10 Sejarah Indonesia

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 4

ASESMEN SUMATIF TENGAH SEMESTER GENAP

TAHUN PELAJARAN 2023/2024


Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia Hari, tanggal : Jumat, 8 Maret 2024
Kelas :X Waktu : 09.30 – 10.45

A. Pilihan Ganda
1. Sejak awal abad masehi aktivitas pelayaran c. Kerajaan Sriwijaya memperkerjakan para
dan perdagangan kuno dilakukan melalui pembuat kapal untuk berlayar
jalur sutra. Pada masa itu jalur sutra d. Kapal-kapal Jung Jawa mememiliki ukuran
memiliki kedudukan penting karena .... besar untuk mengakut komoditas
a. Memperpendek jarak dan waktu tempuh e. Pekerjaan palancang sebagai penarik
b. Menjadi tempat pertukaran budaya dunia pajak yang berkaitan dengan sampan
c. Menghubungkan peradaban Eropa dan 4. Sistem angin memungkinkan pembentukan
Asia jalur pelayaran dan pola perdagangan di
d. Memudahkan para pedagang wilayah Kepulauan Indonesia yang bergerak
menjangkau pusat-pusat perdagangan secara teratur dan tetap. Pola pelayaran
e. Menyediakan komoditas unggulan di trsebut bermanfaat bagi masyarakat di
sepanjang jalurnya Kepulauan Indonesia karena ....
2. Jalur pelayaran dan perdagangan a. Menumbuhkan jaringan perdagangan di
internasional yang terbentang melewati daerah pedalaman dan pesisir
kepulauan Indonesia telah berkembang b. Menjadikan wilayah Kepulauan Indonesia
sejak abad I. Ramainya jalur pelayaran dan sebagai pusat perdagangan dunia
perdagangan di Kepulauan Indonesia pada c. Memunculkan kota-kota pelabuhan yang
masa itu didukung oleh .... ramai di datangi para pedagang asing
a. Keterbukaan kerajaan-kerajaan berbasis d. Mengembangkan jalur pelayaran di
maritim wilayah pedalaman dan pesisir sebagai
b. Keberadaan kapal laut yang dilengkapi pusat perdagangan
mesin canggih e. Menumbuhkan pusat perdagangan di
c. Sumber daya alam di kepulauan sepanjang pesisir wilayah Kepulauan
indonesia yang melimpah Indonesia
d. Perkembangan ilmu pengetahuan 5. Hubungan perdagangan antara para
masyarakat yang makin maju pedagang india dan para pedagang di
e. Kondisi iklim dan angin musim di wilayah wilayah kepulauan indonesia telah terjalin
Kepulauan Indonesia sejak sebelum masehi. Bukti yang
3. Sejak masa praaksara singga masa hindu- mendukung pernyataan tersebuat adalah...
buddha masyarakat di Kepulauan Indonesia a. penemuan artefak kuno di pantai barat
telah memiliki kemampuan membuat kapal. Sumatra oleh Claudius Ptolomeaus
Bukti kemampuan tersebut terdapat pada b. penemuan Pulau Labadium yang kini
prasasti Bebetin menyebutkan tentang .... disebut Jawa oleh Claudius Ptolomeus
a. Profesi undhagi lancang sebagai profesi c. keberadan buku Sailor Guide to the
pembuat sampan erythraran sea mengenai perdagangan di
b. Kerajaan Sriwijaya menggunakan kapal Asia
besar saat berlayar
d. keberadaan catatan perjalanan menuju berkembang sebelumnya. Kondisi tersebut
wilayah kepulauan indonesia milik kaesar menyebabkan ...
yunani a. Budaya asli masyarakat indonesia pudar
e. penggunaan bahasa asing dalam peta dan punah
kuno yang mengambarkan beberapa b. Budaya asli masyarakat indonesia
pulau di kepulauan indonesia kehilangan ciri khas
6. Pada masa hindu-budha perdagangan c. Pengaruh budaya india di indonesia
maritim di kepulauan indonesia dilakukan memunculkan corak khas
oleh kerajaan-kerajaan pada pilihan ... d. Unsur kebudayaan india lebih dominan
a. Kediri dan Singasari daripada kebudayaan asli
b. Kuta dan Majapahit e. Kebudayaan india mendominasi
c. Kalingga dan Sriwijaya kebudayaan masyarakat indonesia
d. Singasari dan Tarumanegara 10. Candi merupakan salah satu bangunan
e. Mataram Kuno dan Tarumanegara bercorak Hindu-Buddha yang berkembang di
7. Komoditas utama yang dicari para pedagang Indonesia. Pada kerajaan bercorak Hindu-
India dan Tiongkok dalam kegiatan Buddha di Jawa, bangunan candi di bangun
perdagangan di wilayah Kepulauan untuk ...
Indonesia ditunjukan oleh pilihan .... a. Melangsungkan kegiatan peribadatan
b. Mengagungkan para penguasa kerajaan
India Tiongkok
c. Menggambarkan kekuasaan seorang raja
a. Cengkih dan lada Emas dan lada
d. Mengubur jenazah raja dan keluarga raja
b. Cengkih dan Kapur barus dan
e. Menempatkan dewa pada kedudukan
emas kayu gaharu
c. Lada dan keramik Kerajian dan tertinggi
cengkih 11. Relief merupakan salah satu bentuk
d. Kayu gaharu dan Perhiasan dan pengaruh hindu buddha yang terdapat di
