Soal Assesmen 23

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 10

UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA


KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KOTA BANJARMASIN
MADRASAH ALIYAH PLUS AL HAMID
Jalan Tembus Perumnas RT. 40 No. 84 Kayu Tangi Ujung HP. 082107629242 email:
[email protected]
Kelurahan Alalak Utara Kecamatan Banjarmasin Utara Banjarmasin 70125
NSM : 131263710093
Mata Pelajaran : Ekonomi Hari/Tanggal : Selasa, 17 April 2018
Kelas/Jurusan : XII/IPS Pukul : 08.00-10.00

A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat!

1. Perhatikan pernyataan berikut ini!


1) Pak Budi beristirahat sehabis mengajar Olahraga 5. Berikut IHK pada tahun 2017.
2) Setiap umat melakukan ibadah menurut agamanya
masing-masing. Bulan IHK
3) Khairunnisa Sarapan Soto Ayam sebelum Agustus 112,35
berangkat ke kantor September 116,53
4) Pak Yassir rajin olahraga agar badan sehat dan Oktober 120,28
bugar Laju Inflasi bulan November 2017 adalah . . . .
5) Dini dan Ida menontonton film di bioskop A. 3,22% C. 2,07% E. 3,19%
B. 1,18% D. 3,15%
Kebutuhan manusia berdasarkan sifatnya ditunjukkan
oleh nomor . . . . 6. Diketahui fungsi permintaan Qd= 20-4P. Berdasarkan
A. 1), 2), dan 3) D. 1), 3), dan 4) fungsi tersebut maka besarnya koefisien elastisitas
B. 1), 2), dan 4) E. 2), 3), dan 5) permintaan pada saat P= 4 adalah . . . .
C. 2), 4), dan 5) A. 0,25 C. 4,00 E. 16,00
B. 1,00 D. 8,00
2. Untuk memperbaiki kualitas produknya, PT Awan 7. Tabel harga 3 jenis kebutuhan
mengadakan survei produk setiap satu tahun sekali. Harga
Jenis
Saat ini survei diadakan di daerah A, B, dan C, Setelah
barang 2008 2009 2010
dilakukan survei dengan kategori sangat memuaskan
terdapat di daerah B. Berdasarkan ilustrasi tersebut, Beras Rp2.000,0 Rp2.2000,00/ Rp2.500,00/
0/kg kg kg
pemecahan permasalahan ekonomi modern yang
Gula Rp3.000,0 Rp3.200,00/ Rp3.700,00/
dilakukan PT. Awan adalah . . . .
0/kg kg kg
A. Bagaimana cara menyalurkannya? Minyak Rp2.500,0 Rp2.600,00/ Rp3.000,00/
B. Berapa banyak barang yang diproduksi? goreng 0/kg kg kg
C. Barng apa yang akan diproduksi? Berdasarkan tabel tahun 1999 merupakan tahun dasar,
D. Bagaimana cara memproduksi? maka indeks harga agregatif pada tahun 2010 adalah
E. Untuk siapa barang yang diproduksi? 115% artinya . . . .
A. Kenaikan harga agregatif setiap tahun 115%
3. Diketahui fungsi permintaan sepatu disebuah pusat B. Kenaikan harga 115% akibat perhitungan
perbelanjaan adalah Qd= -20.000 + 6P, sementara harga gabungan
keseimbangannya sebesar Rp.40.000,00. Fungsi C. Harga barang tahun 1999 lebih tinggi 15%
penawaran yang sesuai untuk membentuk harga dibanding tahun 2000
keseimbangan tersebut adalah . . . . D. Kelemahan perhitungan agregatif ukurannya tidak
A. Qs= 4,5P sama 15%
B. Qs= 5,5P E. Tahun 1999 ke tahun 2000 kenaikan harga 3 jenis
C. Qs= 5,5P+80 barang 15%
D. Qs= 5,5P-80
E. Qs= 4,5P-80 8. Daftar harga, permintaan dan penawaran!
Permintaan Penawaran
4. Beberapa contoh kegiatan produsen dan konsumen Harga rupiah
(unit) (unit)
sebagai berikut: 1.000 10.000 6.000
(1) Ibu Handayani membeli baju seragam untuk 1.200 9.000 7.000
anaknya. 1.300 8.000 8.000
(2) Bapak Agus menyewa sebuah ruko untuk memulai 1.400 7.000 9.000
usaha.
(3) Rehan pulang pergi ke sekolah dengan menggunakan Dari tabel di atas harga keseimbangan sebesar.....
