASKIBRA

PEMERINTAH KABUPATEN PESAWARAN


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMA NEGERI 1 PUNDUH PEDADA
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
Jalan Rakito Arifin Maja, Marga Punduh, Pesawaran 35451

SURAT KEPUTUSAN

KEPALA SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1 PUNDUH PEDADA,PESAWARAN

NOMOR:800/129/111.01/H.SMA/X1/2018/2019

TENTANG

PENGANGKATAN KOMANDAN PASSUS SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA)NEGERI 1 PUNDUH PEDADA

MENGINGAT : 1.Bahwa tanggung jawab paskibra sekolah ini adalah kepala sekolah,wakil

Kepala sekolah dibantua oleh dewan guru sebagai Pembina

2.Bahwa agar paskibra dapat melaksanakan tugas dan fungsinya maka

Perlu mensyahkan dan melantik komandan PASSUS masa bakti 2018

2019

Menimbang 1 peraturan pemerintahan RI Nomor 19 tahun 2005 tentang standar


Nasional Pendidikan

2.kep.mendikbud Nomor 0461/U/1948 :Tentang Pembina kesiswaan

3.kep.mentri pendidikan Nasional nomor 39 Tahun 2008 :tentang

Pembina kesiswaan

Memperhatikan: 1.masa jabatan komandan PASSUS masa bakti 2018/2019 segera

Berakhir
MEMUTUSKAN

Menetapkan :

pertama :memberhentikan dengan hormat saudara HENDRI SETIAWAN selaku

komandan PASSUS masa bakti 2017/2018 dan mengucapkan

terimakasih atas jasa dan pengabdiannya

Kedua :Mengangkat saudara EDIYANSAH PERMANA,NISN :0004389268

Tempat tanggal lahir : Pekon Ampai 28 Juni 2001

Sebagai Komandan PASSUS SMA N 1 PUNDUH PEDADA

Ketiga : Komandan Paskibra Terpilih dapat menyusun dan melantik

Staff PASSUS SMA N 1 PUNDUH PEDADA untuk masa bakti 2018/2019 dalam waktu

6 hari kerja sejak tanggal plantikan

Kempat : komandan PASSUS SMA N 1 PUNDUH PEDADA bertanggung jawab kepada

Kepala sekolah

Kelima :segala biaya yang timbul akibat pelaksanaan program Organisasi di bebandankan

Kepada anggran kesiswaan sesuai dengan RAP kesiswaan

Keenam :keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan dengan ketentuan apabila terdapat

Kekeliruan akan diadakan perbaiakn seperlunya

Ditetapkan di : Marga Punduh

Pada Tanggal : 27 oktober 2018

Kepala SMA N 1 PUNDUH PEDADA

ABDUL RONI, S.P

NIP. 19650710-1999031-001

Anda mungkin juga menyukai