Karang Taruna KTM PWH

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL KEGIATAN

DALAM RANGKA PERINGKATAN HUT RI KE-79


KARANG TARUNA KUNTUM MEKAR
PERUMNAS WAY HALIM

PERUMNAS WAY HALIM


BANDAR LAMPUNG 2024
PENDAHULUAN

 LATAR BELAKANG
Sebuah harga mati yang harus dibayar para pejuang negri ini dengan sungai darah
yang terus menggenang diseluruh indonesia saat perang. Setelah itu kemerdekaan
bukan lagi menjadi mimpi, melainkan masa dean yang gemilang. Sudah sepatutnya
sebagai penerus bangsa untuk melanjutkan perjuangan para pahlawan dengan
mengisi kemerdekaan.
Mengingat perjuangan para pahlawan merupakan contoh nyata dari mengisi
kemerdekaan yang menjadi hak seluruh warga negara indonesia. Dengan semangat
inilah kami mengajak masyarakat Kel. Perumnas Way Halim Kec. Way Halim untuk
memperingati HUT RI ke-78 sebagai bentuk karakter bangsa yang saling gotong
royong dan kekeluargaan.

 Maksud Kegiatan
Adapun maksud diadakannya kegiatan in adalah sebagai bentuk rasa Syukur
kepada Tuhan Yang Maha Esa dan kegembiraan dalam menyambut Hari Ulang
Tahun kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79 pada tanggal 17 Agustus 2024.

 Tujuan Kegiatan
Adapun tujuan diadakannya acara in adalah :
1. Mempererat tali silaturahim antar sesama warga Perumnas Way Halim.
2. Meningkatkan semangat juang dalam meraih prestasi diantara anak-anak,
pemuda, dan orangtua
3. Memupuk jiwa sportifitas dalam berlomba diantara anak-anak, pemuda,
dan orangtua
4. Memupuk semangat kebangsaan antar generasi untuk memperkuat
ketahanan nasional menghadapi tantangan global.

 Dasar Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan :
1. Pancasila sila ke-3, “Persatuan Indonesia”.
2. Ide Bapak Ketua dan Wakil serta seluruh Anggota Karang Taruna Kuntum
Mekar.
ISI PROPOSAL
 Tema Kegiatan
Kegiatan yang mengedepankan kebersamaan antar warga yang bersifat
mengembangkan daya kreatifitas, ketrampilan, ketangkasan dan
sportifitas dengan mengusung Gerakan Nasional "Indonesia Maiu 78
Tahun Indonesia Merdeka".

 Macam Kegiatan
a. Lomba untuk anak-anak
1. Lomba Makan Kerupuk
2. Lomba Membawa Kelereng dengan Sendok
3. Lomba Balap Karung + Helm
4. Lomba Memasukan Pensil kedalam Botol
5. Lomba Hapalan Surat Pendek
6. Lomba Futsal

b. Lomba untuk remaja


1. Lomba Panjat Pinang
2. Lomba Futsal

 Peserta
Seluruh warga Kec. Wayhalim Kel. Perumnas Way Halim beserta
warga dari RT lain yang ikut meramaikan.

 Waktu Dan Tempat Pelaksana

Tanggal 15-17 Agustus 2024 Pukul 08.00-17.00 WIB


dilapangan fasum belakang Puskesmas Way halim
samping SD AL-AZHAR Perumnas Way Halim.

A. Lomba untuk anak-anak


1. Lomba Makan Kerupuk
2. Lomba Membawa Kelereng
3. Lomba Balap Karung + Helm
4. Lomba Memasukan Pensil
5. Lomba Hapalan Surat Pendek
6. Lomba Adzan
7. Lomba Futsal

B. Lomba untuk remaja


1. Lomba Panjat Pinang
2. Lomba Futsal

Tanggal 18 Agustus 2024 Pukul 20.00 s/d selesai


dilapangan fasum belakang Puskesmas Way halim
samping SD AL-AZHAR Perumnas Way Halim.
SUSUNAN KEPANITIAN

 Penasehat : Kepala Lingkungan 1, 2 dan 3


Perumnas Way Halim
 Penanggung Jawab : Kepala dan Wakil Ketua
Karang Taruna Kuntum Mekar

 Panitia Pelaksana

Ketua Pelaksana : Novan Aryadi


Wakil Ketua Pelaksana : Agung Edi Setiawan
Sekretaris I : Muhammad Nur Haqiqi
Sekretaris II : Yoga Pamungkas
Bendahara I : Zakia Al Idrus
Bendahara II : Muhammad Rahmatullah