sebuah sepeda.
(4) Bapak Budi membayar gaji karyawannya setiap akhir A. Rp 1.000,00 E. Rp 1.500,00
bulan. B. Rp 1.200,00 D. Rp 1.400,00
(5) Linda selalu selektif dalam memilih barang yang C. Rp 1.300,00
akan dibeli. 9. Pertambahan jumlah penduduk yang tidak terkendali
(6) Mita membuka usaha salon diruko dekat rumahnya. menyebabkan proses pembangunan ekonomi terlambat.
Dari kegiatan tersebut, yang merupakan peran produsen Keadaan ini menunjukkan bahwa pertambahan jumlah
adalah …. penduduk dapat menimbulkan masalah berupa . . . .
A. (1), (2), dan (3) D. (3), (4), dan (5) A. Keterbatasan lapangan pekerjaan sehingga tingkat
B. (1), (3), dan (4) E. (4), (5), dan (6) pengangguran tinggi
C. (2), (4), dan (6) B. Inflasi sehingga perekonomian suatu negara tidak
stabil
C. Kelangkaan barang dan jasa kebutuhan pokok
masyarakat
D. Ketersedian tanah permukiman menjadi terbatas
E. Daya beli masyarakat yang terus menurun
10. Kegiatan lembaga keuangan bank dan nonbank antara Berdasarkan data di atas, jika pendapatan nasional
lain: dihitung menggunakan pendekatan pengeluaran
1. Melakukan kegiatan sewa guna ternyata menghasilkan Rp1.950 miliar, maka nilai
2. Pertanggungan resiko yang terjadi pada ekspor adalah . . . .
nasabahnya A. Rp50 miliar D. Rp350 miliar
3. Penyelenggaraan bursa komunitas B. Rp100 miliar E.Rp550 miliar
4. Melakukan kredit reimburs/letter of credit C. Rp150 miliar
5. Menyediakan kredit rekening koran
Yang termasuk kegiatan lembaga keuangan 16. Berikut ini data produk Domestik Bruto riil Indonesia
nonbank adalah . . . . selama tahun 2008-2011
A. 1, 2 dan 3 D. 2, 3 dan 4 Tahun PDB Riil (Milyar Rupiah)
B. 1, 3 dan 4 E. 2, 4 dan 5 2008 1.326.000
C. 1, 3 dan 5 2009 1.365.780
2010 1.420.408
11. Berikut ini sebagian komponen neraca pembayaran: 2011 1.477.224
1. Mengekspor kayu, parmen, minyak dan gas bumi Berdasarkan data diatas, tingkat pertumbuhan ekonomi
2. Kredit untuk pelaksanaan perdagangan dari negara tahun 2011 . . . .
lain A. 3,04% C. 3,47% E. 4,00%
3. Menggunakan/digunakan jasa bidang transportasi, B. 3,40% D. 3,84%
asuransi dan pariwisata
4. Pembelian saham, obligasi dan surat berharga 17. Di bawah ini sebagian data negara “X” tahun 2016
lainnya oleh penduduk luar negri  Penerimaan rutin =Rp 10.200 Milyar
5. Impor suku cadang kendaraan, barang-barang  Penerimaan pembangunan =Rp 10.200 Milyar
elektronik dan barang-barang lainnya  Pengeluaran rutin =Rp 30.600 Milyar
Dari pernyataan diatas yang termasuk komponen neraca  Pengeluaran pembangunan=Rp 20.400 Milyar
modal adalah . . . . Dari data di atas APBN negara “X” posisinya
A. 1 dan 2 C. 2 dan 3 E. 3 dan 5 adalah . . . .
B. 1 dan 3 D. 2 dan 4
A. Surplus =Rp 30.600 Milyar
12. Dampak positif dan negatif dari penggunaan kredit B. Defisit =Rp 30.600 Milyar
terhadap perekonomian: C. Surplus =Rp 10.200 Milyar
(1). Dapat memperlancar transaksi dagang sehingga D. Defisit = Rp 10.200 Milyar
cepat, praktis dan aman E. Defisit = Rp 20.400 Milyar
(2). Menimbulkan para pengusaha untuk memproduksi
secara berlebihan 18. Setelah Indonesia menandatangani perjanjian ACFTA,
(3). Bunga pinjaman memberi keuntungan bagi pihak produk elektronik yang berasal dari negara Cina
pemberi kredit membanjiri pasar dalam negeri. Perdagangan bebas ini
