Kliping Reproduksi Karya Seni Lukis

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 12

KLIPING REPRODUKSI KARYA SENI LUKIS

Judul Lukisan : MONALISA


Pelukis : Leonardo Da Vinci

Biografi Pelukis :
Lukisan terkenal lainnya adalah Mona Lisa yang kini terdapat di musium Louvre
Paris. Sebuah spekulasi yang beredar tentang siapa sesungguhnya Mona Lisa antara lain
menyatakan bahwa citra perempuan tersebut merupakan hasil rekaan wajah Da Vinci sendiri.
Spekulasi yang lain menyatakan bahwa perempuan tersebut memang pernah ada, seorang istri
pedagang. Karya seni lukisan tidak saja mencerminkan luarnya benda, pendapat Da Vinci:
yang dimaksud dengan lukisan adalah segala sesuatu yang terkandung di dalamnya, yang
dasarnya alami dan tidak dapat dilihat oleh mata telanjang manusia, lalu diekspresikan dalam
bentuk gambar.
Judul Lukisan : Kakak dan Adik
Pelukis : Basuki Abdullah
Biografi Pelukis :
Lukisan Basuki Abdullah yang berjudul “Kakak dan Adik” (1978) ini merupakan salah
satu karyanya yang menunjukkan kekuatan penguasaan teknik realis. Dengan pencahayaan
dari samping, figur kakak dan adik yang dalam gendongan terasa mengandung ritme drama
kehidupan. Dengan penguasaan proporsi dan anatomi, pelukis ini menggambarkan gerak
tubuh mereka yang mengalunkan perjalanan sunyi. Suasana itu, seperti ekspresi wajah
mereka yang jernih tetapi matanya menatap kosong. Apabila dengan pakaian mereka yang
bersahaja dan berwarna gelap, sosok kakak beradik ini dalam selubung keharuan. Dari
berbagai fakta tekstur ini, Basuki Abdullah ingin mengungkapkan empatinya pada kasih
sayang dan kemanusiaan.

Judul Lukisan : Ayam Tarung


Pelukis : Affandi Kusuma
Biografi Pelukis :
Affandi Koesoema lahir di Cirebon pada tahun 1907 dan meninggal pada tahun 1990.
Wow,,, keren ya umurnya. Dimata dunia Affandi sosok pelukis yang sangat rendah hati, ia
mengganggap dirinya tukang lukis bukan pelukis, baginya melukis adalah kerjaan.Uniknya,
jalan fikirannya sangat sederhana sampai pada suatu saat ketika ada kritisi Barat menanyakan
aliran lukisan yang dibuat Affandi. Affandi malah berbalik tanya tentang aliran-aliran
lukisan. Ia tidak menunjukan kejeniusannya, tapi orang-orang menilainya sebagai Maestro,
hasil karyanya pun mencapai 2000 karya.

Judul Lukisan : Pasar Pinggir Lauta


Pelukis : Hendra Gunawan
Biografi Pelukis :
Hendra Gunawan lahir pada tanggal 11 Juni 1918 di Bandung dan meninggal pada
tanggal 17 Juli 1983 di Bali. Anak dari Raden Pawiranegara dan Raden Odah
Tejaningsih.Bakat melukisnya terlihat sejak masih SD, hal ini ditunjukan dari kemampuan ia
melukis benda-benda disekitar seperti buah-buahan, wayang golek, bunga dan lain-lain. Dan
setelah ia menginjak ke SMP, ia mulai menekuni dunia lukis dengan menggambarkan
pemandangan.
Judul Lukisan : The Starry Night
Pelukis : Vincent Willem van Gogh

Biografi Pelukis :
Pada masa mudanya Van Gogh bekerja pada sebuah perusahaan penjual karya seni, dan
setelah beberapa waktu bekerja sebagai guru, ia melayani sebagai misionaris yang bekerja di
wilayah pertambangan yang sangat miskin. Ia baru menjadi seniman pada tahun 1880.
Mulanya karya-karyanya menggunakan warna-warna yang suram. Baru ketika di Paris ia
berjumpa dengan impresionisme dan neo-impresionisme yang warna-warnanya yang lebih
cerah dan gaya lukisannya dikembangkannya menjadi sebuah gaya yang unik dan mudah
dikenali. Gaya lukisannya ini mencapai tingkat perkembangannya yang penuh ketika ia
tinggal di Arles, Perancis.