kayu cendana ramuan obat bangunan candi hindu dan buddha. Relief
e. Bahan Kayu cendana pada bangunan candi buddha biasanya
wewangian dan dan ramuan obat menggambarkan tentang ...
kerajinan a. Cerita pewayangan dari tokoh tokoh lokal
8. Pada masa perdagangan para pedagang b. Kehidupan sosila masyarakat kerajaan
india datang ke kepulauan indonesia untuk c. Asal usul terbentuknya sebuah kerajaan
mencari rempah-rempah, terutama cengkih d. Kisah hidup siddarta geutama
dan lada. Akan tetapi, pada masa itu lada e. Kisah kehidupan raja raja
yang dibeli para pedagang india tidak 12. Sistem kepercayaan lokal masyarakat pada
sebanyak cengkih karena ... masa praaksara masih bertahan hingga
a. Wilayah india merupakan penghasil lada masa hindu buddha. Kondisi tersebut
b. Kebutuhan cengkih lebih dominan dbuktikan dengan ...
daripada lada a. Penemuan arca di sekitar bangunan candi
c. Masyarakat india tidak memiliki ladang b. Relief tentang benda pemujaan di dinding
cengkih candi
d. Pohon cengkih tidak dapat tumbuh baik c. Pembuatan patung sebagai perwujudan
di india dewa dewa
e. Kualitas cengkih dari indonesia paling d. Penemuan benda benda pusaka di sekitar
baik di dunia bangunan candi
9. Masuknya budaya india di Indonesia tidak e. Pembuatan punden berundak sebagai
lantas menghilangkan unsur kebudayaan asli tempat memuliakan raja
masyarakat indonesia yang telah
13. Dalam sistem kerajaan hindu buddha, raja a. Mencari daerah penghasil rempah
dinaggap sebagai keturunan dewa di bumi rempah
anggapan tersebut muncul karena ... b. Melakukan pelayaran kembali ke daerah
a. Raja merupakan wakil sang pencipta asal
b. Raja merupakan pembawa ajaran agama c. Menentukan kondisi cuaca di tengah laut
c. Raja memiliki kedudukan tertinggi di bumi d. Menemukan daerah daerah baru di
d. Dewa hanya berkomunikasi dengan raja kepulauan indonesia
e. Raja memiliki kekuatan ghoib yang dekat e. Melakukan perjalanan menuju wilayah
dengan sewa kepulauan indonesia
14. Bukti yang menunjukan perkembangan 17. Buku sailor’s guide ti the erythraean sea.
pendidikan di kerajaan sriwijaya adalah Buku tersebut menjalaskan informasi
prasasti nalanda. Dalam prasasti ini di tentang ...
jelaskan bahwa ... a. Kegiatan perdagangan antara pedagang
a. Kerajaan sriwijaya menjadi pusat India dan Tiongkok
pendidikan bagi para biksu di Asia b. Jalur pelayaran dunia yang ramai di
b. Pendeta Kerajaan Nalanda mengirim singgahi pedgang asing
pendeta ke Kerajaan Sriwijaya c. Komoditas rempah rempah kepulauan
c. Raja Dewa Paladewa meminta Kerajaan Indonesia yang melimpah
Sriwijaya membangun pusat pendidikan d. Pelabuhan yang telah melakukan aktivitas
d. Raja Bala Putra Dewa memberi sebidang perdagangan internasional
tanah untuk para biksu dari Kerajaan e. Kerajaan di kepulauan Indonesia yang
Nalanda mengembangkan perdagangan maritim
e. Raja Balaputra Dewa meminta sebudang 18. Candi Prambanan memiliki karakterisitik ...
tanah untuk membangun asrama bagi a. Atap berbentuk kubus
pelajar Sriwijaya b. Candi menghadap ke barat
15. Kemajuan teknologi perkapalan dan c. Salah satu candi hindu
pelayaran di indonesia pada masa kuno d. Puncak candi berbentuk ratna atau stupa
diketahui dari prasasti kedudukan bukti e. Letak candi induk berada di belakang
peninggalan kerajaan sriwijaya. Informasi halaman
yang terdapat dalam prasasti tersebut 19. Candi borobudur merupakan candi ...
adalah ... a. Islam
a. Teknologi kapal buatan kerajaan sriwijaya b. Katolik
mengungguli teknologi kapal eropa c. Buddha
b. Kerajaan sriwijaya memiliki palancang d. Hindu
untuk merancang kapal mereka e. Kristen
c. Kapal kapal sriwijaya berukuranbesar dan 20. Perhatian india terhadap aktivitas
dilengkapi teknologi astrolak perdagangan di kepulauan indonesia makin
d. Masyarakat krajaan sriwijaya meningkat sejak india mengalami
menggunakan alat transpportasi berupa kekurangan persedian emas . kondisi
kapal tersebut di sebabkan oleh...
e. Kerajaan sriwijaya mengembangkan a. Kegiatan eksploitasi emas di wilayah India
teknologi kapal tercanggih pada masanya meningkat
16. Angin muson menjadi salah satu faktor yang b. Ekspor emas dari wilayah romawi ke India
membentuk pola perdgangan di wilayah dilarang
kepualauan indonesia. Pada masa itu angin c. Kondisi lahan emas mengalami kerusakan
muson barat dimanfaatkan para pedagang d. Sumber emas di wilayah kepulauan
asing untuk ... Indonesia melimpah
e. Kebutuhan emas sebagai barang ekspor
dari India meningkat

