Atp Dan Modul Ajar Bab 2 Bahasa Indonesia SMK Kelas Xi
Atp Dan Modul Ajar Bab 2 Bahasa Indonesia SMK Kelas Xi
Atp Dan Modul Ajar Bab 2 Bahasa Indonesia SMK Kelas Xi
12LOGARITMA
Profil Pelajar
Materi Tujuan Pembelajaran MA JP
Pancasila
Teks 1. Menyimak informasi yang disampaikan Bernalar kritis 2a 4
Ceramah dalam teks ceramah secara cermat Kreatif
2. Membandingkan isi teks ceramah 2b 4
dengan teks lainnya yang mendukung
secara kritis
3. Menganalisis kaidah kebahasaan dalam 2c 4
teks ceramah secara cermat
4. Menulis gagasan, pikiran, atau 2d 4
pandangan dalam sebuah teks ceramah
secara kreatif
5. Menyajikan teks ceramah secara lisan, 2e 4
kreatif, dan inspiratif.
Total 20
MODUL AJAR 2a TEKS CERAMAH
LOGARITMA
A. Informasi Umum
B. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
1. Memahami definisi dan karakteristik teks ceramah.
2. Memahami struktur teks ceramah.
3. Mengevaluasi informasi dalam teks ceramah.
Pertanyaan Pemantik
1. Apakah Anda pernah mendengarkan ceramah keagamaan?
2. Apa saja hal yang disampaikan dalam ceramah tersebut?
Persiapan Pembelajaran
1. Guru melakukan asesmen diagnostik untuk pemetaan dan merancang strategi
pembelajaran pada peserta didik sebelum pembelajaran.
2. Guru menyiapkan bahan tayang salindia (Power Point) materi teks ceramah.
Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan (25 menit)
a. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
b. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
c. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan menanyakan kesiapan belajar
peserta didik.
d. Guru memberikan apersepsi tentang cara melakukan pekerjaan sesuai dengan
petunjuk/panduan dan menghubungkannya dengan materi yang akan diajarkan.
e. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.
2. Kegiatan Inti (140 menit)
Fase 1. Orientasi Masalah
a. Guru memulai kegiatan pembelajaran dengan memberi rangsangan kepada
peserta didik tentang definisi teks ceramah dan karakteristiknya.
b. Peserta didik diminta membaca teks ceramah dalam Buku Bahasa Indonesia
SMK/MAK Kelas XI dari Penerbit Erlangga halaman 41 untuk menguji
pemahaman awal tentang teks ceramah. Selanjutnya, peserta didik diminta
menjawab beberapa pertanyaan yang disediakan.
Refleksi Guru
Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
Apakah peserta didik yang mengalami hambatan dapat teridentifikasi dan terfasilitasi
dengan baik?
Apa level pencapaian rata-rata peserta didik dalam kegiatan pembelajaran?
C. Lampiran
Lembar Aktivitas
Silakan kerjakan Uji Kemampuan Diri 1 buku Bahasa Indonesia SMK/MAK Kelas XI
dari Penerbit Erlangga halaman 46.
Glosarium
Teks ceramah merupakan pengungkapan pikiran dalam bentuk kata-kata yang ditujukan
kepada orang banyak.
Struktur Teks ceramah meliputi pembuka, isi, dan penutup.
Daftar Pustaka
Komariah, Pipit Dwi. 2022. Bahasa Indonesia SMK/MAK Kelas XI. Jakarta: Penerbit
Erlangga.
MODUL AJAR 2b TEKS CERAMAH
LOGARITMA
A. Informasi Umum
B. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
1. Mengidentifikasi informasi teks ceramah dengan teks artikel.
2. Menilai akurasi informasi teks ceramah dengan teks artikel.
3. Membandingkan isi teks ceramah dengan teks artikel.
Pertanyaan Pemantik
1. Apakah Anda pernah membaca teks artikel?
2. Menurut Anda, apa ciri khusus teks artikel?
Persiapan Pembelajaran
1. Guru melakukan analisis hasil asesmen pertemuan pertama untuk refleksi dan
memberikan umpan balik.
2. Guru menyiapkan bahan tayang salindia (Power Point) materi teks ceramah dan
artikel.
Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan (15 menit)
a. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
b. Guru memimpin doa.
c. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan menanyakan kabar peserta didik
apabila ada yang tidak hadir.
d. Peserta didik dikonfirmasi oleh guru tentang tugas pertemuan pertama dan
memberikan apresiasi kepada hasil kerja peserta didik serta memberikan
motivasi pada peserta didik yang belum sesuai target pembelajarannya.
e. Guru memberikan apersepsi kepada peserta didik terhadap materi yang akan
dipelajari.
f. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam
pembelajaran.
Refleksi Guru
Apakah pembelajaran dapat berlangsung lebih interaktif?
Apakah peserta didik yang mengalami hambatan, dapat teridentifikasi dan
terfasilitasi dengan baik?
Apa level pencapaian rata-rata peserta didik dalam kegiatan pembelajaran?
C. Lampiran
Lembar Aktivitas
Silakan kerjakan Ruang Kolaborasi 1 Buku Bahasa Indonesia SMK/MAK Kelas XI
dari Penerbit Erlangga halaman 49.
Glosarium
Akurasi adalah kecermatan, ketelitian, ketepatan dalam menilai sesuatu.
Artikel adalah karya tulis lengkap, misalnya berita atau esai yang dimuat dalam majalah,
surat kabar dan lain sebagainya.
Daftar Pustaka
Komariah, Pipit Dwi. 2022. Bahasa Indonesia SMK/MAK Kelas XI. Jakarta: Penerbit
Erlangga.
MODUL AJAR 2c TEKS CERAMAH
CELOGARITMA
A. Informasi Umum
B. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
1. Memahami kaidah kebahasaan teks ceramah.
2. Menganalisis kaidah kebahasaan teks ceramah.
Pertanyaan Pemantik
1. Apakah yang dimaksud dengan bahasa yang informatif?
2. Menurut Anda, apakah bahasa yang digunakan dalam teks ceramah harus informatif?
Persiapan Pembelajaran
1. Guru melakukan analisis hasil asesmen pertemuan kedua untuk refleksi dan
memberikan umpan balik.
2. Guru menyiapkan bahan tayang salindia (Power Point) materi kaidah kebahasaan
teks ceramah.
Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan (15 menit)
a. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
b. Ketua kelas memimpin doa.
c. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan menanyakan kabar peserta didik
apabila ada yang tidak hadir.
d. Guru memberikan apersepsi tentang penggunaan bahasa yang informatif.
e. Guru memberikan gambaran tentang pentingnya menggunakan Bahasa
Indonesia yang baik dan benar dalam kehidupan sehari-hari.
f. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.
2. Kegiatan Inti (150 menit)
Fase 1. Orientasi Masalah
a. Guru menjelaskan materi kaidah kebahasaan dalam teks ceramah.
b. Peserta didik diminta membaca teks ceramah dalam buku Bahasa Indonesia
SMK/MAK Kelas XI dari Penerbit Erlangga halaman 52.
3. Kegiatan Penutup
a. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi mengenai pembelajaran yang
telah dilakukan yaitu menganalisis kaidah kebahasaan teks ceramah.
b. Guru mengonfirmasi masalah yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya
yaitu menyusun teks ceramah.
Rencana Asesmen
Peserta didik mengerjakan tugas terstruktur untuk meningkatkan pemahaman peserta
didik terkait kaidah kebahasaan teks ceramah dengan mengerjakan Uji Kemampuan
Diri 2 dari Buku Bahasa Indonesia SMK/MAK Kelas XI dari Penerbit Erlangga halaman
52.
Refleksi Guru
Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
Apakah peserta didik yang mengalami hambatan, dapat teridentifikasi dan
terfasilitasi dengan baik?
Apa level pencapaian rata-rata peserta didik dalam kegiatan pembelajaran?
C. Lampiran
Lembar Aktivitas
Silakan kerjakan Uji Kemampuan Diri 2 dari buku Bahasa Indonesia SMK/MAK Kelas
XI dari Penerbit Erlangga halaman 52.
Glosarium
Kaidah kebahasaan yang digunakan dalam teks ceramah, yaitu menggunakan kata ganti
orang pertama dan kedua jamak sebagai kata sapaan, menggunakan kata atau istilah
teknis, menggunakan konjungsi penyebaban, pengakibatan, dan persyaratan,
menggunakan kata kerja mental, dan menggunakan kalimat persuasif.