Judul Lukisan : De Nachtwacht


Pelukis : Rembrandt Harmenszoon van Rijn
Biografi Pelukis :
Rembrandt Harmenszoon van Rijn adalah pelukis Belanda yang merupakan salah satu
pelukisterbesar dalam sejarah seni Eropa. Rembrandt dikenal dengan keahliannya
memanipulasi ekspos cahaya terhadap objek sehingga memberikan efek tertentu di dalam
lukisan.Rembrandt juga sering membuat karya-karya grafis dan gambar. Kontribusinya yang
besar terhadap seni rupa terjadi pada era keemasan Belanda (sekitar abad 17).Rembrandt lahir
15 Juli 1606 di Leiden, Netherlands. Keluarganya hidup cukup sejahtera, ayahnya bekerja di
penggilingan, sementara ibunya seorang anak tukang roti.
Masa kecilnya dilewati di sekolah latin dan kemudian melanjutkan ke Universitas Leiden,
meskipun tercatat dalam sejarah bahwa ia jauh lebih tertarik kepada dunia melukis. Ayahnya
kemudian menyerah dan mengirimkannya untuk magang kepada pelukis sejarah terkenal
Leiden, Jacob van Swanenburgh. Setelah lepas dari kewajiban magang bersama Pieter
Lastman di Amsterdam, Rembrandt membuka studio di Leiden, yang didirikan dan
digunakannya bersama Jan Lievens. Pada tahun 1627, Rembrandt mulai menerima murid,
salah satunya Gerrit Dou.

Judul Lukisan : Bridge Over a Pond of Water


Pelukis : Claude Monet
Biografi Pelukis :
Dikenal juga dengan nama Oscar-Claude Monet atau Claude Oscar Monet (lahir di
Paris, 14 November 1840 – meninggal di Giverny, 5 Desember 1926 pada umur 86 tahun)
adalah pelukis Perancis dengan aliran impresionisme. Lukisannya Impression, Sunrise adalah
asal nama penamaan aliran impresionisme.Monet lahir dari pasangan Adolphe dan Louise-
Justine Monet di 45 Rue Laffitte..Awal April 1851 Monet memasuki sekolah Le Havre. Ia
segera terkenal dengan karikatur-karikatur carchoalnya, yang sering dipajang dan dijual
seharga 10 hingga 12 francs. Monet pertama kali mendapat pelajaran drawing dari Jean-
Francois Ochard, sebelumnya murid dari Jacques-Louis David (1748 - 1825). Di pantai
Normandia, ia bertemu Eugène Boudin, yang melihat pajangan karya-karya karikaturnya dan
kemudian menjadi mentor and mengajarinya memakai cat minyak. Boudin juga mengajarkan
Monet teknik en plein air (melukis luar ruangan).
Judul Lukisan : Venus Of Urbino
Pelukis : Titian
Biografi Pelukis :
Pelukis titian merupakan seorang pelukis terkenal di dunia yang terkenal akan hasil
karyanya hingga membuat siapa pun menjadi terpukau.Karya-karya lukis titian memiliki
aliran duniawi, seksual, dan mitologi. Selain itu salah satu hasil karyanya yang paling
terkenal yakni Venus of Urbino yang menggambarkan tentyang dewi Venus. Lukisan Venus
of Urbino tersebut menggambarkan tentang seorang perempuan yang sedang tidur di kursi
dan tidak memakai pakaian.
Judul Lukisan : Sistine Chapel di Vatican
Pelukis : Michelangelo

Biografi Pelukis :
Pelukis michelangelo adalah seorang pelukis terkenal di dunia dengan keahlianya
dalam melukis, selain itu Michelangelo juga dikenal sebagai pematung dan arsitek.Pada
Ilustrasi cerita alkitab yang terdapat di langit-langit Sistine Chapel di Vatican merupakan
salah satu hasil karyanya yang memang termasuk terbesar yang dibuat oleh Michelangelo.
Karya tersebut diciptkan berdasarkan dengan dasar-dasar pada alkitab yang menceritakan
tentang kejadian dimana awal mulanya terciptanya manusia dan dunia.

Judul Lukisan : The Jewish Bride.


