Asam Borat Dengan Ekstraksi Cair - Cair

Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 11

ASAM BORAT DENGAN

EKSTRAKSI CAIR - CAIR

NAMA :

C I N D Y M AY L I S A
D E V I R A H M AWAT I
D H E A T R YA N A A M B O N I TA
D W I K A R E N A N D YA
E V E LY N N ATA S YA
SEJARAH

PENGERTIAN

MANFAAT

JENIS

ASAM BORAT
Ditemukan oleh ahli
kimia Prancis yaitu
Joseph-Louis Gay-
Lussac dan Louis-Jaques
Thénard, French
chemists, dan seorang
ahli kimia inggris
yaitu Sir Humphry Davy
pada tahun 1808.

sejarah
BORON
Boron adalah unsur golongan ke 13 yang
memiliki sifat menyerupai logam dan non logam
(semi-logam). Nama “boron” berasal dari
bahasa arab untuk mineral boraks (boraq) dan
akhiran –on diambil dari kata “karbon”,
sehingga nama “boron” berasal dari kata
“boraks” dan “karbon”.
manfaat

• Digunakan pada roket sebagai alat penyala.


• Sebagai pelapis baja pada kulkas dan mesin cuci.
• Membuat kaca dan keramik.
JENIS

Turmalin(H2MgNaAl3(BO)2Si4O2)20
mengandung 3% - 4% boron
Kernit (Na2B4O7.4H2)
PENGERTIAN

MANFAAT

PROSES PEMBUATAN
Asam borat (H3BO3)
merupakan asam
organik lemah yang
sering digunakan
sebagai antiseptik, dan
dapat dibuat dengan
menambahkan asam
sulfat (H2SO4) atau
asam khlorida (HCl)
pada boraks.

pengertian
manfaat

• Sebagai antiseptik untuk luka bakar ringan


• Sebagai Insektisida
• Digunakan dalam pembangkit tenaga nuklir
SIFAT FISIKA DAN KIMIA
Rumus molekul H3BO3
Berat molekul 61,83 gr mol−1
Penampilan Kristal padat berwarna putih
Densitas 1,435 gr/cm3
Titik leleh 170,9 °C, 444 K, 340 °F
Titik didih 300 °C, 573 K, 572 °F
2,52 gr/100 mL (0 °C)
4,72 gr/100 mL (20 °C)
Kelarutan dalam air
5,70 gr/100 mL (25 °C)

19,10 gr/100 mL (80 °C)


27,53 g/100 mL (100 °C)

Kelarutan dalam pelarut lain Larut dalam alcohol yang lebih rendah;

Larut sedang dalam piridin;

Sangat sedikit larut dalam aseton

Keasaman (pKa) 9,24 (lihat teks)

Anda mungkin juga menyukai