Warta Lengkap Minggu 28 Juli 2024

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 15

GEREJA MASEHI INJILI DI

TIMOR (GBM GPI dan ANGGOTA PGI )


KLASIS KOTA KUPANG TIMUR
MAJELIS JEMAAT KAISAREA
Jln Fetor Foenay – Kolhua Kupang Telp. 0813 3838 3290
E-Mail : [email protected]

WARTA PELAYANAN
SYALOM Jemaat yang dikasihi Tuhan Yesus Kristus,
Warta Pelayanan Minggu , 28 JULI 2024 sebagai berikut:
A. IBADAH

IBADAH MINGGU, 28 JULI 2024


PERTUKARAN PELAYAN SE KLASIS KOTA KUPANG TIMUR
PRESBITER
JAM PEMIMPIN YANG KETERANGAN
BERTUGAS
06:00 Pdt. Dafros D.Z. Waang Sir-Pello, Yegar Sahaduta Ibadah pukul 09.00 WITA dan pukul
S.Th 17.00 WITA akan disiarkan secara
(Pelayan Jemaat Benyamin Live Streaming/daring. Jemaat dapat
Oebufu) mengikuti Ibadah ini melalui, akun
Facebook: Tim Multimedia Gmit
09:00 Pdt. Emr. Iriani Batubara- Sion Kaisarea dan akun
Wonlele, M.Th. Youtube GMIT Kaisarea, Radio
Kaisarea Voice 97,6 MHz.
17:00 Pdt. Norlince Ndoen-Misa, S.Th. Yerikho
KPI (Pelayan Lapas laki-laki dewasa)

IBADAH MINGGU, 04 AGUSTUS 2024

PRESBITER
JAM PEMIMPIN YANG KETERANGAN
BERTUGAS
06:00 Cvk. Ronaldo S. Uly Djami, S.Th. Galilea Ibadah pukul 09.00 WITA akan
disiarkan secara Live
Streaming/daring. Jemaat dapat
09:00 Pdt. Stefanus A. Pandie, S.Th El Roi mengikuti Ibadah ini melalui, akun
Facebook: Tim Multimedia Gmit
Kaisarea dan akun
17:00 Cvk. Rut Anggun Herewila, S.Th Firdaus Youtube GMIT Kaisarea, Radio
Kaisarea Voice 97,6 MHz.

Jemaat diharapkan hadir di gereja paling lambat 15 menit sebelum ibadah dimulai.
Bagi Jemaat yang terlambat dan bertepatan dengan bagian liturgi VOTUM dan SALAM di harapkan bersabar
menunggu di luar sampai VOTUM dan SALAM selesai baru masuk ke dalam ruang ibadah. Presbiter yang
bertugas sebagai pengantar jemaat dapat mengarahkan jemaat.
DAFTAR BACAAN DAN TEMA RENUNGAN BULAN JULI 2024
TEMA”YESUS BERHIKMAT”
HARI TGL BACAAN FIRMAN TEMA
KAMIS 04-07-2024 MATIUS 11 : 25-30 Ajakan Juruselamat
Ibadah Persiapan
Perjamuan Kudus
MINGGU 07-07-2024 AMSAL 1 : 1-7 Berhikmat dalam Tuhan
MINGGU 07-07-2024 PETUNJUK HIDUP BARU Ajakan Juruselamat
Ibadah Perjanuan 2 PETRUS 1 : 3-15
Kudus Masa Pentakosta
MINGGU 14-07-2024 MARKUS 2 : 1-12 Bergerak Bersama untuk Pembebasan

MINGGU 21-07-2024 KISAH PARA RASUL Pendidikan Kristen Sebagai Proses


8 : 26-40 Belajar dan Berbagi
MINGGU 28-07-2024 2 TIMOTIUS 3 : 10-17 Berpegang Teguh Pada Kebenaran

PERTUKARAN PELAYAN SE-TERITORI 3 KLASIS KOTA KUPANG TIMUR


Pertukaran Pelayan Se-Teritori 3 Klasis Kota Kupang Timur dilaksanakan pada Minggu, 28 Juli 2024 dengan
jadwal sbb:
1. Pdt. Aleida Y. Salean-Sola, S.Th, M.Hum. akan melayani di jemaat Emaus Liliba pukul 08.00 WITA
2. Pdt. Stefanus A. Pandie, S.Th akan melayani di Jemaat Hosana Sungkaen pukul 08.00 WITA
3. Pdt. Judith A. Nunuhitu-Folabessy, M.Si. Akan melayani di Jemaat Imanuel Petuk pukul 08.00 WITA

PERSEMBAHAN
1. Bagi Jemaat yang mengikuti Ibadah secara tatap muka di gereja, persembahan nasar, syukur, perpuluhan,
dapat memasukkannya pada kotak-kotak yang tersedia. Sedangkan persembahan rutin diberikan melalui
tanggu-tanggu persembahan yang akan diedarkan oleh majelis yang bertugas.
2. Persembahan jemaat juga dapat melalui Rekening Bank NTT dengan nomor rekening 001- 02.01.740051-7
atau melalui barcode Qris GMIT Kaisarea BTN Kolhua yang tersedia diruang kebaktian dan di ruang
secretariat gereja.
3. Majelis Jemaat mengucapkan limpah terima kasih kepada bapak, Ibu, saudara-saudari yang telah
memberikan baik berupa persembahan maupun Sumbangan, baik langsung maupun melalui rekening Bank
untuk GMIT Kaisarea. TuhanYesus memberkati bapak, Ibu dan saudara-saudari sekalian.

