Perdes APB Desa 2018

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 24

LURAH DESA SUMBERMULYO

KECAMATAN BAMBANGLIPURO KABUPATEN BANTUL


PERATURAN DESA SUMBERMULYO
NOMOR 17 TAHUN 2017
TENTANG
ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA
TAHUN ANGGARAN 2018

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


LURAH DESA SUMBERMULYO,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka pelaksanaan Rencana Kerja


Pembengunan Desa Sumbermulyo Tahun Anggaran 2018
perlu dijabarkan dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja
Desa (APBDes.) Desa Sumbermulyo Tahun Anggaran 2018;

b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud


dalam huruf a, perlu menetapkan Peraturan Desa
Sumbermulyo tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja
Desa (APBDes) Tahun Anggaran 2018;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2012 tentang


Keistimewaan Daerah Istimewa Yogyakarta (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 170,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
5339);

2. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa


(Lembaran Negara tahun Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 7, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5495);

1
3. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang
Peraturan Pelaksanaan Undang Undang Nomor 6 tahun
2014 tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2014 Nomor 213, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5539);

4. Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2014 tentang Dana


Desa Yang Bersumber Dari Anggaran Pendapatan dan
Belanja Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 168, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5558);

5. Peraturan Pemerintah Nomor 47 Tahun 2015 tentang


Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun
2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang Undang
Nomor 6 tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 157, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5717);

6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 111 Tahun 2014


tentang Pedoman Teknis Peraturan di Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 2091);

7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 113 Tahun 2014


tentang Pengelolaan Keuangan Desa (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 2293);

8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014


tentang Pedoman Pembangunan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 2094);

9. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal


dan Transmigrasi Nomor 1 Tahun 2015 tentang Pedoman
Kewenangan Berdasarkan Hak Asal Usul dan Kewenangan
Lokal Berskala Desa (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2016 Nomor 158);

10. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 34


Tahun 2017 tentang Pengelolaan Tanah Desa (Berita Daerah
Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2017 Nomor 34);

11. Peraturan Daerah Kabupaten Bantul Nomor 23 Tahun 2015


tentang Penyusunan Peraturan di Desa (Lembaran Daerah
Kabupaten Bantul Tahun 2015 Nomor 23);

2
12. Peraturan Daerah Kabupaten Bantul Nomor 24 Tahun 2015
tentang Pengadaan Barang/Jasa di Desa (Lembaran Daerah
Kabupaten Bantul Tahun 2015 Nomor 24);

13. Peraturan Daerah Kabupaten Bantul Nomor 88 Tahun 2016


tentang Pengelolaan Keangan Desa (Lembaran Daerah
Kabupaten Bantul Tahun 2016 Nomor 88);

14. Peraturan Daerah Kabupaten Bantul Nomor 16 Tahun 2017


tentang Badan Permusyawaratan Desa (Lembaran Daerah
Kabupaten Bantul Tahun 2017 Nomor 16);

15. Peraturan Desa Sumbermulyo Nomor 13 Tahun 2017


tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa
Tahun 2017 – 2022 ( Lembaran Desa Sumbermulyo Tahun
2017 Nomor 13 );

16. Peraturan Desa Sumbermulyo Nomor 14 Tahun 2017


tentang Pengelolaan Pendapatan Desa Tahun 2018
(Lembaran Desa Sumbermulyo Tahun 2017 Nomor 14);

17. Peraturan Desa Sumbermulyo Nomor 15 Tahun 2017


tentang Pungutan Desa Tahun 2018 (Lembaran Desa
Sumbermulyo Tahun 2017 Nomor 15);

18. Peraturan Desa Sumbermulyo Nomor 16 Tahun 2017


tentang Rencana Kerja Pembangunan Desa Tahun Anggaran
2018 (Lembaran Desa Sumbermulyo Tahun 2017 Nomor
17);

Dengan Persetujuan Bersama


BADAN PERMUSYAWARATAN DESA SUMBERMULYO
dan
LURAH DESA SUMBERMULYO

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : PERATURAN DESA SUMBERMULYO TENTANG


ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA
SUMBERMULYO TAHUN ANGGARAN 2018

3
Pasal 1

Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun Anggaran 2018 dengan rincian
sebagai berikut:
1. Pendapatan Desa Rp. 3.456.836.510,00
2. Belanja Desa
a. Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa Rp 1.443.016.537,00
b. Bidang Pembangunan Rp 1.886.148.653,00
c. Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Rp. 690.694.750,00
d. Bidang Pemberdayaan Masyarakat Rp. 631.077.000,00
e. Bidang Tak Terduga Rp. 31.526.950,00
Jumlah Belanja Rp. 4.682.463.890,00

Defisit Rp (1.225.627.380,00)

3. Pembiayaan Desa
a. Penerimaan Pembiayaan (Silpa 2017) Rp. 1.225.627.380,00
b. Pengeluaran Pembiayaan Rp. 0,00
c. Selisih Pembiayaan (a–b) Rp. 1.225.627.380,00

4. Silpa Tahun Berjalan Rp. 0,00

Pasal 2

Uraian lebih lanjut mengenai Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa


sebagaimana dimaksud Pasal 1, tercantum dalam Lampiran yang merupakan
bagian tidak terpisahkan dari Peraturan Desa ini, berupa Rincian Struktur
Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa.

Pasal 3

Lampiran-lampiran sebagaimana dimaksud dalam pasal 2 merupakan bagian


yang tidak terpisahkan dari Peraturan Desa ini.

Pasal 4

Lurah Desa menetapkan Peraturan Lurah Desa dan/atau Keputusan Lurah


Desa guna pelaksanaan Peraturan Desa ini.

Pasal 5

Peraturan Desa ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.

4
Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan
Desa ini dengan penempatannya dalam Lembaran Desa Sumbermulyo.

