T5S1P6

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARARAN

Satuan Pendidikan : SD
Kelas / Semester : IV / I
Tema : 5. Pahlawanku
Sub Tema : 1. Perjuangan para pahlawan
Pembelajaran : 6 (enam)
Waktu : 1 x pertemuan (6 x 35 menit)

A. Kompetensi Inti :
1. Menerima, menghargai, dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, tetangga, dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis,
dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam
tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


IPS
1.1 Menjalankan ajaran agama dalam berpikir dan berperilaku sebagai penduduk Indonesia
dengan mempertimbangkan kelembagaan sosial, budaya, ekonomi, dan politik dalam
masyarakat
2.1 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin bertanggung jawab, peduli, santun dan percaya diri
sebagaimana ditunjukkan oleh tokoh-tokoh pada masa Hindu Buddha dan Islam dalam
kehidupannya sekarang
3.2 Memahami manusia, perubahan dan keberlanjutan dalam waktu pada masa pra aksara,
hindu, budha, islam dalam aspek pemerintah, sosial, ekonomi dan pendidikan
4.2 Merangkum hasil pengamatan dan menceritakan manusia, perubahan, dan keberlanjutan
dalam waktu pada masa pra aksara, hindu, budha, islam dalam aspek pemerintah, sosial,
ekonomi dan pendidikan
3.2.1 Menjelaskan perjuangan yang dilakukan oleh Sultan Iskandar Muda untuk Kerajaan
Aceh
4.2.1 Menjelaskan sikap kepahlawanan yang dapat diteladani dari Sultan Iskandar Muda
PJOK
1.1 Tumbuhnya kesadaran bahwa tubuh harus dipelihara dan dibina, sebagai wujud syukur
kepada sang Pencipta
2.1 Menunjukkan disiplin, kerja sama, toleransi, belajar menerima kekalahan dan
kemenangan, sportif dan tanggung jawab, menghargai perbedaan Berperilaku sportif
dalam bermain
3.10Memahami jenis cidera dan cara penanggulangannya secara sederhana selama
melakukan aktivitas fisik
4.10Mempraktikkan cara penanggulangan cidera secara sederhana selama melakukan
aktivitas fisik
3.10.1 Membedakan jenis cidera
4.10.1 Mendemonstrasikan cara menangani cidera sesuai jenisnya

IPA
1.2 Bertambah keimanannya dengan menyadari hubungan keteraturan dan kompleksitas
alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya, serta
mewujudkannya dalam pengamalan ajaran agama yang dianutnya
2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti; cermat;
tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; dan peduli lingkungan) dalam aktivitas
sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan inkuiri ilmiah dan
berdiskusi
3.6 Memahami sifat-sifat cahaya melalui pengamatan dan mendeskripsikan penerapannya
dalam kehidupan sehari-hari
4.5 Membuat sebuah karya/model yang memanfaatkan sifat-sifat cahaya
3.6.1 Mengidentifikasi penerapan sifat-sifat cahaya
4.5.1 Merancang sebuah karya yang memanfaatkan sifat-sifat cahaya

PPKn
1.3 Bertambah keimanannya dengan menyadari hubungan keteraturan dan kompleksitas
alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya, serta
mewujudkannya dalam pengamalan ajaran agama yang dianutnya
2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti; cermat;
tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; dan peduli lingkungan) dalam aktivitas
sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan inkuiri ilmiah dan
berdiskusi
3.4 Memahami arti bersatu dalam keberagaman di rumah, sekolah dan masyarakat
4.3 Bekerjasama dengan teman dalam keberagaman di lingkungan rumah, sekolah dan
masyarakat
3.4.1 Menjelaskan arti bersatu dalam keberagaman
4.3.1 Mempraktikkan kerjasama dengan teman dalam keberagaman di sekolah

C. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah mencari informasi, siswa mampu menjelaskan perjuangan yang dilakukan oleh
Sultan Iskandar Muda dengan benar.
2. Setelah mencari informasi, siswa mampu menceritakan dampak dari perjuangan Sultan
Iskandar Muda dengan benar.
3. Setelah melihat demonstrasi dari guru, siswa mampu mendemostrasikan sendiri cara
menangani cidera lecet dengan benar.
4. Setelah melihat demonstrasi dari guru, siswa mampu mendemostrasikan sendiri cara
menangani cidera lumpuh dengan benar.
5. Setelah mengidentifikasikan penerapan sifat-sifat cahaya, siswa mampu merancang
sebuah karya yang memanfaatkan sifat-sifat cahaya denga benar.
6. Setelahmerancang benda yang memanfaatkan sifat cahaya, sikap mampu menjelaskan
hasil percobaannya dengan benar.

D. Materi Pembelajaran
1. Sultan Iskandar Muda (teks bacaan)
3. Sifat-sifat cahaya

E. Media dan Sumber Pembelajaran


Media : Teks bacaan Sultan Iskandar Muda
Kaca pembesar (lup)
Sumber Pembelajaran: Buku siswa Tema 5 kelas IV, hal : 36-40 Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Penerbit Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan
RI 2013
Buku guru Tema 5, kelas IV, hal : 44-51
F. Metode, Pendekatan dan Strategi Pembelajaran
Metode : Ceramah, diskusi, tanya jawab, demonstrasi
Pendekatan : Scientific (Mengamati, Mengumpulkan informasi, Eksperimen,
Menalar, Mengkomunikasikan)
Strategi : Picture and Picture
Examples non Examples
Problem Based Introduction

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


KEGIA ALOKASI
DESKRIPSI KEGIATAN
TAN WAKTU
Pendahu 1. Guru mengucapkan salam dan mengajak siswa untuk berdoa, 15 menit
luan menyanyikan salah satu lagu wajib/nasional
2. Guru mengecek kehadiran siswa
3. Tanya jawab tentang nama-nama raja-raja Budha
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran ruang lingkup
materi yang akan dipelajari

Kegiatan 1. Siswa mengamati gambar dan teks tentang Sultan Iskandar 175 menit
Inti Muda. (mengamati)
2. Guru menyampaikan kepada siswa, sekarang saatnya kita
belajar perjuangan Sultan Iskandar Muda.
(mengkomunikasikan)
3. Sifatmembuat pertanyaan tentang Sultan Iskandar Muda.
4. Siswa memberikan pertanyaan kepada teman untuk dijawab.
( menanya)
5. Siswa mencari informasi tentang Sultan Iskandar Muda.
(mengumpulkan informasi)
6. Siswa mencari Informasi dari buku, teks, bertanya kepada
guru. (mengumpulkan informasi)
7. Siswa berdiskusi tentang perjuangan Sultan Iskandar Muda.
8. Guru menguatkan pengetahuan tentang perjuangan Sultan
Iskandar Muda.
9. Siswa memperhatikan guru sedang mendemonstrasikan cara
menanggulangi cidera yang benar. (mengamati)
10. Siswa mendemonstrasikan cara mengobati cidera yang sudah
dipelajari dari guna.
11. Siswa melakukan pertolongan pada cidera lecet dan melepuh
pada pelajaran olah raga.
12. Siswa membuat suatu karya yang memanfaatkan sifat-sifat
cahaya.
13. Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan setelah percobaan.
(menalar-mengasosiasikan)
14. Siswa membuat kesimpulan dari percobaan.
(mengkomunikasikan)
15. Siswa mengerjakan peta tematik dengan menjiplak peta
Indonesia di buku.
Penutup 1. Siswa bersama guru membuat kesimpulan tentang 20 menit
kepahlawanan Sultan Iskandar Muda, cidera, sifat cahaya
2. Guru memberi tugas dikerjakan di rumah dan bahan yang
dipelajari hari berikutnya
3. Guru menyampaikan pesan selalu giat belajar dengan
sungguh-sungguh
4. Menyanyikan salah satu lagu wajib/nasional
5. Salam dan doa penutup

