KISI-KISI ASAS IPA VII SEM1 23.24 Gabungan

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI PENULISAN SOAL PENILAIAN SUMATIF AKHIR SEMESTER

TAHUN PELAJARAN 2023/2024


KELAS : VII (TUJUH)
MKKS KABUPATEN PURWOREJO
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

Bentuk
No Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Topik Indikator Soal No Soal Soal

Disajikan bacaan, peserta didik dapat menyebutkan


1 PG
Peserta didik mampu mengidentifikasi cabang ilmu Sains yang ada pada bacaan
cabang-cabang ilmu Sains Peserta didik dapat menyebutkan dan menjelaskan
36 Uraian
cabang-cabang ilmu Sains
Peserta didik mampu menganalisis
Disajikan bacaan, peserta didik dapat menganalisis
Pelajar mengumpulkan data bacaan mengenai proses kegiatan 2 PG
proses kegiatan biodegradasi
dari penyelidikan yang biodegradasi
dilakukannya, Disajikan gambar Prosedur Kerja di laboratorium,
menggunakan data peserta didik dapat menganalisis alat bahan yang 3 PG
Peserta didik mampu menganalisis alat
sekunder, serta Hakikat Ilmu diperlukan
bahan yang diperlukan dalam percobaan
menggunakan pemahaman Sains Disajikan tabel, peserta didik dapat menjelaskan nama
4 PG
sains untuk alat laboratorium serta fungsinya
mengidentifikasi hubungan Peserta didik dapat menjelaskan Disajikan data , peserta didik dapat menentukan
dan menarik kesimpulan langkah-langkah keselamatan kerja di langkah-langkah keselamatan kerja yang tepat di 5 PG
berdasarkan bukti ilmiah. Laboratorium IPA Laboratorium IPA
Disajikan data, peserta didik dapat menentukan
6 PG
Peserta didik dapat menjelaskan perlakuan terhadap bahan kimia tertentu
prosedur penyimpanan/perlakuan bahan Disajikan gambar bahan kimia beserta simbolnya,
kimia berbahaya peserta didik dapat menentukan perlakuan terhadap 7 PG
bahan kimia tersebut
Pelajar menggunakan Peserta didik dapat menentukan variabel Metode Ilmiah Disajikan narasi suatu percobaan, peserta didik dapat
8 PG
berbagai alat bantu dalam pada suatu percobaan dan menentukan jenis variabel yang tepat
melakukan pengukuran dan Peserta didik dapat melakukan Pengukuran Disajikan gambar alat percobaan atau data, peserta didik 9, 11, PG
pengukuran yang tepat pada suatu 12, 13
dapat melakukan pengukuran yang tepat Uraian
percobaan 37