Ditetapkan di Sumbermulyo
Pada tanggal, 29 Desember 2017
Lurah Desa Sumbermulyo

ANI WIDAYANI
Diundangkan di Sumbermulyo
Pada tanggal, 29 Desember 2017
Carik Desa Sumbermulyo

ALBANI

LEMBARAN DESA SUMBERMULYO TAHUN 2017 NOMOR 17

NOMOR REGISTER PERATURAN DESA SUMBERMULYO KECAMATAN


BAMBANGLIPURO KABUPATEN BANTUL: ( 17 /TAHUN 2017)

5
Nomor : 17 Tahun 2017
Tahun : 2018

ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA


DESA SUMBERMULYO
TAHUN ANGGARAN 2018

URAIAN ANGGARAN KETERANGAN


KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

1. PENDAPATAN DESA

1.1. Pendapatan Asli Desa 371.892.350,00

1.1.1. Hasil Usaha Desa 343.392.350,00

1.1.2. Hasil Aset Desa 22.500.000,00

1.1.4. Lain - Lain Pendapatan Asli Daerah Yang Sah 6.000.000,00

1.2. Pendapatan Transfer 3.070.444.160,00

1.2.1. Dana Desa 1.239.884.000,00

1.2.2. Bagi Hasil Pajak dan Retribusi 136.544.160,00

1.2.3. Alokasi Dana Desa 1.694.016.000,00

1.2.4. Bantuan Keuangan Provinsi 0,00

1.2.5. Bantuan Keuangan Kabupaten/Kota 0,00

1.3. Lain-Lain Pendapatan Desa yang Sah 14.500.000,00

1.3.1. Pendapatan Hibah dan Sumbangan Pihak Ketiga 14.000.000,00

1.3.2. Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah 500.000,00

JUMLAH PENDAPATAN DESA 3.456.836.510,00

2. BELANJA DESA

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa 1.443.016.537,00


2.1.1 Kegiatan Pembayaran Penghasilan Tetap dan Tunjangan 471.600.000,00

2.1.1.1. Belanja Pegawai 471.600.000,00

2.1.1.1.1. Penghasilan Tetap Kepala Desa dan Perangkat Desa 387.600.000,00

2.1.1.1.2. Penghasilan Tetap Staf Pemerintah Desa 84.000.000,00

2.1.2 Kegiatan operasional Pemerintah Desa 235.377.397,00

2.1.2.1. Belanja Pegawai 77.400.000,00

2.1.2.1.16. Belanja Pegawai Desa Lainnya 77.400.000,00

2.1.2.2. Belanja Barang dan Jasa 133.977.397,00

2.1.2.2.1. Belanja Listrik, Air, Telepon, Fax/Internet 13.210.110,00

2.1.2.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 12.194.627,00

2.1.2.2.3. Belanja Alat-alat Kebersihan dan Bahan Pembersih 6.000.000,00

2.1.2.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 3.600.000,00

2.1.2.2.5. Belanja Alat Listrik/Battery/Lampu 3.600.000,00

2.1.2.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 17.676.000,00

2.1.2.2.7. Belanja Makan dan Minum 12.600.000,00

2.1.2.2.11. Belanja Sewa Peralatan 6.000.000,00

2.1.2.2.13. Belanja Bahan Bakar Minyak dan Gas 6.600.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.20 Halaman 1


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

2.1.2.2.16. Belanja Perjalanan Dinas 16.800.000,00

2.1.2.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 6.000.000,00

2.1.2.2.21. Belanja Sewa Ruangan atau Gedung 2.000.000,00

2.1.2.2.25. Belanja Sewa Sound System dan Genset 6.000.000,00

2.1.2.2.26. Beban Pajak 13.200.000,00

2.1.2.2.28. Belanja Koran dan Majalah 1.020.000,00

2.1.2.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 7.476.660,00

2.1.2.3. Belanja Modal 24.000.000,00

2.1.2.3.15. Belanja Modal Pengadaan Alat-alat Rumah Tangga 3.000.000,00

2.1.2.3.16. Belanja Modal Pengadaan Komputer 15.000.000,00

2.1.2.3.19. Belanja Modal Pengadaan Peralatan dan Mesin Lainnya 6.000.000,00

2.1.3 Kegiatan operasional BPD 15.001.000,00

2.1.3.2. Belanja Barang dan Jasa 15.001.000,00

2.1.3.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 810.000,00

2.1.3.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 216.000,00

2.1.3.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 2.100.000,00

2.1.3.2.7. Belanja Makan dan Minum 7.375.000,00

2.1.3.2.8. Belanja Pakaian 4.500.000,00

2.1.4 Kegiatan operasional Rukun Tetangga 83.375.000,00

2.1.4.1. Belanja Pegawai 69.000.000,00

2.1.4.1.8. Insentif RT/RW 69.000.000,00

2.1.4.2. Belanja Barang dan Jasa 14.375.000,00

2.1.4.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 8.625.000,00

2.1.4.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 5.750.000,00

2.1.5 Kegiatan Operasional Lembaga Kemasyarakatan Desa 18.610.000,00

2.1.5.2. Belanja Barang dan Jasa 18.610.000,00

2.1.5.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 1.000.000,00

2.1.5.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 2.750.000,00

2.1.5.2.7. Belanja Makan dan Minum 13.860.000,00

2.1.5.2.16. Belanja Perjalanan Dinas 1.000.000,00

2.1.6 Kegiatan operasional linmas dan keamanan desa 52.900.000,00

2.1.6.2. Belanja Barang dan Jasa 52.900.000,00

2.1.6.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 3.600.000,00

2.1.6.2.7. Belanja Makan dan Minum 14.600.000,00

2.1.6.2.16. Belanja Perjalanan Dinas 7.500.000,00

2.1.6.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 21.900.000,00

2.1.6.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 5.300.000,00

2.1.7 Pengisian dan Pelantikan BPD 10.515.000,00

2.1.7.2. Belanja Barang dan Jasa 10.515.000,00

2.1.7.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 100.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.21 Halaman 2


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

2.1.7.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 45.000,00

2.1.7.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 200.000,00

2.1.7.2.7. Belanja Makan dan Minum 3.420.000,00

2.1.7.2.11. Belanja Sewa Peralatan 1.000.000,00

2.1.7.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 1.150.000,00

2.1.7.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 450.000,00

2.1.7.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 2.000.000,00

2.1.7.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 1.150.000,00

2.1.7.2.25. Belanja Sewa Sound System dan Genset 1.000.000,00

2.1.10 Pengisian staf Desa dan tenaga lainnya 35.570.000,00

2.1.10.2. Belanja Barang dan Jasa 35.570.000,00

2.1.10.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 500.000,00

2.1.10.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 1.200.000,00

2.1.10.2.7. Belanja Makan dan Minum 11.120.000,00

2.1.10.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 6.300.000,00

2.1.10.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 150.000,00

2.1.10.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 15.550.000,00

2.1.10.2.25. Belanja Sewa Sound System dan Genset 750.000,00

2.1.11 Penyelenggaraan Penggalian Gagasan/Musyawarah Dusun 13.734.000,00

2.1.11.2. Belanja Barang dan Jasa 13.734.000,00

2.1.11.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 240.000,00

2.1.11.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 144.000,00

2.1.11.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 600.000,00

2.1.11.2.7. Belanja Makan dan Minum 11.400.000,00

2.1.11.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 1.350.000,00

2.1.12 Penyelenggaraan Musyawarah Desa 10.839.500,00

2.1.12.2. Belanja Barang dan Jasa 10.839.500,00

2.1.12.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 269.500,00

2.1.12.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 45.000,00

2.1.12.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 600.000,00

2.1.12.2.7. Belanja Makan dan Minum 4.275.000,00

2.1.12.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 1.200.000,00

2.1.12.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 450.000,00

2.1.12.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 4.000.000,00

2.1.13 Penyelenggaraan Musrenbang Desa 8.743.500,00

2.1.13.2. Belanja Barang dan Jasa 8.743.500,00

2.1.13.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 323.500,00

2.1.13.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 45.000,00

2.1.13.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 450.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.21 Halaman 3