(4). Jumlah barang yang diperjualbelikan bertambah membuat kegiatan ekspor impor lebih mudah. Dampak
meningkatkan peredaran barang perjanjian ACFTA bagi perekonomian nasional adalah . .
(5). Seseorang harus mengeluarkan uang dan tabungan ..
untuk membayar hutang
Dari pernyataan di atas, dampak positif dari penggunaan A. memperluas lapangan kerja dalam negeri
kredit adalah . . . . khususnya produk ekspor
A. (1), (2), dan (3) D. (2), (4), dan (5) B. membangkitkan minat berinvestasi bagi para
B. (1), (3), dan (4) E. (3), (4), dan (5) pemilik modal melalui sektor perdagangan
C. (2), (3), dan (4) C. meningkatkan harga bahan baku industri
elektronik untuk masyarakat
13. Berikut ini yang merupakan kebijakan fiskal untuk D. melemahkan daya saing produk dalam negeri
menurunkan impor migas yang membebani keuangan negara sehingga menurunkan angka produksi agregat
adalah . . . . E. memunculkan berbagai inovasi produk gadget
A. mengeluarkan kebijakan mobil murah yang irit baru di berbagai perusahaan elektronik
bahan bakar
B. meningkatkan porsi penggunaan biodiesel dalam 19. Seorang pelajar dari Amerika berwisata ke Bali dengan
porsi solar bekal uang sejumlah US$ 20.000,-. Kurs beli saat itu
C. menaikkan harga bahan bakar minyak agar sesuai Rp8.900,00 dan jual Rp9.040,00. Berarti ia akan
harga pasar memperoleh uang jumlah nilai rupiah sebesar . . . .
D. menetapkan pengenaan bea masuk yang tinggi A. Rp178.000.000,00 D. Rp187.200.000,00
untuk barang mewah B. Rp178.800.000,00 E. Rp188.200.000,00
E. menggali dan memproduksi migas dari dalam C. Rp180.800.000,00
negeri dilakukan di luar negeri
20. Dalam menciptakan produk baru Bapak Wawan
14. Berikut ini surat-surat berharga: memerlukan tambahan modal yang besar untuk
1. Saham 3. Commercial paper memproduksinya. Sebagai seorang pengusaha ia
2. SBI 4. Obligasi mencari cara bagaimana mendapatkan modal yang
Surat berharga diatas yang diperdagangkan dipasar besar dalam waktu yang cepat.
modal adalah.... Dari unsur manajemen penyelesaian yang tepat yang
A. 1 dan 2 C. 1 dan 4 E. 2 dan 4 harus dilakukan Bapak Wawan adalah . . . .
B. 1 dan 3 D. 2 dan 3 A. mencari cara memproses produk yang baru
secara sederhana dengan biaya yang kecil
15. Data untuk perhitungan pendapatan  nasional Negara B. mendatangkan bahan baku yang sehat dan murah
Sinerta. dari sumbernya langsung agar biaya lebih efisien
Upah Rp850 miliar C. memperluas jaringan tempat usaha ke daerah
Bunga modal Rp200 miliar yang belum terjangkau produk barunya
Laba usaha Rp200 miliar D. mencari pinjam uang dari bank di sekitar tempat
Sewa tanah Rp350 miliar usaha dengan jaminan barang tidak bergerak
Pengeluaran rumah tangga Rp750 miliar E. bekerjasama dengan perusahaan lain agar biaya
Belanja pemerintah Rp500 miliar yang digunakan ditanggung bersama
Investasi Rp600 miliar
Impor Rp50 miliar
21. Ciri-ciri umum pertumbuhan dan pembangunan
ekonomi :
1. Terjadinya peningkatan GNP dan pendapatan
perkapita dari tahun ketahun
2. Peningkatan GNP dan pendapatan perkapita
disertai dengan pemerataannya
3. Mengalami perubahan struktur ekonomi
4. Ditemukannya sumber-sumber produktif dan dapat
didayagunakan dengan baik
5. Mengalami pertumbuhan GNP yang paling besar
dari negara-negara lain
Ciri-ciri diatas yang termasuk pembangunan ekonomi
adalah . . .

