Soal DIV 2023

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 137

Nomor Soal: 1

Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133408/574967

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Toksikologi Klinik

Seorang ATLM, dihadapkan pada sampel yang dicurigai


mengandung cianida, terhadap sampel cairan lambung ini
dilakukan uji kertas saring yang dicelupkan kedalam
asam pikrat jenuh dalam suasana basa karbonat,  
Apa warna yang dihasilkan pada kasus tersebut?
A.Merah  
B.Ungu 
C.Kuning
D.Biru
E.Hijau
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 2
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133408/712128

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Toksikologi Klinik

Seorang ATLM dalam laboratorium, akan melakukan


pengujian terhadap darah, yang dilakukan untuk tujuan
penelitian terhadap paparan logam berat Timbal, ini
dilakukan dengan menggunakan peralatan canggih yang
dapat mendeteksi kadar yang sangat kecil, dengan
menggunakan AAS. Darah harus dilakukan preparasi
destruksi sebelum pembacaan dialas.   Apa jenis
zat yang digunakan pada kasus tersebut?
A.Sulfuric Acid  
B.Hidrochloric Acid    
C.Perchloric Acid 
D.Nitric Acid  
E.Phosporic Acid
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 3
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133408/668719

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Toksikologi Klinik

3.  Pada kasus keracunan sampel analisis


darah yang dicurugai karena mengkonsumsi parasetamol
dan hepatotoksisitas, pada pengujian parasetamol
didapatkan data sebagai berikut : Rf standard
parasetamol : 0,57, Rf sampel : 0,51. Bagaimana
Interpretasi hasil KLT tersebut ?
A.Sampel positif mengandung  parasetamol.
B.B.    Sampel  positif 
mengandung BKO
C.  C.  Sampel  negatif, tidak
mengandung BKO
D.D.   Sampel  negatif, tidak
mengandung parasetamol
E.E. Sampel positif, mengandung BKO selain
parasetamol 
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 4
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133408/332086

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Toksikologi Klinik

2. Pada seorang pasien, ditemukan dalam keadaan


mabuk, dan tercium bau dari mulutnya, untuk keperluan
pengaturan medis maka diperlukan metode yang cepat dan
valid untuk menentukan analisis hasil pengujian.
Metode apa yang dapat menggambarkan kadar alcohol
dalam darah ?
A.A. Alkohol Sweat Test
B.B. alkohol  hair test
C.C. Alkohol Breat Test
D.D. Alkohol  Saliva Test
E.E. Alkohol  Urin Test
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 5
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133408/728196
AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Verifikasi dan Validasi
KELOMPOK PEMERIKSAAN Toksikologi Klinik

1.   Seorang ATLM menerima sampel urin untuk


diperiksa terhadap Nafza, Dalam uji screening metode
ICT didapat hasil positip, setelah di konfirmasi
dengan metode Kromatografi Gas hasil yang didapat
negatif. Apakah jenis Nafza yang ditemukan pada kasus
diatas ?
A.Morfin
B.Codein
C.Heroin
D.Kokain
E.Amphetamin
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 6
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133408/119774

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Toksikologi Klinik

Pada seorang pasien, ditemukan dalam keadaan mabuk,


dan tercium bau dari mulutnya, untuk keperluan
pengaturan medis maka diperlukan metode yang cepat dan
valid untuk menentukan analisis hasil pengujian.
Metode apa yang dapat menggambarkan kadar alcohol
dalam darah ?
A.Alkohol  Sweat test
B.B. Alkohol  hair test
C.C. Alkohol breat test
D.D. Alkohol saliva test
E.E. Alkohol urin test
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 7
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133408/261771

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Toksikologi Klinik

Seorang ATLM dihadapkan pada sampel darah yang


dicurigai ada hubungannya dengan salah satu fungsi
hati . Dari kronologis pasien sering berhubungan
dengan penyemprotan pertanian dengan menggunakan
pestisida. Pada pemeriksaan kasus keracunan pestisida
organophospat dan Carbamat, dibutuhkan ssatu metode
yang bisa diverifikasi, dengan cepat dan tepat. Metode
apa yang paling tepat untuk pemeriksaan ini
A.Khromatografi  lapis  Tipis
B.B. High Performance Liquid Chromatografi
C.  C.  Reaksi Warna
D.D. Kinetic, enztmatic
E.E.  Atomic Absorbtion Spectrophotometer  
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 8
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133408/918969

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Toksikologi Klinik

Seorang pasien dengan gejala klinis yang dicurigai


keracunan menghirup dan mencemari kulit dari gejalanya
diarahkan dokter ke pemeriksaan keracunan pestisida,
yang dianggap karena terjadi sebagai bahaya kerja pada
pasien yang bekerja di pertanian. Apa akibat dari
keracunan ini ?
A.Meningkatkan  kadar Cholinesterase
B.B. Meningkatkan  hidrolisis Asetil
cholinesterase
C.    C.  Menghambat aktifitas AChE
D.D.  Meningkatkan  kadar enzim AChE
E.E.  Menghambat sintetis enzim AChE  
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 9
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133408/720010

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengolahan Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Toksikologi Klinik

Seorang pasien memiliki respon yang berbeda dalam


pengobatan antiplateler. Pasien yang memiliki respon
tidak baik terhadap terapi  anti platelet
memiliki resiko lebih thrombosis stand. Stroke
dan komplikasi istemik lainnya. Pemeriksaan fungsi
platelet dapat mengindentifikasi strategi pemakaian
aspirin Apa koagulan yang dipakai untuk pemeriksaan
ini
A.Darah EDTA
B.B.  Darah Heparin
C.C. Darah Sitrat
D.D.  Darah Na.Fluoride
E.E.  Darah Double Oksalat
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 10
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133413/485162

Toksisitas Timbal (Pb) dalam tubuh manusia terjadi


akibat disebabkan oleh penghambatan enzim yang
dibutuhkan untuk pembentukan sel darah hemoglobin.
Enzim yang dihambat secara biologis dalam tubuh
manusia oleh racun Timbal (Pb)... 
A.Enzim Peroksidase
B.Enzim Protease
C.Enzim Ferrochelatase
D.Enzim Laktase
E.Enzim Amilase
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 11
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133416/863300

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Sitohistoteknologi

ATLM melakukan proses embedding,  penanaman


jaringan ke dalam balok paraffin (cetakan). Tujuan
tahap tersebut untuk memudahkan proses pemotongan
menggunakan mikrotom. Sebelum melakukan potong
microtom, ATLM melakukan penilaian kualitas blok
parafin. Bagaimanakah penilaian kualitas pada tahap
tersebut?
A.Ukuran jaringan sampai ke pinggir cetakan
B.Tekstur blok jaringan rata dan halus
C.Permukaan jaringan tertutup parafin
D.Jaringan mudah dilepas
E.Permukaan parafin kering
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 12
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133416/947812

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Sitohistoteknologi

Dokter SpPA melakukan pemeriksaan mikroskopis sediaan


histologi jaringan kelenjar getah bening. Pada saat
pengamatan,  sel yang diamati bertumpuk, sehingga
mengganggu pemeriksaan. Dokter meminta dilakukan
pembuatan ulang sediaan sitologi untuk pasien
tersebut.    Apakah penyebab pada kasus
tersebut?
A.Kemiringan pemasangan pisau
B.Ketajaman pisau microtom
C.Ketebalan pita jaringan
D.Mutu blok parafin
E.Kualitas zat warna
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 13
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133416/516864

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pengolahan Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Sitohistoteknologi

ATLM melakukan pewarnaan hematoxylin sediaan


histologi. Sebelum sediaan disampaikan kepada dokter
Spesialis patologi Anatomi untuk diperiksa, ATLM
melakukan penilaian hasil pewarnaan. Evaluasi
pewarnaan haematoxylin eosin dilakukan secara
mikroskopis. Hasil pengamatan diketahui inti kurang
terwarnai, maka pada pewarnaan selanjutnya ditambahkan
 kombinasi  zat warna. Apakah zat warna yang
dapat digunakan untuk tujuan tersebut?
A.Carmin
B.Neutral red
C.Toluidin blue
D.Methyline blue
E.Mayer haematoxylin
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 14
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133416/220916

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Peralatan dan Reagensia

Seorang pasien menyerahkan bahan pemeriksaan berupa


urine, untuk pemeriksaan sitologi. ATLM yang bertugas
mengecek kelengkapan identitas sampel dan pasien,
selanjutnya melakukan pengolahan specimen.
Sentrifugasi dilakukan menggunakan cytospin untuk
mendapatkan endapan, untuk sediaan sitologi,
selanjutnya dilakukan pewarnaan. Apakah pewarnaan
yang tepat untuk pemeriksan tersebut?
A.Eosin
B.Wright
C.Supravita
D.Papanicolau.
E.Methylen Blue
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 15
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133416/209703

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengambilan Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Sitohistoteknologi

Dokter meminta dilakukan pemeriksaan urine sitologi


pada pasiennya. ATLM yang bertugas menjelaskan kepada
 pasien untuk pengambilan  sampel urine
secara benar. Tujuan  dari penjelasan tersebut
agar mendapatkan sedimen yang cukup untuk pembuatan
sediaan apus. Jenis urine apakah yang tepat untuk
pemeriksan tersebut?
A.Pagi
B.24 jam
C.Kateter
D.Tampung
E.Sewaktu
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 16
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133416/779243
AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Sitohistoteknologi

ATLM melakukan potong microtome blok paraffin.


Kualitas pita hasil potong microtom yang didapatkan
diketahui kurang baik. ATLM melakukan pengamatan pada
sisa blok paraffin yang telah dipotong, diketahui
jaringan  dalam blok parafin  tidak kering.
Apakah Tindakan yang tepat pada kasus tersebut?
A.Fiksasi ulang
B.Mengatur suhu parafin
C.Menggunakan paraffin baru
D.Mengganti larutan dehidrasi
E.Menambah waktu prosesing
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 17
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133416/831496

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengolahan Spesimen

ATLM menerima jaringan untuk dilakukan pemeriksaan


patologi anatomi. Pada  saat melakukan pengecekan
jaringan, diketahui bahwa volume larutan fiksasi
kurang sehingga jaringan tidak terendam sempurna. ATLM
melakukan penambahkan larutan fiksasi pada wadah
jaringan tersebut dengan perbandingan yang sesuai.
Berapakah perbandingan yang tepat pada kasus tersebut?
A.1:10
B.1:2
C.1:4
D.1:5
E.1:8  
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 18
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/803655

AREA KOMPETENSI Mawas Diri dan Pengembangan Diri


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengiriman dan Penyimpanan
Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Seorang wanita yang diduga  terinfeksi


Trichomonas vaginalis datang ke laboratorium untuk
dilakukan  pemeriksaaan. ATLM melakukan
 pengambilan sampel untuk pemeriksaan
mikroskopis. Sampel yang sudah diambil tidak dapat
langsung diperiksa karena ATLM yang bertugas demam dan
dan harus istirahat. Bagaimanakah Tindakan yang tepat
terhadap kasus tersebut
A.Disimpan dalam kulkas
B.Diberi pengawet formalin
C.Difiksasi dengan methanol
D.Dimasukkan dalam NaCl Steril  
E.Ditempatkan dalam wadah berisi alkohol 96%
Kunci Jawaban: D
Nomor Soal: 19
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/986692

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Seorang wanita yang diduga berobat ke dokter dengan


keluhan tasa tidak nyaman berupa gatal dan panas pada
alat genetalia. Dokter meminta dilakukan pemeriksaan
laboratorium terhadap pasien tersebut. Hasil
pemeriksaan mikroskopis oleh ATLM,  diketahui
bahawa Wanita tersebut terinfeksi Trichomonas
vaginalis.   Apakah yang ditemukan pada
pemeriksaan mikroskopis untuk memastikan penyebab
infeksi tersebut?
A.Kista
B.Epithel
C.Sel Ragi
D.Trofozoit  
E.Sel radang
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 20
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/360456
AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium
Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Seorang pasien laki – laki berusia 26 tahun datang ke


dokter dengan keluhan gatal pada  kulit. Pada
area kulit yang gatal tampak gambaran berupa bercak
warna terang dan gelap. Kemungkinan pasien tersebut
terinfeksi jamur Malassezia furfur. Dokter meminta
dilakukan pemeriksaan jamur.  ATLM melakukan
pengambilan sampel kerokan kulit untuk pemeriksaan
makroskopis Bagaimanakah gambaran jamur tersebut pada
pemeriksaan mikroskopis?
A.Miselium pendek
B.Konidiofor bercabang
C.konidia spora non septa
D.Pseudohifa dan blastospora  
E.Hifa sejati bercabang dan bersepta
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 21
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/124571

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

ATLM melakukan pemeriksaan biakan jamur dari seorang


pasien yang menderita kandidiasis mukokutaneus. Sampel
pemeriksaan diambil kerokan sekitar kuku yang
mengalami kelainan. Pembiakan jamur menggunakan media
Sabaroud Dexstrosa Agar, dan diinkubasi pada suhu 37
0C Bagaimanakah gambaran koloni jamur tersebut di
media biakan yang digunakan pada pemeriksaan yang
dilakukan?
A.Berserabut berwarna hijau
B.Miselia warna coklat krem
C.seperti beludru, berwarna hitam
D.Permukaan licin,  putih kekuningan  
E.Ukuran kecil, menyebar warna putih
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 22
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/783546

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Seorang pasien perempuan 24 tahun berobat ke dokter


dengan keluhan bintik kemerahan di beberapa bagian
tubuh disertai rasa gatal. Rasa gatal yang dialami
semakin berat terutama saat berkeringat. Dokter
menyarankan dilakukan pemeriksaan laboratorum untuk
memastikan gangguan tersebut merupakan kandidiasis.
Apakah yang ditemukan pada pemeriksaan mikroskopik
untuk infeksi tersebut?
A.Miselium pendek
B.Sel stratun korneum
C.Pseudohifa dan blastospora
D.Kelompok sel ragi berdinding tebal  
E.Gambaran meatball and spaghetti
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 23
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/217191

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengambilan Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