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

2.1.13.2.7. Belanja Makan dan Minum 4.275.000,00

2.1.13.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 1.200.000,00

2.1.13.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 450.000,00

2.1.13.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 2.000.000,00

2.1.15 Penyusunan dan penetapan RKP Desa 6.333.500,00

2.1.15.2. Belanja Barang dan Jasa 6.333.500,00

2.1.15.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 213.500,00

2.1.15.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 45.000,00

2.1.15.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 500.000,00

2.1.15.2.7. Belanja Makan dan Minum 2.850.000,00

2.1.15.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 1.275.000,00

2.1.15.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 450.000,00

2.1.15.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 1.000.000,00

2.1.16 Penyusunan dan Penetapan APB Desa dan Perubahan APB Desa 3.458.500,00

2.1.16.2. Belanja Barang dan Jasa 3.458.500,00

2.1.16.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 213.500,00

2.1.16.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 45.000,00

2.1.16.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 500.000,00

2.1.16.2.7. Belanja Makan dan Minum 1.425.000,00

2.1.16.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 1.275.000,00

2.1.17 Penyusunan dan Penetapan Laporan Realisasi Pelaksanaan APB Desa 3.443.500,00

2.1.17.2. Belanja Barang dan Jasa 3.443.500,00

2.1.17.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 213.500,00

2.1.17.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 30.000,00

2.1.17.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 500.000,00

2.1.17.2.7. Belanja Makan dan Minum 1.425.000,00

2.1.17.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 1.275.000,00

2.1.18 Penyusunan LKPPD dan LPPD 8.495.000,00

2.1.18.2. Belanja Barang dan Jasa 8.495.000,00

2.1.18.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 405.000,00

2.1.18.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 90.000,00

2.1.18.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 600.000,00

2.1.18.2.7. Belanja Makan dan Minum 5.700.000,00

2.1.18.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 1.400.000,00

2.1.18.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 300.000,00

2.1.20 Pengadaan, sertitikasi/pengelolaan tanah desa 44.370.000,00

2.1.20.2. Belanja Barang dan Jasa 44.370.000,00

2.1.20.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 200.000,00

2.1.20.2.7. Belanja Makan dan Minum 5.820.000,00

2.1.20.2.11. Belanja Sewa Peralatan 10.000.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.21 Halaman 4


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

2.1.20.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 28.350.000,00

2.1.22 Penyediaan pakaian dinas dan atributnya 21.600.000,00

2.1.22.2. Belanja Barang dan Jasa 21.600.000,00

2.1.22.2.8. Belanja Pakaian 21.600.000,00

2.1.23 Rapat koordinasi pemerintahan umum 10.260.000,00

2.1.23.2. Belanja Barang dan Jasa 10.260.000,00

2.1.23.2.7. Belanja Makan dan Minum 10.260.000,00

2.1.24 18.000.000,00
Penyediaan/pemeliharaan peralatan dan perlengkapan kantor/gedung/balai

2.1.24.2. Belanja Barang dan Jasa 18.000.000,00

2.1.24.2.18. Belanja Pemeliharaan Alat Kantor dan Rumah Tangga 12.000.000,00

2.1.24.2.19. Belanja Pemeliharaan Bangunan, Taman dan Sarana Prasarana 6.000.000,00

2.1.25 Pengadaan/pemeliharaan kendaraan dinas/operasional 2.000.000,00

2.1.25.2. Belanja Barang dan Jasa 2.000.000,00

2.1.25.2.12. Belanja Perawatan Kendaraan Bermotor 2.000.000,00

2.1.27 Penyusunan/update profil/monografi/penduduk desa 13.400.000,00

2.1.27.2. Belanja Barang dan Jasa 13.400.000,00

2.1.27.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 3.000.000,00

2.1.27.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 1.400.000,00

2.1.27.2.7. Belanja Makan dan Minum 2.800.000,00

2.1.27.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 6.200.000,00

2.1.29 Penyelenggaran dan peningkatan pelayanan dengan sistem informasi 17.600.000,00

2.1.29.2. Belanja Barang dan Jasa 17.600.000,00

2.1.29.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 650.000,00

2.1.29.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 250.000,00

2.1.29.2.16. Belanja Perjalanan Dinas 500.000,00

2.1.29.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 16.200.000,00

2.1.32 Intensifikasi pemungutan PBB dan atau kegiatan lain 31.963.500,00

2.1.32.2. Belanja Barang dan Jasa 31.963.500,00

2.1.32.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 1.255.000,00

2.1.32.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 90.000,00

2.1.32.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 600.000,00

2.1.32.2.7. Belanja Makan dan Minum 4.228.500,00

2.1.32.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 20.640.000,00

2.1.32.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 5.150.000,00

2.1.34 Updating data kependudukan 56.325.000,00

2.1.34.2. Belanja Barang dan Jasa 56.325.000,00

2.1.34.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 4.025.000,00

2.1.34.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 4.300.000,00

2.1.34.2.7. Belanja Makan dan Minum 5.400.000,00

2.1.34.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 42.600.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.21 Halaman 5


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4
2.1.36 Pembinaan Lomba/kejuaraan 12.000.000,00