JADWAL ORGANIS & PEMANDU NYANYIAN


MINGGU, 04 AGUSTUS 2024
KEB WAKTU ORGANIS PEMANDU NYANYIAN
00
I 06. WITA Ibu Resty Manafe-Bessie - Ibu Serlin Doko
- Ibu Maria Gela
II 09.00 WITA Sdr. Marpin Sihasalle - Ibu Poppy Laa Ull-Pasumain
- Sdr. Chem Muskananfola
III 17.00 WITA Sdri. Charissa Ndoen - Ibu Rolly Dae Panie
- Ibu Devi Laleb

IBADAH KAUM LANSIA


Akan dilaksanakan pada:
Hari/Tanggal : Jumat, 03 Agustus 2024
Waktu : Pukul 16.00 WITA (04 sore)
Tempat : Gedung Kebaktian Kaisarea
Pemimpin : Pdt. Judith A. Nunuhitu-Folabessy, M.Si

IBADAH PERSEKUTUAN DOA KOLAM BETHESDA


Akan dilaksanakan pada:
Hari/Tanggal : Selasa, 30 Juli 2024
Waktu : Pukul 18.00 WITA (06 malam)
Tempat : Jl. Fetor Foenay (Rumah Kel. Bpk. Hofniel Lopsau)
PENDALAMAN ALKITAB PEMUDA GMIT KAISAREA
Akan dilaksanakan pada:
Hari/Tanggal : Selasa, 30 Juli 2024
Waktu : Pukul 19.00 WITA (07 malam)
Tempat : Gedung Kebaktian Kaisarea
Pemimpin : Cvk. Rut Anggung Herewila, S.Th.

IBADAH PERSIAPAN PRESBITER


Akan dilaksanakan pada:
Hari/Tanggal : Sabtu, 03 Agustus 2024
Waktu : Pukul 17.00 WITA (05 sore)
Tempat : Gedung Kebaktian Kaisarea
Pemimpin : Pdt. Aleida Y. Salean-Sola,S.Th, M.Hum.

JADWAL IBADAH REMAJA & TERUNA (SEMUA RAYON)


HARI/ TEMPAT ALAMAT JAM PEMIMPIN
TGL
Selasa Eli Mautuka Blok W1-07 17.00 Kesya Beda
30-07-2024

JADWAL IBADAH ANAK


WILAYAH TGL RYNRYN
TEMPAT ALAMAT JAM PEMIMPIN
Wilayah 1 31-07-2024 Abang Neno Blok B-35 17.00 K’Elsye
(RABU GEMBIRA)
Rayon Kanaan,
Hermon & Betania

Wilayah 2 31-07-2024 Kel. Yusuf Jl. Befak 17.00 K’Echa dkk


(RABU GEMBIRA) Nenotaek
Rayon Golgota,
& Yegar Sahaduta

Wilayah 3 31-07-2024 Airin Fanda Blok T-4 17.00 K’Jecqueline


(RABU GEMBIRA )
Rayon Galilea,
& Firdaus

Wilayah 4 31-07-2024 Jihan Eda Manang BTN Kolhua 17.00 K’Jeje


(RABU GEMBIRA ) & Dewi Lestari Tk. Dua
Rayon El Roi, Putra
& El Shaddai
Wilayah 5 01-08-2024 Alvin & Vincent Djo Pasar Tani 17.00 Pelayan PAR Wil 5
(KAMIS CERIA)
Rayon Sion,
Yerikho &
Yerusalem

JADWAL IBADAH RAYON


RAYON TGL TEMPAT
RYNRYN ALAMAT JAM PEMIMPIN
Kanaan 31-07-2024 Kel. Ichy Listiani Blok A-44 19.00 Pgjr. Hilda R.P. Manafe-
Bessie
Hermon 31-07-2024 Kel. Gerson Djami Blok F (Blkng. 19.00 Dkn. Yuyun Klau-
Diklat) Merthayasa
Golgota 31-07-2024 Kel. Efraim Haning Jl. Befak 19.00 Pnt. Anna S. Petan-Thei
Yegar 29-07-2024 Kel. Djeter Lomi Blok J-26 19.00 Pnt. Jeffry E. Pelt
Sahaduta 31-07-2024 Kel. Banu W. Susanto Blok J-47 19.00 Dkn. Charles Gultom
Sion 31-07-2024 Kel. Dewi H. Purba Puri Lontar 19.00 Dkn. Dessy E. Ndoen
Yerikho 31-07-2024 Kel. Ongky Tanauma Jl. Sukun 19.00 Dkn. Martha Kerihi-Dato
Galilea GAB 31-07-2024 Kel. Oktovianus Bire Blok S-2 19.00 Pdt. Stefanus A. Pandie, S.Th

El Roi 31-07-2024 Kel. Yander Nomnafa Pohon Tuak 19.00 Cvk. Rut Anggun Herewila,
S.Th.
Firdaus 31-07-2024 Kel. Henderina F. Faah Blok W1-20 19.00 Pnt. Jeany Taolin-Blegur
31-07-2024 Kel. Sony Nenoliu Blok W-52 19.00 Pnt. Yacob Y. Wabang
Betania 31-07-2024 Kel. Defris Ibu Tubulopo 19.00 Pnt. Johanis Rea
Jerusalem 31-07-2024 Kel. Alu Wila Perum Seroja 19.00 Pnt. Maria F. Gella
El Shaddai 31-07-2024 Kel. Oma Bentura Jl. Mentari Dalam 19.00 Pnt. Margaretha T. Ina
Sriyono

JADWAL IBADAH GABUNGAN KAUM BAPAK LINTAS GEREJA

JADWAL IBADAH KAUM PEREMPUAN GMIT KAISAREA


RAYON TGL TEMPAT ALAMAT
RAYON JAM PEMIMPIN
Kanaan 02-08-2024 Ibu Meti Ferroh-Bale Blok B-20 18.00 Pgjr. Aletha Medah-Abel
Golgota 02-08-2024 Ibu Dorce Lomi-Lede Blok I-85 18.00 Pnt. Erlina Nalle-Laning
Ndapa
Yegar 02-08-2024 Ibu Diana Laiskodat Blok K 18.00 Ibu Erna Amalo
Sahaduta
Sion 02-08-2024 Ibu Fera Basoeki-Ello Non Blok 18.00 Dkn. Siti M.A. Ndoen-Djojo
00
Yerikho 02-08-2024 Ibu Olga Pello-Keluanan Jalur 40 18. Cvk. Rut Anggun Herewila, S.Th
00
Galilea 02-08-2024 Ibu Rose Taolin Blok R2-11 18. Ibu Yorita Otu
El Roi 02-08-2024 Ibu Norce Ataupah Maulafa 18.00 Ibu Atti Weo Bangngu-Boimata
00
Firdaus 02-08-2024 Ibu Samiria Rea-Hia RCTI 18. Dkn. Margaritha Sulabesi
Betania 02-08-2024 Ibu Refiani Sisa-Boi Jl. Gg. Ekonomi 18.00 Pgjr. Yenry Toh-Pellondou
00
Yerusalem 02-08-2024 Ibu Oka Marunduri- Jalur 40 18. Ibu Angel Supit
Djami
El Shaddai 02-08-2024 Ibu Jack Baok Jl. Mentari 18.00 Dkn. Deftiana Talapui-Motamela