ATLM melakukan pengambilan sampel pemeriksaan terhadap


pasien yang menderita scabies. Lokasi pengambilan
dilakukan secara tepat pada bagian tubuh yang
mengalami gangguan. Pemeriksaan sampel dilakukan untuk
menemukan tungau Scabies scabiei. Bagaimanakah
gambaran bagian tubuh yang tepat untuk pengambilan
sampel pemeriksaan tersebut?
A.Bengkak
B.Adanya nekrosis
C.Berwarna kemerahan
D.Terdapat papul atau vesikel.  
E.Bagian yang terjadi peradangan
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 24
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/829956
AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium
Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengambilan Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Seorang pasien berobat ke dokter dengan keluhan, 


pruritus nokturna, yaitu rasa gatal pada malam hari di
sela jari tangan dan pergelangan tangan.  Dokter
menduga pasien tersebut menderita scabies, dan
menyarankan untuk dilakukan pemeriksaan laboratorium.
ATLM yang bertugas melakukan pengambilan sampel untuk
pemeriksaan mikroskopis. Apakah  sampel untuk
pemeriksaan tersebut?
A.Pus
B.Darah
C.Kerokan kulit
D.Serumen dari sela kuku tangan  
E.Cairan dari bagian tubuh yang gatal
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 25
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/369326

AREA KOMPETENSI Pengelolaan Masalah Kesehatan


Berbasis Laboratorium
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Salah satu desa di wilayah puskesmas merupakan daerah


endemic demam berdarah, diduga vector penyakit
tersebut adalah nyamuk Aedes aegypti. ATLM  yang
bekerja di puskesmas  dilibatkan dalam kegiatan
survei untuk mengambil jentik  dari rumah
penduduk dan diidentifikasi di laboratorium. ATLM
melakukan pengamatan dan identifikasi  untuk
memastikan spesies  larva nyamuk tersebut.
Apakah ciri khas dari larva spesies tersebut?
A.Memiliki sifon
B.Torax terlihat jelas
C.Abdomen terdiri atas ruas – ruas
D.Terdapat duri lateral pada abdomen ke delapan  
E.Dapat ditemukan beberapa berkas rambut pada sifon
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 26
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/443605

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Seorang pasien diduga menderita infeksi ringan cacing


nematoda usus. Dokter meminta dilakukan pemeriksaan
laboratorium. ATLM melakukan pemeriksaan telur cacing
metode flotasi menggunakan larutan gula. Apakah
kelebihan dari metode pemeriksaan tersebut?
A.Jumlah sampel sedikit
B.Telur cacing dapat terlihat jelas
C.Prosedur pemeriksaan lebih singkat
D.Waktu pemeriksaan relatif lebih cepat  
E.Pasien tidak membutuhkan persiapan khusus
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 27
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/808888

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Peralatan dan Reagensia
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

ATLM melakukan persiapan pemeriksaan telur cacing


terhadap sampel feces pasien. Pemeriksaan mikroskopis
menggunakan metode natif. ATLM menambahkan eosin 2%
pada sediaan feces selanjutnya diperiksa secara
makroskopis Apakah fungsi dari reagen tersebut?
A.Pengawet
B.Pengenceran
C.Memberi warna kontras
D.Mencegah sediaan menjadi kering  
E.Menghancurkan parasit selain telur cacing
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 28
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/193790

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Seorang pasien datang ke laboratorium untuk


pemeriksaan telur cacing. ATLM meminta pasien
melakukan pengambilan feces. Metode pemeriksaan
mikroskopis yang digunakan adalah metode natif Apakah
kelemahan dari metode pemeriksaan tersebut?
A.Infeksi ringan sulit terdeteksi
B.Memerlukan reagen tambahan
C.Waktu pemeriksaan relative lama
D.Membutuhkan sampel yang banyak  
E.Sampel Feces diperiksa dalam keadaan segar
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 29
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/331758

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Pewarnaan sediaan apus malaria di laboratorium


menggunakan pewarna giemsa. ATLM melakukan uji mutu
giemsa secara rutin,  untuk mengetahui kualitas
giemsa stock. Uji  kualitas yang dilakukan dengan
melihat reaksi  pada saat ditetesi dengan larutan
alcohol. Apakah reaksi yang terjadi, apabila hasil
 uji baik?
A.Endapan coklat pada kertas saring
B.Zat warna melebar melebihi diameter standar
C.Terdapat cincin unggu yang tebal pada kerta whatman
D.Pada kertas whatman terbentuk   warna
 biru,  ungu, dan merah  
E.Kertas saring segera kering sesaat setelah ditetesi
alcohol dan giemsa
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 30
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/259146

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Peralatan dan Reagensia
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Pemeriksaan mikroskopis sediaan apus darah yang


dilakukan oleh ATLM diketahui hasil pengecatan giemsa
kurang baik. ATLM melakukan pengecekan kualitas
giemsa. Pengecekan dilakukan terlebih dahulu pada
giemsa stok yang digunakan Apakah alat dan bahan utama
untuk tujuan tersebut?
A.Buffer dan PH meter
B.Methanol dan pipet tetes
C.Aquades dan alcohol 76 %
D.Lakmus dan indicator warna  
E.Kertas Whatman dan metil alkohol
Kunci Jawaban: E
Nomor Soal: 31
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/294928

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Peralatan dan Reagensia
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

ATLM melakukan persiapan reagen untuk pemeriksaan


malaria. Pewarnaan sediaan apus darah menggunakan zat
warna giemsa. Larutan lain yang dipersiapkan oleh ATLM
untuk keperluan tersebut adalah  buffer. Apakah
fungsi larutan  tersebut?
A.Mencuci kaca objek
B.Melisiskan sel darah
C.Menghilangkan artefak
D.Mengencerkan giemsa stok  
E.Membersihkan lapang pandang
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 32
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/329849

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Seorang pasien penderita malaria diminta oleh dokter


untuk periksa laboratorium. Pemeriksaan yang diminta
adalah kepadatan parasit dalam darah. Hasil
pemeriksaan yang dilakukan oleh ATLM menggunakan
sediaan apus darah tipis ditemukan 55 parasit dalam
1000 eritrosit, hasil pemeriksaan hitung jumlah
eritrosit pasien 450.000 mm3 darah Berapakah jumlah
parasit malaria per mm3 pada darah pasien tersebut?
A.24.250 parasit/mm3 darah
B.24.500 parasit/mm3 darah
C.24.750 parasit/mm3 darah
D.25.000 parasit/mm3 darah  
E.25.250 parasit/mm3 darah
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 33
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/155650

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

ATLM melakukan pemeriksaan mikroskopis sediaan apus


darah pasien, untuk mengetahui kepadatan parasit
malaria. Sediaan apus yang digunakan adalah sediaan
apus darah tebal. Hasil pemeriksaan didapatkan 60
parasit pada LPB dengan jumlah lekosit 200.
A.210 parasit/mm3 darah
B.220 parasit/mm3 darah
C.230 parasit/mm3 darah
D.240 parasit/mm3 darah  
E.250 parasit/mm3 darah
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 34
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/195656

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Seorang pasien dirawat dengan diagnosa malaria. Dokter


meminta dilakukan pemeriksaan laboratorium untuk
mengetahui jumlah parasit per mm3 darah. ATLM yang
bertugas melakukan pengambilan darah pasien dan
pemeriksaan untuk tujuan tersebut. Apakah metode
pemeriksaan untuk pasien tersebut?
A.Elisa
B.Rapid test
C.Kualitatif
D.Kuantitatif  
E.Semi kuantitatif
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 35
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/974466
AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium
Medik
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

ATLM melakukan penyimpanan stok reagen untuk keperluan


pemeriksaan. Salah satu reagen yang disimpan adalah
giemsa. Semua ATLM dalam melakukan pengambilan reagen
giemsa dari stok memperhatikan prosedur yang benar
untuk menghindari kerusakan zat warna tersebut Apakah
yang harus diperhatikan dalam proses penyimpanan dan
pengambilan?
A.Dikocok secara berkala
B.Sering diaduk selama penyimpanan
C.Menggunakan  botol berwarna gelap
D.Selama penyimpanan ditambah larutan buffer  
E.Tutup botol rutin dibuka untuk mengeluarkan gas yang
terbentuk
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 36
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/146804

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Bapak Andi, seorang pasien yang menderita malaria


datang ke laboratorium membawa surat permintaan
pemeriksaan laboratorium. Dokter meminta dilakukan
pemeriksaan untuk memastikan spesies plasmodium
penyebab infeksi. ATLM membuat sediaan apus
darah  tipis untuk tujuan tersebut. Bagaimanakah
menilai kualitas sediaan  tersebut?
A.Bagian ujung berbentuk gerigi
B.Eritrosit terpisah tidak saling bertumpuk
C.Panjang sediaan sampai di ujung kaca objek
D.Sediaan menyentuh bagian pinggir kaca objek  
E.Membuat beberapa sediaan dengan ketebalan yang
berbeda
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 37
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/267565

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Seorang pasien yang menderita malaria dilakukan


pengambilan darah oleh ATLM. Dokter meminta dilakukan
pemeriksaan kembali untuk mengetahui apakah masih
terdapat plasmodium dalam darah pasien. ATLM 
membuat sediaan apus darah  tebal untuk tujuan
tersebut. Bagaimanakah menilai kualitas sediaan
 tersebut?
A.Diameter + 10  cm
B.Letak di ujung objek glass
C.Dapat diamati untuk 100 LPB
D.Jumlah lekosit lebih dari 20 per LPB  
E.Sediaan menyentuh bagian pinggir kaca objek
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 38
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/696550

AREA KOMPETENSI Pengelolaan Masalah Kesehatan


Berbasis Laboratorium
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Seorang ATLM yang bekerja di laboratorium puskesmas,


diminta bergabung dalam suatu survei di masyarakat
yang banyak terinfeksi cacing tambang.  Sebagian
besar hasil pemeriksaan mikroskopis sampel feces
penduduk, positif ditemukan telur cacing tambang.
Pemeriksaan dilanjutkan untuk mengetahui spesies
cacing tambang tersebut. Bagaimanakah mengetahui
spesies cacing tersebut?
A.Identifikasi telur cacing
B.Pemeriksaan metode kualitatif
C.Dilanjutkan dengan metode kuantitatif
D.Melakukan pembiakan untuk Identifikasi larva  
E.Melalui penelitian dengan pengambilan sampel feces
kembali
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 39
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/600528
AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium
Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Pemeriksaan feces pasien secara mikroskopis ditemukan


stadium larva. ATLM yang melakukan pemeriksaan menduga
larva tersebut stadium rhabditiform cacing
strongyloides stercoralis.  ATLM melanjutkan
pemeriksaan identifikasi  untuk memastikan 
spesies larva cacing tersebut. Apakah ciri khas larva
stadium tersebut ?
A.Mulut tertutup
B.Ekor melingkar
C.Badan dilapisi sarung
D.Mulut terbuka, esofagus 1/3 anterior  
E.Bentuk badan langsing, ujung ekor lurus
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 40
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133410/440907

AREA KOMPETENSI Komunikasi Efektif


DOMAIN Afektif (Afektif Knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengambilan Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Parasitologi dan Mikologi

Seorang ibu mengantar anaknya berobat ke dokter dengan


keluhan tidak nyaman di area anus. Diagnosa sementara
dari dokter, pasien tersebut menderita prolapsus pada
anus, kemungkinan disebabkan karena infeksi cacing.
 Dokter meminta dilakukan pemeriksaan  telur
cacing terhadap pasien tersebut. ATLM yang bertugas
mempersiapkan penambilan sampel untuk pemeriksaan.
Apakah yang harus dijelaskan kepada pasien untuk
pengambilan sampel pemeriksaan tersebut?
A.Wadah bagian dalam  dialasi tisu
B.Semua proses dilakukan secara steril
C.Pengambilan dilakukan  saat bangun tidur.
D.Menggunakan karton sebagai alas closed  
E.Menampung  pada wadah bermulut lebar
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 41
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/189960

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Identifikasi dan Persiapan Pasien
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

80. seorang pasien berobat ke dokter spesialis


penyakit jantung. Dokter yang memeriksa menyarankan
untuk melakukan pemeriksaan di laboratorium.
selanjutnya pasien datang ke laboratorium memberikan
form pemeriksaan ke petugas laboratorium. didalam form
pemeriksaan dokter meminta untuk dilakukan pemeriksaan
CKMB berasal dari otot mana CKMB didalam tubuh
terbesar jumlahnya?
A.Jantung
B.Rangka
C.Hati
D.Mata
E.Ginjal
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 42
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/199353

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

79. Seorang laki-laiki berusia 30 tahun pergi ke rumah


sakit melakukan pemeriksaan laboratorium yaitu
pemeriksaan sodium. pasien datang dengan kondisi lemas
dan pucat. Diagnosis dokter didalam form pemeriksaan
laboratorium yaitu diare. diduga pasien tersebut
mengalami dehidrasi. Bagaimana hasil pemeriksaan
sodium pada pasien tersebut?
A.rendah palsu
B.normal
C.tinggi palsu
D.menurun
E.meningkat 2 kali
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 43
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/189960

AREA KOMPETENSI Profesionalitas yang Luhur


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pengelolaan Limbah
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

78. Pasien U datang ke rumah sakit dengan keluhan


nyeri pada bagian dada sebelah kanan dan jatung
berdebar. Dokter menyarankan untuk melakukan
pemeriksaan laboratorium CKMB. ATLM melakukan
pengambilan sampel pasien tersebut tidak menggunakan
APD. Apa resiko yang dapat terjadi oleh ATLM pada
kasus tersebut?
A.Peralatan akan terlepas karena tangan tidak
menggunakan handscoon
B.Sampel akan menempel di tangan ATLM
C.Sampel terkontaminasi kotoran dari tangan ATLM
D.Resiko tertular penyakit infeksi
E.Sampel lain dapat terkontaminasi
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 44
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: null

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Identifikasi dan Persiapan Pasien
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

77. Seorang pria berusia 65 tahun datang kerumah


sakit dengan keluhan kencing jarang dengan jumlah
sedikit. selanjutnya dokter melakukan pemeriksaan dan
mendiagnosis pasien insuffisiensi ginjal. Setelah itu
dokter memberi surat pengantar untuk pemeriksaan
klirens kreatinin.  sebagai seorang ATLM bahan
pemeriksaan apa yang digunakan pada pemeriksaan
tersebut?
A.Plasma dan urine pagi
B.Serum dan Urin 12 jam
C.Whole Blood
D.Urin Pagi Hari
E.Urin 24 jam dan darah
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 45
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/686062

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

76. Seorang ATLM akan melakukan pemeriksaan ALT.


ATLM melakukan pemeriksaan menggunakan alat Pointe
180. Setelah hasil pemeriksaan keluar diperoleh hasil
1500 IU/L dengan tanda H. Apakah tindakan yang
seharusnya dilakukan oleh ATLM pada kasus diatas?
A.serum diencerkan, selanjutnya dilakukan pemeriksaan
ulang
B.hasil dikeluarkan dengan tanda H
C.hasil diberi tanda warna merah
D.hasil dengan catatan kritis
E.hasil sito
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 46
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/663614