2.1.36.2. Belanja Barang dan Jasa 12.000.000,00

2.1.36.2.7. Belanja Makan dan Minum 5.000.000,00

2.1.36.2.11. Belanja Sewa Peralatan 2.000.000,00

2.1.36.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 3.000.000,00

2.1.36.2.25. Belanja Sewa Sound System dan Genset 2.000.000,00

2.1.37 Monitoring, evaluasi dan pemeriksaan kegiatan 10.960.000,00

2.1.37.2. Belanja Barang dan Jasa 10.960.000,00

2.1.37.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 420.000,00

2.1.37.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 90.000,00

2.1.37.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 450.000,00

2.1.37.2.7. Belanja Makan dan Minum 5.700.000,00

2.1.37.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 4.300.000,00

2.1.38 Kegiatan Pembayaran Tunjangan Lurah dan Pamong 130.304.640,00

2.1.38.1. Belanja Pegawai 130.304.640,00

2.1.38.1.4. Tunjangan Jabatan Kepala Desa dan Perangkat Desa 41.580.000,00

2.1.38.1.10. Tunjangan Pengelola Aset dan Keuangan Desa 26.400.000,00

2.1.38.1.12. Tunjangan Suami/istri Kepala Desa dan Perangkat Desa 22.200.000,00

2.1.38.1.13. Tunjangan anak Kepala Desa dan Perangkat Desa 9.072.000,00

2.1.38.1.14. Tunjangan Kesehatan Kepala Desa dan Perangkat Desa 8.640.000,00

2.1.38.1.15. Tunjangan Ketenagakerjaan Kepala Desa dan Perangkat Desa 22.412.640,00

2.1.39 Kegiatan Pembayaran Tunjangan BPD 39.000.000,00

2.1.39.1. Belanja Pegawai 39.000.000,00

2.1.39.1.6. Tunjangan BPD dan Anggotanya 39.000.000,00

2.1.42 Jaring aspirasi BPD 12.267.500,00

2.1.42.2. Belanja Barang dan Jasa 12.267.500,00

2.1.42.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 267.500,00

2.1.42.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 45.000,00

2.1.42.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 900.000,00

2.1.42.2.7. Belanja Makan dan Minum 9.405.000,00

2.1.42.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 1.200.000,00

2.1.42.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 450.000,00

2.1.45 Pembentukan Lembaga Kemasyarakatan Desa 19.170.000,00

2.1.45.2. Belanja Barang dan Jasa 19.170.000,00

2.1.45.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 1.000.000,00

2.1.45.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 1.500.000,00

2.1.45.2.7. Belanja Makan dan Minum 4.970.000,00

2.1.45.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 7.500.000,00

2.1.45.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 1.500.000,00

2.1.45.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 2.700.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.21 Halaman 6


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4
2.1.46 Fasilitasi operasional pedukuhan 22.800.000,00

2.1.46.2. Belanja Barang dan Jasa 22.800.000,00

2.1.46.2.7. Belanja Makan dan Minum 6.800.000,00

2.1.46.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 16.000.000,00

2.1.52 Penyediaan peralatan rumah tangga 3.000.000,00

2.1.52.2. Belanja Barang dan Jasa 3.000.000,00

2.1.52.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 3.000.000,00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa 1.886.148.653,00


2.2.1 Pembangunan/rehabilitasi Jalan Desa 549.854.913,00

2.2.1.2. Belanja Barang dan Jasa 15.650.000,00

2.2.1.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 500.000,00

2.2.1.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 150.000,00

2.2.1.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 2.000.000,00

2.2.1.2.7. Belanja Makan dan Minum 4.500.000,00

2.2.1.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 8.500.000,00

2.2.1.3. Belanja Modal 534.204.913,00

2.2.1.3.27. Belanja Modal Pengadaan Jalan Desa 534.204.913,00

2.2.2 Pembangunan/rehabilitasi Balai Desa/bangunan pendukung 20.000.000,00

2.2.2.3. Belanja Modal 20.000.000,00

2.2.2.3.37. Belanja Modal Pengadaan Bangunan Pendukung 20.000.000,00

2.2.5 100.000.000,00
Pembangunan/rehabilitasi Gedung PAUD/TK Desa/bangunan pendukung

2.2.5.2. Belanja Barang dan Jasa 100.000.000,00

2.2.5.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 100.000.000,00

2.2.10 Pembangunan/rehabilitasi gedung KBM/perpustakaan 40.000.000,00

2.2.10.2. Belanja Barang dan Jasa 40.000.000,00

2.2.10.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 40.000.000,00

2.2.11 Pembangunan Rumah Tidak Layak Huni 107.698.713,00

2.2.11.2. Belanja Barang dan Jasa 107.698.713,00

2.2.11.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 400.000,00

2.2.11.2.7. Belanja Makan dan Minum 500.000,00

2.2.11.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 750.000,00

2.2.11.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 101.248.713,00

2.2.11.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 4.800.000,00

2.2.12 Pembangunan/rehabilitasi Jembatan Desa 16.944.678,00

2.2.12.2. Belanja Barang dan Jasa 1.168.000,00

2.2.12.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 50.000,00

2.2.12.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 18.000,00

2.2.12.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 300.000,00

2.2.12.2.7. Belanja Makan dan Minum 300.000,00

2.2.12.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 500.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.21 Halaman 7