PENDAMPINGAN PENDETA DI RAYON-RAYON


NO PENDAMPING RAYON PELAYANAN
1 Pdt. Aleida Y. Salean-Sola, S.Th, M.Hum. Kanaan; Golgota; El Roi; El Shaddai
HP#081339025151
2 Pdt. Stefanus A. Pandie, S.Th Yerikho; Galilea; Betania; Jerusalem
HP#081339178682
3 Pdt. Judith A. Nunuhitu-Folabessy, M.Si. Hermon; Sion; Yegar Sahaduta; Firdaus
HP#085239090222

CALON VIKARIS
NO Nama No. HP
1 Ca Vik Rut Anggun Herewila, S.Th 081 353 236 496
2 Ca Vik Ronaldo S. Uly Djami, S.Th 081 343 163 065
3 Ca Vik Arganantha Imanuel Bhasarie, S.Th 82 1 395 341
B. NFORMASI KEHADIRAN JEMAAT DAN MAJELIS DALAM KEBAKTIAN
KEBAKTIAN UTAMA MINGGU, 21 JULI 2024
WAKTU IBADAH JEMAAT MAJELIS JUMLAH

L P L P
06.00 WITA 141 236 6 7 390
09.00 WITA 257 350 4 8 619
00
17. WITA 121 157 7 9 294
T O T A L 519 743 17 24 1303

C. INFORMASI KEHADIRAN JEMAAT DAN MAJELIS DALAM IBADAH RUMAH TANGGA


RAYON TGL JEMAAT MAJELIS TOTAL
IBADAH L P JLH PNT DKN PGJR JLH
Kanaan 24-07-2024 2 15 17 5 3 1 9 26
Hermon 24-07-2024 4 12 16 5 4 4 13 29
Golgota Lb 22-07-2024 17 13 30 7 3 - 10 40
Lb 24-07-2024 17 23 40 3 4 1 8 48
Db 24-07-2024 10 31 41 6 4 1 11 52
Yegar 22-07-2024 9 27 36 10 8 1 19 55
Sahaduta 24-07-2024 13 19 32 3 8 2 13 45
Sion 24-07-2024 14 12 26 5 6 1 12 38
Yerikho 23-07-2024 17 22 39 4 7 1 12 51
Galilea I 24-07-2024 5 4 9 3 1 1 5 14
II 24-07-2024 2 5 7 2 2 2 6 13
III 24-07-2024 7 17 24 1 3 1 5 29
El Roi 24-07-2024 5 10 15 2 2 2 6 21
Betania 24-07-2024 26 40 66 8 5 3 16 82
Jerusalem 24-07-2024 17 26 43 2 2 2 6 49
El Shaddai 24-07-2024 5 3 8 1 2 1 4 12

D. DAFTAR DOKTER YANG MELAYANI MINGGU 28 JULI 2024


• Dokter Umum
dr. Dian Cemerlang
• Dokter Spesialis
dr. Niva Wilujeng,Sp.JP.
dr. Nithaniel Trisna Turwewi, Sp. THT-BKL.
Bagi jemaat yang hendak berobat mohon untuk mengikuti urutan antrian pasien dan bagi jemaat yang mau
mengikuti kebaktian kedua pukul 09.00 WITA namun ingin juga melakukan pemeriksaan Kesehatan dimohon
untuk datang lebih awal agar tidak mengganggu antrian yang sdh ada.

E. PERNIKAHAN KUDUS
Percakapan & Waktu & Presbiter yang bertugas Keterangan
No Nama Ibadah Tempat
1. Sdr. MITER Percakapan pra Rabu, 31 Juli 2024 Rayon Galilea Pasangan
ABRAHAM SUNI UF Nikah dengan Pukul 10.00 WITA Nikah dan
dengan sdri. JILLIAN pasangan nikah Di ruang Wakil Keluarga
ADELHEID KASE Ketua Majelis diminta
Jemaat untuk
Calon mempelai pria
menginforma
adalah anggota jemaat
sikan kepada
GMIT Bilule Mata
keluarga dan
Jemaat Hosana Bilaos Ibadah Rabu, 31 Juli
para
Klasis Amfoang Utara Penggembalaan 2024 undangan
dan calon mempelai Pasangan Nikah Pukul 11.00 yang ikut
wanita adalah anggota bersama orang WITA Ibadah
jemaat GMIT Kaisarea tua dan saksi Di Ruang Ibadah Pemberkatan
BTN Kolhua Rayon
Nikah di
Galilea
gereja agar
Ibadah Jumat,02 Agustus tidak makan
Pemimpin: Pemberkatan 2024, dan minum
Pdt. Aleida Y. Salean-Sola, Nikah Pukul 10:00 WITA didalam
S.Th, M.Hum.
Diruang ruang ibadah
Ibadah
Percakapan & Waktu & Presbiter yang bertugas Keterangan
No Nama Ibadah Tempat

2. Sdr. ALFA Percakapan pra Selasa, 31 Juli 2024 Rayon Kanaan Pasangan
SATRIA RUKU Nikah dengan Pukul 10.00 WITA Nikah dan
dengan sdri. pasangan nikah Di ruang Wakil Keluarga
KURNIA Ketua 1 diminta
MARGININGSIH untuk
menginforma
Calon mempelai pria
sikan kepada
adalah anggota
keluarga dan
jemaat GMIT Ibadah Kamis, 01 Agustus para
Imanuel Tofa Klasis Penggembalaan 2024 undangan
Amarasi Barat dan Pasangan Nikah Pukul 10.00WITA yang ikut
calon mempelai bersama orang Di Ruang Ibadah Ibadah
wanita adalah anggota tua dan saksi Pemberkatan
jemaat GMIT
Nikah di
Kaisarea BTN Kolhua
gereja agar
Rayon Kanaan
tidak makan
Ibadah Sabtu, 03 Agustus
dan minum
Pemimpin: Pemberkatan 2024, pukul 10:00
didalam
Pdt. Stefanus A. Pandie, Nikah WITA
ruang ibadah
S.Th Diruang
Ibadah