Peserta didik dapat menganalisis Disajikan tabel, peserta didik dapat menganalisis
pengamatan serta
hubungan antara objek, besaran, satuan hubungan antara objek, besaran, satuan dan alat ukur 10 PG
memperhatikan detail yang
dan alat ukur yang tepat
relevan dari objek yang
diamati. Secara mandiri,
pelajar dapat mengajukan
14,
Peserta didik dapat menganalisis proses Disajikan bacaan, peserta didik dapat menganalisis
15, PG
perubahan wujud zat fenomena perubahan wujud zat
16
peserta didik dapat menganalisis sifat Disajikan narasi dan tabel, peserta didik dapat 17, PG
zat menganalisis sifat zat 38 Uraian
1 Peserta didik dapat menyebutkan contoh Disajikan narasi peserta didik dapat menentukan
18 PG
Pelajar mampu melakukan perubahan fisika dan kimia. perubahan fisika dan kimia yang terjadi
klasifikasi makhluk hidup Peserta didik dapat mendeskripsikan Disajikan gambar peserta didik dapat menentukan
dan benda berdasarkan siklus air dalam kaitannya peristiwa yang terjadi dalam siklus air 19 PG
karakteristik yang diamati, dengan perubahan wujud zat.
mengidentifikasi sifat dan Peserta didik dapat menyebutkan tanda- Zat dan Disajikan gambar dan narasi peserta didik dapat
20 PG
karakteristik zat, tanda terjadinya reaksi kimia. Perubahannya menyebutkan tanda tanda terjadinya perubahan kimia
membedakan perubahan Peserta didik dapat menentukan massa Disajikan gambar peserta didik dapat menghitung massa
21 PG
fisik dan kimia serta jenis suatu benda padat. jenis benda padat.
memisahkan campuran Peserta didik dapat mendeskripsikan Disajikan tabel massa jenis beberapa benda, peserta
sederhana. pengaruh perbedaan kerapatan zat pada didik dapat menganalisis letak benda dalam zat cair.
22 PG
peristiwa mengapung, melayang, dan
tenggelam.
Peserta didik dapat membandingkan Disajikan tabel massa jenis dan gambar peserta didik
kerapatan zat cair berdasarkan dapat menganalisis posisi cairan dalam wadah.
23 PG
percobaan atau gambar lapisan
cairan-cairan yang dicampur
Pelajar diharapkan mampu Peserta didik dapat mengkonversikan Suhu Disajikan gambar peserta didik dapat mengkonversikan 24 PG
2 melakukan pengukuran satuan suhu dengan skala yang berbeda satu skala suhu dengan skala suhu yang lain
terhadap aspek isis Peserta didik dapat memahami konsep Disajikan infografis peserta didik dapat menyimpulkan
yang mereka temui dan suhu. hal-hal yang sesuai dengan himbauan BMKG dalam 25 PG
memanfaatkan ragam gerak menghadapi suhu udara panas
dan gaya (force), usaha Peserta didik dapat memahami konsep Disajikan infografis peserta didik dapat menyimpulkan
26 PG
dan energi, suhu dan kalor suhu. suhu terpanas dibeberapa daerah.
(termasuk isolator dan Peserta didik dapat memahami konsep Disajikan narasi peserta didik dapat menentukan titik
konduktor), gerak dan 27 PG
suhu. tetap atas thermometer Celcius
gaya, pesawat sederhana, Peserta didik dapat menggunakan Kalor Disajikan narasi peserta didik dapat menentukan jumlah
tekanan, getaran dan perumusan untuk menghitung besar kalor untuk menaikkan suhu air.
gelombang, pemantulan 28 PG
kalor yang diperlukan suatu benda untuk
dan pembiasan (alat-alat menaikkan suhunya.
optik), rangkain listrik dan Peserta didik dapat menganalisis Disajikan gambar peserta didik dapat menganalisis
kemagnetan untuk 29 PG
fenomena pemanfaatan kalor. tentang percepatan penguapan.
menyelesaikan tantangan Peserta didik dapat menganalisis Disajikan percobaan sederhana dan gambar peserta
yang dihadapi dalam terjadinya proses perpindahan kalor didik dapat menyimpulkan proses perpindahan kalor 30 PG
kehidupan sehari-hari. yang terjadi.
Peserta didik dapat menentukan wujud Disajikan narasi dan grafik peserta didik dapat
suatu benda ketika kalor diberikan pada menentukan wujud benda berdasarkan grafik. 31 PG
benda tersebut.
Peserta didik dapat menentukan Disajikan diagram perubahan wujud zat peserta didik
perubahan wujud zat yang dapat menyebutkan perubahan wujud yang 39 Uraian
membutuhkan dan melepaskan kalor membutuhkan kalor dan yang melepaskan kalor.
Peserta didik dapat menggunakan Disajikan grafik pemanasan suatu benda peserta didik
perumusan untuk menghitung besar dapat menghitung jumlah kalor.
40 Uraian
kalor yang diperlukan suatu benda untuk
menaikkan suhunya.
Peserta didik dapat mengaplikasikan Pemuaian Disajikan gambar peserta didik dapat mengaplikasikan
penerapan pemuaian dalam kehidupan pengaruh pemuaian 32 PG
sehari-hari.
Peserta didik dapat menggunakan Disajikan narasi peserta didik dapat menghitung
perumusan untuk menghitung besar panjang akhir dari logam. 33 PG
pertambahan panjang kawat.
Peserta didik dapat memprediksi tentang Disajikan gambar peserta didik dapat menyimpulkan 34 PG
keadaan bimetal jika dipanaskan. karakteristik bimetal yang dipanaskan.
Peserta didik dapat menyebutkan Disajikan narasi dan gambar peserta didik dapat
manfaat pemuaian dalam kehidupan menganalisis cara memanfaatkan pemuaian dalam 35 PG
sehari-hari. kehidupan sehari-hari.

Purworejo, November 2023


MGMP IPA

Anda mungkin juga menyukai