Sistem Gardan

Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 29

SISTEM DIFFERENTIAL

Nama : JASULI
Kelas : XI TKR
Kompetensi Dasar
 Menerapkan cara perawatan differential
 Merawat berkala differential
Indikator Pencapaian Kompetensi
3.5.1Menjelaskan fungsi perawatan differential
3.5.2 Menentukan cara perawatan differential

4.5.1 Melakukan perawatan differential


4.5.2 Memeriksa hasil perawatan differential
Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari teori siswa diharapkan dapat
menjelaskan fungsi perawatan differential dengan benar.

Setelah Mempelajari materi ini siswa diharapkan dapat


menentukan cara perawatan differential dengan baik.

Setelah mempelajari materi ini siswa dapat melakukan


perawatan differential dengan teliti.

Setelah mempelajari teori siswa diharapkan dapat


memeriksa hasil perawatan differential dengan terampil
Fungsi

JENIS/TIPE
KOMPONEN
UTAMA

CARA KERJA TROUBLE


SHOOTING

Terima kasih
1. Drive pinion
5. Spider gear
gear

9. Adjuster
2. Drive pinion 6. Spider gear nut
shaft shaft

3. Ring gear 7. Side gear


10. Bearing cap

4. Differential 8. Axle shaft


carrier bearing

Back
Cara kerja

Jalan Lurus Belok Kanan

Belok Kiri Salah satu roda


masuk Lumpur

Back
TROUBLESHOOTING
Timbul suara berdengung Timbul Getaran pada
dan berisik gardan

Kebocoran oli gardan

Back
JENIS/TIPE
Differential konvensional
Komponen yang terdapat dalam differential
konvensional terdiri dari drive pinion, ring
gear, differential case, differential pinion, differential
pinion shaft, dan side gear.
Limited-slip differential
Limited-slip differential merupakan
jenis differential yang berfungsi untuk mengurangi
kerugian tenaga pada roda akibat terjadinyawheel-spin.

Back
FUNGSI DIFFERENTIAL
Mengubah arah tenaga putar
Sebagai final gear reduction ( gigi reduksi )
Sebagai pembeda putaran roda belakang
kendaraan

Back
KOMPONEN UTAMA
Drive pinion gear
fungsinya sebagai roda gigi pemutar (drive gear) yang
menyalurkan tenaga dari poros propeller ke rangkaian gardan.

Back
Drive pinion shaft
Fungsinya sebagai poros pemutar untuk menyalurkan
putaran dan poros propeller.

Back
Ring gear
Fungsi roda gigi ini, adalah untuk menerima putaran
dari pinion drive gear.

Back
Differential carrier
berfungsi sebagai casing atau rumah untuk meletakan
berbagai komponen gardan.

Back
Spider gear
berfungsi sebagai gigi pembeda putaran, jumlah
spider gear ada dua yang letaknya 90 derajat terhadap
side gear. Sehingga saat mobil belok, maka tumpuan
mobil akan condong kesisi dalam (misal mobil belok
kiri, maka tumpuan lebih ke arah kiri).

Back
Spider gear shaft
Fungsinya hanya sebagai poros untuk mempermudah
pergerakan spider gear.

Back
Side gear
Fungsi side gear adalah menerima putaran yang telah
dimanipulasi oleh spider gear untuk diteruskan ke axle
shaft.

Back
Axle shaft bearing
Fungsinya sebagai bantalan axle shaft terhadap axle
shaft housing.

Back
Adjuster nut
Merupakan mur penyetel celah final gear. Celah final gear, artinya
gerakan pinion gear yang berputar sebelum final gear bergerak.
Besar kecil celah ini, akan mempengaruhi kinerja gardan secara
keseluruhan. Sehingga dalam suatu waktu, penyetelan celah
final gear harus dilakukan dengan memutar adjuster nut.

Back
Bearing cap
Bearing cap adalah komponen yang menahan bearing as roda
yang terletak didekat side gear. Meski yang ditahan hanya
bearing, tetapi secara tidak langsung bearing cap ini menahan
keseluruhan rangkaian gardan dari axle shaft housing.

Back
Jalan Lurus
Drive pinion memutarkan ring gear, ring gear
memutarkan differential case, defferential case
menggerakan pinion gear melalui pinion shaft dan
pinion gear memutarkan side gear kiri dan kanan
dengan rpm yang sama karena tahanan roda kiri dan
kanan sama, sehingga menyebabkan putaran roda kiri
dan kanan sama.

Back
Belok Kanan
Pada saat kendaraan berbelok kanan maka akan ada
tahanan pada roda kanan dan kemudian poros axle
sebelah kanan juga tertahan sehingga side gear kanan
pada differential case juga tertahan. Akibatnya side gear
sebelah kiri akan berputar lebih cepat sehingga roda kiri
RPMnya lebih besar dibanding RPM roda kanan

Back
Belok Kiri
Pada saat kendaraan berbelok kiri maka akan ada
tahanan pada roda kiri dan kemudian poros axle sebelah
kiri juga tertahan sehingga side gear kiri pada
differential case juga tertahan. Akibatnya side gear
sebelah kanan akan berputar lebih cepat sehingga roda
kanan RPMnya lebih besar dibanding RPM roda kanan

Back
Salah satu roda masuk Lumpur
Jika kendaraan terjebak dijalan yang berlumpur dan
saat salah satu roda masuk lumpur, maka bagian roda
yang masuk kedalam lumpur tersebut akan memiliki
tahanan yang lebih besar dibanding bagian roda yang
tidak terjebak kedalam lumpur. Maka kecepatan putar
roda yang terjebak didalam lumpur akan lebih lampat
dibanding roda yang tidak terjebak kedalam lumpur.

Back
Timbul suara berdengung dan
berisik
Suara berdengung dan berisik sering terjadi pada mobil
yang menggunakan penggerak roda bagian belakang
ketika mobil melaju dengan kecepatan tinggi.
Permasalahan suara berdengung ini bisa disebabkan
oleh gigi atau gear garden yang sudah mulai aus.Untuk
mengatasi permasalahan ini, anda bisa mengganti gigi
gardan tersebut dengan yang baru untuk
menghilangkan bunyi berdengung.

Back
Timbul Getaran pada gardan
Biasanya, penyebab dari getaran gardan itu bisa
dikarenakan oleh kerusakan laher gardan yang sudah
ambrol/rusak. Selain itu, getaran yang terjadi pada
gardan juga bisa dikarenakan oleh gear atau gigi
gardan tersebut ambrol akibat kualitas bahan yang
buruk dan juga bisa dikarenakan benturan.

Back
Kebocoran oli gardan
Kebocoran oli pada gardan mobil bisa terjadi oleh
beberapa penyebab:
a. Penyebab pertama adalah pada bagian baut tap oli
Baut tersebut biasanya kurang kencang atau bisa
saja drat baut yang sudah aus namun masih dipaksa
untuk dipasang. SOLUSI ganti dengan yang baru
atau kengcangkan kembali
b. Penyebab kedua adalah packing gardan
Pemberian lem pada gardan yang tidak merata.
SOLUSI ganti dengan yang baru atau kengcangkan
kembali
Back

Anda mungkin juga menyukai