Percakapan & Waktu & Presbiter yang bertugas Keterangan


No Nama Ibadah Tempat

3. Sdr. QEBBY Percakapan & Sabtu, 03 Agustus Rayon Galilea Pasangan


VIDMAR DJAMI Penggembalaan 2024 Nikah dan
DOKO bagi pasangan Pukul 10.00 WITA Keluarga
dengan sdri. ERNY nikah, orang tua Di ruang diminta
APRYLIANY LAY dan saksi. konsistori untuk
menginforma
Calon mempelai pria
sikan kepada
adalah anggota
keluarga dan
jemaat GMIT Mata Ibadah Selasa, 06 Agustus para
Jemaat Imanuel Pemberkatan 2024, pukul 15:00 undangan
Bodae Jemaat Bodae Nikah WITA yang ikut
Timur Klasis Sabu Diruang Ibadah Ibadah
Timur dan calon
Pemberkatan
mempelai wanita
Nikah di
adalah anggota
gereja agar
jemaat GMIT
tidak makan
Kaisarea BTN Kolhua
dan minum
Rayon Galilea
didalam
ruang ibadah
Pemimpin:
Pdt. Judith A. Nunuhitu-
Folabessy, M.Si
Percakapan & Waktu & Presbiter yang bertugas Keterangan
No Nama Ibadah Tempat

5. Sdr. FALDIN Percakapan & Kamis, 08 Agustus Rayon El Roi Pasangan


SEMUEL HENDRIK Penggembalaan 2024 Nikah dan
BOLLA bagi pasangan Pukul 10.00 WITA Keluarga
dengan sdri. INNE nikah, orang tua Di ruang Ibadah diminta
YOVIANI DJANI dan saksi. untuk
menginforma
Calon mempelai pria
sikan kepada
adalah anggota
keluarga dan
jemaat GMIT Syalom Ibadah Jumat, 09 Agustus para
Kupang Klasis Kota Pemberkatan 2024, pukul 12:00 undangan
Kupang dan calon Nikah WITA yang ikut
mempelai wanita Diruang Ibadah Ibadah
adalah anggota
Pemberkatan
jemaat GMIT
Nikah di
Kaisarea BTN Kolhua
gereja agar
Rayon El Roi
tidak makan
dan minum
Pemimpin:
didalam
Pdt. Aleida Y. Salean-
ruang ibadah
Sola, S.Th, M.Hum.

F. JADWAL KATEKISASI
Katekisasi Reguler
Hari/Tanggal : Minggu, 28 Juli 2024
Waktu : Pukul 11.00 WITA s/d 13.00 WITA
Materi : Pengakuan Iman Gereja
Pemateri : Cvk. Rut Anggun Herewila, S.Th.

G. BAPTISAN KUDUS
Akan dilaksanakan pada Minggu 11 Agustus 2024 pukul 09.00 WITA (Kebaktian ke-2) untuk itu kepada Bpk/Ibu
yang akan membaptiskan putra putrinya dapat mendaftar di sekretariat gereja pada setiap jam kerja.

H. INFORMASI SISTIM INFORMASI GEREJA /DATA BASE JEMAAT KAISAREA


Guna Penyediaan Data Base Jemaat, Saat ini sedang dikembangkan Sisitim Informasi Gereja atau Data Base
Jemaat GMIT Kaisrea oleh karena itu Majelis Jemaat dan Jemaat dapat berkoordinasi dengan Ketua Rayon dan
Admin di Rayon untuk dapat menyediakan data dan mengisinya ke dalam aplikasi SIGEREJA. Terima kasih atas
partisipasi seluruh Majelis Jemaat dan Jemaat.

I. PERAYAAN BULAN PENDIDIKAN


Sesuai dengan kalender Sinode GMIT, bulan Juli ditetapkan sebagai Bulan Pendidikan, maka akan diadakan
pemberian buku-buku tulis dan peralatan belajar kepada anak-anak sesuai data dari masing-masing rayon.
Untuk itu kepada bapak ibu anggota jemaat yang mau berbagi berkat dengan menyumbangkan buku-buku tulis
dan peralatan belajar dimaksud, dapat disampaikan melalui ketua-ketua rayon masing-masing atau ke kantor
sekretariat gereja pada setiap jam kerja.

J. POKOK DOA, MINGGU 28 JULI 2024


Yang berulang tahun pada minggu ini:
Ulang tahun kelahiran 41 orang
Ulang tahun pernikahan 4 pasangan
• Majelis Jemaat GMIT Kaisarea mengucapkan SELAMAT BERBAHAGIA bagi kekasih- kekasihTuhan
yang menemui hari ulang tahun kelahiran dalam minggu ini. Tuhan Yesus berkati bersama keluarga.
• Bagi anggota jemaat yang sedang sakit baik yang dirawat di Rumah Sakit maupun di rumah masing-masing,
kiranya Tuhan Yesus menolong dan memberikan kesembuhan.
TGL: 28 Juli 2024
1. Ibu Paulina Lekatompessy-Lobang, ultah ke-54/Hermon
2. Sdr. Bill Julian Bana, ultah ke-29/Betania
3. Sdr. Elvas Koen, ultah ke-23/Golgota
4. Ibu Sherly L. Fomeni-L, ultah ke-49/Yegar Sahaduta

TGL: 29 Juli 2024


1. Sdri. Helmy Manukoa, ultah ke-28/Golgota
2. Ibu Meyse Rosaline Liufeto, ultah ke-57/Golgota
3. Ibu Helendiana Lakidang, ultah ke-36/Firdaus
4. Anak Lala Kaila Zacharya, ultah ke-12/El Roi
TGL: 30 Juli 2024
1. Ibu Dona Samosir-Hutahaean, ultah ke-55/Yegar Sahaduta
2. Sdri. Julia Angel Tallo, ultah ke-23/Yerikho
3. Ibu Juliana Fanggidae-Fuah, ultah ke-51/
4. Bpk. Yunus Asamani, ultah ke-52/Yegar Sahaduta
5. Ibu Anggraini Suly Anjaswati, ultah ke-38/Yerikho
6. Sdr. Kefin Atti, ultah ke-17/El Shaddai
7. Anak Daniel Marcello Mautuka, ultah ke-15/Firdaus
8. Bpk. Yemis Gasper Hatan, ultah ke-49/Firdaus
9. Anak Pedro G.R. Fomeni, ultah ke-12/Yegar Sahaduta

