Bab Iii Statistika

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 9

BAB III

STATISTIKA

StandarKompetensi :
Melakukan pengolahan dan penyajian data.
KompetensiDasar :
1. Menentukan rata-rata, median, dan modus data tunggal serta penafsirannya
2. Menyajikan data dalam bentuk tabel dan diagram batang, garis, dan
lingkaran.
IndikatorPencapaian :

 Mengumpulkan data dengan mencacah, mengukur dan mencatat dengan


turus/tally.
 Mengurutkan data tunggal, mengenal data terkecil, terbesar dan jangkauan.
 Menentukan rata-rata, median, modus data tunggal serta penafsirannya.
 Menyajikan data tunggal dalam bentuk tabel, diagram batang, garis dan
lingkaran.
 Membaca diagram suatu data

MATERI

A. PENGUMPULAN
Statistika adalah ilmu pengetahuan yang berhubungan dengan cara-cara pengumpulan
data, pengolahan data, dan penarikan kesimpulan berdasarkan data tersebut.

Populasi adalah semua objek yang menjadi sasaran pengamatan.

Sampel adalah bagian dari populasi yang diambil untuk dijadikan objek pengamatan
langsung dan dijadikan dasar dalam penarikan kesimpulan mengenai populasi.

B. PENYAJIAN DATA
1. Diagram Batang
Hasil Panen Padi Pak Karta selama 5 Tahun
Tahun Jumlah (ton)
2007 10
2008 25
2009 20
2010 15
2011 30
Jumlah 100

34| SMP N 4 KEBUMEN


Bentuk Diagram Batang:

Jumlah (Ton) 30
25

20
15

10
5

2007 2008 2009 2010 2011 Tahun


2. Diagram Garis
Hasil Panen Padi Pak Karta selama 5 Tahun
Tahun Jumlah (ton)
2007 10
2008 25
2009 20
2010 15
2011 30
Jumlah 100

Bentuk Diagram Garis:

30
Jumlah (Ton)

25

20

15

10

2007 2008 2009 2010 2011 Tahun

3. Diagram Lingkaran
Hasil Panen Padi Pak Karta selama 5 Tahun
Tahun Jumlah (ton)
2007 10
2008 25
2009 20
2010 15
2011 30
Jumlah 100

34| SMP N 4 KEBUMEN


Besar Sudut: Persentase:

10 10
×3600 ×100 0
Tahun 2007 = 100 = 360 Tahun 2007 = 100 = 10%

25 25
×3600 ×100 0
Tahun 2008 = 100 = 900 Tahun 2008 = 100 = 25%

20 20
×3600 ×100 0
Tahun 2009 = 100 = 720 Tahun 2009 = 100 = 20%

15 15
×3600 ×100 0
Tahun 2010 = 100 0
= 100
Bentuk Diagram Lingkaran:= 54 Tahun 2010 = 15%
Tahun 2007
36o

Tahun 2011
108o Tahun 2008
90o
Tahun 2010
54o

Tahun 2009
72o

Contoh Soal :

1. Perhatikan diagram tentang 4 pelajaran yang disukai sekelompok siswa.

Matematika

900

600 IPA

1200

Bahasa Kesenian

Jika banyak siswa seluruhnya 280 orang, maka banyak siswa yang suka kesenian
adalah…

Penyelesaian
Banyak siswa seluruhnya = 280 orang atau 3600
Besar sudut untuk siswa yang suka kesenian = 360o – (120o+90o+60o)
= 360o – 270o = 90o
34| SMP N 4 KEBUMEN
900
0
×280
Jadi banyak siswa yang suka kesenian = 360 orang = 70 orang
2. Disajikan data sebagai berikut:

Data penjualan buku dari toko X pada lima hari minggu pertama bulan Februari. Jumlah
buku yang terjual pada minggu pertama tersebut adalah…

Penyelesaian
Jumlah buku yang terjual
= 20 + 50 + 40 + 70 + 30
= 210
LATIHAN-1

1. Diagram lingkaran berikut ini adalah data hasil panen rambutan Pak Abdullah dalam
waktu 4 bulan.

Januari Mei
65 kg

Maret
April 50 kg
35 kg

Jika hasil panen rambutan seluruhnya 210 kg, berapakah hasil panen Pak Abdullah pada
bulan Mei?