Pelukis : Rembrandt
Biografi Pelukis :
Pelukis Rembrandt adalah seoarang pelukis terkenal di dunia yang berasal dari Belanda yang
hidupnya di era tahun 1606 hingga 1669. Dari hasil seni yang diciptakan oleh Rembrandt
adalah hasil seni yang menggambarkan tentang perpaduan cahaya dan bayangan.Hasil
tersebut menggambarkan tentang sisi terang dan sisi gelap pada seseorang pelukis dalam
menjalani hidupnya. Gaya lukis Rembrandt memang hampir mirip dengan Titian. Lukisan
yang paling dikenalnya adalah The Jewish Bride.
Lukisan : Wedding of The Virgin.
Pelukis : Raphael
Biografi Pelukis :
Raphael adalah seorang pelukis yang sangat terkenal asal Italia. Raphael juga
merupakan orang yang pertama kali merespon lukisan Monalisa milik seorang bernama
Leonardo Da Vinci.Sebagian orang menyatakan bahwa pencapaian karya lukis Raphael
melebihi dari hasil karya Leonardo. Dari beberapa lukisan Raphael yang sangat terkenal
yakni Portrait of Maddalena Doni, Mond Crucifixion, dan Wedding of The Virgin. Itulah
hasil gambar lukisan Raphael yang paling terkanal Wedding of The Virgin.

Judul Lukisan : Mont Sainte-Victoire seen from Bellevue.


Pelukis : Paul Cezanne
Biografi Pelukis :
Pelukis paul cezanne merupakan seseorang pelukis yang terkenal dudunia. Selain itu
kata Cezanne is the father of us all  yang merupakan sebuah kata yang diberikan khusus untuk
Paul sebagai tanda penghargaan atas karyanya yang sangat luar biasa. karya Paul yang paling
terkenal adalah Mont Sainte-Victoire seen from Bellevue.
Judul Lukisan : : Scrovegni Chapel Frescoes dan Campanile
Pelukis : Giotto Di Bondone

Biografi Pelukis :
Pelukis giotto di bondone merupakan seorang pelukis yang pertama kalin dikenal oleh
seluruh dunia. Hal ini sudah diungkapkan oleh banyak orang, karena lukisanya yang memang
terkenal sangat tua dan alirannya yang disebutnya dengan Byzantine. Selain di kenal seorang
pelukis, Giotto Di Bondone juga terkenal sebagai seoarang pengarsitekan. Dan untuk
karyanya yang paling terkenal yakni seperti: Scrovegni Chapel Frescoes dan Campanile.

Judul Lukisan : The Blue Rider 


Pelukis : Wassily Kandinsky

Biografi Pelukis :
Pelukis Wassily merupakan seoarang pelukis yang terkenal dengan karya yang bergaya
abstrak dan penggunaanya dengan gaya geometris. Selain itu juga untuk kompisisi dalam
setiap lukisan Wassily mempunyai garis yang memang unik dan kompleks. The Blue
Rider adalah salah satu karyanya yang paling terkenal.
Judul Lukisan : The Goldfish
Pelukis : Henri Matisse
Biografi Pelukis :
Pelukis Henri matisse merupakan seorang pelukis yang sangat terkenal selain itu
pelukis henri menggunakan konsep yang lebih modern. Pelukis henri matisse lebih
menggunakan warna-warna yang cerah, penggunaan bentuk yang datar, serta paduan garis
yang memang sangat terkontrol. Hasil karyanya yang paling terkenal adalah The Goldfish.
Judul Lukisan : Bal Au Muolin de la Gallet 
Pelukis : Pierre Aguste Renoir
Biografi Pelukis :
Pelukis pierre Aguste renior merupakan seorang pelukis terkenal asal Perancis.
Karyanya yang paling terkenal adalah Bal Au Muolin de la Gallet yang biasa dijual dengan
harga 1,48 triliun sangat fantastic. Pada lukisan ini menggambarkan tentang kebiasaan
seorang warga paris yang biasa menghabiskan waktu dengan cara berdansa, minum, dan
memakan khas makanan Perancis yakni Gallete ketika di sore hari.

Judul Lukisan :
Pelukis : Gustav Klimt
Biografi Pelukis :
Pelukis gustav klimt merupakan seorang pelukis yang terkenal dengan karyanya yang
berjudul Adele Bloch Bauer. Pada kala itu karya tersebut dapat terjaul denga harga 1,63
triliun yang dibeli langsung oleh Ronald Lauder asal New York City. Sedangkan untuk aliran
lukisanya adalah simbolisme.
Judul Lukisan : The Scream 
Pelukis : Edvard Munch
Biografi Pelukis :
Pelukis edvard munch merupakan seorang pelukis yang terkenal dengan karyanya yang
beraliran ekspresionisme. Hasil karya Edvard yang memang sangat luar biasa selain itu juga
memiliki nilai artistik yang sangatlah tinggi. Untuk karyanya yang paling terkenal adalah The
Scream yang mengisahkan tentang seseorang yang ketakutan hingga menjerit-jerit dengan
latar belakang cakrawala dan berwarna merah darah serta ada aura kegelapan.

Anda mungkin juga menyukai