TGL: 31 Juli 2024


1. Ibu Elis Pelt-Tobing, ultah ke-55/Yegar Sahaduta
2. Anak Aurelia Kadu, ultah ke-16/Firdaus
3. Sdri. Dian Iklas Ndaumanu, ultah ke-32/Yerikho
4. Ibu Enny Adriyani Kamengasa, ultah ke-47/Yegar Sahaduta
5. Ibu Fince Leny Laibahas, ultah ke-61/Yerikho
6. Anak Sean Manafe Langkameng, ultah ke-7/Firdaus
7. Bpk. Charles Gultom & Ibu Jumina Gultom-Adu, ultah nikah ke-26/Yegar Sahaduta

TGL: 01 Agustus 2024


1. Sdr. Irvan Alhans, ultah ke-32/Sion
2. Sdr. Ade Mesakh Seo, ultah ke-28/Golgota
3. Sdri. Eda Hetreda Fomeni, ultah ke-28/Yegar Sahaduta
4. Anak Arcilles Elisabeth Ndolu, ultah ke-10/Firdaus
5. Sdr. Roland Alberto Lado, ultah ke-43/Kanaan
6. Anak Quaerent Vyres Agualeoverona Payon, ultah ke-4/Golgota
7. Ibu Asti Y. Nengo, ultah ke-27/Golgota
8. Bpk. Bernabas Mangngi, ultah ke-46/El Roi
9. Bpk. Janri Ito & Ibu Salomi Ito, ultah nikah ke-10/Yerikho

TGL : 02 Agustus 2024


1. Bpk. Jefry Pelt, ultah ke-55/Yegar Sahaduta
2. Bpk. Alberth Hailitik, ultah ke-63/Yerikho
3. Anak Gianluca Amalo, ultah ke-13/Yegar Sahaduta
4. Anak Perpetua Felisitas Tnu, ultah ke-5/Hermon
5. Bpk. Afret Tsun & Ibu Dorce M. Alle, ultah nikah ke-5/Golgota

TGL : 03 Agustus 2024


1. Oma Ferderika Simon-Taga, ultah ke-72/Hermon
2. Ibu Agustin Aror-Ndun, ultah ke-51/Sion
3. Ibu Munny Heda –Radja Wadu, ultah ke-56/Galilea
4. Bpk. Dominggus Haba, ultah ke-44/Sion
5. Anak Gisheila Pulinggomang, ultah ke-14/Galilea
6. Ibu Angriani Riwu Rohi-Adam, ultah ke-40/El Roi
7. Bpk. Yesaya Haobenu & ibu Yane Haobenu-Rea, ultah nikah ke-27/Betania

K. PEKAN IMUNISASI NASIONAL POLIO


1. Dalam rangka mendukung salah satu Program Pemerintah Republik Indonesia yakni Pelaksanaan Pekan
Imunisasi Nasional (PIN) Polio, yang dilakukan secara serentak di Kota Kupang dan 26 Propinsi se-
Indonesia, maka sebagai upaya penanggulangan KLB dan mencegah meluasnya transmisi/penularan,
diharapkan anak usia 0-7 tahun diberi imunisasi tanbahan 2 kali tetes manis polio secara masal. Adapun PIN
Polio akan dilaksanakan pada:
• Putaran 1 : Tgl. 23-29 Juli 2024
Sweeping Putaran 1 tanggal 30 Juli 2024 s/d 03 Agustus 2024
• Putaran 2 : Tgl. 20-26 Agustus 2024
Sweeping Putaran 2 tanggal 27-31 Agustus 2024

2. PIN Polio Posyandu Kasih Maulafa akan dilaksanakan pada:


Hari/Tgl : Senin, 29 Juli 2024
Waktu : mulai pukul 09.00 WITA s/d selesai
Tempat : Jl. Mentari (rumah kel. Bpk. David A.M. Laleb)
Untuk itu dihimbau kepada bpk/ibu yang memiliki balita berusia 0 s/d 60 bulan dapat membawa putra
putrinya untuk di imunisasi dengan membawa fotocopy kartu keluarga.
L. PENERIMAAN MAHASISWA BARU
1. STIKOM Uyelindo Kupang membuka pendaftaran mahasiswa baru tahun akademik 2024/2025 untuk
program studi
• SISTEM INFORMATIKA – S1
• TEKNIK INFORMATIKA – S1
• TEKNIK INFORMATIKA – D3
Pendaftaran dibuka sampai dengan Bulan Agustus 2024 dapat dilakukan secara online melalui situs
www.siamiruyelindo.ac.id atau dapat secara langsung di kampus STIKOM Uyelindo Kupang Jl. Perintis
Kemerdekaan I Kayu Putih Kec. Oebobo Kota Kupang.

2. Universitas Kristen Artha Wacana Kupang membuka pendaftaran mahasiswa baru gelombang 3 tahun
akademik 2024/2025 pada :
• Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (Program Studi Ilmu Pendidikan Teologi, Pendidikan Jasmani
Kesehatan dan Rekreasi, Pendidikan Bahasa Inggris dan Ilmu Biologi).
• Fakultas Hukum (Program Studi Ilmu Hukum).
• Fakultas Ekonomi (Program Studi Manajemen dan Akuntansi)
• Fakultas Teknologi Pertanian (Program Studi Mekanisme Pertanian dan Teknologi Hasil Pertanian).
• Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (Program studi Teknologi Hasil Perikanan dan Manajemen
Sumber Daya Perairan).
• Program Pascasarjana dengan Program Studi Teologi, Kepemimpinan Kristen dan Majaemen Sumber
Daya Aquatik.
Pendaftaran gelombang 3 dibuka sampai dengan 20 Agustus 2024, tes tertulis pada tanggal 22 Agustus
2024.
Informasi lebih lanjut dapat menghubungi no. HP. 0812 3927 7121, pendaftaran online pada link:
ukaw.eakademik.id atau dapat secara langsung di kampus UKAW Kupang Jl. Adisucipto Oesapa Kupang.

M. HIMBAUAN
Kepada semua anggota jemaat dihimbau untuk selalu menjaga kebersihan dalam lingkungan gereja juga area
TK Kaisarea dengan tidak membuang puntung rokok sembarangan di lingkungan gereja dan juga tidak
membiarkan gelas-gelas bekas minuman berserakan, buanglah sampah pada tempatnya.