A. 70 kg C. 50 kg C. 60kg D. 40 kg

2. Perhatikan diagram dibawah ini!


Banyak anak

0 6 7 8 9 10

Nilai

34| SMP N 4 KEBUMEN


Nilai ulangan matematika sekelompok anak tampak pada diagram batang di atas. Banyak
anak yang memperoleh nilai 7 adalah…

A. 6 anak B. 7 anak C. 8 anak D. 10 Anak

3. Perhatikan diagram di bawah !

Banyaknya penggemar film dokumenter adalah …

A. 60 orang B. 90 orang C. 150 orang D. 180 orang


4. Diagram lingkaran berikut menunjukkan data mata pelajaran yang digemari siswa kelas
IX. Jika banyak siswa 140 orang, maka banyak siswa yang gemar matematika…
A. 35 orang C. 49 orang

B. 42 orang D. 65 orang

C. MEAN (RATA-RATA)
Mean atau rataan adalah rata-rata hitung suatu data.

x1  x2  x3  ...  xn f1x1  f2 x2  f3 x3  . .  fn xn
n f1  f 2  f 3  . .  f n
Contoh Soal:

1. Mean dari data : 4, 3, 5, 6, 7, 5, 8 , 7, 7, 2 adalah…


Penyelesaian:

34| SMP N 4 KEBUMEN


4+3+ 5+6+7+ 5+ 8+7+7+ 2 54
Mean = 10 = 10 = 5,4

2. Perhatikan tabel!
Nilai 3 4 5 6 7 8 9 10

Frekuensi 2 6 4 8 5 7 5 3

Nilai rata-rata dari data pada tabel adalah…


Penyelesaian:

(3×2 )+(4×6)+(5×4 )+(6×8)+(7×5 )+(8×7 )+(9×5)+(10×3 )


= 2+6+ 4 +8+5+7+5+3
Nilai rata

6 +24+2 0 +4 8 +3 5 +56+4 5 + 30 264


= 40 = 40 = 6,6

3. Tinggi rata-rata 8 orang pemain Volly adalah 176 cm. Setelah 2 orang keluar dari tim
Volly, tinggi rata-ratanya menjadi 175 cm. Tinggi rata-rata pemain yang keluar itu
adalah…
Penyelesaian:

Jumlah tinggi pemain yang keluar = (8  176) – (6 175) = 358 cm


Tinggi rata-rata = 358 : 2 = 179 cm
4. Perhatikan tabel berikut :

Nilai 4 5 6 7 8
Frekuens 2 7 5 4 2
i
Banyak siswa yang mendapat nilai lebih dari nilai rata-rata adalah …
Penyelesaian:

(4×2 )+(5×7 )+(6×5 )+(7×4 )+(8×2 )


Nilai rata = 2+7+5+ 4+2

8+3 5 +3 0 +28 +16 117


= 20 = 20 = 5,85
Nilai lebih dari 5,85 yaitu nilai 6, 7 dan 8
Banyak siswa yang mendapat nilai lebih dari rata-rata= 5 + 4 + 2 = 11 orang

5. Rata-rata berat badan 50 anak 65 kg, jika ditambah dengan berat badan si Andi dan Narti
maka rata-rata berat badan tetap 65, jika perbandingan berat badan Andi dan Narti 6:4,
berapa berat badan Andi?
Penyelesaian:
34| SMP N 4 KEBUMEN
Rata-rata 50 orang = 65
Rata-rata (50 + 2) 52 orang = 65
Perbandingan Andi dan Narti 6 : 4
Jumlah berat badan Andi dan Narti:
= (52 × 65) – (50 × 65) = 3380 – 3250 = 130
6
Berat Badan Andi = 6 +4 × 130
6
= 10 × 130
= 78
LATIHAN - 2

1. Dalam suatu kelas nilai rata-rata ulangan matematika 18 orang siswa putri 72. Sedangkan
nilai rata-rata siswa putra 69. Jika jumlah siswa di kelas tersebut 30, maka nilai rata-rata
ulangan matematika di kelas tersebut adalah…
A. 68,2 C. 71,2

