Sejarah Indonesia Kls XII
Sejarah Indonesia Kls XII
Sejarah Indonesia Kls XII
2. Salah satu landasan Demokrasi Terpimpin adalah tafsiran dari Pancasila yakni pada
sila ...
a. pertama
b. kedua
c. ketiga
d. keempat
e. kelima
7. Pada masa Demokrasi Terpimpin, peranan PKI sangat kuat karena faktor-faktor di
bawah ini, kecuali ....
a. ajaran Presiden Soekarno tentang Nasakom
b. PKI menjadi bagian sah dalam konstelasi politik Indonesia
c. banyaknya kader-kader PKI yang duduk dalam DPR-GR
d. TNI-AD diuntungkan dengan berdirinya angkatan V buatan PKI
e. anggota PKI banyak yang terlibat dalam kepengurusan Front Nasional Daerah
8. Peran aktif Indonesia dalam kegiatan internasional pada masa Demokrasi Terpimpin
tampak pada kegiatan ....
a. pengiriman pasukan Garuda II ke Kongo
b. pembebasan Irian Barat
c. pendelegasian kontingen ke Olympiade di Moskow
d. pembentukan Organisasi ASEAN
e. kerjasama Indonesia dengan Belanda
12. Salah satu isi Dwikora (Dwi Komando Rakyat) yang diumumkan Presiden Soekarno
pada tanggal 3 Mei 1964 di Jakarta adalah ....
a. bentuk negara baru di kawasan Asia
b. bantu berdirinya negara boneka Malaysia
c. perhebat ketahanan Revolusi Indonesia
d. gagalkan kerjasama AS dengan Uni Soviet
e. usir semua pengusaha Belanda dari tanah Indonesia
13. “Indonesia dapat menerangi jalan bagi kubu bangsa-bangsa yang tertindas di
seluruh dunia”. Pernyataan di atas adalah pendapat Soekarno untuk menjalankan
politik ....
a. adu domba
b. bebas aktif
c. etis
d. mercusuar
e. praktis
15. Alasan utama Indonesia keluar dari PBB pada tanggal 7 Januari 1965 adalah ....
a. Australia mendukung perjuangan Timor Leste lepas dari Indonesia
b. Malaysia diangkat sebagai anggota tidak tetap Dewan Keamanan PBB
c. Amerika Serikat mendukung upaya Belanda untuk kembali menjajah Indonesia
d. serangan Uni Soviet terhadap Kongo tahun 1962
e. PBB menolak usul Indonesia atas kasus konflik di Kamboja
17. Upaya pemerintah untuk mengatasi keadaan ekonomi yang semakin suram pada
masa Demokrasi Terpimpin adalah sebagai berikut, kecuali ….
a. melakukan devaluasi
b. membekukan semua simpanan di bank yang melebihi Rp. 25.000
c. mengeluarkan Deklarasi Ekonomi
d. menjadikan uang senilai Rp. 1000 menjadi Rp. 1
e. pembangunan proyek Ganefo dan Conefo
18. Struktur ekonomi Indonesia pada masa Demokrasi Terpimpin menjurus kepada
sistem etatisme, yang artinya ….
a. segalanya diatur oleh pemerintah
b. daerah mencukupi kebutuhan sendiri
c. negara menjamin lapangan pekerjaan
d. pengusaha sebagai pelaku modal
e. ekspor dan impor menjadi cadangan devisa
19. Upaya pembebasan Irian Barat melalui jalan diplomasi telah dimulai oleh
pemerintah RI sejak tahun 1950 pada masa kabinet ….
a. Natsir
b. Sukiman
c. Wilopo
d. Ali Sastroamijoyo
e. Burhanuddin Harahap
20. Belanda tidak berniat untuk menyelesaikan permasalahaan Irian Barat. Hal itu
terlihat pada salah satu kebijakannya, yakni ….
a. memutuskan hubungan bilateral dengan Indonesia
b. mendirikan Negara Papua di Belanda
c. memasukkan Irian Barat sebagai bagian dari wilayahnya
d. menaturalisasi penduduk asli Irian Barat
e. mengusir pengusaha dan mahasiswa Indonesia yang berada di Belanda
23. Untuk melakukan konfrontasi militer pemerintah Indonesia mengirim misi ke Uni
Soviet guna membeli senjata dan perlengkapan perang lainnya. Misi tersebut dipimpin
oleh ….
a. A.H. Nasution
b. D.N. Aidit
c. Soeharto
d. Soekarno
e. Yos Sudarso
24. Dewan Keamanan Nasional merumuskan Tri Komando Rakyat (trikora) yang
diucapkan Presiden Soekarno pada tanggal 19 Desember 1961. Salah satu isinya
adalah ….
a. gagalkan perekonomian Belanda
b. hapuskan semua Bahasa Belanda di Indonesia
c. bersiaplah untuk menjadi negara maju
d. kibarkan Sang Merah Putih di Irian Barat
e. wujudkan Negara Boneka Papua
25. Presiden Soekarno menunjuk Mayor Jenderal Soeharto sebagai panglima dalam
operasi militer pembebasan Irian Barat dengan kesatuan yang disebut ….
a. Front Pancasila
b. New Force
c. UNTEA
d. Komando Mandala
e. Operasi Jayapura