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

2.2.12.3. Belanja Modal 15.776.678,00

2.2.12.3.28. Belanja Modal Pengadaan Jembatan Desa 15.776.678,00

2.2.14 Pembangunan/rehabilitasi Jalan Lingkungan Permukiman 45.000.000,00

2.2.14.2. Belanja Barang dan Jasa 45.000.000,00

2.2.14.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 45.000.000,00

2.2.15 Pembangunan/rehabilitasi Talud/bronjong/Turap/Bangket 372.610.191,00

2.2.15.2. Belanja Barang dan Jasa 10.850.000,00

2.2.15.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 300.000,00

2.2.15.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 150.000,00

2.2.15.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 1.500.000,00

2.2.15.2.7. Belanja Makan dan Minum 3.500.000,00

2.2.15.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 5.400.000,00

2.2.15.3. Belanja Modal 361.760.191,00

2.2.15.3.40. Belanja Modal Pengadaan Talud/Urap/Bronjong/Bangket 361.760.191,00

2.2.16 Pembangunan/rehabilitasi Saluran Drainase/gorong-gorong Desa 166.990.461,00

2.2.16.2. Belanja Barang dan Jasa 5.095.000,00

2.2.16.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 100.000,00

2.2.16.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 45.000,00

2.2.16.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 700.000,00

2.2.16.2.7. Belanja Makan dan Minum 2.500.000,00

2.2.16.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 1.750.000,00

2.2.16.3. Belanja Modal 161.895.461,00

2.2.16.3.41. Belanja Modal Pengadaan Drainase 161.895.461,00

2.2.17 Pembangunan/rehabilitasi Jaringan Irigasi Desa 97.499.117,00

2.2.17.2. Belanja Barang dan Jasa 2.836.000,00

2.2.17.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 100.000,00

2.2.17.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 36.000,00

2.2.17.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 300.000,00

2.2.17.2.7. Belanja Makan dan Minum 500.000,00

2.2.17.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 1.900.000,00

2.2.17.3. Belanja Modal 94.663.117,00

2.2.17.3.29. Belanja Modal Pengadaan Jaringan Air 94.663.117,00

2.2.19 Pembangunan/rehabilitasi Gardu/Pos Ronda 18.188.340,00

2.2.19.2. Belanja Barang dan Jasa 1.068.000,00

2.2.19.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 50.000,00

2.2.19.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 18.000,00

2.2.19.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 200.000,00

2.2.19.2.7. Belanja Makan dan Minum 300.000,00

2.2.19.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 500.000,00

2.2.19.3. Belanja Modal 17.120.340,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.22 Halaman 8


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

2.2.19.3.26. Belanja Modal Pengadaan Bangunan Lainnya 17.120.340,00

2.2.21 Pengadaan/rehabilitasi sarana prasarana Penerangan Jalan Desa/Dusun40.000.000,00

2.2.21.2. Belanja Barang dan Jasa 40.000.000,00

2.2.21.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 40.000.000,00

2.2.22 Pembangunan/rehabilitasi Taman Desa/Ruang terbuka Hijau/wana desa 25.000.000,00

2.2.22.3. Belanja Modal 25.000.000,00

2.2.22.3.26. Belanja Modal Pengadaan Bangunan Lainnya 25.000.000,00

2.2.30 Rehabilitasi/Pemeliharaan tempat ibadah 110.000.000,00

2.2.30.2. Belanja Barang dan Jasa 110.000.000,00

2.2.30.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 110.000.000,00

2.2.32 Pembangunan/program untuk keluarga miskin 138.962.240,00

2.2.32.2. Belanja Barang dan Jasa 138.962.240,00

2.2.32.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 50.000,00

2.2.32.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 30.000,00

2.2.32.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 300.000,00

2.2.32.2.7. Belanja Makan dan Minum 300.000,00

2.2.32.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 3.000.000,00

2.2.32.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 134.902.240,00

2.2.32.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 380.000,00

2.2.35 Pembangunan/rehabilitasi Jaringan Air Bersih/Air minum desa 35.000.000,00

2.2.35.3. Belanja Modal 35.000.000,00

2.2.35.3.29. Belanja Modal Pengadaan Jaringan Air 35.000.000,00

2.2.42 Angkat walet 2.400.000,00

2.2.42.2. Belanja Barang dan Jasa 2.400.000,00

2.2.42.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 2.400.000,00

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan 690.694.750,00


2.3.1 Pembinaan Lembaga Kemasyarakatan Desa 10.175.000,00

2.3.1.2. Belanja Barang dan Jasa 10.175.000,00

2.3.1.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 900.000,00

2.3.1.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 800.000,00

2.3.1.2.7. Belanja Makan dan Minum 4.275.000,00

2.3.1.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 1.200.000,00

2.3.1.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 3.000.000,00

2.3.2 Pembinaan LINMAS Desa 10.340.000,00

2.3.2.2. Belanja Barang dan Jasa 10.340.000,00

2.3.2.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 500.000,00

2.3.2.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 240.000,00

2.3.2.2.7. Belanja Makan dan Minum 9.600.000,00

2.3.3 Pembinaan Kaum Rois dan Takmir Masjid 88.895.000,00

2.3.3.2. Belanja Barang dan Jasa 88.895.000,00

2.3.3.2.7. Belanja Makan dan Minum 8.620.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.22 Halaman 9


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

2.3.3.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 600.000,00

2.3.3.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 300.000,00

2.3.3.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 34.375.000,00

2.3.3.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 45.000.000,00

2.3.4 Pembinaan PKK Desa, Dusun dan Dasa Wisma 5.953.000,00

2.3.4.2. Belanja Barang dan Jasa 5.953.000,00

2.3.4.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 435.000,00

2.3.4.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 108.000,00

2.3.4.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 30.000,00

2.3.4.2.7. Belanja Makan dan Minum 5.080.000,00

2.3.4.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 300.000,00

2.3.6 Pembinaan Dewan Kesenian/Organisasi Kesenian Desa 43.035.000,00

2.3.6.2. Belanja Barang dan Jasa 43.035.000,00

2.3.6.2.7. Belanja Makan dan Minum 6.060.000,00

2.3.6.2.11. Belanja Sewa Peralatan 14.975.000,00

2.3.6.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 1.200.000,00

2.3.6.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 16.000.000,00

2.3.6.2.25. Belanja Sewa Sound System dan Genset 1.600.000,00

2.3.6.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 3.200.000,00

2.3.8 Fasilitasi Pelaksanaan Peringatan Hari Besar Nasional 33.810.000,00

2.3.8.2. Belanja Barang dan Jasa 33.810.000,00

2.3.8.2.7. Belanja Makan dan Minum 15.310.000,00

2.3.8.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 18.500.000,00

2.3.9 Fasilitasi Kegiatan Peringatan hari besar Keagamaan 20.995.000,00

2.3.9.2. Belanja Barang dan Jasa 20.995.000,00

2.3.9.2.7. Belanja Makan dan Minum 9.295.000,00

2.3.9.2.11. Belanja Sewa Peralatan 8.000.000,00

2.3.9.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 1.050.000,00

2.3.9.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 250.000,00

2.3.9.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 2.400.000,00

2.3.10 Pembinaan keamanan dan ketertiban masyarakat 20.170.000,00

2.3.10.2. Belanja Barang dan Jasa 20.170.000,00

2.3.10.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 250.000,00

2.3.10.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 12.100.000,00

2.3.10.2.7. Belanja Makan dan Minum 1.020.000,00

2.3.10.2.13. Belanja Bahan Bakar Minyak dan Gas 800.000,00

2.3.10.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 6.000.000,00

2.3.12 Pendataan Keluarga Miskin dan Pengklasifikasian Kemiskinan 24.440.000,00

2.3.12.2. Belanja Barang dan Jasa 24.440.000,00

2.3.12.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 620.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.22 Halaman 10