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

75. Seorang pasien perempuan usia 55 tahun datang


kerumah sakit dengan keluhan demam, mual dan kadang
muntah. Setelah diperiksa dokter mendiagnosis terjadi
inflamasi hati. selanjutnya pasien diminta untuk
pemeriksaan enzim hati di laboratorium.  apakah
analit pada kasus diatas?
A.creatinin klirens
B.lactat dehydrogenase
C.ALT
D.Amilase
E.Lipase
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 47
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/308941

AREA KOMPETENSI Pengelolaan Masalah Kesehatan


Berbasis Laboratorium
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengambilan Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

74. Petugas Laboraotium menerima sampel pemeriksaan


berupa Whole blood didalam tabung vacutainer
bertutup merah. pada form pemeriksaan diminta untuk
dilakukan pemeriksaan ALT. didalam form pemeriksaan
Darah sudah 4  jam setelah pengambilan darahn dan
belum dilakukan pemisahan serum. apa yang terjadi pada
hasil pemeriksaan tersebut?
A.hasil masih dalam nilai normal
B.hasil tinggi palsu
C.hasil rendah palsu
D.hasil meningkat 2 kali
E.hasil meningkat 3 kali
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 48
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/380930

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

73. Ny R masuk IGD rumah sakit Y dengan keluhan sesak


napas. Tingkat kesadaran menurun. Dokter meminta untuk
dilakukan pemeriksaan Analisa gas darah. Hasil
pemeriksaan didapatkan sebagai berikut: pH = 7.36;
PCO2 = 75 mmHg; HCO3 =36 mEq/L; PO2 = 90 mmHg .
Bagaimana status asam basa pada pasien tersebut?
A.Alkalosis metabolic kompensasi parsial
B.Asidosis respiratorik kompensasi lengkap
C.Asidosis metabolic kompensasi parsial
D.Alkalosis respiratorik tanpa kompensasi
E.Asidosis respiratorik tanpa kompensasi
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 49
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/804073

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

72. Tn J sedang dilakukan perawatan secara intensif


disalah satu ICU rumah sakit. Dokter jaga di ruang ICU
salah tersebut meminta untuk melakukan pemeriksaan AGD
pada Tn J. Petugas laboratorium melakukan pengambilan
sampel darah arteri dan selanjutnya dilakukan
pemeriksaan analisis gas darah . Hasil pemeriksaan
didapatkan sebagai berikut: pH = 7.36; PCO2 = 40 mmHg;
HCO3=26 mEq/L; PO2 = 60 mmHg . bagaimanakah status
oksigtenisasi pada pasien tersebut?
A.oksigenisasi normal
B.hipoksemia berat
C.hipoksemia sedang
D.hipoksemia ringan 
E.hipoksemia sangat berat
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 50
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/603377

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Verifikasi dan Validasi
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

71. Suatu laboratorium  baru saja membeli


alat kimia klinik baru untuk pemeriksaan kreatinin.
ATLM tidak dapat langsung menggunakan alat tersebut
untuk pemeriksaan sampel, karena harus dilakukan uji
terlebih dahulu. Apakah uji yang harus dilakukan pada
kasus tersebut? 
A.melaksanakan supervisi
B.melakukan verifikasi
C.menghitung simpangan baku
D.menilai presisi
E.menghitung bias
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 51
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/852950
AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium
Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

70. Seorang ATLM melakukan pemeriksaan cairan pleura,


 secara makroskopis, dan kimia. Hasil pemeriksaan
makroskopis, cairan membeku,  BJ >1.005, dan
uji rivalta positif. Apakah kesimpulan  hasil
pemeriksaan cairan tersebut"?
A.Eksudat
B.Transudat
C.Serum
D.Plasma
E.Pus
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 52
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/177217

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

Seorang ATLM menerima form permintaan pemeriksaan


kolesterol total. Setelah didapatkan sampel
pemeriksaan, selanjutnya ATLM akan melakukan
pemeriksaan. Metode apa yang digunakan oleh ATLM pada
kasus tersebut?
A.GOD-PAP
B.CHOD-PAP
C.Kinetik
D.enzymatik
E.BCG
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 53
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/907672

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

68. seorang anak berusia 6 tahun datang kelaboratorium


bersama orang tuanya dengan membawa sampel feses yang
akan dilakukan pemeriksaan. feses dan form pemeriksaan
tersebut diterima oleh seorang ATLM untuk dilakukan
pemeriksaan Guaiac. Hasil pemeriksaan menunjukkan
reaksi positif dan uji control yang dilakukan pada
saat itu diterima. apakah yang terdapat pada hasil
pemeriksaan tersebut?
A.karbohidrat
B.darah samar
C.protein
D.lemak
E.serat daging
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 54
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/918244

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

67. Seorang perempuan dengan usia


45 tahun berobat ke dokter dengan keluhan sakit
perut dan mual. Mual lebih menonjol setelah makan
makanan berminyak. Hasil pemeriksaan USG diduga pasien
terdapat pembengkakan di pancreas, lalu dokter memberi
surat pemeriksaan tumor marker pancreas di
laboratorium. tumor marker apa yang akan diperiksa
pada pasien tersebut?
A.CA 19-9
B.SCC
C.CA 125
D.CEA
E.CA 15-3
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 55
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: null

AREA KOMPETENSI Komunikasi Efektif


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Identifikasi dan Persiapan Pasien
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

66. Tn L datang kelaboratorium dan membawa form


pemeriksaan untuk melakukan pemeriksaan kadar ALT dan
AST. petugas laboratorium yang menerima form
pemeriksaan menanyakan kepada pasien apakah sebelumnya
melakukan aktifitas berat. pasien menjawab bahwa
sebelumnya pasien melakukan aktivitas fisik yang
berat. sebagai ATLM apa tindakan yang seharusnya
dilakukan pada kasus diatas?
A.menerima sampel dan lanjut melakukan pemeriksaan
B.menerima sampel dan memberikan penjelasan terhadap
pasien
C.menunda pengambilan sampel dan memberikan penjelasan
terhadap pasien
D.menolak sampel dan melakukan pemeriksaan
E.menolak sampel dan tidak melakukan pemeriksaan 
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 56
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/630162

AREA KOMPETENSI Pengelolaan Informasi


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

65. Seorang pasien rawat inap di rumah sakit D


mengeluh sakit bagian pinggang, jarang buang air kecil
dan mengalami penimbunan cairan pada bagian kaki.
Dokter yang merawat pasien tersebut menganjurkan untuk
melakukan pemeriksaan fungsi ginjal. Petugas
laboratorium melakukan pengambilan sampel dan
melakukan pemeriksaan pada sampel pasien tersebut dan
didapatkan hasil masuk dalam rentang nilai kritis.
Sebagai seorang ATLM apa tindakan pertama yang
seharusnya dilakukan?
A.menginformasikan segera kepada dokter atau bagian
keperawatan yang merawat pasien
B.tetap mengeluarkan hasil sesuai waktu pemeriksaan
C.tidak menginformasikan kepada dokter ataupun bagian
keperawatan
D.menunggu sampai hasil laboratorium diminta oleh
pasien
E.memberikan hasil pemeriksaan ketika diminta oleh
dokter
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 57
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/107773

AREA KOMPETENSI Komunikasi Efektif


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Identifikasi dan Persiapan Pasien
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

64. seorang anak datang ke laboratoium membawa


form pemeriksaan dan akan melakukan pemeriksaan urine
rutin sesuai instruksi dokter. Petugas
laboratorium memberikan penjelasan kepada orang tua
anak tersebut bagaimana cara pengambilan urin
yang benar. Petugas laboratorium juga memberikan wadah
yang digunakan sebagai penampung urin tersebut.
Spesimen urin yang terbaik pada kasus diatas adalah
A.Urin pagi hari
B.Urin 24 jam 
C.Urin sewaktu
D.Urin tengah
E.Urin kateter
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 58
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/869894

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

63. seorang pasien masuk ke IGD rumah sakit dengan


keluhan mengalami sesak napas. Dokter yang bertugas di
ruang IGD saat itu menganjurkan untuk melakukan
pemeriksaan analisis gas darah. Petugas ATLM
selanjutnya mengambil sampel darah arteri dan
melanjutkan pemeriksaan dan diperoleh Hasil
laboratorium PaO2 adalah Normal. Tabung apakah yang
digunakan dalam pengambilan sampel pada kasus diatas?
A.Tabung Heparin
B.tabung plain
C.Tabung K3EDTA
D.Tabung Na. Citrat
E.Tabung K2EDTA
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 59
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/913088

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

62. Petugas laboratoium menerima sampel feses dan


selanjutnya dilakukan pemeriksaan. Pada form
permintaan Pemeriksaan dokter memberikan catatan
diagnosis pasien yaitu kanker colon. Tahap awal yang
dilakukan petugas laboratorium memeriksa feses secara
makroskopis. apakah ciri ciri yang ditemukan ATLM pada
kasus diatas?
A.banyak lendir dan darah segar
B.sedikit lendir
C.feses berwarna kuning 
D.feses berwarna hijau
E.feses berwarna merah
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 60
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/666798

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

61. ATLM melakukan analisis hasil pemeriksaan


urine lengkap. Salah satu komponen hasil pemeriksaan
yang dianalisis adalah hasil jumlah sel darah merah
 dalam batas normal. Bagaimanakah interpretasi
hasil pemeriksaan tersebut?
A.5-8
B.4-6
C.3-5
D.1-2
E.0-3
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 61
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/711967

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

60. Petugas ATLM menerima sampel pemeriksaan


berupa cairan pleura. Petugas ATLM selanjutnya
melakukan pemeriksaan secara makroskopis dan diperoleh
interpretasi hasil pemeriksaan cairan pleura yaitu
mengandung darah yang disebabkan oleh pecaahnya
pembuluh darah aorta yang masuk ke rongga pleura.
bagaimanakah warna cairan pleura pada kasus diatas?
A.kuning
B.coklat
C.tidak berwana
D.hitam
E.hijau
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 62
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/228590

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

59. Ny T Berumur 50 tahun berobat ke Instalasi


Gawat darurat dengan keluhan kejang. Ada riwayat luka
tusuk paku 1 minggu yang lalu pada telapak kaki kiri,
dan demam. Dokter menganjurkan untuk periksa cairan
cerebrospinalis karena diduga tetanus. Petugas ATLM
sedang melakukan pemeriksaan cairan cerebrospinalis
metode None-Apelt dan hasilnya + 2 bagaimana
interpretasi hasil pada kasus diatas?
A.cincin putih tampak agak jelas, bila dikocok cairan
jadi opalescent
B.cincin putih tampak jelas, bila dikocok jadi keruh
C.cincin putih sangat jelas, bila dikocok cairan
menjadi keruh sekali
D.cincin putih sangat tipis hanya dapat dilihat dengan
latar belakang hitam, bila dikocok akan kembali jernih
E.cincin putih agak jelas dilihat dengan latar
belakang hitam, bila dikocok akan kembali jernih
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 63
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/158758

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

58. Petugas Laboratorium menerima form permintaan


untuk melakukan pemeriksaan Creatinin kinase. Petugas
laboratorum mempersiapkan peralatan dan tabung yang
akan digunakan untuk mengambil sampel pemeriksaan.
Tabung yang disiapkan petugas laboratorium yaitu
tabung vakum dengan tutup berwarna merah. apakah
syarat serum yang baik digunakan pada pemeriksaan
diatas?  
A.hemolisis
B.segar tanpa hemolisis
C.beku ulang
D.lebih dari 5 jam
E.lipemik
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 64
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: null
AREA KOMPETENSI Pengelolaan Masalah Kesehatan
Berbasis Laboratorium
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

57. Nn P datang ke laboratorium membawa urin dan form


pemeriksaan laboratroium untuk dilakukan pemeriksaan
Kehamilan. Petugas laboratoium selanjutnya
melakukan pemeriksaan kehamilan menggunakan metode
imunokromatografi, Ketika membaca hasil pada tanda C
tidak menunjukan garis merah dan pada tanda T muncul
garis merah. berdasarkan interprestasi hasil, hasil
tersebut menunjukkan Invalid. tindakan apa yang
sebaiknya dilakukan oleh petugas laboratorium?
A.melakukan pemeriksaan ulang 
B.meminta sampel urin baru
C.mengganti strip tes yang baru
D.menghomogenkan urin
E.mencelupkan strip ke dalam urin secara
perlahan 
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 65
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/238461

AREA KOMPETENSI Komunikasi Efektif


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Identifikasi dan Persiapan Pasien
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

56. Petugas laboratorium menerima sampel urin sewaktu


dari ruang perwatan pada pukul 11.00 WIB. Pada label
dan form permintaan pemeriksaan diminta untuk
pemeriksaan urin lengkap, sedangkan pada form tertulis
jam pengambilan sampel pukul 07.00 WIB. tindakan apa
yang sebaiknya dilakukan oleh petugas laboratorium
jika mendapatkan sampel pada kasus diatas?
A.tetap melanjutkan melakukan pemeriksaan
B.melakukan pemeriksaan dengan memberikan catatan
khusus
C.meminta sampel ulang dan dikirimkan kurang dari 1
jam
D.membuang sampel langsung
E.tidak dilanjutkan pemeriksaan urin
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 66
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/976617

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Identifikasi dan Persiapan Pasien
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

55. Seorang Pasien berobat ke dokter dengan keluhan


demam, mual, diare. Dokter meminta pasien tersebut
untuk melakukan pemeriksaan feses lengkap
dilaboratorium. Petugas laboratorium selanjutnya
memberikan penjelasan kepada pasien cara pengambilan
feses dan memberikan wadah penampung feses. Sampel
feses yang diperoleh berwarna kuning pucat dan feses
memiliki bentuk cair. apakah penyakit yang diderita
pasien pada kasus diatas?
A.infeksi usus
B.infeksi lambung
C.kanker usus
D.gagal ginjal
E.hepatitis
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 67
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/407718

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

54. Ny. I  melakukan pemeriksaan gula darah


sewaktu dan urin lengkap disebuah laboratorium. Pasien
tersebut sedang hamil trimester 1 dengan hasil
pemeriksaan glukosa urin postif 4 dan glukosa darah
sewaktu 300 mg/dl. Diagnosa dokter mendiagnosa bahwa
pasien tersebut terkena hiperglikemia diabetes tipe
1.  apakah hormon yang dapat menurunkan kadar
glukosa pada kasus diatas?
A.progesteron
B.esterogen
C.adrenalin
D.insulin
E.glukoagon
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 68
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/171172