N. Warta Pelayanan Lengkap dan Laporan Keuangan Rutin setiap minggu disampaikan melalui WA kepada para
Ketua Rayon untuk diteruskan kepada Majelis Jemaat danJemaat rayon masing-masing melalui WA grup
rayon.

Demikian Warta Jemaat Minggu 28 Juli 2024. Terima kasih atas perhatiannya. Tuhan Yesus memberkati.
LAPORAN KEUANGAN
MINGGU KE-30 (20 JULI - 26 JULI 2024)

TANGGAL NO URAIAN DEBET KREDIT SALDO

Saldo Awal 291.258.079,45

20-Jul 1 Terima Kolekte Ibadah Kaum Bapak Rayon El Shadai : 175.000,00 291.433.079,45

Kel. Bpk. Nickodemus, Tgl. 16/7'24

2 Terima Kolekte Ibadah Kaum Perempuan Rayon El Shadai : 120.000,00 291.553.079,45

Kel. Ibu Nenobais, Tgl. 19/7'24

3 Pembayaran Menghadiri Rapat Berkala II K3T di Jemaat Mawar 450.000,00 291.103.079,45

Saron Liliba, Jumat, 19 Juli 2024 :

1. Pdt. Y. Salean-S, S.Th, M.Hum (Ketua Majelis) = Rp. 150.000,-

2. Pdt. Stefanus A. Pandie, S.Th (Wakil Ketua I) = Rp. 150.000,-

3. Pdt. Judith A. Nunuhitu-F, M.Si (Wakil Ketua II) = Rp. 150.000,-

4 Pembayaran Pembelian 1 buah drum head 14" untuk drum gereja 150.000,00 290.953.079,45

5 Pembayaran Pembelian BBM Mobil Pelayan Baru (Avansa B 1960 350.000,00 290.603.079,45

WIS), Tgl. 20/7'24

6 Pembayaran Pembelian BBM Kendaraan Roda 3, Tgl. 20/7'24 150.000,00 290.453.079,45

21-Jul Terima Kolekte Ibadah Minggu, 21 Juli 2024 = Rp. 19.994.000,-

1 Ibadah I, Pukul. 06.00 Wita = Rp. 6.631.000,-

A. Rutin 3.002.000,00 293.455.079,45

B. Syukur 1.701.000,00 295.156.079,45

5.000+2*10.000+2*20.000+41.000+45.000+5*50.000+

8*100.000+500.000

C. Nazar 148.000,00 295.304.079,45

1.000+2.000+5.000+3*20.000+30.000+50.000

D. Perpuluhan Tidak Tetap 1.780.000,00 297.084.079,45

2*20.000+30.000+40.000+100.000+120.000+

300.000(Natalia Saba)+300.000(Natalia Saba)+

400.000(CAT)+450.000(Natalia Saba)

2 Ibadah II, Pukul. 09.00 Wita = Rp. 8.752.500,-

A. Rutin 5.575.500,00 302.659.579,45

B. Syukur 752.000,00 303.411.579,45

2.000+5*50.000+50.000(Hermon)+3*100.000+150.000

C. Nazar 225.000,00 303.636.579,45

3*2.000+4.000+3*5.000+3*10.000+20.000+3*50.000
D. Perpuluhan Tidak Tetap 1.800.000,00 305.436.579,45

2*20.000+3*50.000+3*100.000+310.000+(A.VA)+1.000.000

E. Perpuluhan Tetap 400.000,00 305.836.579,45

115=400.000;

3 Ibadah III, Pukul. 17.00 Wita = Rp. 4.610.500,-

A. Rutin 2.710.500,00 308.547.079,45

B. Syukur 430.000,00 308.977.079,45

2*5.000+20.000+40.000+2*50.000+60.000+2*100.000

C. Perpuluhan Tidak Tetap 920.000,00 309.897.079,45

2*20.000+35.000+45.000+50.000+100.000+300.000+350.000

D. Perpuluhan Tetap 550.000,00 310.447.079,45

131=550.000;

4 Terima Kolekte Ibadah Lansia di Gereja 95.000,00 310.542.079,45

5 Terima Kolekte Ibadah Pemuda Wilayah 1-5 980.000,00 311.522.079,45

6 Terima Kolekte Ibadah PAR Gabungan 756.000,00 312.278.079,45

7 Terima Kolekte Ibadah Rabu Gembira Wilayah I 272.000,00 312.550.079,45

23-Jul 1 Terima Kolekte Ibadah Kaum Bapak Rayon El Roi : 150.000,00 312.700.079,45

Kel. Bpk. Mesak Natun

2 Terima Kolekte Ibadah Kaum Perempuan Rayon Yerikho : 156.000,00 312.856.079,45

Kel. Ibu Salomi Ito-B, Tgl. 20/7'24

3 Terima Kolekte Ibadah Rabu Gembira Wilayah 5 : Exel & Alesio 153.000,00 313.009.079,45

Sarewa, Tgl. 11/7'24

4 Terima Kolekte Ibadah Rabu Gembira Wilayah 5 : Nike & 151.000,00 313.160.079,45

Evanjelin Nggebu, Tgl. 18/7'24

5 Terima Kolekte Ibadah Rayon Firdaus : Kel. Yandri Leba, 114.000,00 313.274.079,45

Tgl. 17/7'24

6 Terima Kolekte Ibadah Rayon Firdaus : Kel. Beni Benyamin 201.000,00 313.475.079,45

Tgl. 17/7'24

7 Terima Kolekte Ibadah KPI Rayon Firdaus, Tgl. 19/7'24 1.037.100,00 314.512.179,45

24-Jul 1 Terima Kolekte Ibadah Perempuan Rayon Yegar Sahaduta : 233.000,00 314.745.179,45