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

2.3.12.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 1.920.000,00

2.3.12.2.7. Belanja Makan dan Minum 10.400.000,00

2.3.12.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 11.300.000,00

2.3.12.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 200.000,00

2.3.15 Pengelolaan dan Pembinaan Kelompok Belajar Masyarakat 12.020.000,00

2.3.15.2. Belanja Barang dan Jasa 12.020.000,00

2.3.15.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 1.470.000,00

2.3.15.2.7. Belanja Makan dan Minum 1.400.000,00

2.3.15.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 400.000,00

2.3.15.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 250.000,00

2.3.15.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 6.400.000,00

2.3.15.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 2.100.000,00

2.3.16 Pengelolaan Tempat Pendidikan Al'quran 5.000.000,00

2.3.16.2. Belanja Barang dan Jasa 5.000.000,00

2.3.16.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 5.000.000,00

2.3.21 Pembinaan dalam rangka pencegahan kenakalan remaja 9.380.500,00

2.3.21.2. Belanja Barang dan Jasa 9.380.500,00

2.3.21.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 45.000,00

2.3.21.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 48.000,00

2.3.21.2.7. Belanja Makan dan Minum 2.137.500,00

2.3.21.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 550.000,00

2.3.21.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 600.000,00

2.3.21.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 2.250.000,00

2.3.21.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 3.750.000,00

2.3.22 Penyuluhan Penyalahgunaan dan bahaya Napza 6.610.000,00

2.3.22.2. Belanja Barang dan Jasa 6.610.000,00

2.3.22.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 1.000.000,00

2.3.22.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 1.000.000,00

2.3.22.2.7. Belanja Makan dan Minum 1.710.000,00

2.3.22.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 900.000,00

2.3.22.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 500.000,00

2.3.22.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 1.500.000,00

2.3.26 Penyelenggaraan Kompetisi Olah Raga 52.955.000,00

2.3.26.2. Belanja Barang dan Jasa 52.955.000,00

2.3.26.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 230.000,00

2.3.26.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 90.000,00

2.3.26.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 505.000,00

2.3.26.2.7. Belanja Makan dan Minum 9.605.000,00

2.3.26.2.8. Belanja Pakaian 5.000.000,00

2.3.26.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 1.200.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.22 Halaman 11


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

2.3.26.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 11.000.000,00

2.3.26.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 8.400.000,00

2.3.26.2.25. Belanja Sewa Sound System dan Genset 7.700.000,00

2.3.26.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 9.225.000,00

2.3.29 Penyuluhan Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara 9.380.500,00

2.3.29.2. Belanja Barang dan Jasa 9.380.500,00

2.3.29.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 45.000,00

2.3.29.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 48.000,00

2.3.29.2.7. Belanja Makan dan Minum 2.137.500,00

2.3.29.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 550.000,00

2.3.29.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 600.000,00

2.3.29.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 2.250.000,00

2.3.29.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 3.750.000,00

2.3.34 Penyuluhan Nikah, Talak, Cerai dan Rujuk 1.050.000,00

2.3.34.2. Belanja Barang dan Jasa 1.050.000,00

2.3.34.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 50.000,00

2.3.34.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 1.000.000,00

2.3.40 Pembinaan dan Penanganan bagi Kaum Difabel 16.250.000,00

2.3.40.2. Belanja Barang dan Jasa 16.250.000,00

2.3.40.2.7. Belanja Makan dan Minum 2.850.000,00

2.3.40.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 400.000,00

2.3.40.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 10.000.000,00

2.3.40.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 3.000.000,00

2.3.44 Penanggulangan orang yang mengalami Gangguan Jiwa 10.776.000,00

2.3.44.2. Belanja Barang dan Jasa 10.776.000,00

2.3.44.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 880.000,00

2.3.44.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 36.000,00

2.3.44.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 180.000,00

2.3.44.2.7. Belanja Makan dan Minum 2.280.000,00

2.3.44.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 5.000.000,00

2.3.44.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 2.400.000,00

2.3.47 Pelaksanaan Hari Jadi Desa 115.515.000,00

2.3.47.2. Belanja Barang dan Jasa 115.515.000,00

2.3.47.2.7. Belanja Makan dan Minum 21.812.500,00

2.3.47.2.8. Belanja Pakaian 2.660.000,00

2.3.47.2.11. Belanja Sewa Peralatan 16.487.500,00

2.3.47.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 1.500.000,00

2.3.47.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 61.000.000,00

2.3.47.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 2.800.000,00

2.3.47.2.25. Belanja Sewa Sound System dan Genset 6.255.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.22 Halaman 12


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

2.3.47.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 3.000.000,00

2.3.48 Fasilitasi Keikutsertaan dalam Peringatan Hari Jadi Kabupaten 14.600.000,00

2.3.48.2. Belanja Barang dan Jasa 14.600.000,00

2.3.48.2.7. Belanja Makan dan Minum 4.500.000,00

2.3.48.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 2.500.000,00

2.3.48.2.24. Belanja Sewa Kendaraan 2.600.000,00

2.3.48.2.25. Belanja Sewa Sound System dan Genset 500.000,00

2.3.48.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 3.000.000,00

2.3.48.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 1.500.000,00

2.3.57 Fasilitasi Penyaluran RASKIN 2.340.000,00

2.3.57.2. Belanja Barang dan Jasa 2.340.000,00

2.3.57.2.7. Belanja Makan dan Minum 540.000,00

2.3.57.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 1.800.000,00

2.3.60 Pembinaan Kader Kesehatan, PPKBD dan Sub PPKBD 26.800.000,00

2.3.60.2. Belanja Barang dan Jasa 26.800.000,00

2.3.60.2.7. Belanja Makan dan Minum 6.800.000,00

2.3.60.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 20.000.000,00

2.3.62 Pengelolaan POSYANDU Balita dan Lansia 66.251.000,00

2.3.62.2. Belanja Barang dan Jasa 66.251.000,00

2.3.62.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 86.000,00

2.3.62.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 90.000,00

2.3.62.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 75.000,00

2.3.62.2.7. Belanja Makan dan Minum 50.000.000,00

2.3.62.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 16.000.000,00

2.3.63 Pembinaan Kelompok Bina Keluarga (Balita, Lansia, dll) 9.018.000,00

2.3.63.2. Belanja Barang dan Jasa 9.018.000,00

2.3.63.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 36.000,00

2.3.63.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 54.000,00

2.3.63.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 108.000,00

2.3.63.2.7. Belanja Makan dan Minum 6.120.000,00

2.3.63.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 2.700.000,00

2.3.77 Fasilitasi Kegiatan Kesehatan Masyarakat 9.800.000,00

2.3.77.2. Belanja Barang dan Jasa 9.800.000,00

2.3.77.2.7. Belanja Makan dan Minum 4.000.000,00

2.3.77.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 400.000,00

2.3.77.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 4.800.000,00

2.3.77.2.25. Belanja Sewa Sound System dan Genset 600.000,00

2.3.78 Fasilitasi Kegiatan Kader Sehat Desa, PPKBD, Sub PPKBD 39.495.750,00

2.3.78.2. Belanja Barang dan Jasa 39.495.750,00

2.3.78.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 36.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.22 Halaman 13


