Peran Dan Perilaku Pasien Dan Respon Sakit Nyeri
Peran Dan Perilaku Pasien Dan Respon Sakit Nyeri
Peran Dan Perilaku Pasien Dan Respon Sakit Nyeri
Nama kelompok :
1. Novia teresia sitompul
2. Rika afriani sipayung
3.surya tambunan
PENGERTIAN NYERI
Nyeri adalah pengalaman sensori nyeri dan emosional
yang tidak menyenangkan yang berkaitan dengan
kerusakan jaringan aktual dan potensial yang tidak
menyenagkan yang terlokalisasi pada suatu bagian
tubuh ataupun sering disebut dengan istilah distruktif
dimana jaringan rasanya seperti di tusuk-tusuk, panas
terbakar, melilit, seperti emosi, perasaan takut dan
mual.
FISIOLOGI NYERI
Reaksi
Reaksi terhadap nyeri merupakan respons fisiologis dan perilaku
yang terjadi setelah mempersepsikan nyeri.
TEORI-TEORI NYERI