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

53. Seorang pasien berobat ke dokter dengan keluhan


muntah, hiperglikemia, letih, dan mengalami penurunan
berat badan. Pasien teresbut  sedang hamil
dan dokter menganjurkan untuk melakukan pemeriksaan
gula darah. Pasien tersbut memiliki riwayat penyakit
diabetes tipe 2.  apakah pemeriksaan yang tepat
dilakukan pada kasus diatas?
A.glukosa darah puasa
B.glukosa darah sewaktu
C.glukosa darah postprandial 
D.HbA1c
E.glukosa darah 2 jam
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 69
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: null

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

52. Tn O datang ke laboratorium membawa form


permintaan untuk pemeriksaan laboratorium. Hasil
menunjukkan bahwa kadar ureum tinggi dan kadar kalsium
meningkat. Pasien juga mengalami hipertensi sehingga
disarankan oleh dokter untuk dilakukan hemodialisa.
apakah organ yang mengalami kerusakan pada kasus
diatas?
A.jantung
B.paru-paru
C.hati
D.pankreas
E.ginjal
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 70
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/991349

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

51. seorang pasien datang ke IGD dengan keluhan


lemas, keringat dingin dan sulit untuk beraktifitas.
Dokter jaga mengirim pasien tersebut untuk dilakukan
pemeriksaan gula darah sewaktu. Dokter mendiagnosa
bahwa pasien tersebut terkena hipoglikemia. Hasil
pemeriksaan gula darah sewaktu 35 mg/dl. apakah hormon
yang dapat meningkatkan dan mengatur kadar glukosa
dalam darah?
A.glukagon
B.insulin
C.adrenalin
D.progesteron
E.esterogen
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 71
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/434862

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

50. Ny. P berusia  40 tahun dengan riwayat


diabetes melitus datang ke rumah sakit untuk melakukan
kontrol rutin. Dokter menyarankan untuk melakukan
pemeriksaan laboratorium HbA1c.  pemeriksaan
tersebut bertujuan untuk mengontrol kadar glukosa
dalam berapa bulan terakhir?
A.2
B.3
C.4
D.5
E.6
Kunci Jawaban: B
Nomor Soal: 72
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/749342

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

49.Ny. L datang ke laboratorium membawa surat rujukan


dari dokter dan form pemeriksaan laboratorium. Pasien
tersebut diminta untuk melakukan pemeriksaan
kolesterol. dokter menambahkan diagnosis pasien
tersebut adalah hiperkolesterolemia. Metode apa yang
paling tepat digunakan pada pemeriksaan diatas?
A.Glucose Oxsidase – Peroxidase Aminoantypirin
B.Cholesterol Oxidase – Peroxsidase Aminoantypirin
C.Bromcresol Green
D.Kinetik
E.Enzimatik
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 73
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/157697

AREA KOMPETENSI Komunikasi Efektif


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Identifikasi dan Persiapan Pasien
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

48. Ny. A datang kelaboratorium membawa formulir


permintaan pemeriksaan laboratorium dari dokter.
Pemeriksaan yang diminta adalah kadar trigliserida.
ATLM menjelaskan prosedur sebelum dilakukan pasien
yaitu harus puasa terlebih dahulu selama 10-12 jam
sebelum pengambilan darah. Pasien datang Keesokan
harinya namun tidak puasa seperti yang diminta. apakah
tindakan yang tepat dilakukan oleh  ATLM?
A.tetap melakukan pengambilan sampel
B.menunda melakukan pengambilan sampel dan menjelaskan
kembali tahapan yang harus dilakukan pasien
C.melakukan pengambilan sampel dan memberikan catatan
khusus
D.menolak pasien dan menyuruh untuk pulang
E.menolak pasien dan mengembalikan pasien ke dokter
pengirim
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 74
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/991406

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Identifikasi dan Persiapan Pasien
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

47. Tn S pasien berusia 52 tahun datang


kelaboratorium membawa formulir permintaan pemeriksaan
trigliserida. Pada saat akan dilakukan pengambilan
darah, diketahui pasien sedang tidak berpuasa seperti
disyaratkan untuk pemeriksaan. ATLM menganjurkan
pasien datang kembali keesokan harinya dalam keadaan
berpuasa. Berapa jamkah puasa yang dianjurkan pada
kasus diatas?
A.6
B.8
C.10
D.12
E.14
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 75
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/705443

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

46. ATLM melakukan pemeriksaan kontrol untuk


pemeriksaan clorida dan hasilnya saat diplotkan pada
grafik Levey Jenning chart berada 2Sd diatas garis
mean, dan pada hari sebelumnya hasil kontrol 2Sd
dibawah garis mean.     
apakah kategori yang tepat pada hasil pemeriksaan
tersebut?
A.22S
B.R4S
C.41s
D.12S
E.4X
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 76
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/480166

AREA KOMPETENSI Profesionalitas yang Luhur


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pengelolaan Limbah
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

45. ATLM melakukan pemeriksaan CK-MB serum


pasien. Pada saat pemeriksaan tanpa sengaja sampel
tumpah mengkontaminasi meja kerja apakah tindakan yang
tepat dilakukan oleh petugas laboratorium?
A.membiarkan sampel tersebut diatas meja
B.membersihkan tumpahan dengan dilap menggunakan
tissue
C.membersihkan tumpahan dengan menggunakan kain lap
dan lysol
D.menyiram tumpahan menggunakan air mengalir
E.petugas panik ketika mengalami tumpahan sampel
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 77
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: null
AREA KOMPETENSI Pengelolaan Masalah Kesehatan
Berbasis Laboratorium
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengolahan Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

44. Seorang pasien datang kelaboratorium membawa


formulir pemeriksaan dari dokter. Pemeriksaan yang
diminta adalah Natrium. Saat ATLM melakukan
pemeriksaan sampel  ternyata  voume serum
kurang dan mengalami hemolisis. apakah tindakan yang
dilakukan oleh ATLM?  
A.meminta petugas plebotomi untuk melakukan sampling
ulang
B.dilakukan pemeriksaan
C.memberikan catatan pada formulir hasil pemeriksaan
D.pemeriksaan dibatalkan
E.melaporkan pada penanggung jawab laboratorium
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 78
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/801311

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

43. Pasien wanita usia 22 tahun datang kedokter


obgin, pada payudara kanan terdapat   pembesaran
yang  teraba keras. Dari puting keluar darah pada
saat dilakukan penekanan.  Dokter menyarankan
untuk pemeriksaan tumor ke laboratorium. Apakah
Petanda Tumor yang tepat diperiksa pada kasus diatas?
A.PSA
B.CEA
C.CA 15-3
D.CA 19-9
E.NSE
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 79
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/163897

AREA KOMPETENSI Pengelolaan Masalah Kesehatan


Berbasis Laboratorium
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

42. Tn. E akan melakukan medical check up disalah satu


rumah sakit. akan tetapi Tn. E baru saja mengkonsumsi
alkohol 3 jam yang lalu. pada kegiatan medical check
up ini terdapat pemeriksaan laboratorium salah satunya
Glukosa darah sewaktu. apakah hasil pemeriksaan
glukosa darah sewaktu pada Tn. E?
A.Rendah
B.Tinggi Palsu
C.Normal
D.Meningkat 2 kali
E.Eror
Kunci Jawaban: B
Nomor Soal: 80
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133409/776343

AREA KOMPETENSI Komunikasi Efektif


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Identifikasi dan Persiapan Pasien
KELOMPOK PEMERIKSAAN Kimia Klinik

Seorang pasien datang ke laboratorium dengan membawa


formulir permintaan pemeriksaan glukosa darah puasa
pada pukul 8.00 pagi bulan Ramadhan. Pada saat ditanya
oleh ATLM, pasien tersebut mengaku sedang dalam
keadaan puasa dan makan sahur seperti biasa. Apakah
yang seharusnya dilakukan ATLM?
A.Segera melakukan plebotomi
B.meminta pasien untuk datang kembali antara pukul 12
- 14
C.pasien diminta pulang dan kembali lagi besok
D.dilanjutkan pemeriksaan glukosa darah sewaktu
E.melakukan pemeriksaan sesuai permintaan
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 81
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/365831

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

Seorang laki-laki berumur 50 tahun mengalami gejala


sakit nyeri pada persendiaan. Sebelumnya ia telah
melakukan pemeriksaan laboratorium untuk asam urat
dengan hasil normal. Namun keluhan tidak kunjung
sembuh. Dokter menyarankan melakukan pemeriksaan
imunoserologi untuk diagnosis penyakit
tersebut. Apa jenis pemeriksaan yang tepat untuk
kasus di atas?
A.ASTO
B.CRP
C.WIDAL
D.RF 
E.RPR
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 82
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/311492

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Identifikasi dan Persiapan Pasien
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

24. Seorang  pasien laki-laki usia 45


disarankan oleh dokter  untuk melakukan
pemeriksaan Sars Covid. ATLM sebelum melakukan
pengambilan sampel memastikan pasien benar sesuai pada
formulir permintaan laboratorium.  ?
 Apakah  yang harus di konfirmasi oleh ATLM
untuk tujuan tersebut?
A.A. No Laboratorium
B.B. Identitas Pasien
C.C. Diagnosa 
D.D. Jenis Spesimen
E.E. Volume 
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 83
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/456741

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

23. ATLM melakukan pemeriksaan CA 15-3 dengan


metode ELISA yang telah terverifikasi.  Cut-off
pemeriksaan metode tersebut adalah < 30 U/mL,
 Hasil pemeriksaan sampel didapatkan  9,7
U/mL, kontrol yang dilakukan diterima Bagaimanakah
interpretasi hasil pemeriksaan tersebut ?
A.A. Hasilnya dikeluarkan positif
B.B.Invalid
C.C. Dikeluarkan hasil Negatif
D.D. Pemeriksaan diulang dengan reagen baru
E.E. Menggulang pemeriksaan dengan specimen baru
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 84
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/258242

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

22. Seorang ATLM melakukan pemeriksaan Sars Cov


pada serum pasien suspek covid, dengan hasil
pemeriksaan negative. Setelah dicek PJ laboratorium,
pemeriksaan harus diulang Apakah  nama kegiatan
yang dilakukan oleh PJ laboratorim tersebut?
A.A. Menilai administrasi
B.B. Monitoring
C.C. Supervisi
D.D. Validasi
E.E. Menilai kinerja ATLM
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 85
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/738114

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Jaminan Mutu

21. Seorang ATLM  melakukan pemeriksaan CA-


125 metoda Elisa. Hasil pemeriksaan yang tercantum
pada print out alat, dicatat, dan kerta  print
out hasil disimpan sampai waktu tertentu yang telah
ditetapkan. Apakah nama kegiatan yang dilakukan
tersebut ?
A.A. Verifikasi
B.B. Validasi
C.C. Pelaporan
D.D. Audit
E.E. Dokumetasi
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 86
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/761928

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

20. Seorang ATLM  mengalami demam, kelelahan


terus-menerus, dan nyeri sendi berobat ke dokter. ATLM
menyampaikan ke dokter bahwa ia mengalami luka tusuk
jarum bekas pakai kurang lebih satu bulan yang lalu.
Hasil pemeriksaan laboratorium yang disarankan oleh
dokter yaitu   kadar AST dan ALT meningkat,
 HBsAg positif dan IgM anti-HBc positif. Apakah
nama pemeriksaan sebagai penanda (marker) serologis
pembawa hepatitis B (HBV) ?
A.A. HBsAg
B.B. Anti-HBs
C.C. Anti-HBe
D.D. Anti-HBc (IgM)
E.E. HBcAg
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 87
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/499974

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Afektif (Afektif Knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

Seorang ATLM melakukan pemeriksaan CRP pada seorang


pasien yang baru saja menjalani operasi. Ketika
dilakukan pemeriksaan, tidak ada gumpalan yang
terbentuk pada papan aglutinasi. Namun ketika
dilakukan pemeriksaan ulang menggunakan spesimen yang
diencerkan, gumpalan terbentuk. Apa yang telah terjadi
pada pemeriksaan tersebut ?
A.A. Kesalahan teknis
B.B. Reagen terkontaminasi
C.C. Kerusakan spesimen
D.D. Efek Prozone
E.E. Sensitivitas reagen rendah
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 88
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/550084
AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium
Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

Seorang ATLM menerima sampel dari IGD untuk dilakukan


pemeriksaan CRP. Hasil pemeriksaan laboratorium CRP
kualitatif adalah positif. Pemeriksaan
 dilanjutkan dengan tes semi kuantitatif.
Pengenceran terakhir yang memperlihatkan aglutinasi
adalah pengenceran 1/32. Diketahui sensitivitas reagen
yang digunakan adalah 6 mg/dL. Berapakah
kadar CRP (mg/dL) pasien tersebut ?
A.A. 12
B.B. 24
C.C. 64
D.D. 96
E.E. 192
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 89
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/832552

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Peralatan dan Reagensia
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

Seorang ATLM akan melakukan uji antibodi reagen VDRL


untuk sifilis. Spesimen yang digunakan pada uji ini
adalah serum. Apakah yang harus dipersiapkan oleh
ATLM dalam pemeriksaan tersebut ?
A.A. Menyesuaikan dengan suhu ruang sebelum digunakan
B.B. Inkubasi sampel serum uji pada 56°C
C.C. Disentrifugasi terlebih dahulu
D.D. Menyimpannya terlebih dahulu pada suhu 4°C
E.E. Meletakkan sampel serum uji pada preparat
kaca
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 90
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/168532

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

Seorang pasien datang ke laboratorium dengan membawa


rujukan pemeriksaan panel hepatitis B (HBV). Hasil
pemeriksaan tersebut menunjukkan HbsAg positif, Anti-
HBc IgM negatif, Anti-HBc IgG positif dan anti-HBs
negatif. Apa kesimpulan dari hasil pemeriksaan
tersebut?
A.Pasien menderita Hepatitis Akut
B.Pasien menderita Hepatitis Kronis
C.Dalam proses penyembuhan infeksi HBV
D.Pernah mendapat vaksinasi
E.Penderita pernah kontak dengan penderita Hepatitis
Kunci Jawaban: B
Nomor Soal: 91
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/631426

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

15. Tuan Danu berumur 40 tahun datang ke dokter


dengan keluhan air kencing berwarna gelap atau
pekat, nafsu makan menurun drastis selama 4 bulan, dan
mengalami jaundice atau icterus (penyakit
kuning). Dokter mendiagnosis pasien tersebut mengalami
infeksi Hepatitis B.  Apakah nama Marker
Hepatitis B yang muncul pertama setelah terinfeksi
virus HBV?
A.A. HBsAg
B.B.  HBeAg
C.C. Anti-HBc
D.D. Anti-HBs
E.E. Anti-HBV
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 92
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/545710

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

14. Seorang ATLM menerima sampel dari IGD dengan


diagnosa febris 4 hari, setelah dilakukan pemeriksaan
hematologi menunjukkan Hb dibawah normal , kadar
trombosit  80.000/mm3 darah dengan kenaikan
hematokrit 20%. Untuk memastikan terinfeksi virus
dilakukan pemeriksaan serologis. Apakah Jenis
pemeriksaan serologis yang tepat pada kasus tersebut?
A.A. HBsAg
B.B. HBsAb
C.C. VDRL
D.D. Widal
E.E. Dengue Blood
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 93
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/927949

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

Seorang ATLM menerima serum untuk pemeriksaan TPHA.