A. 1, 2 dan 3 C. 1, 3 dan 5 E. 3, 4 dan 5


B. 1, 2 dan 4 D. 2, 3 dan 4

22. Cara-cara mengatasi pengangguran antara lain:


1. Peningkatan mobilitas modal
2. Menggalakkan pengembangan sektor informasi
seperti home industri
3. Mengadakan pelatihan tenaga kerja
4. Mendirikan pusat-pusat latihan kerja
5. Kebijakan padat karya
Yang tergolong cara mengatasi pengangguran siklis
adalah . . .

A. 1, 2 dan 3 C. 2, 3 dan 4 E. 3, 4 dan 5


B. 1, 2 dan 5 D. 2, 4 dan 5

23. Dari hasil penerimaan pajak, pemerintah menggunakannya


untuk membiayai sarana-sarana sosial, pendidikan,
pertahanan dan keamanan, dan sebagainya. Dalam hal ini
APBN berfungsi . . .
A. Alokasi D. Sosial
B. Stabilisasi E. Anggaran
C. Distribusi

24. Berikut in adalah buku transaksi yang dibuat oleh salon


“Rita”
Kwitansi tebusan
No :
Telah diterima dari : Nn. Ana
Banyak Uang : Dua Ratus ribu rupiah
Guna pembayaran : biaya perawatan muka
terbilang : Rp200.000,00

Medan, 7-6-2016

Rosa
jurnal umum yang benar adalah . . . .
A. Kas Rp200.000,00
Piutang Rp200.000,00
B. Kas Rp200.000,00
Perlengkapan Rp200.000,00
C. Piutang Rp200.000,00
Kas Rp200.000,00
D. Kas Rp200.000,00
Utang Rp200.000,00

E. Kas Rp200.000,00
Pendapatn jasa Rp200.000,00
25. Saldo akun perlengkapan per 31 Desember 2016 Rp3.500.000,00 dan jurnal penyesuaian per 31 Desember 2016, antara
lain:
Beban perlengkapan RP2.700.000,00
Perlengkapan RP2.700.000,00
Penyelesaian kertas kerja yang benar adalah . . .

Ayat jurnal
Neraca saldo N.S Baru R/L Neraca
penyesuaian
Debet Kredit Debet Kredit Debet Kredit Debet Kredit Debet Kredit
A Perlengkapan 3.500 - - 2.700 6.200 - - - 6.200 -
B Perlengkapan 3.500 - 2.700 - 6.200 - 6.200 - - -
C Perlengkapan 3.500 - - 2.700 800 - - - 800 -
D Perlengkapan - 3.500 2.700 - - 800 - 800 - 800
E Perlengkapan - 3.500 - 2.700 - 6.200 - 6.200 - -

26. Fa. Karimun mempunyai data keuangan sebagai berikut


 Bahan habis pakai kantor Rp 500.000,00
 Beban BHP kantor Rp 800.000,00
 Beban sewa Rp10.000.000,00
 Sewa dibayar dimuka Rp 5.000.000,00
 Pendapatan jasa angkutan Rp40.000.000,00
 Jasa angkutan diterima dimuka Rp 2.000.000,00
 Pendapatan komisi RP 600.000,00
 Beban bunga Rp 150.000,00
 Pengambilan prive Rp 3.000.000,00
 Beban gaji Rp18.000.000,00
 Utang gaji Rp 1.500.000,00

Berdasarkan data diatas, Fa, Karimun memperoleh laba . . . .

