Audit Bank Syariah
Audit Bank Syariah
Audit Bank Syariah
Assalamualaikum,wr,wb.
Ainun Nurul Syadiah
(2017.02.050)
Siti Rukoyah
(2017.02.076)
Audit Bank syariah
Prinsip Umum Audit
Independen&pende
Integritas Profesional
katan berbasis bukti
Adil Kerasahiaan
Integritas
Melakukan pekerjaan mereka dengan kejujuran, ketekunan,
dan tanggung jawab.
Audit Laporan
Audit Kinerja Keuangan Audit Kepatuhan
01
Kekayan bank syari’ah akan selalu
02
Untuk memastikan ketelitian dan
terpantau dan menghindari adanya kebenran data administrasi d bidang
penyelewengan-penyelewengan baik pembiayaan
oknum dari luar maupun dari dalam
bank syari’ah
03
Untuk memajukan efesiensi di dalam
04
Kebijakan manajemen bank syari’ah
pengelolaan tata laksana usaha di akan lebih rapi dan mekanisme dan
bidang peminjaman dan sasaran prosedur pembiayaan akan lebih
pencapaian yang ditetapkan dipatuhi
Laporan Auditor
Pembuatan laporan auditor adalah langkah terakhir dan
paling penting dari keseluruhan proses audit. Secara
umum laporan auditor dapat didefinisikan sebagai
laporan yang menyatakan pendapat auditor yang
independen mengenai kelayakan atau ketepatan
pernyataan klien bahwa laporan keuangannya disajikan
secara wajar sesuai dengan prinsip-prinsip akuntan
yang berlaku umum, yang diterapkan secara konsisten
dengan tahun sebelumnya. Dalam menyiapkan dan
menerbitkan sebuah laporan audit, auditor harus
berpedoman pada empat standar pelaporan yang
terdapat dalam Standar Profesional Akuntan Publik
(SPAP).
Optimalisasi Peran Dewan Pengawas Syariah pada
Lembaga Keuangan Syariah