Pada saat pemeriksaan, selalu disertakan pemeriksaan
kontrol positif dan negatif. Apa langkah yang
dilakukan oleh ATLM tersebut?
A.Uji kelayakan sampel
B.Uji kualitas reagensia
C.Uji kepekatan sampel
D.Uji kepekatan reagensia
E.Uji kesegaran sampel
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 94
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/535539

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Afektif (Afektif Knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengiriman dan Penyimpanan
Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

12. Seorang ATLM melakukan pemeriksaan Rubella


IgG/IgM terhadap pasien yang dicurigai terinfeksi
virus Rubella. setelah dilakukan pemeriksaan,
sampel serum di simpan jika sewaktu-waktu dibutuhkan
sebagai konfirmasi. Sampel dapat disimpan lebih
dari 6 bulan apabila suhu penyimpanan sesuai dengan
standar. Berapakah suhu penyimpanan yang tepat untuk
menjaga stabilitas sampel?
A.A. -20°C
B.B.  -10°C
C.C. 2-8°C
D.D. 37°C
E.E. 2O°C
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 95
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/905545
AREA KOMPETENSI Pengelolaan Masalah Kesehatan
Berbasis Laboratorium
DOMAIN Afektif (Afektif Knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

Seorang ATLM diminta mengerjakan pemeriksaan anti HBs


pada sekelompok remaja di sebuah kegiatan penelitian
yang dilakukan oleh dokter. Hasil pemeriksaan
menunjukkan terdapat 2 orang positif.  Apa
tindakan yang dilakukan ATLM pada kasus tersebut?
A.Meminta remaja untuk berobat ke puskesmas
B.Menuliskan hasil positif di form pemeriksaan
C.Menginformasikan kepada remaja tersebut bahwa
menderita hepatitis
D.Melaporkan hasil kepada dokter yang melakukan
penelitian
E.Menyuruh remaja tersebut berhati hati
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 96
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/231740

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Afektif (Afektif Knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

10. Seorang ATLM menerima sampel dari ruang rawat


inap untuk dilakukan uji widal. Hasil pemeriksaan
di dapatkan titer H 1/160, titer O 1/320, HA
titer 1/160, HB titer 1/80.  ApaKkah fungsi dari
antigen H pada reagen ?
A.A. Tubuh
B.B. Ekor
C.C. Kaki dan tangan
D.D. Alat gerak dari bakteri
E.E. Kepala bakteri
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 97
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/303051

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

9. Seorang ATLM menerima  sampel rujukan


dari puskesmas untuk dilakukan pemeriksaan tubex-tf
tes.  Hasil pemeriksaan menunjukkan  pada
borderline (angka 3) . Apakah tindakan yang tepat
dilakukan oleh ATLM pada kasus tersebut?
A.A. Mengulangi pengujian pada hari yang lain
B.B. Disimpulkan Hasil negative 
C.C. Hasil pemeriksaan langsung dikonsultasikan
pada atasan
D.D. Langsung menulis hasil positif pada lembar
hasil
E.E. Hasil langsung diserahkan ke pasien 
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 98
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/994514

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

Seorang ATLM melakukan pemeriksaan Tubex-tf pada


sampel pasien yang diduga menderita demam typhoid.
Hasil pemeriksaan menunjukkan warna kebiruan pada
skala 6. Apakah interpretasi hasil
 pemeriksaan tersebut?
A.Negatif
B.Borderline
C.Positif demam typhoid aktif
D.Positif kuat demam typhoid aktif
E.Tes tubex perlu diulangi
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 99
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/790130

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Identifikasi dan Persiapan Pasien
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

7. Seorang pasien datang ke laboratorium dengan


membawa surat dari dokter untuk dilakukan pemeriksaan
TORCH. ATLM akan melakukan pengambilan sampel
darah dan mempersiapkan instrument untuk
pengambilan sampel, salah satunya adalah wadah
specimen. Apakah Identitas yang termuat pada label
wadah spesimen ?
A.A. Tanggal, nama dan nomor pasien, diagnosis pasien
B.B. Tanggal, nama dan nomor pasien, nama dokter
C.C. Tanggal, nama dan nomor pasien, pemeriksaan
yang diminta
D.D. Tanggal, nama dan nomor pasien, pemeriksaan yang
diminta
E.E. Tanggal pengambilan spesimen, nama dan nomor
pasien, jenis spesimen
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 100


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/641663

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

ATLM melakukan pemeriksaan VDRL terhadap pasien laki-


laki berusia 35 tahun yang diduga terinfeksi bakteri
Treponema pallidum. Sampel pemeriksaan yang digunakan
berupa   serum. Apakah metode  yang tepat
untuk pemeriksaan tersebut?
A.A. Presipitasi
B.B. Aglutinasi
C.C. Flukolasi
D.D. Imunokromatografi
E.E. Elisa
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 101


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/856553

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

5. Tn D berusia 40 tahun datang ke laboratorium dengan


membawa surat pengantar dari dokter untuk dilakukan
pemeriksaan HIV startegi tiga.  ATLM melakukan
pemeriksaan sesuai SOP dan hasilnya reaktif, reaktif
dan non-reaktif. Apakah interpretasi hasil pemeriksaan
pada kasus diatas?
A.A. HIV Negatif
B.B. HIV Positif
C.C. Intermediate
D.D. Hasil tes Invalid
E.E. Ragu-ragu
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 102


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/674104

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

Seorang laki-laki, umur 18 tahun, datang ke


laboratorium dengan membawa surat pemeriksaan dengan
diagnosis demam typoid. ATLM melakukan
pemeriksaan widal  metode aglutinasi.
Hasil pemeriksaan kualitatif
menunjukkan aglutinasi pada lingkaran slide
Salmonella paratyphi CO. Pada pemeriksaan
semikuantitatif dipipet serum dengan volume 80 µL, 40
µL, 20 µL, 10 µL dan 5 µL pada lingkaran yang berbeda-
beda. Hasil menunjukkan adanya aglutinasi pada
lingkaran dengan sampel 80 µL, 40 µL, 20 µL.
Berapakah titer widal pada pemeriksaan kasus tersebut?
A.1/80
B.1/20
C.1/40
D.1/160
E.1/320
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 103


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/438517
AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium
Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

Seorang wanita datang ke laboratorium dengan surat


rujukan dari dokter untuk pemeriksaan rubela. ATLM
melakukan pemeriksaan rubela dengan metode aglutinasi
pasif dan diperoleh hasil positif. Apa tindakan
selanjutnya yang dilakukan ATLM tersebut?
A.Menuliskan hasil positif pada form permintaan
B.Mengkonfirmasi pemeriksaan dengan metode yang lebih
sensitif
C.Melakukan pemeriksaan ulang dengan reagen baru
D.Mengambil sampel ulang
E.Mengencerkan sampel
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 104


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/529536

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

2. Seorang Pria datang ke laboratorium dengan


surat rujukan pemeriksaan HIV. ATLM mengambil darah
dan melakukan pemeriksaan, setelah 15 menit didapatkan
hasil terbentuk 2 garis berwarna pada
imunokromatografi. Apakah yang harus dilakukan oleh
ATLM tersebut?
A.A. Mengganti reagen pemeriksaan 
B.B. Menyampaikan kepada pasien hasil positif HIV
C.C. Melanjutkan pemeriksaan dengan reagen yang lebih
spesifik
D.d. Mengambil ulang sampel darah
E.e. Menulis hasil reaksi positif 
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 105


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133414/922633

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Afektif (Afektif Knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengambilan Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Imunoserologi

1. Seorang ATLM sedang bertugas melakukan


surveilans di salah satu lokalisasi sebagai upaya
pengendalian HIV/AIDS/. Pada saat melakukan
pengambilan darah secara tidak sengaja petugas
tertusuk jarum. Apakah tindakan pertama yang harus
dilakukan?
A.A. Pergi ke dokter UGD
B.B. Melaporkan kasus ke petugas penanganan infeksi
C.C. Membasuh luka tusukan jarum dengan air mengalir
D.D. Mendapatkan profilaksis pasca pajanan
E.E. Meminum obat
Kunci Jawaban: C
Nomor Soal: 106
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/969049

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

80. Seorang pasien diduga menderita anemia sel


sickle, kelainan ini terjadi karena adanya pergantian
asam amino glutamin oleh valine pada posisi 6 rantai
globin.   Pada rantai globin apa terjadi
pertukaran tersebut ?
A.A. Rantai globin alfa
B.B. Rantai globin beta
C.C. Rantai globin delta
D.D. Rantai globin gamma
E.E. Rantai globin epsilon
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 107


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/966499

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Seorang ATLM melakukan pewarnaan Wright pada preparat


sediaan apus darah tepi untuk hitung jenis lekosit.
Pada pengamatan dengan mikroskop hasil pewarnaan semua
berwarna merah sehingga menyulitkan pembacaan jenis
lekosit. Apa kemungkinan penyebab pada kasus terrsebut
?
A.A. Waktu pewarnaan terlalu lama
B.B. Zat warna terlalu basa
C.C. Buffer terlalu basa 
D.D. Buffer terlalu asam
E.E. Buffer netral, waktu pewarnaan sangat pendek
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 108


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/890544

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengiriman dan Penyimpanan
Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Seorang ATLM melakukan pemeriksaan aktivitas G6PD pada


pasien dengan informasi klinis pada formulir
permintaan terdiagnosis anemia hemolitik. ATLM memilih
bahan pemeriksaan darah vena dengan antikoagulan acid-
citrate-dextrose (ACD) karena memiliki stabilitas yang
relatif cukup lama apabila spesimen disimpan pada suhu
refrigerator. Berapa minggu lama penyimpanan
spesimen dengan suhu simpan yang direkomendasikan pada
kasus tersebut?
A.1
B.2
C.3
D.4
E.5
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 109


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/663706

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengambilan Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

77. Seorang ATLM menerima pasien yang akan


melakukan pemeriksaan darah lengkap. Pada tempat
kerjanya tersebut terdapat tabung vacutainer dengan
warna tutup bermacam-macam. Tutup warna apa yang harus
dipilih untuk tujuan pemeriksaan tersebut? Apa
kemungkinan penyebab warna preparat tersebut ?
A.A. Merah
B.B. Kuning
C.C. Hitam
D.D. Ungu
E.E. Biru  
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 110


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/121710
AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengambilan Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Seorang pasien laki-laki, 23 tahun  datang ke


laboratorium membawa surat dokter untuk pemeriksaan
G6PD. ATLM ragu-ragu tentang jenis spesimen yang
digunakan untuk pemeriksaan karena dalam permintaan
tidak disebutkan.   Apa tindakan paling
tepat yang dilakukan oleh ATLM pada kasus
tersebut? 
A.A. Mengonfirmasi kepada dokter pengirim
B.B. Mengecek kit insert pemeriksaan tersebut
C.C. Mendiskusikan dengan penanggung jawab
laboratorium
D.D. Menanyakan kepada teman sejawat
E.E. Memverifikasi ke resepsionis
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 111


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/936075

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

75. Seorang ATLM melakukan pewarnaan Giemsa pada


pemeriksaan hitung jenis lekosit. Setelah preparate
selesai diwarnai, warna preparat tampak berwarna
merah. Apa kemungkinan penyebab warna preparat
tersebut ?
A.A. Larutan pewarna sudah lama
B.B. Komponen azur B lebih banyak
C.C. Zat warna tidak murni
D.D. pH buffer terlalu rendah
E.E. Methanol tidak murni  
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 112


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/858199

AREA KOMPETENSI Profesionalitas yang Luhur


DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengambilan Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Seorang ATLM  melakukan pemeriksaan PCR dan


ektraksi DNA dari darah pasien terduga
Thalasemia.  Terjadi kesalahan pada saat
pengambilan darah vena dan sampel tidak memenuhi
volume sesuai SOP.  Apa yang harus dilakukan
ATLM pada kasus tersebut ?
A.Menolak pemeriksaan dan menyarankan ke laboratorium
lain
B.Menunda pemeriksaan sampai sampel hemolisis
C.Bahan pemeriksaan dikirim ke laboratorium lain
D.melakukan pemanggilan pasien, memohon maaf dan
melakukan pengambilan sampel ulang
E.Menambahkan darah pasien lain yang sesuai golongan
darah.
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 113


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/266596

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Seorang ATLM akan melakukan pemeriksaan aktivitas G6PD


pada pasien dengan informasi klinis terdiagnosis
anemia hemolitik. ATLM memilih spesimen darah vena
dengan antikoagulan acid-citrate-dextrose (ACD) dan
menyiapkan bahan yang akan digunakan di antaranya
buffer yang direkomendasi oleh ICSH. Apakah jenis
buffer yang digunakan pada pemeriksaan tersebut?
A.Fosfat
B.Asetat
C.Sitrat
D.Tris-HCl/EDTA
E.Glycine
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 114


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/449404
AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium
Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Verifikasi dan Validasi
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

72. Suatu laboratorium membeli alat hematology


analyzer baru. Sebelum digunakan pada pasien ATLM
memeriksa bahan control hematologi 10 kali dengan alat
tersebut, dan dari hasil pemeriksaan bahan control
tersebut dihitung CV, Bias dan TEa. Apa nama
kegiatan yang dilakukan oleh ATLM tersebut ?
A.A. Pelatihan
B.B. Uji coba alat
C.C. Menilai kecepatan alat
D.D. Menilai kestabilan alat
E.E. Melakukan Verifikasi
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 115