B. 70,8 D. 73,2
2. Nilai rata-rata dari berat badan 32 siswa kelas IX-B adalah 42,5 kg. Jika ada tambahan 3
orang siswa baru dengan berat sama, rata-ratanya menjadi 44,0 kg. Berat masing-masing
siswa baru adalah…
A. 42 kg C. 60 kg

B. 44 kg D. 65 kg
3. Dari 18 siswa yang mengikuti ulangan Bahasa Inggris, nilai rata-ratanya 65. Setelah 2
orang siswa ikut ulangan susulan, nilai rata-ratanya menjadi 64. Nilai rata-rata 2 orang
siswa yang ikut ulangan susulan adalah…
A. 55 C. 64,5

B. 62 D. 66

4. Hasil tes matematika kelas VII sebagai berikut:


Nilai 5 6 7 8 9 10
Frekuensi 4 13 12 7 3 1
Banyak siswa yang mendapat nilai lebih dari 7 adalah…

A. 8 orang C. 17 orang

B. 11 orang D. 27 orang

5. Pada ulangan matematika, diketahui rata-rata nilai kelas 58. Rata-rata nilai matematika

34| SMP N 4 KEBUMEN


siswa pria 65 sedang rata-rata nilai siswa wanita 54. Tentukan perbandingan banyaknya
siswa pria dan siswa wanita…
A. 1 : 3 C. 5 : 9
B. 2 : 3 D. 7 : 4
D. MEDIAN (NILAI TENGAH)
Median (Me) adalah nilai tengah dalam sekumpulan data, setelah data tersebut diurutkan.

Jika pada suatu data jumlah datumnya ganjil, mediannya adalah nilai tengah data yang
telah diurutkan. Jika pada suatu data jumlah datumnya genap, mediannya adalah mean
dari dua datum yang di tengah setelah data diurutkan.

Contoh Soal:

1. Perhatikan tabel!
Nilai 3 4 5 6 7 8 9 10

Frekuensi 2 6 4 8 6 7 5 2

Median dari data pada tabel di atas adalah …


Penyelesaian:

Banyak data = 2 + 6 + 4 + 8 + 6 + 7 + 5 + 2 = 40

data ke-20 + data ke-21 6 +7 13


Mediannya = 2 = 2 = 2 = 6,5

(karena 40 data, jika diurutkan suku tengahnya adalah ke-20 dan 21)

E. MODUS (NILAI YANG SERING MUNCUL)


Modus adalah nilai tengah suatu data yang telah diurutkan.

Contoh Soal:
1. Modus dari data 7, 8, 6, 5, 6, 5, 8, 7, 6, 9 adalah…
Penyelesaian:

Modus adalah nilai yang paling sering muncul yaitu 6

2. Perhatikan tabel dibawah


Nilai 4 5 6 7 8 9 10
Frekuensi 6 2 4 3 5 2 1

Modus dari data pada tabel di atas adalah…


34| SMP N 4 KEBUMEN
Penyelesaian:
Nilai 4 muncul 6 kali (terbanyak)

3. Modus dari data 7, 8, 6, 5, 6, 5, 8, 7, 6, 9 adalah…


Penyelesaian:
Modus adalah nilai yang paling sering muncul yaitu 6

LATIHAN – 3

1. Tabel berikut menunjukkan nilai ulangan Matematika dari sekelompok siswa.


Nilai 4 5 6 7 89

frekuensi 3 8 10 11 6 2

Median dari nilai ulangan Matematika tersebut adalah…

A. 6 C. 6,5

B. 6,375 D. 7

2. Perhatikan tabel berikut ini!


Nilai 5 6 7 8 9

Frekuensi 4 6 1 15 5
0

Median dari data pada tabel di atas adalah…

B. 6,50 C. 7,50

C. 7,00 D. 12,5

3. Nilai ulangan matematika seorang siswa sebagai berikut: 60, 50, 70, 80, 60, 40, 80, 80,
70, 90.
Modus dari data tersebut adalah…
A. 40 C. 70
B. 50 D. 80

34| SMP N 4 KEBUMEN

Anda mungkin juga menyukai