A. Rp 7.650.000,00 ` C. Rp10.650.000,00 E. Rp13.650.000,00


B. Rp 8.650.000,00 D. Rp11.650.000,00

27. PD.”Indah Lestari” pada bulan Mei 2018 mempunyai transaksi sebagai berikut
2 Mei : Dibayar per kas kepada PT. Sinar Rinjani Mataram hasil pembelian dua minggu yang lalu Rp800.000,00
dengan syarat 2/10, n/30
18 Mei : dibeli barang dagangan dari PT. Handayani Semarang dengan harga faktur Rp500.000,00
20 Mei : dibayar per kas beban bunga Rp600.000,00
26 Me : dibeli barang daganagn dari CV. Kijang Surabaya Rp700.000,00 dengan syarat 2/10, n/30
Dari transaksi diatas dicatat dalam jurnal pengeluaran kas adalah . . . .

A.

Debet Kredit
Tgl Keterangan Ref
Pembelian Utang Serba-serbi Kas Pot. Pembelian
Mei 2 PT. Sinar Rp800.000,00 Rp800.000,00
Rinjani
Mei 20 Beban bunga Rp600.000,00 Rp600.000,00
B.

Debet Kredit
Tgl Keterangan Ref
Pembelian Utang Serba-serbi Kas Pot. Pembelian
Mei 2 PT. Sinar Rp800.000,00 Rp784.000,00 Rp16.000,00
Rinjani
Mei 20 Beban bunga Rp600.000,00 Rp600.000,00
C.

Debet Kredit
Tgl Keterangan Ref
Pembelian Utang Serba-serbi Kas Pot. Pembelian
Mei 2 PT. Sinar Rp800.000,00 Rp784.000,00 Rp16.000,00
Rinjani
Mei 20 Pendapatan Rp600.000,00 Rp600.000,00
bunga

D.

Debet Kredit
Tgl Keterangan Ref Pot.
Pembelian Utang Serba-serbi Kas
Pembelian
Mei 2 PT. Sinar Rp500.000,00 Rp500.000,00
Rinjani
Mei 20 Pendapatan Rp600.000,00 Rp600.000,00
bunga
E.
Debet Kredit
Tgl Keterangan Ref
Pembelian Utang Serba-serbi Kas Pot. Pembelian
Mei 2 PT. Sinar Rinjani Rp800.000,00 Rp800.000,00
Mei 20 CV. KIjang Rp700.000,00 Rp700.000,00

28. Dalam neraca sisa per 31 Desember 2017 dari UD. Sejahtera yang bergerak dibidang usaha dagang terdapat perkiraan
persediaan barang dagang degan saldo Rp 9.250.000,00 namun setelah diadakan stock opname terdapat persediaan
barang dagang senilai Rp12.000.000,00.
Jurnal penyesuaian untuk persediaan awal yang harus dibuat pada 31 Desember 2017 adalah . . . .

A. Persediaan barang dagang (D) Rp2.750.000,00


Ikhtisar laba rugi (K) Rp2.750.000,00
B. Ikhtisar laba rugi (D) R2.750.000,00
Persediaan barang dagang (K) Rp2.750.000,00
C. Persediaan barang dagang (D) Rp9.250.000,00
Ikhtisar laba rugi (K) Rp9.250.000,00
D. Persediaan barang dagang (D) Rp12.000.000,00
Ikhtisar laba rugi (K) Rp12.000.000,00
E. Ikhtisar laba rugi (D) Rp9.250.000,00
Persediaan barang dagang (K) Rp9.250.000,00

29. Data yang dimiliki perusahaan jasa “Aman” pada tanggal 31-12-2015 sebagai berikut:
 Pendapatan jasa Rp 5.000.000,00
 Beban usaha Rp 2.500.000,00
 Beban bunga Rp 300.000,00
 Modal (awal) Rp 3.000.000,00
Laba/rugi perusahaan Jasa Aman tahun buku 2015 adalah . . . .
A. Rugi 2.000.000,00 C. Laba 2.000.000,00 E. Laba 2.500.000,00
B. Laba 2.200.000,00 D. Rugi 2.200.000,00

30. Perhatikan data penjualan barang dagangan dari PD. Lobster berikut:
10 Juli 2017 : dijual barang dagang kepada Toko Khan seharga Rp 4.000.000,00 dengan syarat 2/10, 3/30
12 Juli 2017 : dijual tunai barang dagang kepada Toko Fany seharga Rp2.000.000,00
13 Juli 2017`: dijual secara kredit barang dagang kepada Toko Harapan seharga Rp 6.000.000,00
15 Juli 2017 : dijual barang dagang kepada Toko Sejahtera Rp 5.000.000,00 dengan faktur NO:123
17 Juli 2017 : dijual barang kepada Toko Anugrah Rp 3.000.000,00 dan dibayar per kas
Data transaksi diatas dicatat dalam jurnal penjualan adalah . . . .