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/453597

AREA KOMPETENSI Mawas Diri dan Pengembangan Diri


DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Verifikasi dan Validasi
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Laboratorium menerima kiriman darah EDTA pasien


polysitemia untuk pemeriksaan hematokrit. Sampel layak
periksa, ATLM memeriksa dengan alat otomatis sesuai
prosedur, control diterima, didapatkan hasil Ht:
60%.   Bagaimana hasil  pemeriksaan
tersebut ?
A.Normal sesuai dengan referensi
B.Meningkat, sesuai klinis pasien
C.Tidak normal, tidak sesuai usia 
D.Normal, dan sesuai klinis pasien
E.Normal, tidak sesuai klinis pasien
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 116


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/710100

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pengiriman dan Penyimpanan
Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

70. Suatu laboratorium menerima kiriman darah


EDTA dari daerah menggunakan travel untuk pemeriksaan
retikulosit tanpa menggunakan coolbox. Spesimen saat
diterima sudah 10 jam sejak darah diambil, dan ATLM
menolak specimen karena tidak layak. Berapa jam
stabilitas spesimen untuk  pemeriksaan tersebut ?
A.A. Tiga Jam 
B.B. Empat Jam 
C.C. Lima Jam 
D.D. Enam Jam
E.e. Tujuh Jam
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 117


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/243345

AREA KOMPETENSI Mawas Diri dan Pengembangan Diri


DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Seorang ATLM sedang melakukan pengecekan Hasil PMI


pada pemeriksaan Hb dengan hematology analyzer,
setelah diplotkan pada kartu kontrol hasilnya 3SD di
atas garis mean. Kemudian ATLM mengulang pemeriksaan
bahan kontrol setelah dilakukan koreksi, namun
hasilnya minus 3SD di bawah garis mean.  Apa yang
harus dilakukan ATLM pada kasus tersebut ?
A.Memeriksa bahan kontrol oleh PJ
B.ATLM Melakukan kalibrasi
C.Bahan  kontrol diperiksa oleh ATLM lain
D.Melakukan pencucian pada selang alat
E.Memanggil  teknisi alat laboratorium
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 118


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/530452

AREA KOMPETENSI Mawas Diri dan Pengembangan Diri


DOMAIN Afektif (Afektif Knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

68. Suatu laboratorium mendapat keluhan dari


pelanggan bahwa hasil Hb yang dikeluarkan oleh
laboratorium tersebut tidak benar. Untuk merespon
pelanggan, ATLM lab tersebut mengambil darah pasien
dan dibagi dua, satu dikirim ke laboratorium
terakreditasi dan yang satu diperiksa di laboratorium
tersebut untuk pemeriksaan Hb. Apakah kegiatan
yang dilakukan oleh ATLM  pada kasus di atas?
A.A. Uji homogenitas
B.B. Uji profisiensi
C.C. Pemantapan mutu internal
D.D. Pemantapan mutu eksternal
E.E. Uji banding
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 119


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/519125

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Verifikasi dan Validasi
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

68. Suatu laboratorium mendapat keluhan dari


pelanggan bahwa hasil Hb yang dikeluarkan oleh
laboratorium tersebut tidak benar. Untuk merespon
pelanggan, ATLM lab tersebut mengambil darah pasien
dan dibagi dua, satu dikirim ke laboratorium
terakreditasi dan yang satu diperiksa di laboratorium
tersebut untuk pemeriksaan Hb.  Apakah kegiatan
yang dilakukan oleh ATLM  pada kasus di atas?
A.A. Uji homogenitas
B.B. Uji profisiensi
C.C. Pemantapan mutu internal
D.D. Pemantapan mutu eksternal
E.E. Uji banding
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 120


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/264303

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Seorang ATLM melakukan pemeriksaan jumlah lekosit dan


hitung jenis lekosit secara manual. Hasil pemeriksaan
mendapatkan jumlah lekosit 28.000 sel/µL
darah.  Berapa jumlah sel yang harus periksa
pada hitung jenis lekosit untuk kasus tersebut ?
A.100 
B.200 
C.300 
D.400 
E.500 
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 121


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/609866

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Verifikasi dan Validasi
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Seorang ATLM sedang menganalisis hasil pemeriksaan


sampel pasien laki-lakiumur 23 tahun yang
didignosis anemia. Hasil pemeriksaan menunjukkan
kadar Hb 9 g/dL, RBC 3.6 juta/µL, MCV 76 fL, MCH 23
pg.  Apa pemeriksaan lanjutan untuk
menentukan penyebab pada kasus tersebut ? 
A.Saturasi transferrin
B.Serum iron
C.Apus darah tepi
D.Elektroforesis Hb
E.TIBC
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 122


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/810320

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

65. Seorang pasien wanita hamil 7 bulan datang ke


dokter dengan keluhan utama cepat capek. Pada
pemeriksaan fisik sklera pucat yang lain dalam batas
normal dan pada pemeriksaan hematologi Hb 9.5 g/dL, Ht
30%, MCV 75 fL. Apa kemungkinan penyebab anemia pada
kasus tersebut?
A.A. Kekurangan protein
B.B. Kekurangan asam folat
C.C. Kekurangan zat besi
D.D. Kekurangan vitamin B12
E.E. Kekurangan zinc
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 123


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/781347

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

64. Pada suatu laboratorium ada permintaan


pemeriksaan MCV. Pada saat itu alat hematologi
analyzer rusak, maka pemeriksaan dilakukan secara
manual. Hasil pemeriksaan yang diperoleh Hb = 11,4
g/dL; hematokrit = 30%; RBC = 3,2 juta/µL. Berapa
MCH pada pemeriksaan tersebut ?
A.A. 35,6 pg
B.B. 93,7pg
C.C. 38,0 pg
D.D. 28,0 pg
E.E. 26,3 pg
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 124


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/233279

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

63. Pada suatu laboratorium ada permintaan


pemeriksaan MCV. Pada saat itu alat hematologi
analyzer rusak, maka pemeriksaan dilakukan secara
manual. Hasil pemeriksaan yang diperoleh Hb = 12,3
g/dL; hematokrit = 32%; RBC = 3,5 juta/µL. 
Berapa MCV pada pemeriksaan tersebut ?
A.A. 35,1 fL
B.B. 91,4 fL
C.C. 38,4 fL
D.D. 26,1 fL
E.E. 28,4 fL
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 125


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/320153

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Verifikasi dan Validasi
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

62. Pada suatu laboratorium ada permintaan


pemeriksaan MCV. Pada saat itu alat hematologi
analyzer rusak, maka pemeriksaan dilakukan secara
manual. Pemeriksaan apa yang harus dilakukan
untuk kasus diatas?
A.A. Jumlah RBC dan Hb
B.B. Jumlah RBC dan Hematokrit
C.C. Hematokrit dan Hb
D.D. Hematokrit dan MCH
E.E. Hemoglobin  dan MCHC
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 126


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/173969

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pengiriman dan Penyimpanan
Spesimen
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

61. Suatu laboratorium menerima kiriman darah


EDTA dari daerah menggunakan travel untuk pemeriksaan
trombosit tanpa menggunakan coolbox. Spesimen saat
diperiksa sudah 8 jam sejak darah diambil dan oleh
ATLM specimen ditolak karena tidak layak.  
Berapa jam stabilitas spesimen untuk  pemeriksaan
tersebut ?
A.A. Dua jam
B.B. Enam  jam
C.C. Delapan jam
D.D. Sepuluh jam
E.E. Dua puluh empat jam
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 127


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/291168

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Seorang pasien Tn Y datang ke sebuah laboratorum


klinik untuk pemeriksaan darah rutin dengan membawa
formulir pemeriksaan dari dokter. Salah satu
pemeriksaan yang diminta adalah laju endap darah
(LED). Untuk pemeriksaan ini darah harus diencerkan
terlebih dahulu dengan antikoagulan natrium sitrat
3,8%. Berapakah rasio antara antikoagulan dengan darah
untuk pemeriksaan tersebut?
A.1 : 4
B.1 : 9
C.1 : 2
D.1 : 1
E.1 : 20
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 128


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/132747
AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium
Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Seorang pasien pria 28 tahun datang kedokter dengan


hasil elektroforesis Hb: HbA 94%, HbF 1,2%; HbA2 4,8%.
 Dokter menyatakan ke pasien perlu tes
konfirmasi.  Apa nama tes konfirmasi untuk
kasus
 tersebut?      &nb
sp;  
A.HPLC
B.Indeks Mentzer
C.Pemeriksaan Heinz bodies
D.Osmotic fragility
E.Analisis DNA
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 129


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/893639

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

58. Pemeriksaan elektroforesis Hb pasien pria 47


tahun, klinis anemia didapatkan 10,5 g/dL, RBC 5.2 x
106/uL, hematokrit 32,5%; MCV 72 fL. Hasil
elektroforesi Hb didapat HbA 95%, HbF 0,5%; HbA2 4,5%.
PMI pada pemeriksaan ini diterima. Apa dugaan
interpretasi hasil pemeriksaan tersebut? 
A.A. Thalassemia beta trait
B.B. Thalassemia alfa minor
C.C. Normal hemoglobin
D.D. Thalassemia intermedia
E.E. Thalassemia mayor
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 130


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/190702

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Verifikasi dan Validasi
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Pemeriksaan elektroforesis Hb pada wanita diduga


anemia, 37 tahun. Pada pemeriksaan hematologi
didapatkan Hb 11,5 g/dL, hematokrit 39,5%; MCV 84 fL.
Dari hasil elektroforesi Hb didapat HbA 97%, HbF 0,8%;
HbA2 2,2% Apa interpretasi hasil pemeriksaan
tersebut?
A.A. Thalassemia beta trait
B.B. Thalassemia intermedia
C.C. Thalassemia mayor
D.D. Thalassemia alfa minor
E.E. Normal hemoglobin
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 131


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/872135

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

56. Seorang ATLM memeriksa jumlah eritrosit


menggunakan kamar hitung Improved Newbawer. Pada
pemeriksaan dari 80 kotak kecil (luas tiap kotak
1/20mm x 1/20 mm; tinggi 1/10 mm) didapatkan 250 RBC,
pengenceran 200 kali, Berapa jumlah
eritrosit   pada pemeriksaan  tersebut
?
A.A. 1,5 juta sel/ L
B.B. 2,0 juta sel/ L
C.C. 2,5 juta sel/ L
D.D. 2,8 juta sel/L
E.E. 3,0 juta sel/ L
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 132


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/259895

AREA KOMPETENSI Mawas Diri dan Pengembangan Diri


DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Peralatan dan Reagensia
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

55. Suatu laboratorium secara tidak terduga


kerusakan  alat haematologyanalyzer, sementara
back-up alat masih dalam perbaikan, oleh karena itu
pemeriksaan eritrosit akan dilakukan secara manual
menggunakan kamar hitung. Apa reagensia yang akan
digunakan pada kasus tersebut?
A.A. Asam asetat
B.B. Amonium oksalat
C.C. Turk
D.D. Hayem
E.E. Asam klorida
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 133


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/808506

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Seorang ATLM sedang melakukan pengecekan hasil


PMI pada pemeriksaan eritrosit. Hasil kontrol saat
diplotkan pada kartu kontrol berada 2SD diatas garis
mean, dan pada hari sebelumnya hasil kontrol berada
2Sd di  bawah garis
mean.      Apa kategori
hasil  kontrol pada kasus tersebut ?
A.22S.
B.R4S
C.41S
D.12S
E. 4X
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 134


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/477007

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

53. Seorang ATLM memeriksa jumlah lekosit


menggunakan kamar hitung Improved Newbawer. Pada
pemeriksaan dari 64 kotak sedang (luas tiap kotak 1/4
mm x 1/4 mm; tinggi 1/10 mm) didapatkan 156 lekosit,
pengenceran 10 kali.  Berapa jumlah lekosit pada
pemeriksaan  tersebut ?
A.A. 1.500 sel/L
B.B. 2.500 sel/ L
C.C. 3.900 sel/ L
D.D. 5.000 sel/ L
E.E. 7.800 sel/ L
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 135


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/916267

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Peralatan dan Reagensia
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

52. Pada pemeriksaan lekosit dengan haematolog


yanalyzer, alat rusak, sehingga pemeriksaan dilakukan
secara manual menggunakan kamar hitung. Apa
reagensia yang akan digunakan pada kasus tersebut?
A.A. Gower
B.B. Amonium oksalat
C.C. Turk
D.D. Hayem
E.E. Asam klorida
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 136


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/237184

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Jaminan Mutu
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

51. ATLM suatu laboratorium melakukan pemeriksaan


lekosit menggunakan kamar hitung improved new bawer.
Pada saat pemipetan darah, jumlah darah yang dipipet
kurang.   Bagaimana hasil pemeriksaan yang akan
diperoleh pada kasus tersebut?
A.A. Dalam batas normal
B.B. Meningkat palsu
C.C. Menurun palsu
D.D. Menurun dua kali
E.E. Menurun tiga kali
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 137


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/280115

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Seorang ATLM memeriksa jumlah eosinofil total


menggunakan kamar hitung Improved Newbawer. Pada
pemeriksaan dari 4 kotak besar (luas tiap kotak 1 mm x
1 mm; tinggi 1/10 mm) didapatkan 48 eosinofil,
pengenceran 10 kali. Berapa jumlah eosinofil
(sel/L) pada kasus tersebut?
A.2.200
B.1.200
C.4.800
D.3.000
E.5.000
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 138


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/397895

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Verifikasi dan Validasi
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

49. Hasil pemeriksaan jumlah eosinophil sesuai


SOP pad pasien ascariasis pria 18 tahun didapatkan:
2400 sel/uL (nilai rujukan 100-400
sel/µL). Bagaimana hasil  pemeriksaan
tersebut ?
A.A. Normal sesuai dengan referensi
B.B. Meningkat, sesuai klinis pasien
C.C. Tidak normal, tidak sesuai usia 
D.D. Normal, dan sesuai klinis pasien
E.E. Normal, tidak sesuai klinis pasien
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 139


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/433369

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Pada pemeriksaan hitung jenis lekosit ditemukan sel


berdiameter 10-15 µm, kromatin inti  kasar dan
berwarna biru, berlobus dua dihubungkan filamen halus
kecil, sitoplasma diisi granula kasar berwarna
merah. Apa sel  yang dimaksut  pada
pemeriksaan tersebut?
A.A. Monosit
B.B. Basofil
C.C. Eosinofil
D.D. Limfosit
E.E. Netrofil
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 140


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/212366

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Peralatan dan Reagensia
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

47. Seorang ATLM akan melakukan pemeriksaan


retikulosit dengan haematology analyzer. Namun pada
saat alat dihidupkan alat tidak dapat digunakan.
Hitung retikulosit  akan dilakukan secara
manual.  Apa jenis reagensia yang dapat digunakan
pada pemeriksaan  tersebut ?
A.A. Giemsa solution
B.B. Bromcresol purple
C.C. Hayem solution
D.D. Brilliant cresyl blue
E.E. Turk solution
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 141


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/833341

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Seorang ATLM melakukan pemeriksaan LED pasien


anemia wanita dewasa sesuai SOP. Hasil
pemeriksaan didapatkan nilai LED  4 mm/60
menit. Di samping itu dilakukan pemeriksaan lainnya
dan diperoleh kadar  Hb 10,4 g/dL, RBC 3,2 x
106/L, WBC 4.600/ L, nilai hematokrit 40%, albumin 9.5
g/dL, glukosa darah 70 mg/dL, ureum 35 mg/dL. ATLM
tersebut melakukan validasi hasil pemeriksaan. Apa
dugaan penyebab ketidaksesuaian hasil
pemeriksaan  yang paling tepat pada kasus
tersebut?
A.Uremia
B.Leukopenia
C.Hiperalbuminemia
D.Hipoglikemia  
E.Anemia
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 142


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/130074

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

ATLM suatu laboratorium klinik menerima permintaan


pemeriksaan Mean Cell Volume (MCV) namun alat
hematology analyzer sedang diperbaiki. ATLM melakukan
pemeriksaan manual untuk memperoleh hasil
MCV.  Apa parameter yang harus diperiksa
pada kasus tersebut?
A.Jumlah eritrosit  
B.Hemoglobin
C.Hematokrit dan hemoglobin
D.Hematokrit dan jumlah eritrosit
E.Hemoglobin, jumlah eritrosit dan hematokrit
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 143


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/616609

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

44. Pada pemeriksaan hitung jenis lekosit pada


pasien sehat  ditemukan sel berdiameter 6-12 µm,
kromatin inti kasar, inti bulat hampir mengisi seluruh
sel, sitoplasma  berwarna biru muda. Apa
sel  yang paling mungkin pada pemeriksaan
tersebut?
         