Kel. Ibu Lucia Sitanaya, Tgl. 20/7'24

2 Terima Kolekte Ibadah Perempuan Rayon Golgota : 288.000,00 315.033.179,45

1. Kel. Ibu Anita Bana, Tgl. 5/7'24 = Rp. 62.000,-

2. Kel. Ibu Vonny Ndoen-N, Tgl. 12/7'24 = Rp. 138.000,-

3. Kel. Ibu Orance N, Tgl. 19/7'24 = Rp. 88.000,-

3 Terima dari TK. Kaisarea Biaya Penggunaan Gedung Gereja lama 500.000,00 315.533.179,45

untuk kegiatan Bimtek Kepsek & Guru TK


4 Terima Administrasi Nikah 100.000,00 315.633.179,45

5 Terima Sisa Dana kegiatan dari BPP HRG : Bulan Pendidikan 836.100,00 316.469.279,45

6 Terima Kolekte Ibadah Rayon Yerikho : Kel. Ibu Priskila Natu, 278.000,00 316.747.279,45

Tgl. 23/7'24

7 Terima Kolekte Ibadah Syukur Rayon Yerikho : Kel. Maro, 602.000,00 317.349.279,45

Tgl. 21/7'24

8 Terima Kolekte Pemberkatan Nikah : K' Edwin Ndolu & 1.651.000,00 319.000.279,45

K' Elis Fanggidae

9 Terima Kolekte Nazar Pemberkatan Nikah : Kel. K' Edwin Ndolu & 1.982.000,00 320.982.279,45

Kel. K' Elis Fanggidae

25-Jul 1 Terima Kolekte Ibadah Perempuan Rayon Yerusalem : 178.000,00 321.160.279,45

Kel. Ibu Angel Lay-Supit, Tgl. 19/7'24

2 Terima Kolekte Ibadah Kaum Bapak Rayon Yerusalem : 130.000,00 321.290.279,45

Kel. Bpk. Elidal B. Suan, Tgl. 23/7'24

3 Terima Kolekte Ibadah Perempuan Rayon Firdaus : Kel. Ibu Atty 143.000,00 321.433.279,45

Berry-Mozes, Tgl. 12/7'24

4 Terima Uang Lelang Hulu Hasil Natura, Tgl. 20/5'24 dari Bpk. 200.000,00 321.633.279,45

Jeriels Matatula (Rayon Firdaus)

5 Terima Kolekte Ibadah Rayon Golgota : 619.000,00 322.252.279,45

1. Tgl. 22/7'24 (Luar Blok) : Kel. Constan N.E Manafe = Rp. 252.000,-

2. Tgl. 24/7'24 (Luar Blok) : Kel. Yesaya Lasa = Rp. 140.000,-

3. Tgl. 24/7'24 (Dalam Blok) : Kel. Jemris Maure = Rp. 227.000,-

6 Terima Kolekte Ibadah Rayon Yegar Sahaduta : 514.000,00 322.766.279,45

1. Kel. Ence Amalo, Tgl. 22/7'24 = Rp. 289.000,-

2. Kel. Yunus Nenabu, Tgl. 24/7'24 = Rp. 225.000,-

7 Terima Kolekte Ibadah Pemuda Wilayah 5 : K'Windy, K'Arto Banik, 150.000,00 322.916.279,45

Tgl. 20/7'24

8 Terima Kolekte Ibadah Kaum Bapak Gabungan di Gereja : 361.000,00 323.277.279,45

1. Tgl. 20/2'24 = Rp. 257.000,-

2. Tgl. 23/7'24 = Rp. 104.000,-

9 Terima Kolekte Ibadah Rayon Hermon : Kel. Bpk. Yance Tambengi, 810.000,00 324.087.279,45

Tgl. 24/7'24

10 Pembayaran Pembelian Token : 1.505.000,00 322.582.279,45

1. Gereja Baru (1.000.000) = Rp. 1.002.500,-

2. Radio (500.000) = Rp. 502.500,-

11 Pembayaran Pembelian BBM Mobil Pelayan Kijang DH 1436 AE 400.000,00 322.182.279,45

12 Pembayaran Konsumsi Sidang Evaluasi Program Pelayanan 5.000.000,00 317.182.279,45

Semester I, Sabtu, 27 Juli 2024 (200 x Rp. 25.000)

13 Pembayaran Gaji 12 Orang Karyawan GMIT Kaisarea Bulan 27.140.000,00 290.042.279,45

Juli 2024.
14 Pembayaran Insentif 3 Orang Calon Vikaris GMIT Kaisarea 3.000.000,00 287.042.279,45

Bulan Juli 2024

15 Pembayaran Tunjangan dan Bantuan BPJS Ketenagakerjaan 15.247.500,00 271.794.779,45

3 Orang Pendeta GMIT Kaisarea BTN Kolhua Bulan Juli 2024

16 Pembayaran Pembelian Konsumsi untuk lembur Sekretariat 225.000,00 271.569.779,45

(Malam) untuk membersihkan Gereja sesuai Kegiatan Hari Anak

Nasional, Tgl. 23 Juli 2024 (15 x Rp. 15.000)

17 Pembayaran Biaya Kepada 2 Orang Pendeta Mengikuti Worksop 300.000,00 271.269.779,45

Pastoral di Jemaat Marturia Oesapa Selatan, Tgl. 23 Juli 2024 :

1. Pdt. Aleida Y. Salean-S, S.Th, M.Th (Ketua Majelis) = Rp. 150.000,-

2. Pdt. Judith A. Nunuhitu-F, M.Si (Wakil Ketua II) = Rp. 150.000,-

18 Pembayaran Biaya Loundry Stola (28 x Rp. 7.000) 196.000,00 271.073.779,45

19 Pembayaran Pembelian Konsumsi lembur sekretariat untuk 224.000,00 270.849.779,45

persiapan kegiatan Hari Anak Nasional, Selasa, 23 Juli 2024

(14 x Rp. 16.000)

20 Pembayaran Kepada UPP Profesional untuk Kegiatan 1.000.000,00 269.849.779,45

Pelatihan Pembentukan Even Organizer

21 Pembayaran Pembelian Konsumsi bagi Tim MMIT untuk 80.000,00 269.769.779,45

Persiapan Kegiatan Hari Anak Nasional di GMIT Kaisarea

(4 x Rp. 20.000), Tgl. 22/7'24

22 Pembayaran Kepada BP3J untuk Kegiatan Pengawasan 855.500,00 268.914.279,45

Perbendaharaan :

1. Pembelian Buku panduan BPPPJ GMIT = Rp. 280.000,-

2. Pembelian Kalkulator = Rp. 190.000,-

3. Konsumsi Tgl. 9-13 Juli 2024 = Rp. 385.500,-

23 Pembayaran Pembelian Air Mineral (4 x Rp. 20.000) 80.000,00 268.834.279,45

24 Pembayaran Pembelian Snack untuk Rapat MJH, BP4J dan BP3J, 175.000,00 268.659.279,45

Kamis, 25 Juli 2024 (35 x 2 x Rp. 2.500)