B. Isian singkat
1. jalur perdagangan dan pelayaran hindu-buddha dimulai dari...
2. jalur perdaganggan dimulai dari tiongkok ke....
3. selat malaka terletak diantara....
4. jalur sutra merupakan jalur perdagangan laut yang menghubungkan....
5. jalur sutra yang melintas di kepulauan indonesia mulai berkembang pada abad...
6. alat navigasi yang digunakan saat ditengah laut untuk mengukur ketinggian matahari
disebut....
7. wayang merupakan bentuk alkulturasi dari negara... dan...
8. pada masa hindhu budha pertunjukan wayang dimodifikasi dengan cerita dari india seperti...
9. istilah candi berasal dari kata....
10. candi sering dikaitkan dengan.....
11. benda-benda yang ditanam di tempat tertentu didalam candi disebut...
12. dalam kepercayaan umat buddha stupa melambangkan.....
13. abu jenazah raja atau biksu disimpan dalam bangunan...
14. keraton berasal dari kata “keratuan” yang artinya kediaman..... dan .....
15. patung garuda wisna kencana terletak di.....

C. Uraian
1. jelaskan apa yang kalian ketahui tentang jalur sutra....
2. jelaskan yang kalian ketahui tentang astrolab...
3. pada masa hindu-buddha perdaganggan di kepulauan indonesia terbagi menjadi 2! Sebutkan dan
jelaskan
4. jelaskan yang kalian ketahui tentang alkulturasi budaya...
5. berdasarkan asl usulnya stupa berfungsi untuk...

Anda mungkin juga menyukai