A.
Tanggal Keterangan Ref Jumlah
2017 10 Toko Khan Rp 4.000.000,00
Juli 12 Toko Fany Rp 2.000.000,00
13 Toko Harapan Rp 6.000.000,00
15 Toko Sejahtera Rp 5.000.000,00
17 Toko Anugrah Rp 3.000.000,00

B.

Tanggal Keterangan Ref Jumlah


2017 10 Toko Khan Rp 4.000.000,00
Juli 13 Toko Harapan Rp 6.000.000,00
15 Toko Sejahtera Rp 5.000.000,00
17 Toko Anugrah Rp 3.000.000,00
C.
Tanggal Keterangan Ref Jumlah
2017 10 Toko Khan Rp 4.000.000,00
Juli 13 Toko Harapan Rp 6.000.000,00
15 Toko Sejahtera Rp 5.000.000,00

D.
Tanggal Keterangan Ref Jumlah
2017 10 Toko Khan Rp 4.000.000,00
Juli 15 Toko Sejahtera Rp 5.000.000,00
17 Toko Anugrah Rp 3.000.000,00

E.
Tanggal Keterangan Ref Jumlah
2017 12 Toko Fany Rp 2.000.000,00
Juli 15 Toko Sejahtera Rp 5.000.000,00
17 Toko Anugrah Rp 3.000.000,00
31. Data yang dimiliki PD. Sembrani per 31 desember 2016 adalah sebagai berikut:
 Penjualan bersih Rp 85.000.000,00
 Harga pokok penjualan Rp 55.000.000,00
 Beban administrasi umum Rp 5.000.000,00
 Beban penjualan Rp 8.000.000,00
 Rugi diluar usaha pokok Rp 1.000.000,00
 Pajak penghasilan badan usaha Rp 1.600.000,00
Berdasarkan data diatas, maka besarnya laba bersih setelah pajak adalah . . .
A. Rp 14.400.000,00 C. Rp 16.400.000,00 E. Rp17.600.000,00
B. Rp 15.400.000,00 D. Rp 16.000.000,00

32. Perlengkapan fotokopi dalam neraca saldo Rp700.000,00 berdasarkan laporan hasil perhitungan bagian gudang tanggal
31 desember 2013 perlengkapan fotokopi masih ada Rp200.000, maka jurnal penyesuaian adalah . . . .
A. Beban perlengkapan Rp700.000,00
Kas Rp700.000,00
B. Beban perlengkapan Rp700.000,00
Modal Rp700.000,00
C. Beban perlengkapan Rp500.000,00
Akumulasi Penyusutan Perlengkapan Rp500.000,00
D. Beban perlengkapan Rp500.000,00
Perlengkapan Rp500.000,00
E. Beban perlengkapan Rp200.000,00
Perlengkapan Rp200.000,00

33. Tanggal 30 Juni 2017 diterima piutang dari Fa. Fatah Rp 500.000,00 dan bunga Rp 25.000,00. Transaksi tersebut
mengakibatkan perubahan dalam persamaan akuntansi adalah . . . .
A. Kas (-) Rp475.000,00, Utang (-) Rp 500.000,00, Modal (-), Rp 25.000,00
B. Kas (+) Rp 500.000,00, Utang (-) Rp475.000,00, Modal (-), Rp 25.000,00
C. Kas (+) Rp 500.000,00, Piutang (-) Rp 500.000,00
D. Kas (+) Rp 525.000,00, Piutang (-) Rp 500.000,00, Modal (+), Rp 25.000,00
E. Kas (-) Rp 525.000,00, Utang (+) Rp 500.000,00, Modal (+), Rp 25.000,00