 
A.A. Netrofil
B.B. Basofil
C.C. Eosinofil
D.D. Limfosit
E.E. Monosit
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 144


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/898602

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

43. Pada pemeriksaan hitung jenis lekosit


ditemukan sel berdiameter 10-14 µm, kromatin inti
 kasar dan berwarna biru, inti dan sitoplasma
ditutupi granula kasar berwarna biru tua sehingga
lobus inti tidak tampak jelas, sitoplasma berwarna
biru tua. Apa sel  yang paling mungkin pada
pemeriksaan tersebut?
A.A. Basofil
B.B. Eosinofil
C.C. Monosit
D.D. Limfosit
E.E. Retikulosit
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 145


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133406/538810
AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Hematologi

Seorang ATLM melakukan pemeriksaan retikulosit metode


supravital. Hasil pemeriksaan mendapatkan 50
retikulosit dalam 1000 eritrosit, hitung jumlah
eritrosit  4,2 juta sel/µl
darah.  Berapa  jumlah retikulosit/ ul
darah pada kasus tersebut ?  
A.500.000 
B.210.000 
C.420.000 
D.600.000 
E.250.000 
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 146


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/568893

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

80. Seorang petugas ATLM menerima sampel sputum


dari pasien yang menderita batuk selama 30 hari,
setelah diperiksa BTA dilaporkan negatif maka dokter
meminta untuk diperiksa kultur. Apakah media yang
digunakan untuk isolasi?
A.Lowenstein Jensen Medium
B.Thiosulphate Citrate Bile Salt
C.deMann Rogosa Sharpe Agar
D.Tellurite Blood Agar  
E.MacCongke
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 147


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/387820

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Identifikasi dan Persiapan Pasien
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

79. Petugas ATLM melakukan identifikasi suatu


bakteri. Hasil pemeriksaan secara mikroskopis sediaan
dengan pewarnaan gram Coccus berwarna ungu, kemudian
uji katalase positif ditunjukkan dengan adanya reaksi
gelembung. Hasil uji katalase positif ini menunjukkan
bahwa bakteri tersebut menghasilkan enzim?
A.DNase
B.Cytochrome
C.Oksidase  
D.Fermentase  
E.Amilolitik
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 148


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/354823
AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

78.Dokter meminta untuk dilakukan pemeriksaan bakteri


dan mencari obat yg tepat dalam pemberian antibiotika
pilihan untuk pasien yang bahan pemeriksaan nya
sputum. Sehingga dilakukan identifikasi bakteri
terhadap sampel ini dan dilanjut pemeriksaan
resistensi terhadap bakteri ini ? Metode apakah yang
digunakan untuk menguji bakteri tersebut?
A.Minimal Inhibition Consentration
B.Sensitifity Test Kirby Bauer
C.Efekivias antibitik standar  
D.Most Probable Number  
E.Angka lempeng kuman
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 149


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/172093

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

77. Seorang ATLM melakukan pemeriksaan


mikrobiologi dari  bahan pemeriksaan
berupa Cairan Serebrospinal yang diagnosis
dokter terinfeksi bakteri Hemophilus
sp, hasil mikroskopis menunjukan bakteri
gram negative cocco basil
kemudian  dilakukan test satelit terhadap
bakteri yang diisolasi pada media
agar darah untuk menetukan spesiesnya.
Spesies bakteri apa yang digunakan untuk melakukan uji
satelit pada kasus tersebut ?  
A.Staphylococcus epidermidis
B.Staphyococcus aureus  
C.Staphylococcus sapropiticus  
D.Staphylococcus albus  
E.Staphylococcus citerus
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 150


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/615091

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Peralatan dan Reagensia
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Seorang ATLM diminta untuk melakukan pemeriksaan


kualitas air bersih pada salah satu depo air minum isi
ulang. Mengingat stok alat di laboratorium yang
terbatas dan jumlah sampel yang diterima cukup banyak,
maka ATLM tersebut melakukan manajemen penggunaan alat
yang dapat mengakomodir semua sampel dapat diperiksa
secara bersamaan. Apa jenis ragam (seri) MPN yang
paling tepat digunakan oleh ATLM pada kasus tersebut?
A.313
B.555
C.511
D.515
E.533
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 151


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/224596

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Peralatan dan Reagensia
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Seorang ATLM melakukan pembacaan hasil isolasi dari


sampel faeces pasien diare. Hasil menunjukan  di
media diffensial koloni yang berwarna metalik hijau.
selanjutnya, koloni bakteri disolasi pada media
biokimia untuk menentukan spesies penyebab infeksi.
Media apa yang digunakan pada kasus tersebut ?
A.Indol, Urea, simon citrat, MR,VP
B.Indol, motility, simon citrat, MR,SIM
C.Manitol Salt Agar
D.Indol, motility, VP, MR, Simon citrat
E.TSIA, motility, simon citrat, MR,VP
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 152


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/407847
AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Seorang ATLM melakukan pemeriksaan isolasi bakteri


pada  media Manitol Salt Agar, dari sampel
pus luka pada penderita diabetikum. Hasil media
menunjukkan koloni berwarna kuning, memfermentasi
manitol, pada pengecatan Gram bentuk coccus berwarna
ungu dan bergerombol.  Bakteri apakah hasil
isolasi tersebut?
A.Streptococcus pyogenes
B.Staphylococcus aureus
C.Staphylococcus citreus
D.Staphylococcus Plazen
E.Staphylococcus aures
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 153


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/123770

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Afektif (Afektif Knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

73. Identifikasi bakteri yang dilakukan petugas


Laboratorium Bakteriologi  dari sampel seorang
pasien yang diisolasi pada media MAC dan SS
media.  Terlihat pada media SS agar terdapat
koloni yang tumbuh  dengan warna hitam
ditengahnya, pada media TSI mengandung sulfur, warna
M/K. Hasil pengecatan  basil Gram negatif
Hasil identifikasi bakteri  tersebut menunjukkan
bakteri tersebut?
A.Proteus vulgaris
B.Pseudomonas sp
C.E.coli
D.Shigella flexineri
E.Salmonella typhi
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 154


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/183516

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

72. Seorang ATLM sedang melakukan isolasi


dan identifikasi bakteri dari sampel swab
nasofaring, kemudian dilakukan
pewarnaan gram menunjukkan hasil G
ram positif (+), kokus susunan&nbs
p;bergerombol dan berpasa ngan, pada media
pertumbuhan tampak koloni bulat, besar,cembung dan
berwarna kuning, Apa uji selanjutnya untuk
difrensiasi genus bakteri Streptococcus dan
Staphylococcus pada kasus tersebut?
A.Uji Katalase
B.Uji Koagulase
C.TYEA
D.Karbohidrat
E.Suseptibility dengan Novobiosin
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 155


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/827286

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

71. Seorang ATLM melakukan penghitungan jumlah bakteri


pada sampel urine. Urine ditanam dalam media agar
menggunakan ose kalibrasi 0,001 ml, kemudian kultur
tersebut diinkubasi selama 24 jam pada suhu 37 °C.
Setelah inkubasi, ditemukan 25 koloni bakteri tumbuh
pada media tersebut. Berapakah jumlah koloni bakteri
dalam 1 ml sampel tersebut?
A.0,25
B.250
C.2500
D.25000
E.250000
Kunci Jawaban: D
Nomor Soal: 156
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/698275

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

70. ATLM sedang melakukan tes cepat untuk membedakan


bakteri Staphylococcus sp (tes negatif) dari
Micrococcus sp (tes positif). Disiapkan media TYEA yng
kemudian bakteri diinokulum pada media tersebut,
kemudian diberi parafin cair dan diinkubasi selama 24
jam dengan suhu 37 o. setelah diinkubasi dinyatakan
hasil tes positif. Apakah nama media tes yang
digunakan untuk tes tersebut ?
A.media koagulase
B.Media TYEA
C.Media karbohidrat
D.Media oksidasi
E.Media dekarboksilasi
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 157


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/127804

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

69. Seorang pasien datang ke rumah sakit dengan


keluhan sudah 3 minggu demam tinggi, mual dan pusing.
Dokter merekomendasikan pemeriksaan mikrobiologi pada
sampel feses, untuk mendeteksi keberadaan bakteri
Salmonella. Sampel feses diambil kurang dari 1 jam
sebelum pemeriksaan laboratorium. Apakah jenis media
pengaya untuk sampel tersebut ?
A.Tryptic soya broth
B.Tellurite broth
C.Selenit broth
D.Gaal kultur
E.Bouillon broth
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 158


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/823282

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Pemeriksaan MPN coliform dan MPN Fecal coli


adalah metode yang biasa digunakan untuk menguji
kualitas mikrobiologi dari sampel air minum. Ragam air
belum olahan yang dapat digunakan adalah 5-5-5 dan
presumptive test menggunakan media Lactose Broth.
Setelah itu dilakukan uji lanjutan dengan confirmed
test. Berapa suhu inkubasi dan waktu yang digunakan
pada uji lanjutan?
A.25 0 C dan 44,5 0 C selama 24 jam
B.37 0 C dan 44,5 0 C selama 24 jam
C.37 0 C dan 37 0 C selama 48 jam
D.20 0 C dan 44,5 0 C selama 48 jam
E.25 0 C dan 44,5 0 C selama 24 jam
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 159


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/320659

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

67. Seorang ATLM melakukan pemeriksaan


mikroskopis terhadap sediaan dari sampel sekret uretra
diperoleh Gram, bakteri berbentuk diplokokus seperti
biji kopi. Bagaimana cara Petugas ATLM melaporkan
hasil pemeriksaan tersebut?
A.Gram negatif coccus
B.Gram negatif diplococcus
C.Gram negatif diplococcus intra dan ekstra seluler
D.Gram negatif coci
E.Gram negatif intra dan esktraseluler
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 160


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/190687
AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium
Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

66. Petugas ATLM menanam sampel sekret uretra


pada media Thayer Martin Agar. Setelah diinkubasi
selama 48 jam pada suhu 37 °C dengan penambahan CO2,
terlihat koloni berukuran kecil hingga sedang, smooth.
Pada pengecatan Gram, bakteri berbentuk diplokokus
seperti biji kopi. Pada tes oksidase hasilnya positif,
sedangkan pada uji gula-gula hasilnya positif
memfermentasi glukosa. Apakah nama spesies bakteri
yang terdapat pada spesimen tersebut?
A.Neisseria gonorrhoeae
B.Neisseria meningitidis
C.Neisseria spp
D.S. bovis
E.S.pneumoniae
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 161


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/803308

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi
65. Seorang  TLM sedang melakukan praktikum
pembuatan preparat bakteri Bacillus subtilis. Suspensi
bakteri diletakkan di atas kaca obyek dan setelah
kering difiksasi dengan nyala api, lalu digenangi
larutan fuksin sambil dipanasi sampai menguap keluar
asap. Setelah preparat mendingin, dicuci dengan
larutan asam sulfat 1% dan digenangi lagi dengan
larutan biru metilen 0,1% selama 2 menit. Selanjutnya
dicuci dengan air mengalir, dikeringkan dan diamati
dengan mikroskop lensa perbesaran kuat. Bagaimanakah
hasil pengamatan yang diperoleh?
A.Spora biru, badan sel merah
B.Kapsul merah, sel bakteri biru
C.Granula biru, badan sel merah
D.Kapsul putih/jernih, bakteri merah
E.Spora merah, badan sel biru
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 162


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/954134

AREA KOMPETENSI Pengelolaan Informasi


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

64. Seorang ATLM mengambil sampel pus ulkus


diabetikus, kemudian dilakukan kultur pada media Mac
Conkey. Kultur diinkubasi pada suhu 37°C selama 24
jam, dihasilkan koloni yang tidak mampu memecah
laktosa pada media NAP menghasilkan pigmen warna
hijau, memiliki wangi khas lavender. Kemudian
dilakukan uji biokimia terhadap koloni tersebut Media
TSIA menunjukkan hasil K/K, Gas (- dan H 2 S (-) serta
mempunyai enzim katalase dan oksidase.
A.Staphylococcus
B.Salmonella
C.Proteus
D.Pseudomonas aeruginosis
E.E.coli
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 163


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/136672

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

63. Terhadap hasil Uji Katalase seperti dibawah ini,


langkah apa yang dilakukan ATLM selanjutnya dalam
mengidentifikasi bakteri yang telah diisolasi?
A.Melakukan Uji Derkaboksilasi 
B.Melakukan Uji IMVIC
C.Melakukan inokulum pada media TYEA
D.Melakukan Uji suseptibiliti dengan disc bacitrasin
E.Melakukan Uji PCR
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 164