 Seksi-Seksi

1. Seksi Perlombaan

A. Lomba Makan Kerupuk


1. Koordinator : Langga Rafsangani
2. Anggota : Irfan Anggara
B. Lomba Membawa Kelereng
1. Koordinator : Dhea Saputri
2. Anggota : Caca Marisa
C. Lomba Balap Karung + Helm
1. Koordinator : Rahmat Pamungkas
2. Anggota : Kiki Nurbaiti
D. Lomba Memasukan Pensil
1. Koordinator : Langga
2. Anggota : Irfan
E. Lomba Hapalan Surat Pendek
1. Koordinator : Muhammad Rafli
2. Anggota : Ferdy
F. Lomba Adzan
1. Koordinator : Muhammad Ersya
2. Anggiota : Muhammad Amad
2. Seksi Acara

A. Seksi Acara
1. Koordinator : Novan Aryadi
2. Anggota : Muhammad Imam Rafli
B. Seksi Dokumentasi
1. Koordinator : Dewa Akbar Alamin
2. Anggota : Raden Arya Deva Lavandra
C. Seksi Konsumsi
1. Koordinator : Afifah Zatta
2. Anggota : Siti Maryam
D. Seksi Keamanan
1. Koordinator : Muhammad Nur Haqiqi
2. Anggota : M Erlangga Jaya Subing
E. Seksi Dekorasi
1. Koordinator : M Alqi Fardyanta
2. Anggota : Zalfa Putri
F. Seksi Peralatan
1. Koordinator : Rici Susanto
2. Anggota : Muhammad Zidan
ESTIMASI ANGGARAN ACARA

 PENGELUARAN

1. Seksi Kesekretariatan

Pembuatan Proposal
Rp. 1.000.000,00
Fotocopy dan Print
JUMLAH Rp. 1.000.000,00

2. Seksi Acara Malam Pengumuman

Panggung Dan Tenda Rp. 1.000.000,00


Banner Rp. 300.000,00
Dekorasi Rp. 500.000,00
Jumlah Rp. 1.800.000,00

3. Seksi Perlombaan

Lomba Makan Kerupuk


Kerupuk *10 Rp. 30.000,00 Rp. 300.000,00
Tali Plastik dan
*10 Rp. 10.000,00 Rp. 100.000,00
Benang
Lomba Kelereng
Kelereng *100 Rp. 1.500,00 Rp. 150.000,00
Lomba Balap Karung
Karung *20 Rp. 10.000,00 Rp. 200.000,00
Lomba Pensil
Pensil *20 Rp. 7.000,00 Rp. 140.000,00
Benang *10 Rp. 10.000,00 Rp. 100.000,00
Botol *10 Rp. 8.000,00 Rp. 80.000,00
Lomba Futsal
Bola *3 Rp. 150.000,00 Rp. 450.000,00
Cat *2 Rp. 55.000,00 Rp. 110.000,00
Spidol *5 Rp. 13.000,00 Rp. 65.000,00
Papan Score *1 Rp. 155.000,00 Rp. 155.000,00
Hadiah-Hadiah
Bingkisan *60 Rp. 25.000,00 Rp. 1.500.000,00
Pembungkus *60 Rp. 6.000,00 Rp. 360.000,00
Piala *20 Rp. 40.000,00 Rp. 800.000,00
Jumlah Rp. 4.510.000,00

4. Seksi Konsumsi

Konsumsi Panitia Rp. 1.200.000,00


Snack Rp. 800.000,00
Air Mineral Rp. 800.000,00
Jumlah Rp. 2.800.000,00
5. Seksi Dokumentasi

Sewa Kamera Rp. 500.000,00


Rp. 500.000,00

6. Uang Emergency

Uang Kebutuhan Tak Terduga Rp. 500.000,00


Rp. 500.000,00

7. Biaya Keseluruhan

Seksi Kesekretariatan Rp. 1.000.000,00


Seksi Acara Malam Pengumuman Rp. 1.800.000,00
Seksi Perlombaan Rp. 4.510.000,00
Seksi Konsumsi Rp. 2.800.000,00
Seksi Dokumentasi Rp. 500.000,00
Uang Emergency Rp. 500.000,00
Jumlah Rp. 11.110.000,00
Terbilang ( Sebelas Juta Seratus Sepuluh Ribu Rupiah )

 Sumber Dana
- Bantuan Uang : Rp. 2.000.000,00
- Kebutuhan : Rp.11.110.000,00
- Kekurangan Dana : Rp. 9.110.000,00
Terbilang : ( Sembilan Juta Seratus Sepuluh Ribu
Rupiah
PENUTUP

Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharapkan dukungan dan


partisipasi Bapak/Ibu. Semoga acara ini dapat terlaksana sebagaimana
yang kita harapkan. Atas perhatian dan kerijasama Bapak/Ibu, kami
ucapkan terima kasih.
Perumnas Way Halim, 01 Agustus 2024
KETUA PELAKSANA SEKRETARIS PELAKSANA

NOVAN ARYADI Muhammad Nur Haqiqi

PENANGGUNG JAWAB
KETUA KARANG TARUNA KUNTUM MEKAR

RUSDIYANTO

Anda mungkin juga menyukai