34. Perhatikan data-data berikut:


 Penjualan Rp110.700.000,00
 Retur Penjualan Rp 6.400.000,00
 Potongan Penjualan Rp 2.200.000,00
 Persediaan 1/1 Rp 90.000.000,00
 Pembelian Rp 20.000.000,00
 Biaya angkut pembelian Rp 2.400.000,00
 Retur pembelian Rp 3.000.000,00
 Potongan pembelian Rp 400.000,00
 Persediaan 31 Des Rp 64.000.000,00

Berdasarkan data diatas maka besarnya harga pokok penjualan adalah . . . .
A. Rp45.000.000,00 C. Rp89.000.000,00 E. Rp112.400.000,00
B. Rp64.000.000,00 D. Rp109.000.000,00

35. Kertas kerja sebagian perusahaan Jasa Jaya per 31 Desember 2017

Neraca sisa Penyesuaian NS disesuaikan Laba/rugi Nraca


No Nama Akun
D K D K D K D K D K
1 Kendaraan 100.000 - - 10.000 90.000 - - - 90.000 -
2 Akum.Peny.kendaraan - 20.000 - 10.000 - 30.000 - - - 30.000
3 Prive rosid 2.000 - - - 2.000 - 2.000 - - -
4 Beban asuransi 6.000 - - 2.000 4.000 - 4.000 - - -
5 B. peny kendaraan - - 10.000 - 10.000 - - - 10.000 -
6 Asuransi dibayar dimuka - - 2.000 - 2.000 - - - 2.000 -

Penyelesaian kertas kerja yang benar adalah nomor . . . .

A. 1, 2 dan 3 C. 2, 4 dan 5 E. 2, 4 dan 6


B. 2, 3 dan 4 D. 3, 5 dan 6

B. Soal Essay:
36. Perhatikan diagram interaksi pelaku ekonomi berikut ini!
Berdasarkan diagram tersebut, terangkanlah peran pelaku ekonomi yang ditunjukkan oleh nomor 1!
37. Dibawah ini disajikan data yang dimiliki Negara X pada tahun 2016 (milyar)
GNP 5.250
Penyusutan 500
Transfer Payment 300
Pajak Perseroan 600
Pajak tidak langsung 350
Berdasarkan data di atas, hitunglah NNI yang diperoleh Negara X.

38. Perhatikan tabel harga valuta asing berikut !


Mata Uang Kurs Beli Kurs Jual
£ Rp17.150,00 Rp17.400,00

¥ Rp650,00 Rp780,00

€ Rp13.350,00 Rp13.500,00

Kirana sedang menempuh pendidikan di University of Tokyo dan hendak berlibur ke Finlandia dengan dengan membawa
uang ¥79.000. Di perjalanan ia transit di kota London untuk membeli berbagai ensiklopedia terbaru seharga £500. Setelah
itu ia melanjutkan liburannya ke Finlandia dan selama liburan itu ia telah menghabiskan uang €3.000.  Berapa besar sisa
uang rupiah yang masih dimiliki Kirana setelah pulang kembali ke Indonesia? (Kerjakan beserta langkah
penyelesaiannya)

39. Perhatikan daftar neraca saldo salon Bunga per 31 Desember 2016
1) Kas Rp7.000.000,00
2) Sewa dibayar di muka Rp1.800.000,00
3) Peralatan Rp10.000.000,00
4) Akumulasi penyusutan Rp2.000.000,00
Data penyesuaian per 31 Desember 2016 sebagai berikut.
1) Sewa dibayar pada tanggal 1 Agustus 2016 untuk masa satu tahun.
2) Peralatan disusutkan sebesar 10% tiap tahun dari harga perolehan
Buatlah jurnal penyesuaian yang benar!

40. Data PD “MUTIARA” adalah sbb:


Penjualan Rp 480.000
Retur dan potongan penjualan Rp 12.000
Potongan tunai penjualan Rp 8.000
Persediaan awal Rp 36.000
Pembelian Rp 325.000
Retur dan pot. Pembelian Rp 10.400
Potongan pembelian Rp 6.800
Biaya angkut pembelian Rp 12.200
Barang Tersedia untuk dijual Rp 356.000
Persediaan Akhir Rp 40.000
Biaya Angkut penjualan Rp 7.000
Biaya Iklan Rp 16.000

Hitung Harga Pokok Penjualan dari PD “MUTIARA” . . . .

Anda mungkin juga menyukai