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/817672

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

62. Hasil mikroskopis dari pertumbuhan bakteri pada


media NAP dari spesimen pus adalah gram positif
coccus, selanjutnya ATLM melakukan uji katalase dan
diperoleh hasil pengamatan sebagai berikut. 
  Apa nama family dari koloni ini?
A.Streptococcaceae 
B.Corynebacteriaceae
C.Staphylococcaceae
D.Bacillaceae
E.Enterobacteriaceae
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 165


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/380018

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

61. Bakteri yang pada umumnya dapat menjadi penyebab


infeksi pada kulit dan jaringan lunak dan sebagian
besar telah resisten terhadap Methicillin
dan yang sudah tidak dapat lagi diatasi dengan
berbagai golongan antibiotik yang umum dipakai. 
Apakah spesies dari bakteri yang dimaksud diatas
A.S. citereus
B.S.albus
C.S. sapropiticus
D.S. aureus
E.S. plazen
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 166


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/978998

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

60. Petugas ATLM diharuskan merujuk sampel feses dari


pasien penderita diare ke RSUD Sekayu untuk dilakukan
pemeriksaan mikrobiologi terhadap sampel.  Media
trasnport apa yang paling tepat digunakan untuk
mengirim sampel tersebut?
A.Stuart medium
B.Amies medium
C.Salt Bile Medium
D.Ox Bile medium
E.Cary and Blair
Kunci Jawaban: E
Nomor Soal: 167
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/654671

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

59. Media selektif yang digunakan untuk


isolasi V.cholerae  adalah media TCBS.
V.cholerae yang diisolasi akan tumbuh dengan
karakteristik koloni berwarna kuning. Apa yang
menyebabkan koloni bakteri berwana kuning pada media
tersebut?
A.Aktivitas fermentasi Glukosa
B.Aktivitas fermentasi laktosa
C.Aktivitas fermentasi sukrosa
D.Aktivitas fermentasi maltosa
E.Aktivitas fermentasi manitol
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 168


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/424714

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi
58. Seorang ATLM mengamati hasil isolasi spesimen
feses dari penderita diare pada media TCBS yaitu
koloni berwarna kuning, permukaan datar, mengkilat,
halus. Pengamatan dengan mikroskopis gram negatif
berbentuk batang koma, dan hasil uji serologi
menunjukkan positif Serotipe INABA.  Apakah
spesies yang tepat sesuai dengan hasil di atas?
A.Vibrio cholerae
B.Vibrio parahaemolyticus
C.Vibrio alginolyticus
D.Vibrio anguillarum
E.Vibrio sp
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 169


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/150188

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

ATLM memeriksa sampel feses dari penderita diare,


hasil pemeriksaan makroskopis dengan konsistensi feses
cair dan berwarna putih seperti cucian. ATLM melakukan
identifikasi secara mikroskopis dan mengisolasi sampel
pada suatu media selektif.  Apakah nama media
selektif padat yang tepat digunakan untuk mengisolasi
spesimen tersebut? 
A.Thiosulfate Citrate Biles Salts (TCBS)
B.Salmonella Shigella Agar
C.Mac Congke Agar
D.Blood Agar Plate
E.Carry Blaier
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 170


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/132840

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Media Lowenstein Jensen merupakan media khusus yang


terdapat zat untuk menghambat pertumbuhan bakteri lain
selain M.tuberculosis.  Apa nama zat yang
ditambahkan pada media LJ?
A.Albumin
B.Gliserol
C.Malachite Green
D.Glukosa
E.Asam amino
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 171


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/919629

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Seorang ATLM melakukan pengamatan koloni bakteri yang


tumbuh  pada medium Lowenstein Jensen. Hasil
didapatkan koloni berwarna kekuningan, bentuk seperti
bunga kol dan dicurigai bakteri Mycobacterium sp.
selanjtunya, Koloni bakteri dilakukan identifikasi
untuk memastikan spesienya secara spesifik dengan uji
biokimia. Bagaimana langkah uji  yang digunakan
pada kasus tersebut ?
A.Melakukan Uji Urase
B.Melakukan Uji Katalase
C.Melakukan Uji Peroksidase
D.Melakukan Uji Reduksi Nitrat
E.Melakukan Uji p-nitrobenzoic acid (PNB)
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 172


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/306239

AREA KOMPETENSI Pengelolaan Informasi


DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Seorang ATLM melakukan pemeriksaan mikroskopis


preparat BTA yang berasal dari sputum penderita TB.
Dari hasil pengamatan diketahui bahwa: bakteri
berbentuk batang berwarna merah, dan ditemukan 10 sel
dalam 1lapang pandang. Bagaimanakah cara pelaporan
dari hasil pemeriksaan tersebut?
A.1+
B.2+
C.3+
D.Scanty
E.4+
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 173


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/819784

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Petugas ATLM melakukan identifikasi suatu bakteri.


Hasil pemeriksaan secara mikroskopis sediaan dengan
pewarnaan gram Coccus berwarna ungu, kemudian uji
katalase positif ditunjukkan dengan adanya reaksi
gelembung. Enzim apa yang dihasilkan oleh bakteri
ini?
A.Cytochrome
B.Oksidase
C.Fermentase
D.Amilolitik
E.DNase
Kunci Jawaban: A
Nomor Soal: 174
Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/654877

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Petugas ATLM ditugaskan untuk mengerjakan PME dengan


melakukan pewarnaan khusus terhadap strain
bakteri.  Sediaan diwarnai dengan Cat nigrosin
dan larutan safranin. Hasil pengamatan mikroskopik
ditemukan adanya bakteri berwarna merah yang
diselubungi kapsul bulat lonjong transparan
dengan latar belakang hitam/gelap. Bakteri apa yang
diamati?
A.Salmonella typhii
B.Escherichia coli
C.Streptococcus pneumoniae
D.Klebsiella pneumoniae
E.Acinectorbacter baumanii
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 175


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/331673

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Petugas ATLM melakukan isolasi dan identifikasi


terhadap bakteri yang diisolasi dari sampel pus pasien
penderita DM. Hasil isolasi dan identifikasi
menunjukkan terbentuknya aktivitas beta hemolisa pada
media BAP, mikroskopis bakteri gram positif coccus,
Uji katalase dan Uji koagulasi  positif, dan
terbentuk gumpalan (koagulasi) pada plasma citrat. Apa
nama bakteri yang diduga penyebab terjadinya infeksi?
 
A.Streptococcus pyogenes
B.Staphylococcus sapropiticus
C.Staphylococcus aureus
D.Staphylococcus epidermidis
E.Streptococcus agalactiae
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 176


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/967226

DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)


SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Identifikasi dan Persiapan Pasien
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Seorang ATLM yang bekerja di laboratorium mikrobiologi


rumah sakitmelakukan isolasi terhadap sampel nanah
(pus) dari luka. Sampel ditanam pada media agar darah.
Setelah diinkubasi, diperoleh mayoritas koloni yang
tumbuh berwarna kuning dan terbentuk zona jernih di
sekitar koloni. Kemudian diambil koloni tersebut dan
dilakukan pewarnaan Gram, tampak sel kokus gram
positif. Uji katalase positif dan uji resistensi
terhadap Novobiosin sensitif. Apa uji yang tepat
dilakukan untuk menentukan genus dari bakteri terduga
penyebab infeksi?
A.Uji Koagulasi
B.CAMP
C.Uji Suseptibility
D.Uji Katalase
E.Uji Quellung
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 177


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/814648

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Seorang ATLM melakukan isolasi bakteri dari spesimen


pus yang diperoleh dari luka infeksi. Pemeriksaan
dilakukan dengan mengkultur pada agar darah, setelah
kultur bakteri ditumbuhkan dilakukan uji katalase.
Hasil didapatkan bentuk bulat dan ukur kecil 
bersifat hemolisis dan katalase Negatif (-). Apa
langkah selanjutnya yang akan dilakukan pada kasus
tersebut?
A.Melakukan uji urase
B.Melakukan uji reduksi nitrat
C.Melakukan Uji p-nitrobenzoic acid
D.Melakukan uji resistensi bacitracin
E.Melakukan uji resisteni optochin
Kunci Jawaban: D

Nomor Soal: 178


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/457337

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Salah satu jenis bakteri mempunyai ciri Gram negatif,


berbentuk  batang pendek dengan
ujung bulat, tidak mampu bergerak, tidak
membentuk spora, anaerobik fakultatif, dan
membutuhkan hemin (faktor X) untuk bertumbuh. Bakteri
tersebut menyebabkan Ulkus mole atau Chancroid, yang
penularannya terjadi melalui hubungan seksual.
Apakah Spesies dari bakteri ini?
A.Treponema pallidum
B.Haemophylus ducreyi
C.Haemophylus influenzae
D. Neisseria gonorhoe
E.Klebsiella 
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 179


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/953126

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pra Analitik
SASARAN Peralatan dan Reagensia
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Petugas ATLM akan melakukan uji


resistensi pada pemeriksaan mikroorgani
sme dari urine  seorang pasien yang
diduga terinfeksi oleh bakteri,
untuk uji resistensi pada biakan kultur
ATLM menggunakan  metode Kirby
Bauer  modifikasi. Berapa konsentrasi
standar MacFarland  yang akan digunakan ?
A.0,4
B.0,5
C.5
D.0,05
E.50
Kunci Jawaban: B

Nomor Soal: 180


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/680111

AREA KOMPETENSI Landasan Ilmiah Ilmu Laboratorium


Medik
DOMAIN Kognitif
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Seorang ATLM melakukan pembuatan kultur dari pus luka


seorang penderita DM. Berdasarkan hasil kultur
tersebut, setelah dilakukan pemeriksaan mikroskopis
ternyata ditemukan bakteri gram positif coccus dan
katalase positif. Selanjutnya ATLM tersebut melakukan
Uji biokimia uji suseptibility terhadap bakteri, untuk
menentukan genus dari bakteri tersebut. Apa nama media
yang harus digunakan untuk melakukan uji Suseptibility
pada kasus di atas?
A.Blood agar plate
B.Saboraud Dextrose Agar
C.Mullere Hinton Agar
D.Plate Count Agar
E.MacCongke
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 181


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/113442

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Seorang pasien laki-laki, umur 35 tahun, datang ke


laboratorium dengan keluhan batuk. kemudian, ATLM
mengambil sampel  swab tenggorok dengan kapas
swab. Sampel diletakan di objek glass dan dilakukan
pewarnaa Neisser. Hasil pengamatan mikroskopik
ditemukan bakteri bacil bewarna ungu,polymorph,
bergranula disatu atau kedua ujung  badan bakteri
( seperti batang korek api). Apa langkah selanjutnya
yang paling tepat pada kasus tersebut ?  
A.Melakukan isolasi pada media tellurit blood agar
B.Mengulangin pewarna dan pembacaan secara mikroskopis
C.Mengeluarkan hasil pemeriksaan
D.Melaporkan temuan kepada senior
E.Mengvalidasi hasil pemeriksaan
Kunci Jawaban: A

Nomor Soal: 182


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/373888

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Pencatatan, Pelaporan, Pengeluaran
Hasil
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Seorang balita berusia 4 tahun dibawa ke dokter dengan


gejala klinis demam tinggi, sakit menelan, terlihat
adanya radang dan tampak tenggorokan dilapisi selaput
tebal berwarna abu-abu. Dokter memberi rujukan untuk
dilakukan pemeriksaan mikroskopis dari swab tenggorok
di laboratorium. Hasil menunjukan dengan pewarnaan
khusus Albert adanya bakteri berbentuk batang dengan
granula warna ungu-kehitam (volutine bodies). Apakah
bakteri yang menginfeksi pada kasus tersebut ?
A.Klebsiella pneumoniae
B.Streptococcus pyogenes
C.Corynebacterium diphtheriae
D.Vibrio Cholera
E.Neisseria meningitidis
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 183


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/616840

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Seorang balita berusia 4 tahun dibawa ke dokter dengan


gejala klinis demam tinggi, sakit menelan, terlihat
adanya radang dan tampak tenggorokan dilapisi selaput
tebal berwarna abu-abu. Dokter memberi rujukan untuk
dilakukan pemeriksaan mikroskopis dari swab tenggorok
di laboratorium. Dari hasil pewarnaan khusus ditemukan
adanya bakteri berbentuk batang warna hijau dengan
ujung membulat warna ungu-kehitaman (volution bodies).
Apa metode pengecatan yang digunakan dalam kasus
tersebut?
A.Anthony
B.Neisser
C.Albert
D.Klein
E.Schaeffer Fulton
Kunci Jawaban: C

Nomor Soal: 184


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/867573

AREA KOMPETENSI Keterampilan Laboratorium Medik


DOMAIN Psikomotorik (prosedur knowledge)
SIFAT Reasoning
PROSES PEMERIKSAAN Analitik
SASARAN Pemeriksaan dan Penghitungan
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

Seorang ATLM melakukan pemeriksaan kultur dari sampel


usap tenggorokan. Hasil pengamatan pada media BAP
didapat koloni Beta haemolisis. Hasil pengamatan
mikroskopis tampak bakteri kokus Gram positif. Saat
dilakukan uji dengan menambahkan reagen hidrogen
peroksida (H2O2), dihasilkan buih. Apa langkah
selanjutnya yang dilakukan oleh ATLM ?  
A.Melakukan pengecatan
B.Mempersiapkan media uji biokimia
C.Melakukan uji suseptibiliti dengan Opthocin
D.Melakukan uji oksidasi
E.Melakukan uji biokimia Staphylococcus
Kunci Jawaban: E

Nomor Soal: 185


Jenjang: D4-AIPTLMI
Kode Soal: 47/133407/579366

DOMAIN Kognitif
SIFAT Recall
PROSES PEMERIKSAAN Pasca Analitik
SASARAN Verifikasi dan Validasi
KELOMPOK PEMERIKSAAN Bakteriologi

41. Seorang ATLM melakukan isolasi kultur dari


spesimen swab tengorok. Dilihat adanya aktivitas alpa
hemolisa pada media BAP, pengamatan mikroskopis gram
positif coccus, uji katalase negatif, dan dilakukan
uji suseptibiliti sensitif dengan optochin disc.
Apakah nama bakteri dari hasil identifikasi tersebut?
 
A.Steptococcus pneumoniae
B.Streptococcus mutans
C.Streptococcus agalactiae  
D.Streptococcus viridans
E.Streptococcus pyogenes
Kunci Jawaban: A

Anda mungkin juga menyukai