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

2.3.78.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 32.250,00

2.3.78.2.7. Belanja Makan dan Minum 6.127.500,00

2.3.78.2.8. Belanja Pakaian 21.500.000,00

2.3.78.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 900.000,00

2.3.78.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 250.000,00

2.3.78.2.24. Belanja Sewa Kendaraan 3.200.000,00

2.3.78.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 6.450.000,00

2.3.78.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 1.000.000,00

2.3.80 Pembinaan Kesehatan Pamong Desa bersama Instansi terkait 5.040.000,00

2.3.80.2. Belanja Barang dan Jasa 5.040.000,00

2.3.80.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 4.640.000,00

2.3.80.2.25. Belanja Sewa Sound System dan Genset 400.000,00

2.3.81 Peningkatan Fasilitas Pendidikan bagi anak Yatim/Yatim Piatu dan Anak20.600.000,00
GAKIN

2.3.81.2. Belanja Barang dan Jasa 20.600.000,00

2.3.81.2.7. Belanja Makan dan Minum 2.200.000,00

2.3.81.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 200.000,00

2.3.81.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 10.000.000,00

2.3.81.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 8.200.000,00

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat 631.077.000,00


2.4.1 Peningkatan Kapasitas Aparatur Pemerintahan Desa 84.605.000,00

2.4.1.2. Belanja Barang dan Jasa 84.605.000,00

2.4.1.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 45.000,00

2.4.1.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 500.000,00

2.4.1.2.7. Belanja Makan dan Minum 960.000,00

2.4.1.2.8. Belanja Pakaian 4.800.000,00

2.4.1.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 1.500.000,00

2.4.1.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 76.800.000,00

2.4.2 Peningkatan Kapasitas Lembaga Kemasyarakatan Desa dan TPK Desa127.182.500,00

2.4.2.2. Belanja Barang dan Jasa 127.182.500,00

2.4.2.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 2.760.000,00

2.4.2.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 360.000,00

2.4.2.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 600.000,00

2.4.2.2.7. Belanja Makan dan Minum 3.562.500,00

2.4.2.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 550.000,00

2.4.2.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 600.000,00

2.4.2.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 300.000,00

2.4.2.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 115.000.000,00

2.4.2.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 3.450.000,00

2.4.3 Peningkatan Kapasitas Tenaga Pendidik 14.340.000,00

2.4.3.2. Belanja Barang dan Jasa 14.340.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.23 Halaman 14


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

2.4.3.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 432.000,00

2.4.3.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 33.000,00

2.4.3.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 600.000,00

2.4.3.2.7. Belanja Makan dan Minum 5.725.000,00

2.4.3.2.11. Belanja Sewa Peralatan 1.800.000,00

2.4.3.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 1.000.000,00

2.4.3.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 4.500.000,00

2.4.3.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 250.000,00

2.4.4 Pelaksanaan Bulan Bhakti Gotong Royong dan Fasilitasi Gotong Royong2.400.000,00
Masyarakat

2.4.4.2. Belanja Barang dan Jasa 2.400.000,00

2.4.4.2.7. Belanja Makan dan Minum 2.400.000,00

2.4.6 Pelatihan dan Pemberdayaan Kelompok Tani 49.710.000,00

2.4.6.2. Belanja Barang dan Jasa 49.710.000,00

2.4.6.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 300.000,00

2.4.6.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 300.000,00

2.4.6.2.7. Belanja Makan dan Minum 5.130.000,00

2.4.6.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 1.800.000,00

2.4.6.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 27.000.000,00

2.4.6.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 5.400.000,00

2.4.6.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 9.780.000,00

2.4.11 Pelatihan Pemanfaatan dan Pengelolaan Sampah 7.080.500,00

2.4.11.2. Belanja Barang dan Jasa 7.080.500,00

2.4.11.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 650.000,00

2.4.11.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 18.000,00

2.4.11.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 225.000,00

2.4.11.2.7. Belanja Makan dan Minum 2.137.500,00

2.4.11.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 1.800.000,00

2.4.11.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 2.250.000,00

2.4.27 Pelatihan Pemulasaran Jenazah/Pangrukti Loyo 13.750.000,00

2.4.27.2. Belanja Barang dan Jasa 13.750.000,00

2.4.27.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 13.750.000,00

2.4.28 Pemberdayaan dan Pengembangan Kelompok Perikanan dan Pertanian 2.000.000,00

2.4.28.2. Belanja Barang dan Jasa 2.000.000,00

2.4.28.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 2.000.000,00

2.4.34 Promosi/Festival/Pameran Produk-Produk Desa 5.000.000,00

2.4.34.2. Belanja Barang dan Jasa 5.000.000,00

2.4.34.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 5.000.000,00

2.4.36 Pelaksanaan Lomba Kelompok Masyarakat 39.757.500,00

2.4.36.2. Belanja Barang dan Jasa 39.757.500,00

2.4.36.2.7. Belanja Makan dan Minum 20.632.500,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.23 Halaman 15


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

2.4.36.2.11. Belanja Sewa Peralatan 3.600.000,00

2.4.36.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 1.350.000,00

2.4.36.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 7.500.000,00

2.4.36.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 2.475.000,00

2.4.36.2.25. Belanja Sewa Sound System dan Genset 1.500.000,00

2.4.36.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 2.700.000,00

2.4.39 Peningkatan Kapasitas Perempuan dan Pemerhati Perlindungan Anak 23.355.000,00

2.4.39.2. Belanja Barang dan Jasa 23.355.000,00

2.4.39.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 2.180.000,00

2.4.39.2.7. Belanja Makan dan Minum 8.425.000,00

2.4.39.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 6.200.000,00

2.4.39.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 3.550.000,00

2.4.39.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 1.500.000,00

2.4.39.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 1.500.000,00

2.4.41 Sosialisasi Program Kerja Pemerintah Desa/Daerah 6.552.500,00

2.4.41.2. Belanja Barang dan Jasa 6.552.500,00

2.4.41.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 157.500,00

2.4.41.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 45.000,00

2.4.41.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 300.000,00

2.4.41.2.7. Belanja Makan dan Minum 2.850.000,00

2.4.41.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 900.000,00

2.4.41.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 300.000,00

2.4.41.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 2.000.000,00

2.4.42 Fasilitasi Kegiatan Kelompok Masyarakat 29.950.000,00

2.4.42.2. Belanja Barang dan Jasa 29.950.000,00

2.4.42.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 1.300.000,00

2.4.42.2.7. Belanja Makan dan Minum 11.650.000,00

2.4.42.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 750.000,00

2.4.42.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 6.000.000,00

2.4.42.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 10.250.000,00

2.4.44 Pelatihan Management BUMDES 20.000.000,00

2.4.44.2. Belanja Barang dan Jasa 20.000.000,00

2.4.44.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 20.000.000,00

2.4.60 Pemberian Layanan Pos Pembinaan Terpadu (POSBINDU) 15.600.000,00

2.4.60.2. Belanja Barang dan Jasa 15.600.000,00

2.4.60.2.7. Belanja Makan dan Minum 14.400.000,00

2.4.60.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 1.200.000,00

2.4.66 9.485.000,00
Fasilitasi Perlombaan/Gebyar Senam dalam rangka peringatan hari-hari khusus/besar