Daftar Pustaka
Komariah, Pipit Dwi. 2022. Bahasa Indonesia SMK/MAK Kelas XI. Jakarta: Penerbit
Erlangga.
MODUL AJAR 2d TEKS CERAMAH
LOGARITMA
A. Informasi Umum
B. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
1. Mengidentifikasi langkah-langkah menyusun teks ceramah.
2. Menyusun teks ceramah secara logis dan sistematis.
Pertanyaan Pemantik
1. Apa saja hal yang perlu Anda persiapkan sebelum menyusun teks ceramah?
2. Bagiamana kriteria teks ceramah yang baik dan benar?
Persiapan Pembelajaran
1. Guru melakukan analisis hasil asesmen pertemuan ketiga untuk refleksi dan
memberikan umpan balik.
2. Guru menyiapkan bahan tayang salindia (Power Point) materi langkah-langkah
menyusun teks ceramah.
Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan (15 menit)
a. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
b. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
c. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
d. Guru memberikan apersepsi pentingnya keterampilan menulis.
e. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam
pembelajaran.
2. Kegiatan Inti (150 menit)
Fase 1. Menentukan Pertanyaan Mendasar
a. Guru menanyakan pada peserta didik apa saja langkah-langkah menyusun Teks
ceramah.
b. Peserta didik diminta membaca dengan saksama petunjuk pada Aktivitas
Mandiri 2 Buku Bahasa Indonesia SMK/MAK Kelas XI dari Penerbit Erlangga
halaman 55.
Rencana Asesmen
Peserta didik mengerjakan tugas terstruktur Aktivitas Mandiri 2 buku Bahasa Indonesia
SMK/MAK Kelas XI dari Penerbit Erlangga halaman 55.
Refleksi Guru
Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
Apakah peserta didik yang mengalami hambatan dapat teridentifikasi dan terfasilitasi
dengan baik?
Apa level pencapaian rata-rata peserta didik dalam kegiatan pembelajaran?
C. Lampiran
Lembar Aktivitas
Silakan kerjakan Aktivitas Mandiri 2 buku Bahasa Indonesia SMK/MAK Kelas XI dari
Penerbit Erlangga halaman 55.
Glosarium
-
Daftar Pustaka
Komariah, Pipit Dwi. 2022. Bahasa Indonesia SMK/MAK Kelas XI. Jakarta: Penerbit
Erlangga.
MODUL AJAR 2e TEKS CERAMAH
LOGARITMA
A. Informasi Umum
B. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
1. Mengidentifikasi langkah-langkah mempresentasikan teks ceramah.
2. Mempresentasikan teks ceramah secara kreatif.
Pertanyaan Pemantik
1. Apakah Anda pernah berbicara di depan khalayak?
2. Bagaimana cara berbicara secara santun di depan khalayak?
Persiapan Pembelajaran
1. Guru melakukan analisis hasil asesmen pertemuan keempat untuk refleksi dan
memberikan umpan balik.
2. Guru menyiapkan bahan tayang video kiat sukses presentasi yang baik dan benar.
Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan (15 menit)
a. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
b. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
c. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
d. Guru memberikan apersepsi pentingnya keterampilan berbicara.
e. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam
permasalahan mempresentasikan teks ceramah.
Rencana Asesmen
Peserta didik mengerjakan tugas terstruktur Aktivitas Mandiri 3 Buku Bahasa Indonesia
SMK/MAK Kelas XI dari Penerbit Erlangga halaman 59.
Refleksi Guru
Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
Apakah peserta didik yang mengalami hambatan dapat teridentifikasi dan terfasilitasi
dengan baik?
Apa level pencapaian rata-rata peserta didik dalam kegiatan pembelajaran?
C. Lampiran
Lembar Aktivitas
Silakan kerjakan Aktivitas Mandiri 3 buku Bahasa Indonesia SMK/MAK Kelas XI dari
Penerbit Erlangga halaman 59.
Glosarium
Presentasi merupakan pemaparan/penyajian materi tertentu.
Daftar Pustaka
Komariah, Pipit Dwi. 2022. Bahasa Indonesia SMK/MAK Kelas XI. Jakarta: Penerbit
Erlangga.