25 Pembayaran Pembelian Tali Rafia dan Lakban 100.000,00 268.559.279,45

27 Pembayaran Pembelian Snack pagi pada Sidang Evaluasi 1.000.000,00 267.559.279,45

Program Pelayanan Semester I Tahun 2024 (200 x 2 Rp. 2.500)

28 Pembayaran Pembelian Snack sore pada Sidang Evaluasi 1.000.000,00 266.559.279,45

Program Pelayanan Semester I Tahun 2024 (200 x 2 Rp. 2.500)

29 Pembayaran Kepada UPP Karitatif : Diakonia Duka Anggota 2.500.000,00 264.059.279,45

Jemaat Rayon Golgota : Almh. Oma Margaritha Ndiy

30 Pembayaran Pembelian Teh dan Kopi Pagi & Sore untuk 2.000.000,00 262.059.279,45

Sidang Evaluasi Program Pelayanan Semester I Tahun 2024

(200 x 2 Rp. 5.000)

26-Jul 1 Terima Kolekte Ibadah Perempuan Rayon Sion : Kel. Ibu Werlyn 215.000,00 262.274.279,45

Lomi, Tgl. 19/7'24


2 Terima Kolekte Ibadah Rayon Yerusalem : 393.000,00 262.667.279,45

1. Kel. Ruger Nailasa, Tgl. 17/7'24 = Rp. 187.000,-

2. Kel. Marthen Benu, Tgl. 24/7'24 = Rp. 206.000,-

3 Terima Kolekte Ibadah Rayon Sion : 1.549.000,00 264.216.279,45

1. Ibadah Rayon : Kel. Thobias Ndoen, Tgl. 20/7'24 = Rp. 333.000,-

2. Syukur : Kel. Dewi Purba, Tgl. 18/7'24 = Rp. 200.000,-

3. Syukur : Kel. Fanggidae, Tgl. 22/7'24 = Rp. 800.000,-

4. Ibadah Rayon : Kel. Welhelmina Alhans, Tgl. 24/7'24 =

Rp. 216.000,-

4 Terima Kolekte Ibadah Rayon Galiea (Gugus 1) : Kel. Mikson 372.000,00 264.588.279,45

Lakidang, Tgl. 24/7'24

5 Terima Kolekte Ibadah Rayon Galiea (Gugus 2) : Kel. Johny 167.000,00 264.755.279,45

Asamou, Tgl. 24/7'24

6 Terima Kolekte Ibadah Rayon El Roi : Kel. Lukas Lomi, Tgl. 24/7'24 339.000,00 265.094.279,45

7 Terima Kolekte Ibadah Perempuan Rayon El Roi : Kel. Ibu Norce 105.500,00 265.199.779,45

Ataupah, Tgl. 19/7'24

8 Terima Kolekte Ibadah Rayon Galiea (Gugus 3) : Kel. Lodewik 147.000,00 265.346.779,45

Dima, Tgl. 24/7'24

9 Terima Kolekte Ibadah Rayon Betania : 2.481.500,00 267.828.279,45

1. Syukur Ultha : Kel. Nolex Sihasale, Tgl. 9/7'24 = Rp. 490.000,-

2. Kel. Anselmus Mail, Tgl. 17/7'24 = Rp. 393.000,-

3. Kel. Mus Allo, Tgl. 25/7'24 = Rp. 536.000,-

4. PK di Rumah : - Oma Rika Simon = Rp. 62.000,-

- Bpk. Kris Hautaes = Rp. 15.000,-

- Oma Eda Rea = Rp. 45.000,-

- Opa Alex Dimoe = Rp. 200.000,-

5. Rekreasi Rohani di Pantai Air Cina, Tgl. 21/7'24 = Rp. 740.500,-

10 Terima Kolekte Ibadah Rayon Kanaan : Kel. Beny Amalo & 645.500,00 268.473.779,45

Mario Amalo, Tgl. 24/7'24

11 Penerimaan hulu hasil lewat amplop pada hari Pentakosta yang 16.860.000,00 285.333.779,45

tidak tercatat dalam laporan penerimaan tapi sudah ada

dalam laporan kas

12 Rekening Bank NTT : Nomor : 001.02.01.740051.7 :

Terima Persembahan Melalui : Barcode QRIS, Transfer, dll : 630.000,00 285.963.779,45

1. NN = Tgl. 14/7'24 = Rp. 20.000,-

2. NN = Tgl. 14/7'24 = Rp. 20.000,-

3. NN = Tgl. 14/7'24 = Rp. 10.000,-

4. NN = Tgl. 14/7'24 = Rp. 200.000,-

5. NN = Tgl. 14/7'24 = Rp. 300.000,-

6. NN = Tgl. 21/7'24 = Rp. 10.000,-

7. NN = Tgl. 21/7'24 = Rp. 20.000,-


8. NN = Tgl. 21/7'24 = Rp. 20.000,-

9. NN = Tgl. 21/7'24 = Rp. 20.000,-

10. NN = Tgl. 21/7'24 = Rp. 10.000,-

JUMLAH 57.833.700,00 63.128.000,00 285.963.779,45

Terdiri dari : A. Kas Tunai 22.721.418,98

B. Saldo Bank NTT : Nomor : 001-02-01-740051-7 ----------------------


106.410.620,53
263.242.360,47
C. Saldo Bank TLM : Nomor : 0011092021 (Cadangan) 156.831.739,94 ----------------------

TOTAL SALDO PER - 26 JULI 2024 285.963.779,45

Bagi Jemaat Yang Ingin Memberikan Persembahan ada beberapa Cara Antara Lain :

1. Melalui Kotak Persembahan Yang Telah di Siapkan di Gereja

2. Melalui Rekening Bank NTT, Nomor : 001-02-01-740051-7 atau

Melalui Barcode QRIS GMIT KAISAREA BTN KOLHUA

Kolhua, 26 Juli 2024

Mengetahui

Ketua Majelis Jemaat Bendahara

Pdt. Aleida Yovita Salean-Sola, S. Th, M.Hum Pnt. Orias Alberth Muskananfola

Anda mungkin juga menyukai