2.4.66.2. Belanja Barang dan Jasa 9.485.000,00

2.4.66.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 15.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.23 Halaman 16


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

2.4.66.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 30.000,00

2.4.66.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 230.000,00

2.4.66.2.7. Belanja Makan dan Minum 2.960.000,00

2.4.66.2.11. Belanja Sewa Peralatan 350.000,00

2.4.66.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 450.000,00

2.4.66.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 500.000,00

2.4.66.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 3.000.000,00

2.4.66.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 400.000,00

2.4.66.2.25. Belanja Sewa Sound System dan Genset 750.000,00

2.4.66.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 800.000,00

2.4.67 Pemberdayaan Kader Pemberdayaan Masyarakat 29.319.000,00

2.4.67.2. Belanja Barang dan Jasa 29.319.000,00

2.4.67.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 180.000,00

2.4.67.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 69.000,00

2.4.67.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 440.000,00

2.4.67.2.7. Belanja Makan dan Minum 10.880.000,00

2.4.67.2.8. Belanja Pakaian 5.500.000,00

2.4.67.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 850.000,00

2.4.67.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 1.500.000,00

2.4.67.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 1.000.000,00

2.4.67.2.24. Belanja Sewa Kendaraan 1.500.000,00

2.4.67.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 7.400.000,00

2.4.69 Kegiatan sarasehan bulan bakti karang taruna/hari jadi desa/kabupaten 15.140.000,00

2.4.69.2. Belanja Barang dan Jasa 15.140.000,00

2.4.69.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 90.000,00

2.4.69.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 2.000.000,00

2.4.69.2.7. Belanja Makan dan Minum 9.900.000,00

2.4.69.2.16. Belanja Perjalanan Dinas 2.250.000,00

2.4.69.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 900.000,00

2.4.74 Peningkatan Kapasitas LINMAS Desa 21.925.000,00

2.4.74.2. Belanja Barang dan Jasa 21.925.000,00

2.4.74.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 200.000,00

2.4.74.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 480.000,00

2.4.74.2.7. Belanja Makan dan Minum 1.995.000,00

2.4.74.2.14. Belanja Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan 800.000,00

2.4.74.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 900.000,00

2.4.74.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 450.000,00

2.4.74.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 15.000.000,00

2.4.74.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 2.100.000,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.23 Halaman 17


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4
2.4.75 33.200.000,00
Pengadaan sarana prasarana pendukung keamanan dan ketertiban masyarakat

2.4.75.2. Belanja Barang dan Jasa 33.200.000,00

2.4.75.2.7. Belanja Makan dan Minum 1.200.000,00

2.4.75.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 32.000.000,00

2.4.76 Pengembangan Kesiapsiagaan masyarakat menghadapi bencana 15.075.000,00

2.4.76.2. Belanja Barang dan Jasa 15.075.000,00

2.4.76.2.2. Belanja Alat Tulis Kantor 500.000,00

2.4.76.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 1.000.000,00

2.4.76.2.7. Belanja Makan dan Minum 1.425.000,00

2.4.76.2.8. Belanja Pakaian 5.000.000,00

2.4.76.2.15. Belanja Honorarium Instruktur/Pelatih/Narasumber 500.000,00

2.4.76.2.17. Belanja Dekorasi dan Dokumentasi 150.000,00

2.4.76.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 5.000.000,00

2.4.76.2.27. Belanja Honor Harian Peserta 1.500.000,00

2.4.77 Pemberantasan Sarang Nyamuk 7.720.000,00

2.4.77.2. Belanja Barang dan Jasa 7.720.000,00

2.4.77.2.7. Belanja Makan dan Minum 7.720.000,00

2.4.79 Pengelolaan dan Pengembangan PAUD/TK 50.028.000,00

2.4.79.2. Belanja Barang dan Jasa 50.028.000,00

2.4.79.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 18.000,00

2.4.79.2.7. Belanja Makan dan Minum 4.910.000,00

2.4.79.2.8. Belanja Pakaian 2.500.000,00

2.4.79.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 6.000.000,00

2.4.79.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 36.600.000,00

2.4.81 Penyuluhan dan Penyelenggaraan Kesehatan Lingkungan 7.902.000,00

2.4.81.2. Belanja Barang dan Jasa 7.902.000,00

2.4.81.2.4. Belanja Benda Pos dan Materai 18.000,00

2.4.81.2.6. Belanja Fotocopy, Cetak dan Penggandaan 74.000,00

2.4.81.2.7. Belanja Makan dan Minum 1.710.000,00

2.4.81.2.20. Belanja Barang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat 3.400.000,00

2.4.81.2.23. Belanja Honorarium Lainnya 2.700.000,00

2.5 Bidang Tidak Terduga 31.526.950,00


2.5.1 Kegiatan Penanggulangan Keadaan Darurat 31.526.950,00

2.5.1.2. Belanja Barang dan Jasa 31.526.950,00

2.5.1.2.30. Belanja Barang dan Jasa Lainnya 31.526.950,00

JUMLAH BELANJA DESA 4.682.463.890,00

SURPLUS / (DEFISIT) (1.225.627.380,00)

3. PEMBIAYAAN DESA

3.1. Penerimaan Pembiayaan 1.225.627.380,00

3.1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Sebelumnya 1.225.627.380,00

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.23 Halaman 18


URAIAN ANGGARAN KETERANGAN
KODE REK
( Rp )
1 2 3 4

JUMLAH PEMBIAYAAN DESA 1.225.627.380,00

SISA LEBIH / (KURANG) PERHITUNGAN ANGGARAN 0,00

Bantul, 29 Desember 2017

Lurah Desa Sumbermulyo

Ani Widayani

Printed by Siskeudes 29/12/2017 13.10.23 Halaman 19

Anda mungkin juga menyukai