H. Penilaian
1. Teknik Penilaian : - Daftar Periksa PJOK
- Daftar Periksa IPA
- Rubrik diskusi PPKn
- Rubrik IPA (sifat-sifat cahaya)
- Penilaian sikap
2. Bentuk Instrumen : Format pengamatan
Isian

………………………..2014
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Kelas IV
LAMPIRAN

1. Daftar Periksa PJOK :


Kriteria Sudah Terlihat Belum Terlihat
Menjelaskan cidera lecet dan cara
penangangannya
Mempraktikkan cara penanganan cidera
lecet dengan cara yang benar :
a. Membersihkan dengan air dan obat
antiseptic dengan menggunakan kasa,
usahakan jari tangan tidak menyentuh
luka
b. Diberikan obat merah/betadine
c. Dibalut dengan kain kasa

Kriteria Sudah Terlihat Belum Terlihat


Menjelaskan cidera lepuh dan cara
penangangannya
Mempraktikkan cara penanganan cidera
lecet dengan cara yang benar :
a. Jika lepuh sudah robek, dibersihkan
dibalut dengan menggunakan kain
kasa yang bersih
b. Jika lepuh belum robek, dibiarkan dan
dibalut menggunakan kain kasa yang
bersih

2. Daftar Periksa IPS


Kriteria Sudah Terlihat Belum Terlihat
Mengidentifikasi proses penyebaran
agama Islam di Aceh
Menjelaskan perjuangan yang dilakukan
oleh Sultan Iskandar Muda dalam
menyebarkan agama Islam dengan
pendekatan kebudayaan Hindu-Budha
yang telah ada
3. Rubrik Diskusi (PPKn)
Bagus sekali Cukup Bagus Perlu Berlatih lagi
Kriteria
3 2 1
Mendengarkan Selalu mendengarkanMendengarkan teman Masih perlu
teman yang sedang yang berbicara namun diingatkan untuk
berbicara sesekali masih perlu mendengarkan teman
diingatkan yang sedang berbicara
Komunikasi nonverbal Merespon dan Merespon dengan Membutuhkan bantuan
(kontak mata, bahasa menerapkan tepat terhadap dalam memahami
tubuh, postur, ekspresi komunikasi non verbal komunikasi non verbal bentuk komunikasi
wajah, suara dengan tepat yang ditunjukkan non verbal yang
teman ditunjukkan teman
Partisipasi Isi pembicaraan Berbicara dan Jarang berbicara
(menyampaikan ide, menginspirasi teman. menerangkan secara selama proses diskusi
perasaan, pikiran) Selalu mendukung dan rinci, merespon sesuai berlangsung
memimpin lainnya dengan topic
saat dikusi

4. Rubrik penilaian tentang sifat-sifat cahaya (IPA)


Bagus sekali Cukup Bagus Perlu Berlatih lagi
Kriteria
3 2 1
Sifat-sifat cahaya Menuliskan 4 sifat Menuliskan 3 sifat Menuliskan 2 atau
cahaya dengan benar cahaya dengan benar kurang sifat cahaya
dengan benar
Contoh penerapan Menuliskan 4 Menuliskan 3 Menuliskan 2 atau
sifat cahaya dengan penerapan sifat cahaya penerapan sifat cahaya kurang penerapan sifat
benar dengan benar dengan benar cahaya dengan benar
Lup Membuat lup Membuat lup Membuat lup
sederhana sesuai sederhana sesuai sederhana sesuai
bahan, alat dan bahan, alat dan bahan, alat dan
langkah kerja dengan langkah kerja dengan langkah kerja dengan
benar dan mandiri benar dan mandiri benar dan mandiri
tetapi benar 50% tetapi benar kurang
dari 50%
Kesimpulan Menyajikan Menyajikan Belum dapat
kesimpulan percobaan kesimpulan percobaan menyajikan
dengan tepat dan dengan mandiri namun kesimpulan percobaan
mandiri kurang tepat dengan tepat dan
mandiri

LAMPIRAN
PENILAIAN SIKAP

Cinta tanah air Bekerjasama


No Nama Siswa Ket
BT MT MB MY BT MT MB MY
1
2
3
4

Anda mungkin juga menyukai